ksb

Upload: liza-aulia-putri

Post on 17-Oct-2015

21 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Tinjauan Pustaka Karsinoma Sel Basal

Tinjauan PustakaKarsinoma Sel Basalwww.themegallery.comLiza Aulia Putri *Tiwi Qira Amalia*

Vella *** Mahasiswa Kepaniteraan Klinik Senior Bagian Ilmu Kesehatan Kulit Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala / RSUDZA Banda Aceh.** Pembimbing Bagian/SMF Kesehatan Kulit Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala/RSUDZA Banda Aceh.

L/O/G/O

Berasal darisel non keratinisasiNeoplasmaganasDarilapisan basalepidermisDefinisi

1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42

UsiaJenis kelamin1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-422. Quinn AG and Perkins W. Non-melanoma skin cancer and other epidermal skin tumours. In: Burns T, Breathnach S, Cox N, Griffiths C, editors Rooks Textbook of Dermatology. 8 editions. Willey-Blackwell ; 2010.p.1532-344. Chinem VP and Mior HA. Epidemiology of Basal Cell Carcinoma. An Bras Dermatol. 2011; 86(2):292-305

LokasiPrevalensi KSB di Belanda adalah 1,4% dan hampir empat kali lebih tinggi pada kelompok umur paling tua (usia 65 tahun atau lebih). (4)Survei di Australia menunjukkan bahwa kejadian masing-masing untuk pria dan wanita adalah 849 dan 605 per 100.000. (2)

Sekitar 80% mengenai kepala dan leher dan sebesar 30% terjadi pada hidung, diikuti dengan lokasi lain pada wajah (17,7%). (1,4)

Epidemiologi3Content LayoutsEtiologiRadiasi sinar UV (1)Paparan arsen (2)Warna Kulit Terang (2,3)Sindrom Gorlin (1)Riw. Keluarga dengan KSB (3) Riw.KSB sebelumnya (3)PaparanGenetik1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology inGeneral Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-422. Quinn AG and Perkins W. Non-melanoma skin cancer and other epidermal skin tumours. In: Burns T, Breathnach S, Cox N, Griffiths C, editors Rooks Textbook of Dermatology. 8 editions. Willey-Blackwell ; 2010.p.1532-343. James WD, Berger TG, Elston D. Epidermal nevi, neoplasms, and cysts. In: James WD, Berger TG, Elston D, editors. Andrew's Disease of The Skin Clinical Dermatology. 11 ed. Canada: Saunders Elsevier; 2011. p. 633-7Leukimia, HIVPenerima Transplantasi OrganAlkoholImunosupresi (1)4Patogenesis

8. Crowson AN. Basal Cell Carcinoma: Biology, Morphology and Clinical Implications. Modern Patology. 2006; 19:S127-S1478. Crowson AN. Basal Cell Carcinoma: Biology, Morphology and Clinical Implications. Modern Patology. 2006; 19:S127-S147

b.

c. d.Gambaran Klinis

Nodular

Pigmented

Superfisial

Fibroepitel

Morpheaform

1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42 Paling sering terjadi (50-80%)Terlihat seperti papul atau nodul yang translusen dan ditengahnya dengan atau tanpa adanya ulserasi dan krusta.Gambaran klinisnya hampir sama dengan KSB nodular namun terdapat peningkatan melanisasi Terlihat seperti papul hiperpigmentasi dengan disertai adanya erosi.Title

1

2Nodular(3)Pigmented(1)1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-423. James WD, Berger TG, Elston D. Epidermal nevi, neoplasms, and cysts. In: James WD, Berger TG, Elston D, editors. Andrew's Disease of The Skin Clinical Dermatology. 11 ed. Canada: Saunders Elsevier; 2011. p. 633-7Sering terjadi di badan (45%) atau di ekstremitas bawah (14%)Lesi ini tampak patch eritematus yang menyerupai ekzema.Lesi terlihat seperti:ivory-white appearance dan menyerupai jaringan parut (skar)

3Superfisial(1)

4

Morpheafrom(10)

