laporan hasil penyusunan indeks kepuasan … · indeks kepuasan masyarakat di lingkungan...

25
LAPORAN HASIL PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT SEMESTER II TAHUN 2017 PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PETERNAKAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN KEMENTERIAN PERTANIAN 2017

Upload: dangtram

Post on 24-Mar-2019

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

LAPORAN HASIL PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT

SEMESTER II TAHUN 2017

PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PETERNAKAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN

KEMENTERIAN PERTANIAN

2017

2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan Kehadirat Allah SWT yang telah memberikan

rahmat dan hidayah-Nya sehingga Survei Kepuasan Masyarakat pada Pusat

Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) Semester II (Juli-

Desember) tahun 2017 dapat dilaksanakan.

Pelayanan publik oleh birokrasi publik merupakan salah satu perwujudan dari

fungsi aparatur negara sebagai abdi masyarakat dan abdi negara. Pelayanan publik

oleh birokrasi publik dimaksudkan untuk menyejahterakan masyarakat (warga

Negara) dari satu negara kesejahteraan (welfare state). Dengan demikian pelayanan

publik diartikan sebagai pemberian layanan (melayani) keperluan orang atau

masyarakat yang mempunyai kepentingan pada organisasi itu sesuai dengan aturan

pokok dan tata cara yang telah ditetapkan. Atas pemikiran tersebut maka

Puslitbangnak selaku penyelenggara pelayanan publik melakukan survei indeks

kepuasan masyarakat (IKM) dengan menyebarkan kuisioner kepada masyarakat

yang menggunakan jasa pelayanan Puslitbangnak.

Pengukuran kepuasan masyarakat dimaksudkan sebagai acuan untuk

mengetahui tingkat kinerja terhadap layanan yang diberikan serta memberikan

kesempatan kepada masyarakat untuk menilai layanan yang telah diterima. Hal ini

sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan, serta mempercepat upaya

pencapaian sasaran terhadap kinerja aparatur negara dalam rangka

penyelenggaraan pelayanan publik.

Kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah bersedia mengisi

lembar kuisioner yang telah diberikan untuk membantu kelancaran pelaksanaan

pengukuran kepuasan masyarakat ini. Masukan dan saran yang sifatnya

membangun juga kami harapkan untuk dapat memperbaiki pelayanan publik yang

kami berikan ke depannya, serta menjadi tolak ukur kepada semua pihak tekait

pelayanan publik.

Kami juga mengharapkan bahwa hasil pengukuran kepuasan masyarakat ini

dapat dijadikan penilaian terhadap kinerja unit pelayanan, serta parameter terhadap

unsur pelayanan yang masih perlu untuk ditingkatkan, dan dipertahankan, demi

meningkatkan kualitas pelayanan menuju pelayanan prima.

Bogor, Desember 2017

Dr. Atien Priyanti NIP 196005271989032001

3

DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR.......................................................................................... 2

DAFTAR ISI...................................................................................................... 3

I. PENDAHULUAN......................................................................................... 4

II. SURVEI IKM PUSLITBANGNAK................................................................ 5

III. ANALISIS DATA......................................................................................... 7

IV. PENUTUP................................................................................................... 10

LAMPIRAN........................................................................................................ 11

4

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik kepada masyarakat

pengguna inovasi teknologi peternakan dan veteriner yang dihasilkan Puslitbangnak

pada semester II (Juli-Desember) tahun 2017, maka diperlukan pengukuran tingkat

keberhasilan layanan berupa Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM). Peraturan Menteri

Pertanian Nomor 78/Permentan/OT.140/8/2013 Tentang Pedoman Pengukuran

Indeks Kepuasan Masyarakat di Lingkungan Kementerian Pertanian, digunakan

sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan survei indeks kepuasan masyarakat

tersebut.

B. Maksud dan tujuan

Survei Indeks Kepuasan Masyarakat dilaksanakan secara berkala dengan

tujuan untuk mengetahui tingkat keberhasilan kinerja layanan di Puslitbangnak

sebagai bahan untuk menetapkan kebijakan dalam rangka peningkatan kualitas

pelayanan publik selanjutnya.

C. Metode

Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada

pengguna baik secara langsung maupun melalui faximile, e-mail dan pada saat

acara Pameran, seminar dan lain- lain. Survey IKM Semester II 2017 di

Puslitbangnak dilaksanakan antara bulan Juli - Desember 2017.

