kimia

23
Kumpulan soal-soal dan jawab kimia : struktur atom, sisper,ikatan kimia January 24, 2008 Materi : Struktur atom, sisper, ikatan kimia Waktu : 60 menit I. Pilihlah jawaban yang paling benar 1. Bila Al (nomor atomnya = 13) membentuk Al3+ maka susunan elektron terluarnya adalah «.. a. 4s2 4p6 b. 6s22P6 c. 2s2 d. 2s22p6 e. 3s23p6 2. Lima unsur A,B,C,D dan E masing-masing mempunyai susunan elektron sebagai berikut : A. 1s2 2s2 2p6 3s1 B. 1s2 2s2 2p6 3s2 C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p1 D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s1 E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s2 4p6 5s1  pasangan-pasangan di bawah ini yang merupakan unsur dari satu golongan yang sama adalah « a. A dan B c. A dan E e. A dan D  b. A dan C d. D dan E 3. Unsur X dengan konfigurasi elektron 1s2 2s2 2p6 2s1 mempunyai sifat « a. mempunyai potensial ionisasi terbesar di antara unsur seperioda  b. dapat membentuk oksida dengan rumus XO2 c. dapat membentuk hidroksida yang sukar larut dalam air d. dapat membentuk senyawa halida dengan klor dengan rumus XCl e. mempunyai jari-jari terkecil di antara unsur seperioda 4. Unsur-unsur golongan alkali tanah sifat-sifat kimianya hampir sama karena a. jumlah elektronnya sama  b. jumlah elektron pada dua orbital terluarnya sama c. jumlah elektron pada kulit terluarnya sama d. jumlah protonnya sama e. konfigurasi elektronnya sama 5. Diantara unsur-unsur di bawah ini yang paling mudah membentuk ion negatif adalah a. 17Cl b. 11Na c. 12Mg d. 15P e. 6. Atom-atom unsur logam dalam satu golongan dari atas ke bawah kecenderungan melepaskan elektron valensinya makin besar sebab a. potensial ionisasinya makin besar d. nomor massanya makin besar  b. jari-jari atomnya makin besar e. muatan intinya makin besar c. afinitas elektronnya makin besar 7. Suatu unsur X dengan nomor atom 27 mempunyai jumlah orbital « a. 8 b. 10 c. 13 d. 14 e. 15 8. Konfigurasi elektron atom Fe [Ar] 3d6 4s2 jumlah elektron yang tidak berpasangan pada atom Fe adalah « a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5

Upload: faried-adinata

Post on 15-Jul-2015

335 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 1/23

 

Kumpulan soal-soal dan jawab kimia : struktur atom,

sisper,ikatan kimia

January 24, 2008

Materi : Struktur atom, sisper, ikatan kimia Waktu : 60 menit

I. Pilihlah jawaban yang paling benar 

1. Bila Al (nomor atomnya = 13) membentuk Al3+ maka susunan elektron terluarnya adalah «..

a. 4s2 4p6 b. 6s22P6 c. 2s2 d. 2s22p6 e. 3s23p62. Lima unsur A,B,C,D dan E masing-masing mempunyai susunan elektron sebagai berikut :

A. 1s2 2s2 2p6 3s1B. 1s2 2s2 2p6 3s2

C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p1

D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s1E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s2 4p6 5s1 pasangan-pasangan di bawah ini yang merupakan unsur dari satu golongan yang sama

adalah «a. A dan B c. A dan E e. A dan D

 b. A dan C d. D dan E3. Unsur X dengan konfigurasi elektron 1s2 2s2 2p6 2s1 mempunyai sifat «

a. mempunyai potensial ionisasi terbesar di antara unsur seperioda b. dapat membentuk oksida dengan rumus XO2

c. dapat membentuk hidroksida yang sukar larut dalam air d. dapat membentuk senyawa halida dengan klor dengan rumus XCl

e. mempunyai jari-jari terkecil di antara unsur seperioda4. Unsur-unsur golongan alkali tanah sifat-sifat kimianya hampir sama karena

a. jumlah elektronnya sama b. jumlah elektron pada dua orbital terluarnya sama

c. jumlah elektron pada kulit terluarnya samad. jumlah protonnya sama

e. konfigurasi elektronnya sama5. Diantara unsur-unsur di bawah ini yang paling mudah membentuk ion negatif adalah

a. 17Cl b. 11Na c. 12Mg d. 15P e.