5Berupa papul yang berwarna merah muda, Tipe ini sulit dibedakan dengan skin tag1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-4210. Buxton PK. ABC of Dermatology. London: BMJ Publishing Group; 2003. p. 61-2Fibroepitel(1)Diagnosis

Ditegakkan berdasarkan hasil biopsi kulit Untuk melihat gambaran klinis pada subtipe KSB.1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42HistopatologiNodularMorphea-fromGambarannya bervariasi, namun pada umumnya mempunyai: Inti yang besar dengan sedikit sitoplasma. Terlihat retraksi dari stroma oleh tumor

1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42HistopatologiFibroepitelSuperfisial1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-428. Crowson AN. Basal Cell Carcinoma: Biology, Morphology and Clinical Implications. Modern Patology. 2006. p. 19:S127-S147

Diagnosis Banding1. Karsinoma sel squamous2. Bowen diesease (karsinoma sel squamous in situ)2. Seborrheic keratosis

1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42PenatalaksanaanUkuran atau lokasiPertumbuhan tumor yang tidak agresif di badan atau ekstremitasEksisi/ ED&CPertumbuhan tumor yang agresif di badan atau ekstremitasEksisi/ MMSPrimerLokasi tumor pada canthus, lipatan nasolabial, periorbital atau postarikularMMSBerulang1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42Karakteristik HistologiLokasiUkuranGambaran klinis

a. Mohs Micrographic Surgery (MMS) (1)1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42Faktor Keberhasilan :1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42Indikasi MMS :KSB berdasarkan anatomi yang berisiko tinggi (wajah, kepala, daerah periorbital)Ukuran tumor > 2 cmTermasuk tipe agresifMengalami rekuren Eksisi yang tidak lengkap pada KSBPasien imunosupresanBatasan klinis yang tidak jelasMenyelamatkan jaringan yang sehat dan sebagai kosmetikMencapai tingkat kesembuhan yang tinggi dan mengembalikan fungsi. Bedah eksisi standar lebih baik jika dibandingkan dengan teknik non-eksisi.

Namun tingkat kesembuhan masih dibawah MMS pada kasus KSB primer.b. Eksisi Bedah Standar (1)c. Kuretase & elektrodesikasi (1)bergantung pada operator yang melakukanTingkat kesembuhan bila ukuran lesi semakin besarKekambuhan paling sering terjadi Tidak direkomendasikan untuk KSB primer yang besar, tipe morphe atau rekuren.1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42 modalitas penghancuran jaringan Dengan cara pembekuan jaringan Angka kesembuhan adalah 99%. Komplikasi : skar hipertrofi, perubahan pigmen post-inflamasi dan munculnya kekambuhan tumor oleh jaringan skar fibrosa.d. Bedah Beku (Cyrosurgery) (1)1. Carucci JA and Leffell DJ. Basal cell carsinoma In: Wolf K, editor. Fitzpatrick's Dermatology in General Medicine. 11 ed. New York: McGraw-Hill Medical; 2012. p. 1036-42Imiquimod5-FlurourasilFotodinamik terapiRadioterapie. Pengobatan Topikal (1)PrognosisKarakteristik TumorResikoUkuranPeningkatan ukuran yang meningkatkan resiko terutama bila ukurannya lebih dari 20 mm Lokasi tumorResiko meningkat jika mengenai daerah wajah, periaurikular, nasal, telinga, bibirPermukaan tumorLesi yang tidak terdefinisi secara klinisImunosupresanKemungkinan beresiko tinggiKekambuhan penyakitKemungkinan beresiko tinggiHistologi subtipeMorphoeic/ infiltrat, mikronodular. Seluruh jenis sel basosquamous dapat meningkatkan resiko kekambuGambaran histologi agresifInvasi pembuluh darah dan perineural dapat meningkatkan resikoFaktor yang mempengaruhi prognosis pada karsinoma sel basal2. Quinn AG and Perkins W. Non-melanoma skin cancer and other epidermal skin tumours. In: Burns T, Breathnach S, Cox N, Griffiths C, editors Rooks Textbook of Dermatology. 8 editions. Willey-Blackwell ; 2010.p.1532-34Thank You!www.themegallery.comL/O/G/O