D. Manfaat

Diharapkan hasil pengukuran IKM di Puslitbangnak dapat menjadi bahan untuk

mengetahui beberapa hal sebagai berikut:

1. Diketahui kelemahan atau kekurangan dari masing-masing unsur dalam

penyelenggaraan pelayanan di Puslitbangnak;

2. Diketahui kinerja penyelenggaraan pelayanan yang telah dilaksanakan di

Puslitbangnak;

3. Indeks Kepuasan Masyarakat secara menyeluruh terhadap hasil pelaksanaan

pelayanan publik di Puslitbangnak; serta

4. Sebagai bahan penetapan kebijakan yang perlu diambil dan upaya yang perlu

dilakukan.

5

II. SURVEI IKM PUSLITBANGNAK

A. Unsur Pelayanan

Unsur (IKM) berdasarkan prinsip pelayanan sebagaimana telah ditetapkan

dalam Peraturan Menteri Pertanian Nomor 78/Permentan/OT.140/8/2013, Tentang

Pedoman Pengukuran Indek Kepuasan Masyarakat di Lingkungan Kementerian

Pertanian terhadap 14 unsur yang relevan, valid dan reliabel, sebagai unsur minimal

yang harus ada untuk dasar pengukuran indeks kepuasan masyarakat adalah

sebagai berikut:

1. Prosedur pelayanan, yaitu kemudahan tahapan pelayanan yang diberikan

kepada masyarakat dilihat dari sisi kesederhanaan alur pelayanan;

2. Persyaratan Pelayanan, yaitu persyaratan teknis dan administratif yang

diperlukan untuk mendapatkan pelayanan sesuai dengan jenis

pelayanannya;

3. Kejelasan petugas pelayanan, yaitu keberadaan dan kepastian petugas

yang memberikan pelayanan (nama, jabatan serta kewenangan dan

tanggung jawabnya);

4. Kedisiplinan petugas pelayanan, yaitu kesungguhan petugas dalam

memberikan pelayanan terutama terhadap konsistensi waktu kerja sesuai

ketentuan yang berlaku;

5. Tanggung jawab petugas pelayanan, yaitu kejelasan wewenang dan

tanggung jawab petugas dalam penyelenggaraan dan penyelesaian

pelayanan;

6. Kemampuan petugas pelayanan, yaitu tingkat keahlian dan keterampilan

yang dimiliki petugas dalam memberikan/menyelesaikan pelayanan kepada

masyarakat;

7. Kecepatan pelayanan, yaitu target waktu pelayanan dapat diselesaikan

dalam waktu yang telah ditentukan oleh unit penyelenggara pelayanan;

8. Keadilan mendapatkan pelayanan, yaitu pelaksanaan pelayanan dengan

tidak membedakan golongan/status masyarakat yang dilayani;

9. Kesopanan dan keramahan pelaksana, yaitu sikap dan perilaku petugas

dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat secara sopan dan ramah

serta saling menghargai dan menghormati;

6

10. Kewajaran biaya pelayanan, yaitu keterjangkauan masyarakat terhadap

besamya biaya yang ditetapkan oleh unit pelayanan;

11. Kepastian biaya pelayanan, yaitu kesesuaian antara biaya yang dibayarkan

dengan biaya yang telah ditetapkan;

12. Kepastian jadwal pelayanan, yaitu pelaksanaan waktu pelayanan, sesuai

dengan ketentuan yang telah ditetapkan;

13. Kenyamanan lingkungan, yaitu kondisi sarana dan prasarana pelayanan

yang bersih, rapi dan teratur sehingga dapat memberikan rasa nyaman

kepada penerima pelayanan;

14. Keamanan Pelayanan, yaitu terjaminnya tingkat keamanan lingkungan unit

penyelenggara pelayanan ataupun sarana yang digunakan, sehingga

masyarakat merasa tenang untuk mendapatkan pelayanan terhadap risiko-

risiko yang diakibatkan dari pelaksanaan pelayanan.

B. Responden

Responden dipilih secara acak mulai dari pelajar dan mahasiswa; guru dan

dosen; peneliti dan pejabat fungsional lainnya seperti arsiparis, pustakawan, dsb.;

pengambil kebijakan; penyuluh; pengkaji dan praktisi peternakan di seluruh

Indonesia, serta masyarakat yang tertarik dengan peternakan. Sampai dengan akhir

Desember 2017 diterima sejumlah 273 kuesioner yang telah diisi oleh responden

(Lampiran 1).