6. Atom-atom unsur logam dalam satu golongan dari atas ke bawah kecenderungan melepaskanelektron valensinya makin besar sebab

a. potensial ionisasinya makin besar d. nomor massanya makin besar  b. jari-jari atomnya makin besar e. muatan intinya makin besar 

c. afinitas elektronnya makin besar 7. Suatu unsur X dengan nomor atom 27 mempunyai jumlah orbital «

a. 8 b. 10 c. 13 d. 14 e. 158. Konfigurasi elektron atom Fe [Ar] 3d6 4s2 jumlah elektron yang tidak berpasangan pada

atom Fe adalah «a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 2/23

 

9. Unsur X terdapat dalam golongan karbon dan unsur Y mempunyai nomor atom 17. Senyawayang dapat terbentuk dari kedua unsur tersebut adalah «.

a. XY b. X2Y c. XY2 d. XY3 e. XY410. Tabel pengisian elektron-elektron ke dalam subkulit :

Unsur Pengisian elektron

IIIIII

IVV

1s2 2s21s2 2s2 2p5 3s2

1s2 2s2 2p6 3s1 3p11s2 2s2 2p6 3s2 3p5 4s1

1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d5Pengisian elektron yang benar menurut aturan Aufbau adalah «

a. I dan V b. I dan II c. II dan V d. III dan V e. IV dan V11. Unsur X bernomor atom 8, maka harga keempat bilangan kuantum elektron terakhir unsur 

tersebut adalah «a. n = 2; l = 0; m = 0; s = ± 1/2 d. n = 2; l = 1; m = -1; s = + 1/2

 b. n = 2; l = 1; m = 1; s = +1/2 e. n = 2; l = 1; m = -1; s = ± 1/2c. n = 2; l = 1; m = 0; s = ± 1/2

12. Argon mempunyai nomor atom 18. Ion berikut yang mempunyai konfigurasi electron [Ar]3d4

adalah «a. 20Ca2+ b. 22Ti2+ c. 24Cr2+ d. 25Mn2+ e. 26Fe2+

13. Diantara unsur-unsur 3P, 12Q, 19R , 33S dan 53T, yang terletak dalam golongan yang sama

 pada sistem periodik adalah «a. P dan Q c. P dan R e. R dan T b. Q dan S d. S dan T

14. Suatu logam divalent L sebanyak 8 gram, dilarutkan ke dalam HCl berlebih dan diperoleh4,48

dm3 gas hidrogen (STP). Jika logam ini memiliki 20 netron, maka letaknya dalam sistem periodik «

a. golongan IIA, periode 2 c. golongan IIA, periode 4 e. golongan IVA, periode 4 b. golongan IIA, periode 3 d. golongan IVA, periode 3

15. Unsur yang jari-jari atomnya terbesar adalah «a. 11Na b. 13Al c. 14Si d. 17Cl e. 12Mg

16. Unsur-unsur A,B, dan C terletak pada periode 3 sistem periodik. Oksida unsur A dalam air menghasilkan larutan yang mempunyai pH<7, sedangkan unsur B dengan air bereaksi

menghasilkan gas hidrogen. Percobaan lain menunjukkan bahwa unsur C dapat bereaksi baik dengan larutan asam maupun basa. Susunan unsur-unsur tersebut dalam sistem periodik 

dari kiri ke kanan adalah :a. A,C,B b. C,A,B c. B,A,C d. A,B,C e. B,C,A

17. Diketahui nomor atom H = 1; C=6; N = 7; O = 8; P=15; dan Cl =17. Senyawa berikutmengikuti aturan

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 3/23

 

octet, kecuali «a. CHCl3 b. NH3 c. H2O d. CH4 e. PCl5

18. Suatu senyawa dengan rumus molekul XY. Jika konfigurasi electron atom X: 1s2 2s2 2p63s2

3p6 4s2 dan konfigurasi electron atom Y: 1s2 2s2 2p4, maka XY mempunyai ikatan«

a. kovalen polar c. kovalen koordinasi e. logam b. kovalen non polar d. ion19. Unsur X mempunyai nomor atom 20. Senyawa garamnya bila dipanaskan akan menghasilkan

gas yang dapat mengeruhkan air barit. R umus senyawa tersebut adalah «a. X2SO4 b. XSO4 c. X2CO3 d. XCO3 e. XCl2

