matematika tiara

5
31. Hasil dari 0 2 3 ( x+ 1)( x6 ) dx =A. -58 B. -56 C. -28 D. -16 E. -14 32. Nilai dari 0 π ¿¿ A. - 1 4 B. - 1 2 C. 0 D. 1 E. 2 33. Hasil dari ʃ ( 2 x3 ) dx 2 x 2 6 x+5 = ... A. 1 2 2 x 2 6 x +5 + C B. 2 x 2 6 x+ 5 + C C. 2 3 2 x 2 6 x +5 + C D. 2 2 x 2 6 x + 5 + C E. 1 2 x 2 6 x+5 + C 34. Luas daerah yang diarsir pada gambar dapat dinyatakan dengan rumus... A. L = 1 3 ( x 2 5 x) dx B. L = 0 5 ( x 2 +5 x ) dx C. L = 0 5 ( x 2 5 x) dx

Upload: dian-novitasari

Post on 12-Jul-2016

228 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

KUMPULAN SOAL MATEMATIKA

TRANSCRIPT

Page 1: Matematika Tiara

31. Hasil dari ∫0

2

3 ( x+1 ) (x−6 ) dx=…

A. -58B. -56C. -28D. -16E. -14

32. Nilai dari ∫0

π

¿¿

A. - 14

B. - 12

C. 0D. 1E. 2

33. Hasil dari ʃ(2 x−3 )dx

√2x2−6 x+5 = ...

A.12 √2x2−6 x+5 + C

B. √2x2−6 x+5 + C

C.23 √2x2−6 x+5 + C

D. 2√2 x2−6 x+5 + C

E.1

√2 x2−6 x+5 + C

34. Luas daerah yang diarsir pada gambar dapat dinyatakan dengan rumus...

A. L = ∫1

3

(x2−5 x )dx

B. L = ∫0

5

(x2+5 x )dx

C. L = ∫0

5

(x2−5 x )dx

D. L = ∫0

5

−( x2−5x )dx

E. L = ∫1

3

−( x2−5x )dx

35. Volume daerah yang dibatasi y=2x2 dan y=4 x bila diputar mengelilingi sumbu X

sejauh 360o adalah....

Page 2: Matematika Tiara

A.25618π satuan volume

B.32018π satuan volume

C.25615π satuan volume

D.26515π satuan volume

E.32015π satuan volume

36. Data pada tabel berikut merupakan hasil ulangan harian matematika disuatu kelas.

Kuartil atas dari data tersebut adalah...

A. 70,5

B. 73,0

C. 80,5

D. 83,0

E. 85,5

37. Dari angka – angka 2, 3, 4, 5, 6 dan 8 akan dibentuk bilangan terdiri dari tiga angka

berlainan. Banyak bilangan antara 300 dan 700 yang dapat dibentuk dari angka –

angka tersebut adalah...

A. 144

B. 120

C. 100

D. 80

E. 24

38. Dari 5 calon pengurus OSIS akan dipilih ketua, wakil, dan sekretaris. Banyak cara

pemilihan tersebut adalah...

A. 10

B. 15

C. 45

D. 60

E. 120

Page 3: Matematika Tiara

39. Erik suka sekali main skateboard. Dia mengunjungi sebuah toko bersama SKATERS

untuk mengetahui beberapa model.

Di toko ini dia dapat membeli skateboard yang lengkap. Atau, ia juga dapat membeli

sebuah papan, satu set roda yang terdiri 4 roda, satu set sumbu yang terdiri dari dua

sumbu, dan satu set perlengkapan kecil untuk dapat dirakit skateboard sendiri.

Daftar barang dan mojel/ jenis skateboard ditoko ini sebagai berikut:

Toko itu menawarkan tiga macam papan, dua macam set roda, dan dua macam set perlengkapan kecil. Hanya ada satu macam set sumbu.Berapa banyak skateboard berbeda yang dapat dibuat Erik?

A. 6B. 8C. 10D. 12

Page 4: Matematika Tiara

E. 2440. Sebuah film dokumentet menayangkan perihal gempa bumi dan seberapa sering

gempa bumi terjadi. Film itu mencakup diskusi keterkaitan gempa bumi. Seorang ahli geologi menyatakan: “Dalam dua puluh tahun ke depan, peluang bahwa sebuah gempa bumi akan terjadi di kota Zadia adalah dua per tiga.”Manakah dibawah ini yang paling mencerminkan maksud pernyataan ahli geologi tersebut?

A.23x 20 =13,3, sehingga antara 13 dan 14 tahun dari sekarang akan terjadi

sebuah gempa bumi di kota Zadia.

B.23 lebih besar dari pada

12 , sehingga kita dapat menyakini bahwa akan terjadi

sebuah gempa bumi di kota Zadia pada suatu saat dalam 20 tahun ke depan.C. Peluang terjadinya gempa bumi di kota Zadia pada suatu saat dalam 20 tahun

kedepan lebih tinggi dari pada peluang tidak terjadi gempa bumi.D. Kita tak dapat mengatakan apa yang terjadi, karena tidak seorang pun dapat

menyakini kapan sebuah gempa bumi akan terjadi.E. Pati akan terjadi gempa bumi 20 tahun yang akan datang, karena sudah

diperkirakan oleh ahli geologi.