C. Nilai Persepsi, Interval IKM, Interval Konversi IKM, Mutu Pelayanan UKPP

Dari hasil pengumpulan kuesioner dilakukan penghitungan secara manual yang

akan diperoleh Nilai Persepsi yang ditentukan dengan rentang nilai 1 sampai dengan

4. Interval IKM merupakan nilai rata-rata yang diperoleh dari jumlah nilai perunsur

dibagi dengan jumlah kuesioner yang terisi. Nilai Interval Konversi diperoleh dari nilai

rata-rata dikalikan dengan 0,071 yang merupakan bobot nilai rata-rata tertimbang.

Mutu pelayanan dikelompokkan kedalam 4 tingkatan dari D sampai dengan A, serta

dikategorikan dari Tidak Baik sampai dengan Sangat baik.

7

III. ANALISIS DATA

Nilai IKM dihitung dengan menggunakan “nilai rata-rata tertimbang” masing-masing

unsur pelayanan. Dalam penghitungan IKM terhadap 14 unsur pelayanan yang

dikaji, setiap unsur pelayanan memiliki penimbang yang sama dengan rumus

sebagai berikut:

Jumlah bobot 1

Bobot nilai rata-rata tertimbang = = = 0,071

Jumlah Unsur 14

Untuk memperoleh nilai IKM digunakan pendekatan nilai rata-rata tertimbang dengan

rumus sebagai berikut:

Total dari Nilai Persepsi Per Unsur

IKM = X Nilai Penimbang

Total unsur yang terisi

Untuk memudahkan interpretasi terhadap penilaian IKM yaitu antara 25-100 maka

hasil penilaian tersebut di atas dikonversikan dengan nilai dasar 25, dengan rumus

sebagai berikut:

IKM UKPP x 25

Tabel 1. Nilai Persepsi, Interval IKM, Interval Konversi IKM, Mutu Pelayanan dan

Kinerja UKPP

Nilai persepsi Nilai interval IKM Nilai interval konversi IKM Mutu Pelayanan

1 1,00-1,75 25,00-43,75 D Tidak baik

2 1,76-2,50 43,76-62,50 C Kurang baik

3 2,51-3,25 62,51-81,25 B Baik

4 3,26-4,00 81,26-100,00 A Sangat baik

Kuesioner disebarkan kepada 500 orang responden dan diterima kembali kuesioner

yang telah diisi oleh responden sebanyak 273 orang. Hasil rekapitulasi data

diperoleh dari responden yang diterima untuk ke-14 unsur pelayanan (Tabel 2).

8

Nilai terendah terlihat di unsur Kenyaman di Lingkungan Unit Pelayanan dengan nilai

skor 3,055 sedangkan nilai tertinggi 3,255 terlihat pada unsur Kesopanan dan

Keramahan Petugas Pelayanan yang membuat pengunjung merasa terbantu

dengan baik untuk mendapatkan informasi.

• Nilai Indeks Kepuasan adalah: 3,138 merupakan penjumlahan 14 unsur

pelayanan dari Nilai Rata-rata tertimbang per unsur x 0,071

• Nilai IKM setelah dikonversi = Nilai dasar: 3,138x 25 = 78,447

• Mutu Pelayanan: B

• Kinerja Unit Pelayanan BAIK

Untuk menganalisis hasil pengukuran secara keseluruhan pada tahun 2017

Semester I dan tahun 2016 Semester II pada Tabel 2 ditampilkan Nilai Indeks

Kepuasan untuk 14 unsur penilaian hasil pengukuran periode I (Januari-Juni) tahun

2017 dan Semester II (Juli-Desember) tahun 2016.

