laporan tugas akhir prosedur pembuatan dan …...kata pengantar puji syukur senantiasa penulis...

16
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN MANFAAT NOMOR POKOK WAJIB PAJAK (NPWP) BAGI WAJIB PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PENYULUHAN DAN KONSULTASI PERPAJAKAN (KP2KP) PACITAN Disusun Oleh : DILLA RIMA AYULITA D1516026 Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md.) Dalam Bidang Manajemen Administrasi PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN ADMINISTRASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2019

Upload: others

Post on 26-Oct-2020

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

LAPORAN TUGAS AKHIR

PROSEDUR PEMBUATAN DAN MANFAAT NOMOR POKOK WAJIB

PAJAK (NPWP) BAGI WAJIB PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN

PENYULUHAN DAN KONSULTASI PERPAJAKAN (KP2KP) PACITAN

Disusun Oleh :

DILLA RIMA AYULITA

D1516026

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli

Madya (A.Md.) Dalam Bidang Manajemen Administrasi

PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN ADMINISTRASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2019

Page 2: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ii

Page 3: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iii

Page 4: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iv

Page 5: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

v

MOTTO

La Tahzan, Innalaha Ma’ana

“Janganlan engkau bersedih, Sesungguhnya Allah bersama kita”

(Q.S At-Taubah : 40)

Laa yukallifullohu nafsan illaa wus’ahaa

“Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kadar

kesanggupannya”

(Q.S Al-Baqarah : 286)

Fa bi’ayyi aalaaa’i robbikumaa tukazzibaan

“Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan ?”

(Q.S Ar-Rahman : 13)

Stop wishing. Start doing

(Anonymous)

Nothing is impossible, the word itself says “I’m possible!”

(Audrey Hepburn)

Dalam keadaan apapun yang mengerti kamu hanya dirimu sendiri

(Penulis)

Page 6: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vi

PERSEMBAHAN

Tugas Akhir ini penulis persembahkan untuk :

1. Allah SWT yang senantiasa membimbing

setiap langkah penulis

2. Ibu dan Ayah yang selalu memberikan

semangat dan motivasi kepada penulis

selama ini sehingga penulis selalu

berusaha untuk maju

3. Kakak, Adik, Saudara dan seluruh

keluarga besar Suwandi yang mendoakan

penulis selama ini

4. Sahabat-sahabat penulis yang selalu

menemani dan memberikan semangat

kepada penulis

5. Teman-teman yang tidak dapat disebutkan

satu persatu

6. Almamater tercinta

Page 7: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah

melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas

akhir ini dengan judul “Prosedur dan Manfaat Pembuatan Nomor Pokok Wajib

Pajak Bagi Wajib Pajak pada Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultasi

Perpajakan Pacitan”

Tugas akhir ini disusun guna memenuhi salah satu persyaratan untuk

memperoleh gelar Ahli Madya jurusan Manajemen Administrasi pada Fakultas

Ilmu Sosial Ilmu Politik di Universitas Sebelas Maret.

Penulis menyadari bahwa tanpa bimbingan, arahan, dan dorongan dari semua

pihak, maka tugas akhir ini tidak dapat terselesaikan dengan baik. Oleh karena itu

penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih kepada :

1. Allah Swt yang senantiasa menyertai penulis dan memberikan

kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan

baik

2. Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti Nurhaeni, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu

Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta

3. Drs. Ali M.Si. selaku Ketua Program Diploma III Manajemen

Administrasi Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik Universitas Sebelas

