matlab kondisi

11
Soal 1. Siapakah yang menemukan program Matlab? Jelaskan sejarah matlab! 2. Buatlah program dan flowchartnya menghitungkonversi nilai ke huruf dengan statement penyelesaian kondisi (If) 3. Tulislah kembali program dan flowchartnya matlab statemen kendali if-then-else dan buatlah flowchartnya! (Latihan b.1) 4. Tulislah kembali program dan flowchartnya matlab statement kendali if-then-else dan buat flowchartnya ! (Latihan b.2) LABORATORIUM TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UPN “VERERAN” JAWA TIMUR Nama : REYHAN ZAKARIA NPM /Semester : 1431010045 / I Romb./Grup : IV / A NPM/Teman Praktek :1431010048 / AISYAH Praktikum : PEMROGAMAN KOMPUTER Percobaan : ITC MATLAB STATEMENT PEMILIHAN KONDISI Tanggal : 25 NOVEMBER 2014 LAPORAN RESMI

Upload: reyzkr

Post on 28-Sep-2015

273 views

Category:

Documents


14 download

DESCRIPTION

saaa

TRANSCRIPT

LABORATORIUM TEKNIK KIMIAFAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRIUPN VERERAN JAWA TIMURNama : REYHAN ZAKARIANPM /Semester: 1431010045 / IRomb./Grup: IV / ANPM/Teman Praktek:1431010048 / AISYAH SEPTIANA

Praktikum : PEMROGAMAN KOMPUTERPercobaan : ITC MATLAB STATEMENT PEMILIHAN KONDISITanggal : 25 NOVEMBER 2014Pembimbing: Ir. LUCKY INDRATI UTAMI, MT

LAPORAN RESMI

Soal1. Siapakah yang menemukan program Matlab? Jelaskan sejarah matlab!2. Buatlah program dan flowchartnya menghitungkonversi nilai ke huruf dengan statement penyelesaian kondisi (If)3. Tulislah kembali program dan flowchartnya matlab statemen kendali if-then-else dan buatlah flowchartnya! (Latihan b.1)4. Tulislah kembali program dan flowchartnya matlab statement kendali if-then-else dan buat flowchartnya ! (Latihan b.2)

1. MATLAB (yang berarti "matrix laboratory") diciptakan pada akhir tahun 1970-an oleh Cleve Moler, yang kemudian menjadi Ketua Departemen Ilmu Komputer di Universitas New Mexico. Ia merancangnya untuk memberikan akses bagi mahasiswa dalam memakai LINPACK dan EISPACK tanpa harus mempelajari Fortran.

Karyanya itu segera menyebar ke universitas-universitas lain dan memperoleh sambutan hangat di kalangan komunitas matematika terapan. Jack Little, seorang insinyur, dipertemukan dengan karyanya tersebut selama kunjungan Moler ke Universitas Stanford pada tahun 1983.Menyadari potensi komersialnya, ia bergabung dengan Moler dan Steve Bangert. Mereka menulis ulang MATLAB dalam bahasa pemrograman C, kemudian mendirikan The MathWorks pada tahun 1984 untuk melanjutkan pengembangannya. Pustaka yang ditulis ulang tadi kini dikenal dengan nama JACKPAC. Pada tahun 2000, MATLAB ditulis ulang dengan pemakaian sekumpulan pustaka baru untuk manipulasi matriks, LAPACK.MATLAB pertama kali diadopsi oleh insinyur rancangan kontrol (yang juga spesialisasi Little), tapi lalu menyebar secara cepat ke berbagai bidang lain. Kini juga digunakan di bidang pendidikan, khususnya dalam pengajaran aljabar linear dan analisis numerik, serta populer di kalangan ilmuwan yang menekuni bidang pengolahan citra.(http://www.dosendeso.com/2014/01/pengertian-dan-sejarah-matlab-simat.html)2. Program menghitung konversi nilai ke hurufclear allclcNPM = input ('masukkan NPM : ');m = input ('masukkan nilai : ');if m95 disp('maka nilainya adalah A+')elseif m85 disp('maka nilainya adalah A')elseif m80 disp('maka nilainya adalah B')elseif m70 disp('maka nilainya adalah B-')elseif m65 disp('maka nilainya adalah C')elseif m60 disp('maka nilainya adalah C-')elseif m50 disp('maka nilainya adalah D')elseif m