Tabel 2. Hasil pengukuran 14 unsur pelayanan

No Unsur Pelayanan

Nilai Unsur Pelayanan

Semester I

2017

Semester II

2017

1 Prosedur Pelayanan 3,136 3,179

2 Persyaratan Pelayanan 3,119 3,139

3 Kejelasan Petugas Pelayanan 3,166 3,114

4 Kedisiplinan petugas pelayanan 3,132 3,125

5 Tanggung jawab petugas pelayanan 3,119 3,128

6 Kemampuan petugas pelayanan 3,204 3,249

7 Kecepatan pelayanan 3,149 3,139

8 Keadilan mendapatkan pelayanan 3,128 3,136

9 Kesopanan dan keramahan petugas 3,255 3,205

10 Kewajaran biaya pelayanan 3,183 3,205

11 Kepastian biaya pelayanan 3,187 3,198

12 Kepastian jadwal pelayanan 3,162 3,260

9

13 Kenyamanan lingkungan 3,055 3,084

14 Keamanan pelayanan 3,200 3,220

Hasil pengukuran IKM periode II tahun 2017 untuk nilai tertinggi pada Kepastian

jadwal pelayanan serta Kemampuan petugas pelayanan dalam memberikan

pelayanan sesuai dengan janji pelayanan yang telah ditetapkan sedangkan Nilai

terendah pada Kenyamanan Lingkungan Pelayanan.

Nilai unsur pelayanan pada poin Kenyamanan Lingkungan ini mengalami penurunan

dikarenakan ada renovasi gedung kantor Puslitbangnak yang menyebabkan

pelanggan kurang nyaman dalam memperoleh pelayanan sehingga proses

pelayanan yang terkait dengan permintaan buku menjadi sedikit terhambat serta

adanya suara bising dari renovasi renovasi gedung kantor Puslitbangnak yang

menggangu kenyamanan penerima layanan sehingga lokasi pelayanan belum bisa

digunakan dengan baik. Nilai unsur pelayanan tertinggi berada pada poin Kepastian

jadwal pelayanan serta Kemampuan petugas pelayanan. Ini merupakan hasil yang

positif terkait pelayanan di Puslitbangnak karena SDM pelayanan yang dimiliki

semakin lebih baik. Selain itu, nilai tertinggi juga didapatkan pada poin Keamanan

Pelayanan selama melayani pelanggan sehingga pelanggan tersebut merasa puas

atas layanan yang diberikan kantor Puslitbangnak.

10

IV. PENUTUP

Hasil pengukuran IKM Semester II tahun 2017 nilai tertinggi dicapai pada unsur

Kepastian jadwal pelayanan serta Kemampuan petugas pelayanan dalam

memberikan pelayanan. Hal ini merupakan hasil yang sangat positif untuk terus

ditingkatkan oleh seluruh pegawai di lingkungan kantor Puslitbangnak. Sementara

itu, adanya renovasi renovasi gedung kantor Puslitbangnak menyebabkan

penurunan nilai pada unsur kenyamanan di lingkungan unit pelayanan hal ini

menyebabkan nilai unsur kedua point tersebut menurun dari semester I tahun

berjalan.

Hasil pengukuran IKM periode II tahun 2017 diperoleh nilai tertinggi pada unsur

Kepastian jadwal pelayanan serta Kemampuan petugas pelayanan dalam

memberikan pelayanan.

Hasil pengukuran dari dua periode tersebut terlihat bahwa unsur yang terkait

dengan Kepastian jadwal pelayanan dan Kemampuan petugas pelayanan dalam

memberikan pelayanan merupakan nilai tertinggi yang diterima oleh masyarakat.

Sosialisasi mengenai pelayanan, pemahanan petugas dan pegawai di lingkungan

Puslitbangnak tentang informasi yang dibutuhkan masyarakat perlu terus dilakukan.

Sementara itu, untuk nilai terendah diperoleh pada unsur Kenyaman di lingkungan

unit pelayanan. Untuk itu, perlu adanya ruangan atau tempat khusus untuk

memberikan pelayanan dan petugas khusus dalam memberikan pelayanan sehingga

kejelasan dan kenyamanan pelayanan akan terpenuhi.

Puslitbangnak diharapkan membentuk Tim Survei IKM atau menunjuk dan/atau

bekerjasama dengan unit independen untuk melaksanakan survei IKM di wilayah

kerjanya. Dengan adanya tim yang benar-benar independen, kapabel dan

mempunyai kredibilitas akan menjamin hasil survei IKM yang betul-betul valid dan

akuntabel Hal ini belum dilaksanakan terkait ketersediaan dana untuk kegiatan

tersebut belum dicantumkan secara jelas pada DIPA Puslitbangnak TA 2017.