Maret Surakarta

4. Drs. Sakur, SU selaku Dosen Pembimbing yang telah berkenan

menyediakan waktu dalam membimbing dan mengarahkan penulis

dalam penyusunan tugas akhir

5. Endang Maharani S.Sos, M.Si selaku dosen penguji tugas akhir yang

berkenan memberikan penilaian untuk tugas akhir penulis

6. Seluruh dosen pengajar program studi Manajemen Administrasi yang

telah memberikan ilmunya kepada penulis. Semoga ilmu yang telah

penulis dapatkan berguna dan bermanfaat untuk hidup di masa depan

7. Bapak Agus Nugroho selaku Kepala Kantor KP2KP Pacitan yang telah

memberikan ijin magang pada bagian pelayanan

Page 8: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

viii

8. Ibu Desthi, Ibu Dea, Bapak Dita, Bapak Agus selaku pegawai KP2KP

Pacitan yang telah memberikan informasi dan data yang penulis

butuhkan

9. Seluruh karyawan KP2KP Pacitan yang tidak dapat penulis sebutkan satu

persatu yang telah memberikan bantuan saat penulis magang dan dalam

pencarian data-data yang penulis butuhkan

10. Ibu dan Ayah tercinta yang senantiasa mendoakan dan tiada hentinya

memberikan semangat dan dukungan kepada penulis, terima kasih atas

segala doa, bimbingan dan support bagi penulis selama ini

11. Sahabat-sahabat penulis Pratiwi, Moyo, Andika, Ana, Duta yang selalu

memberikan semangat dan motivasi kepada penulis untuk segera

menyelesaikan tugas akhir ini

12. Sahabat penulis yang tergabung dalam grup whatsapp Kencoters Family

dan Menantu Idaman yang selalu memberikan semangat dan

mengingatkan penulis untuk segera menyelesaikan tugas akhir ini

13. Teman-teman seperjuangan Diploma III Manajemen Administrasi atas

kebersamaannya selama ini

14. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang juga

mendoakan dan membantu dalam penyusunan tugas akhir

Penulis menyadari dalam penulisan tugas akhir ini masih banyak kelemahan dan

kekurangan, karena itu kritik dan saran yang membangun akan diterima penulis

dengan senang hati.

Harapan penulis, semoga tugas akhir ini berguna bagi penulis pada khususnya

dan bagi pembaca pada umumnya.

Surakarta,............

Penulis

Page 9: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i

PERSETUJUAN ..................................................................................................... ii

PENGESAHAN .................................................................................................... iii

PERNYATAAN .................................................................................................... iv

MOTTO .................................................................................................................. v

PERSEMBAHAN ................................................................................................. vi

KATA PENGANTAR ......................................................................................... vii

DAFTAR ISI ......................................................................................................... ix

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ xi

DAFTAR BAGAN ............................................................................................... xii

DAFTAR TABEL ............................................................................................... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... xiv

ABSTRAK ............................................................................................................ xv

ABSTRACT ......................................................................................................... xvi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .............................................................................. 1

B. Perumusan Masalah .................................................................................... 4

C. Tujuan Pengamatan ..................................................................................... 5

D. Manfaat Pengamatan ................................................................................... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN METODE PENGAMATAN

A. Pengertian Pajak .......................................................................................... 6

B. Pengertian Prosedur ..................................................................................... 8

C. Pengertian Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) ........................................ 14

D. Pengertian Manfaat .................................................................................... 16

E. Pengertian Wajib Pajak .............................................................................. 16

F. Metode Pengamatan ................................................................................... 21

1. Lokasi Pengamatan ................................................................................ 21

Page 10: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

x

2. Jenis Pengamatan ................................................................................... 21

3. Sumber Data .......................................................................................... 22

4. Teknik Pengumpulan Data .................................................................... 23

5. Teknik Analisa Data .............................................................................. 24

BAB III DESKRIPSI INSTANSI

A. Sejarah dan Perkembangan KP2KP Pacitan ............................................. 25

B. Visi dan Misi KP2KP Pacitan ................................................................... 28

C. Motto KP2KP Pacitan ................................................................................ 29

D. Struktur Organisasi KP2KP Pacitan .......................................................... 29

E. Tugas Pokok dan Fungsi KP2KP Pacitan .................................................. 32

BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENGAMATAN

A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan Oleh Kantor DJP KP2KP

Pacitan ....................................................................................................... 34

B. Kendala Dalam Pembuatan NPWP pada Kantor DJP KP2KP Pacitan ..... 45

C. Upaya yang Dilakukan Oleh Kantor DJP KP2KP Pacitan Dalam Mengatasi

Kendala yang Terjadi ................................................................................. 46

D. Manfaat yang Diperoleh Oleh Wajib Pajak Setelah Memperoleh NPWP . 47

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ................................................................................................. 50

B. Saran ........................................................................................................... 54

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................ 55

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 11: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 3. 1 Peta dan Rute Menuju Pacitan .......................................................... 27

Page 12: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xii

DAFTAR BAGAN

Halaman

Bagan 3. 1 Struktur Organisasi KP2KP Pacitan .................................................... 29

Page 13: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiii

DAFTAR TABEL

Halaman

Table 1.1 Jumlah Wajib Pajak yang terdaftar per tahun di wilayah Kabupaten

Pacitan Tahun 2013-Agustus 2018 ....................................................... 3

Tabel 3. 1 Proses Berdiri KP2KP Pacitan ............................................................. 25

Tabel 3. 2 Jumlah Sumber Daya Manusia ............................................................. 30