20. Senyawa manakah yang tidak membentuk ikatan hidrogen antar molekulnya ?a. CH3CHO b. CH3NH2 c. CH3OH d. NH3 e. NH4OH

II. Berilah jawaban dan alasan dengan benar 

21. Tentukan nomor atom, jika diketahui bilangan kuantum elektron terakhirnya sebagai berikut:

n = 4; l = 3; m = 0; s = +½

22. Tentukan bentuk molekul, orbital hibridanya dan gambarkan geometri molekul dari PCl5

JAWABAN SOAL PEMANTAPAN UNTUK MATER I : STR UKTUR ATOM, SISPER DAN

IKATAN KIMIA

1. Jawab : dKonfigurasi Al : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p1

Ion Al3+ berarti melepaskan 3 elektron terluarnya (electron valensinya), maka konfigurasielectron sekarang menjadi : 1s2 2s2 2p6 , jadi susunan electron terluarnya adalah 2s2 2p6.

2. Jawab : cDalam satu golongan utama jumlah electron terluarnya pasti sama yaitu pada A dan E jumlah

electron terluarnya sama dengan 1.3. Jawab : d

Unsur X termasuk golongan IA yang mempunyai kecenderungan untuk melepaskan 1 elektronmembentuk ion positip X+, sedangkan unsur Cl terletak pada golongan VIIA mempunyai

kecenderungan menerima 1 elektron membentuk ion Cl-. Jadi senyawa yang terbentuk darikedua ion tersebut adalah senyawa halida dengan rumus : XCl.

4. Jawab : cDalam satu golongan jumlah elektron pada kulit terluarnya pasti sama

5. Jawab : a

Semakin ke kanan dalam sistem periodik jari-jari atomnya semakin kecil, mengakibatkan dayatarik inti atom terhadap elektron pada kulit terluarnya semakin besar, maka kecenderunganmembentuk ion negatif juga semakin besar. Jadi unsur 17Cl mempunyai kecenderunganmembentuk ion negatif.

6. Jawab : bDalam sistem periodik dalam satu golongan dari atas ke bawah jari-jari atomnya semakin besar,

sebab jumlah kulit atom bertambah, sedangkan elektron valensinya tetap akibatnya gaya tarik inti atom terhadap elektron valensinya berkurang. Jadi elektron terluarnya mempunyai

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 4/23

 

kecenderungan untuk melepaskan diri.7. Jawab : e

27X : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d7 4s2Orbital pada 1s2 = 1; 2s2 = 1; 2p6 = 3; 3s2 = 1; 3p6 = 3; 3d7 = 5; 4s2 = 1.

Jadi jumlah orbital untuk 27X = 1 + 1 + 3 + 1 + 3 + 5 + 1 = 15

8. Jawab : d

3d 4s

Jadi jumlah elektron yang tidak berpasangan ada 4 elektron.

9. Jawab : e

Unsur X termasuk golongan karbon terletak pada golongan IVA, mempunyai 4 elektron valensiUnsur Y yang mempunyai nomor atom 17 , termasuk golongan VIIA, mempunyai 7 elektron

valensiKedua unsur tersebut membentuk suatu ikatan kovalen dengan rumus XY4.

10. Jawab : aPrinsip Aufbau : Pengisian elektron dalam sub kulit dimulai dengan nilai energi yang paling

rendah danseterusnya menurut kenaikan energinya, sehingga pengisian elektron dimulai dari 1s, 2s,

2p,3s,3p dst. Sesuaidengan aturan Aufbau.

11. Jawab : eUnsur X mempunyai nomor atom = 8. Konfigurasi elektronnya : 1s2 2s2 2p4` m = -1 0 +1

Jadi 4 bilka untuk elektron terakhir adalah : n =2; l=1; m = -1; s = -1/212. Jawab : c

Untuk membentuk ion positip, elektron dilepaskan mulai dari kulit terluar.24Cr : [Ar] 3d4 4s2 maka untuk menjadi ion Cr2+ harus melepas 2 elektron pada kulit

terluarnya.