11

LAMPIRAN

12

PENGELOLAAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PER RESPONDEN

DAN PER UNSUR PELAYANAN SEMESTER II (JULI - DESEMBER) TAHUN 2017

Unit Pelayanan : Puslitbangnak

Alamat

: Jl. Raya Pajajaran Kav E59, Bogor 16128

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

1 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3

2 1 3 3 2 3 3 4 4 2 2 2 2 2 2

3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 3 3 3 3

4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 4 3

5 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

6 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3

7 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3

8 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3

9 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3

10 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3

11 4 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 2 4 3

12 3 3 4 3 3 4 4 3 4 3 3 3 4 3

13 3 3 4 4 3 3 3 3 4 3 4 4 4 3

14 4 3 4 3 3 4 3 4 4 4 4 3 4 3

15 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

16 3 3 4 4 4 4 3 3 4 4 4 3 4 4

17 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

18 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 2 2 3 3

19 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4

20 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 2 3 3

21 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

13

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

22 3 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4

23 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 3

24 3 3 3 3 3 4 3 3 4 4 4 3 4 3

25 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3

26 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

27 4 3 4 3 4 4 3 3 4 3 4 4 4 4

28 3 3 4 3 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4

29 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 3

30 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3

31 3 4 4 4 4 4 4 3 4 3 3 4 4 3

32 3 3 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 3 3

33 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

34 3 4 4 3 4 3 4 3 4 3 3 4 3 3

35 4 4 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 4

36 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4

37 4 3 3 3 4 3 3 3 4 3 4 4 4 4

38 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4

39 4 3 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 4 3

40 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 3

41 3 4 3 4 4 3 3 3 4 3 4 4 4 4

42 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3

43 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 3 3 3 4

44 3 3 3 3 3 3 3 3 4 2 3 3 3 3

45 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3

46 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

47 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3

14

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

48 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3

49 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3 3 4 3

50 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3

51 4 4 4 4 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3

52 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

53 4 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 4 3

54 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

55 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4

56 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

57 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

58 3 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3

59 3 4 4 4 3 4 3 3 4 3 4 3 3 3

60 3 3 3 4 4 4 3 3 4 3 3 3 3 3

61 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3

62 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 4

63 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3

64 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3

65 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3

66 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3

67 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3

68 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3

69 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

70 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

71 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4 4 4 3

72 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4

73 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 2 3 3

15

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

74 3 3 1 3 3 3 2 2 3 1 4 3 3 3

75 3 3 3 3 2 3 3 3 3 1 3 3 3 3

76 3 2 4 3 4 3 3 2 3 3 3 3 2 3

77 1 3 2 2 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3

78 3 4 3 2 4 3 3 1 2 3 3 2 4 4

79 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3

80 3 4 3 3 3 4 3 3 4 4 3 3 4 3

81 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 4

82 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3

83 3 3 2 3 3 2 3 3 3 2 2 2 3 3

84 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3

85 3 3 4 4 3 3 3 3 4 3 2 3 4 4

86 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 4 3

87 1 4 4 4 3 3 3 3 4 3 2 2 4 3

88 4 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 2 4 3

89 1 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 4 3

90 3 3 2 2 3 2 3 3 3 4 4 2 2 3

91 3 3 3 3 3 4 2 3 3 4 4 2 3 3

92 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 2 3 2

93 3 3 2 2 2 3 3 3 3 4 4 2 3 3

94 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

95 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

96 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3

97 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 2 3

98 4 3 3 3 3 3 2 3 3 3 4 2 3 3

99 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

16

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

100 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

101 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3