Page 14: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Pedoman Wawancara

Lampiran 2. Surat Tugas

Lampiran 3. Surat Penerimaan Magang

Lampiran 4. Surat Selesai Magang

Lampiran 5. Form Monitoring Magang Minggu ke-I

Lampiran 6. Form Monitoring Magang Minggu ke-II

Lampiran 7. Form Monitoring Magang Minggu ke-III

Lampiran 8. Form Monitoring Magang Minggu ke-IV

Lampiran 9. Form Monitoring Magang Minggu ke-V

Lampiran 10. Formulir Presensi Magang

Lampiran 11. Form Penilaian Magang

Lampiran 12. Rekap Pendaftaran NPWP Juli s.d Desember Tahun 2018

Lampiran 13. Daftar SPT Tahunan yang Diterima Juli s.d 31 Desember Tahun 2018

Lampiran 14. Rekapan Laporan SPT Masa Juli s.d Desember Tahun 2018

Lampiran 15. Rekap Surat Keluar Tahun 2018

Lampiran 16. Lembar Pengawasan Arus Dokumen

Lampiran 17. Formulir Pendaftaran Wajib Pajak Pribadi Pegawai/Non Usahawan

Lampiran 18. Formulir Pendaftaran Wajib Pajak Pribadi Usahawan

Lampiran 19. Formulir Pendaftaran Wajib Pajak Badan

Lampiran 20. Formulir SPT Tahunan Pajak Penghasilan Wajib Pajak Orang Pribadi

Page 15: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xv

ABSTRAK

DILLA RIMA AYULITA, D1516026 Prosedur Pembuatan dan Manfaat Nomor

Pokok Wajib Pajak (NPWP) Bagi Wajib Pajak pada Kantor Pelayanan

Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Pacitan, Tugas Akhir,

Jurusan D3 Manajemen Administrasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik,

Universitas Sebelas Maret, Surakarta, 2019, 55 halaman

Pengamatan ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pembuatan dan manfaat

nomor pokok wajib pajak (NPWP) bagi wajib pajak pada Kantor Pelayanan

Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan Pacitan. Metode pengamatan yang

dilakukan menggunakan strategi diskriptif kualitatif dimana jenis pengamatan yang

memaparkan, menafsirkan, dan menganalisa data yang ada. Teknik pengumpulan

data diperoleh melalui wawancara, observasi dan kepustakaan.

Hasil pengamatan yang dilakukan berupa prosedur pembuatan dan manfaat

NPWP bagi wajib pajak pada KP2KP Pacitan. Adapun prosedur pembuatan NPWP

terdiri dari 5 tahapan yaitu melengkapi syarat dan mengisi formulir pendaftaran,

penyerahakan berkas dan formulir pendaftaran, tahap pengecekan berkas, tahap

pemrosesan, dan tahap penyerahan kepada wajib pajak. Sedangkan manfaat yang

diperoleh setelah mendapat NPWP yaitu sebagai syarat kredit bank, syarat

pembuatan SIUP, syarat pembuatan rekening koran, syarat pembuatan paspor,

administrasi pajak final, mengurus restitusi pajak, pengajuan pengurangan

pembayaran pajak, syarat atas jual beli tanah.

Kata Kunci : Prosedur, NPWP, Wajib Pajak

Page 16: LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PEMBUATAN DAN …...KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah Swt yang telah ... A. Prosedur Pembuatan NPWP yang Dilakukan

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xvi

ABSTRACT

DILLA RIMA AYULITA, D1516026 Establishment Procedure and Benefits Of

Taxpayer Identification Number For Taxpayer In Tax services, Dissemination

and Consultation Office Pacitan, Final Project, D3 Administration

Management, Faculty Of Social and Political Science Sebelas Maret

University, Surakarta, 2019, 55 pages.

This observation intends to know the establishment procedure and benefit of

taxpayer identification number for taxpayer in Tax Service, Dissemination and

Colsultation Office Pacitan. Using descriptive qualitative strategy as the

observation method, which kind of observation that explains, interprets, and

analizes the existing data. Data accumulation technique obtained by interviewing,

observing, and literature.

Results of the observation is establishment procedure and benefit of taxpayer

identification number for taxpayer in Tax Service, Dissemination and Colsultation

Office Pacitan. As for, the establishment procedure of taxpayer identification

number are completing the terms and conditions, and fill the registration formulir,

submission the terms and formulir, file checking step, processing step, and hand

over the taxpayer identification number to tax payer. While the benefits of getting

taxpayer identification number are, as bank credit term, SIUP making term,

checking account making term, passport making term, final tax administration, tax

restution, submission of reduction tax payment, also buying and selling land terms.

Keywords : Procedure, Taxpayer Identification Number, Taxpayer