Jadi konfigurasi elektronnya sekarang : [Ar] 3d4.13. Jawab : cP : 1s2 2s1 = Golongan IA

Perioda 2Q : 1s2 2s2 2p6 3s2 = Golongan IIA

Perioda 3

R  : [Ar] 4s1 = Golongan IA

Periode 4S : [Ar] 3d10 4s2 4p3 = Golongan VA

Periode 4T : [Kr] 4d10 5s2 5p5 = Golongan VIA

Periode 514. Jawab : c

R eaksi : L(s) + 2 HCl(aq) LCl2(aq) + H2(g)Mol H2 = 4,48/22,4 mol = 0,2 mol

Mol L = 1/1x 0,2 mol = 0,2 molAr L = 8/0,2 = 40

 Nomor atom (z) = L = Ar ± n = 40 ± 20 = 20Konfigurasi electron : [Ar] 4s2 termasuk golongan IIA, periode 4

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 5/23

 

15. Jawab : aDalam sistem periodik pada satu periode dari kiri ke kanan jari-jari atomnya semakin kecil,

sebab kulit atom tetap, sedangkan muatan inti bertambah mengakibatkan gaya tariknya semakin besar.

Jadi jari-jari terbesar dimiliki oleh Na, sedangkan jari-jari terkecil dimiliki oleh Cl.

16. jawab ; eUnsur-unsur A,B, dan C terletak pada periode 3 sistem periodik.Oksida unsur A dalam air menghasilkan larutan yang mempunyai pH< 7 berarti bersifat asam.

Jadi unsur A adalah non logam, maka A terletak di sebelah kanan dalam sisper.Unsur B bereaksi dengan air menghasilkan gas Hidrogen. Jadi B merupakan logam yang sangat

reaktif terhadap air, terletak di sebelah kiri dalam sisper.Unsur C dapat bereaksi dengan asam, maupun basa, maka unsure C merupakan logam amfoter 

yang terletak di tengah sisper.Jadi susunan unsur-unsur tersebut dalam sisper dari kiri ke kanan adalah : B, C, A

17. Jawab : eTeori octet menyatakan bahwa disekitar atom pusat terdapat 4 pasang electron ikatan (8

elektron), sedangkan pada PCl¬5, atom pusatnya P terdapat 5 pasang electron ikatan (10elektron), disebut dengan super octet.

18. Jawab : dX mempunyai konfigurasi electron : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 , mempunyai kecenderungan untuk 

melepaskan 2 elektron membentuk ion X2+.Y mempunyai konfigurasi electron : 1s2 2s2 2p4, mempunyai kecenderungan untuk menangkap

2 elektron membentuk ion Y2-.Ikatan yang terbentuk antara ion X2+ dan ion Y2- menjadi XY adalah ikatan ion.

19. Jawab : dUnsur X yang mempunyai nomor atom 20, berarti unsur Ca.

Senyawa yang dipanaskan dan menghasilkan gas adalah CaCO3.

R eaksinya : CaCO3(s) CaO(s) + CO2(g)CO2(g) + Ba(OH)2(aq) BaCO3(s) + H2O(l)

Air barit (barium hidroksida)

20. Jawab : aIkatan hidrogen antar molekul terdapat pada molekul-molekul yang mempunyai atom hidrogen

yang terikat pada atom N, O atau F. Pada molekul CH3CHO, atom H tidak terikat pada atom O.H

H-C-C-HH

21. Bilka : n = 4; l = 3; m = 0; s = +½ 4f m = -3 -2 -1 0 +1 +2 +3

1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p 6 6s2 4 f 4 Jumlah elektronnya = 56

Jadi nomor atomnya = 5622. Atom pusat PCl5 adalah 15P, konfigurasinya : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3

Keadaan dasar :

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 6/23

 

Promosi elektron :s p3 d

Hibridisasi

Jadi orbital hibridanya : sp3d

Bentuk molekulnya : Bipiramida trigonalGeometri molekulnya :

16.  Yang mana dari berikut laporan harus diketahui untuk mencari entalpi;CO 2 (g) + H 2 (g) CO (g) + H 2 O (g)

I. entalpi molar pembentukan H 2 O (g)II. Molar entalpi pembentukan CO (g) dan CO 2 (g)

III). Molar Entalpi pembakaran C (s + O 2 (g) CO 2 (g)Solusi: 

Entalpi reaksi yang diberikan ditemukan oleh;H = [H CO + H2O H] - [H CO2 + H H2] 

Sejak entalpi H 2 adalah nol, kita harus tahu entalpi molar pembentukan CO 2 (g), CO (g) dan H 2 O (g).

17.  Selama reaksi pembentukan Al 2 O 3 dari 5,4 g Al dan jumlah cukup O 2, suhu 2 kg air meningkat 20

0C. Cari entalpi pembentukan Al 2 O 3? (Al = 27, c air = 1 kal / g.