102 3 4 3 3 3 3 3 2 2 3 4 4 2 2

103 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3

104 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3

105 3 4 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 3 3

106 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4

107 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3

108 4 4 4 3 3 3 4 4 4 4 4 4 3 2

109 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 2 2 3

110 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 2 2 3

111 3 3 3 2 3 3 2 3 3 4 4 3 3 3

112 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3

113 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

114 1 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4 4 3 3

115 3 3 3 3 3 3 4 3 4 4 3 3 3 3

116 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 4 4 3 3

117 3 3 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3

118 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

119 4 3 3 4 4 3 4 4 4 3 3 3 2 3

120 3 3 3 4 3 4 4 3 3 4 3 3 3 3

121 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 3 3 4 4

122 4 3 3 4 4 3 2 3 3 4 3 3 4 2

123 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

124 4 2 3 4 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3

125 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

17

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

126 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

127 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

128 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

129 3 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3

130 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 2 4 3 3

131 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4

132 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 4 4 4 3

133 4 4 3 3 3 3 3 4 3 4 4 3 3 3

134 4 3 4 3 3 3 4 3 3 4 4 3 3 4

135 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3

136 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 4 2 3

137 3 3 4 4 4 4 3 4 4 3 3 3 3 4

138 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3

139 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3

140 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 4 3 3 3

141 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

142 3 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3

143 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

144 4 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 4

145 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

146 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

147 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

148 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

149 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

150 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

151 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

18

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

152 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 4 3 3

153 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4

154 3 3 4 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3 3

155 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

156 3 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 3 3 3

157 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3

158 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3

159 4 4 4 4 4 3 3 3 3 4 3 4 3 3

160 4 3 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 3 4

161 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3

162 4 3 4 4 3 4 3 3 3 4 3 4 3 3

163 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 4 3 3

164 4 3 4 4 4 4 4 3 3 4 3 4 3 3

165 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3

166 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3

167 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3

168 3 3 4 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 3

169 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3

170 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4

171 3 3 4 4 4 4 3 3 3 4 4 4 3 3

172 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4

173 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4

174 4 3 4 3 4 3 4 3 3 4 3 4 3 3

175 4 3 3 3 3 4 3 3 4 4 4 4 2 3

176 4 3 3 4 4 3 4 3 3 4 3 4 2 3

177 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

19

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

178 3 3 4 4 4 3 3 4 4 3 3 4 3 3

179 3 4 4 4 3 3 4 4 3 3 4 4 3 3

180 3 3 4 3 4 3 3 4 3 3 4 4 3 3

181 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 2 3

182 2 3 2 3 3 3 3 4 4 2 2 4 3 3

183 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3

184 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3

185 3 2 2 2 3 3 2 2 3 2 2 2 3 3

186 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 2 2 3 3

187 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

188 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

189 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

190 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3

191 3 3 4 3 4 3 3 3 4 4 4 4 2 3

192 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

193 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

194 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

195 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 3 3 3 3

196 3 4 4 2 3 3 4 3 3 4 4 4 2 4

197 4 3 4 3 3 3 4 3 3 3 4 4 3 3

198 3 4 4 4 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3

199 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

200 4 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3

201 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

202 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

203 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 3 3

20

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

204 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3

