komunikasi hewan

3
Tahukah kamu bahwa lebah madu melakukan sebuah komunikasi yang unik yaitu komunikasi yang dinamakan komunikasi kombinasi. komunikasi kombinasi merupakan gabungan dari beberapa bentuk komunikasi yang dilakukan oleh beberapa hewan (Komunikasi taktil,Komunikasi auditori danKomunikasi visual). Sebelum itu perlu kita ketahui beberapa bentuk komunikasi yang dilakukan oleh hewan dengan sesama spesies atau jenisnya di alam. Komunikasi kimia, menggunakan zat tertentu yang dihasilkan tubuh suatu species, zat ini hanya dikenali species tersebut. Sebagai contoh: 1. Pheromone dari sekret mulut sebagai hasil dari glandula dalam perut serangga yang dikenali jantannya lewat antena. 2. Cheetah dan jenis kucing lain memberi batas teritorial dengan kencing, feces, dan produk zat dari dari glandula anal. Komunikasi Auditori, merupakan sebuah bentuk komunikasi antar sesama spesies hewan dengan menggunakan suara tertentu. Sebagai contoh: 1. Kicauan burung menarik pasangan, tanda bahaya, batas teritorial. 2. Derik jangkrik Komunikasi visual, menggunakan gerakan tertentu, postur tubuh, guratan pada pohon yang dapat dilihat individu lainnya. Sebagai contoh: 1. Baboon jantan menunjukkan kekuasaannya dengan membuka mulut lebar-lebar 2. Tarian burung cendrawasih jantan untuk menarik perhatian betina Komunikasi Taktil, terjadi ketika satu individu menyentuhkan bagian tubuhnya ke bagian tubuh individu yang lain. Sebagai contoh: 1. Anak burung menyentuhkan paruhnya ke paruh induknya sebagai tanda agar diberi makan. Komunikasi Kombinasi adalah bentuk komunikasi yang dilakukan oleh sesama spesies hewan dengan menggabungkan beberapa bentuk jenis komunikasi (taktil, auditori dan visual), contohnya :

Upload: nicole-brown

Post on 16-Sep-2015

13 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

etologi

TRANSCRIPT

Tahukah kamu bahwa lebah madu melakukan sebuah komunikasi yang unik yaitu komunikasi yang dinamakan komunikasi kombinasi. komunikasi kombinasi merupakan gabungan dari beberapa bentuk komunikasi yang dilakukan oleh beberapa hewan (Komunikasitaktil,Komunikasiauditori danKomunikasivisual). Sebelum itu perlu kita ketahui beberapa bentuk komunikasi yang dilakukan oleh hewan dengan sesama spesies atau jenisnya di alam.Komunikasi kimia, menggunakan zat tertentu yang dihasilkan tubuh suatu species, zat ini hanya dikenali species tersebut. Sebagai contoh:1.Pheromone dari sekret mulut sebagai hasil dari glandula dalam perut serangga yang dikenali jantannya lewat antena.2.Cheetah dan jenis kucing lain memberi batas teritorial dengan kencing, feces, dan produk zat dari dari glandula anal.

Komunikasi Auditori, merupakan sebuah bentuk komunikasi antar sesama spesies hewan dengan menggunakan suara tertentu. Sebagai contoh:1.Kicauan burungmenarik pasangan, tanda bahaya, batas teritorial.2.Derik jangkrikKomunikasi visual, menggunakan gerakan tertentu, postur tubuh, guratan pada pohon yang dapat dilihat individu lainnya. Sebagai contoh:

1.Baboon jantan menunjukkan kekuasaannya dengan membuka mulut lebar-lebar2.Tarian burung cendrawasih jantan untuk menarik perhatian betina

Komunikasi Taktil, terjadi ketika satu individu menyentuhkan bagian tubuhnya ke bagian tubuh individu yang lain. Sebagai contoh:1.Anak burung menyentuhkan paruhnya ke paruh induknya sebagai tanda agar diberi makan.Komunikasi Kombinasiadalah bentuk komunikasi yang dilakukan oleh sesama spesies hewan dengan menggabungkan beberapa bentuk jenis komunikasi (taktil, auditori dan visual), contohnya :1.Komunikasiyang dilakukan olehlebah madusaat mencari serbuk sari.

Komunikasi lebah madu pertama kali diamati oleh Karl von Frisch pada tahun 1940.Sebuah tarian unik yang dilakukan oleh lebah madudisebutWaggle Dance.Waggle Dance merupakan sebuah bentuk komunikasi visual yang dilakukan oleh lebah untuk memberitahu koloni lebah pekerja yang lain terkait posisi serbuk sari bunga. Dengan melakukan sebuah tarian atau goyangan yang membentuk angka delapan (8) dengan mengggunakan matahari sebagai sumber acuan sudut atau arah sasaran. Maka dengan cara ini lebah pekerja yang telah terlebih dahulu menemukan serbuk sari dapat memberitahukan para lebah pekerjalain, untuk mengetahui jarak sasaran (serbuk sari bunga) ditentukan oleh banyaknya jumlah goyangan.Di dalam sarang lebah menunjukkan sudut dengan arah gravitasi. Misalkan mementuk sudut ke kiri 400berarti arah sasaran 400terhadap matahar,sedangkan saat Di luar sarang lebah menghadap lurus sasaran sumber madu sambil melakukan waggle dance dengan suara dengung matahari sebagai patokan.Menurut Karel von Frisch ada dua bentuk tarian lebah yang mempunyai arti masing-masing. Kedua bentuk tarian ini memiliki beberapa variasi dengan arti tertentu. Kedua bentuk tarian lebah itu adalahround dancedanwaggle dance.

Round dance menunjukkan bahwa jarak sarang ke sumber makanan jaraknya antara 50-100 m. Waggle dance menunjukkan bahwa jarak sarang ke sumber makanan lebih dari 100 m.