205 4 4 3 3 3 3 4 4 3 3 4 4 3 3

206 4 3 3 4 3 4 4 3 4 3 3 3 3 3

207 4 4 3 4 3 3 4 4 3 2 3 4 2 4

208 4 3 3 3 3 3 3 4 4 3 4 4 3 3

209 3 3 3 3 3 3 3 4 2 3 4 3 2 4

210 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3

211 4 4 3 3 4 3 3 3 3 3 4 4 2 3

212 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

213 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3

214 3 4 3 3 3 4 4 4 3 3 3 3 3 3

215 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3

216 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 4 4 3 3

217 3 4 3 3 3 4 4 4 3 3 4 4 3 3

218 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3

219 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3

220 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4

221 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3

222 3 4 2 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3

223 4 4 2 4 2 4 3 3 3 3 3 3 3 3

224 4 4 3 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3

225 4 4 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3

226 4 4 2 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4

227 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4

228 3 2 2 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4

229 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 4 3 3 4

21

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

230 3 3 3 4 2 4 4 3 3 4 4 3 3 4

231 3 3 3 3 3 3 4 4 2 4 4 3 3 4

232 4 3 3 3 3 3 4 4 3 4 4 3 3 4

233 3 3 3 3 2 3 3 4 3 4 3 4 3 4

234 4 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3 3 4

235 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 4

236 2 3 2 3 2 3 3 2 3 3 2 3 3 3

237 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

238 3 3 2 4 3 4 3 4 3 4 3 3 3 3

239 3 3 2 2 2 3 3 3 2 3 2 3 3 3

240 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

241 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3

242 2 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3

243 3 3 2 3 3 4 2 3 3 3 3 3 3 3

244 2 3 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3

245 2 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3

246 2 3 2 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3

247 2 3 2 3 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3

248 2 3 3 2 3 3 3 2 3 3 4 3 3 3

249 3 2 2 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 4

250 2 3 3 2 3 3 3 2 3 3 4 3 3 4

251 3 3 3 2 2 4 3 2 3 3 4 3 3 4

252 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 4 3 3 4

253 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4

254 3 3 3 3 2 4 3 3 3 3 3 4 3 4

255 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4

22

JULI – DESEMBER 2017

No U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

256 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4

257 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4

258 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4

259 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4

260 2 3 3 3 3 4 3 4 2 3 3 3 3 4

261 3 3 2 3 3 3 3 4 2 3 2 3 3 4

262 3 2 3 2 3 4 3 4 2 3 2 4 3 4

263 3 2 3 3 3 3 3 4 2 3 3 3 3 4

264 3 2 3 3 3 3 3 4 3 2 3 4 3 2

265 3 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 3

266 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 2

267 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 4

268 3 2 3 2 3 4 3 2 3 3 3 3 3 4

269 2 3 2 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4

270 3 3 2 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4

271 3 4 4 3 3 3 3 4 2 3 2 3 3 4

272 3 2 3 3 3 3 2 4 2 3 3 3 3 4

273 3 3 2 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4

21

BULAN JULI - DESEMBER 2017

No. U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

Jumlah Nilai per Unsur

868 857 850 853 854 887 857 856 875 875 873 890 842 879

NRR Per unsur: Jml Nilai per unsur: Jml Kuesioner Yang Terisi

3,179 3,139 3,114 3,125 3,128 3,249 3,139 3,136 3,205 3,205 3,198 3,260 3,084 3,220

NRR tertimbang per unsur = NRR per unsur x 0,071

0,226 0,223 0,221 0,222 0,222 0,231 0,223 0,223 0,228 0,228 0,227 0,231 0,219 0,229 3,151

IKM Unit Pelayanan

78,776

Keterangan:

Interval Nilai IKM Pelayanan

-U1 s.d U14 = Unsur Pelayanan

Nilai Mutu Pelayanan Kinerja

-NRR

= Nilai Rata-Rata

* 25-43,75 D Tidak Baik

-IKM

= Indeks kepuasan Masyarakat

*43,76-62,50 C Kurang Baik

-*)

= Jumlah IKM tertimbang

* 62,51-81,25 B Baik

-**)

= IKM Unit Pelayanan x 25

* 81,26-100,00 A Sangat Baik

22

NILAI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM)

PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PETERNAKAN PERIODE II TAHUN 2017

MENURUT UNSUR PELAYANAN

NO UNSUR PELAYANAN NILAI UNSUR PELAYANAN Sem I 2017

NILAI UNSUR PELAYANAN Sem II 2017

NRR TERTIMBANG

NILAI IKM

1 Prosedur pelayanan 3,136 3,179 0,226 79,487

2 Persyaratan pelayan dengan jenis pelayanannya 3,119 3,139 0,223 78,480

3 Kejelasan dan kepastian petugas dalam memberikan pelayanan 3,166 3,114 0,221 77,839

4 kedisiplinan petugas dalam memberikan pelayanan 3,132 3,125 0,222 78,114

5 Tanggung jawab petugas dalam memberikan pelayanan 3,119 3,128 0,222 78,205

6 Kemampuan petugas dalam memberikan pelayanan 3,204 3,249 0,231 81,227

7 Tentang kecepatan pelayanan di unit ini 3,149 3,139 0,223 78,480

8 Keadilan untuk mendapatkan pelayanan di unit ini 3,128 3,136 0,223 78,388

9 Kesopanan dan keramahan petugas dalam memberikan pelayanan 3,255 3,205 0,228 80,128

10 Kewajaran biaya untuk mendapatkan pelayanan 3,183 3,205 0,228 80,128

11 Kesesuaian antara biaya yang dibayar dengan biaya yang telah ditetapkan 3,187 3,198 0,227 79,945

12 Ketepatan pelaksanaan terhadap jadwal waktu pelayanan 3,162 3,260 0,231 81,502

13 Kenyaman di lingkungan unit pelayanan 3,055 3,084 0,219 77,106

14 Keamanan pelayanan di unit ini 3,200 3,220 0,229 80,495

Jumlah 44,196 44,381 3,151 1109,524

a. Nilai IKM

78,776

b. Mutu Pelayanan

B

c. Kinerja Unit Pelayanan

Baik

23