0C)

Solusi: Jumlah panas yang dibutuhkan untuk peningkatan suhu 2 kg air 20

0C adalah;

Q = mctQ = 2000g.1 kal / g.

0C. 20

0C

Q = 40000 kal = 40 kkal2Al + 3/2O 2 Al 2 O 3 

Energi yang dilepaskan dari pembakaran Jika 2mol Al (54 g) memberikan entalpi pembentukan

Al 2 O 3. Jika 5,4 g Al memberikan 40 kkal panas54 Al g memberikan? kkal panas

= 400 kcal?Karena reaksi eksotermik, pembentukan entalpi Al 2 O 3 adalah-400kcal.

18. Entalpi dari dua reaksi yang diberikan di bawah ini.I. A + B C + 2D H 1 = + X kkal / mol

II. C + E A + F H 2 =- Y kkal / molCari entalpi A + 2B C + E + 4D + F reaksi dalam hal X dan Y.

Solusi: Untuk mendapatkan reaksi A + 2B C + E + 4D + F, kita harus mengalikan reaksi pertama

dengan 2 maka jumlah itu dengan reaksi kedua.2A + 2B 2C + 4D H 1 = +2 X kkal / mol+ C + E A + F H 2 =- Y kkal / mol

A + 2B C + E + 4D + F H 3 = 2X-Y19. C (s bereaksi dengan O 2 (g) dan setelah reaksi, 8,96 L gas CO 2 terbentuk dan 37,6 kkal panas

dilepaskan. Menurut informasi ini, yang salah satu pernyataan berikut benar? (C = 12, O = 16)I. R eaksi adalah eksotermik 

II kkal. Panas 94 diperlukan untuk terurai CO 2 (g) ke dalam elemen

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 7/23

 

III kkal. Panas 23,5 diperlukan untuk membentuk 11g CO 2 (g)IV produk . Jumlah entalpi dari lebih kecil dari jumlah entalpi reaktan

Solusi: I. Karena panas yang dilepaskan, reaksi adalah eksotermik. Aku adalah benar.

II). Jumlah mol CO 2 (g;

n CO2 = 8,96 / 22,4 = 0,4 molSelama pembentukan 0,4 mol CO 2, -37,6 kkal panas yang dilepaskan

Selama pembentukan 1mol 2, CO? kkal panas yang dilepaskan

------------------------------- panas =- 94kcal? dilepaskan

-94kcal panas Karena adalah rilis selama pembentukan CO 2 (g), dalam dekomposisi CO 2 (g) kedalam elemen 94 kkal panas yang diperlukan. II adalah benar.

III. Molar massa CO 2 = 12 +2 44g. (16) =Mol CO 2 (g);

n CO2 = 11/44 = 0,25 molUntuk 1mol 2-94kcal panas CO dilepaskan

Untuk 0,25 mol CO 2? kkal panas yang dilepaskan=- 23,5? Kkal

Seperti yang Anda lihat, 23,5 kkal panas yang dilepaskan tidak diperlukan. III adalah palsu.IV. R eaksi adalah eksotermik. Jadi, pernyataan ini benar.

20. Yang salah satu pasangan reaksi-nama yang diberikan adalah palsu?I. MgSO 4 (s) Mg

+2(aq) + SO 4 

-2(aq): Dekomposisi

II CO (g) + 1/2O 2 (g) CO 2 (g): PembakaranIII Al (s) + 3/2N 2 (g) + 9/2O 2 (g) Al (NO 3) 3 (s) Formasi

Solusi: I. Ini adalah pembubaran 1mol MgSO 4 (s), I adalah palsu.

II. Ini adalah pembakaran 1mol CO II adalah benar.

III. Ini adalah pembentukan 1mol Al (NO 3) 3 (s). III adalah benar.

21. 0,1 mol HI dimasukkan dalam tabung 1 lt dan terurai sesuai reaksi : 2HI H2 + I2. Jika

I2 yang terbentuk adalah 0,02 mol, berapa harga K?Jawab :

2 HI H2 + I2Mula-mula : 0,1

Terurai : 2 x 0,02 = 0,04

Setimbang : 0,1-0,04=0,06 0,02 0,02[HI] = mol / lt = 0,06 / 1 lt = 0,06

[H2] = mol / lt = 0,02 / 1 lt = 0,02[I2] = mol / lt = 0,02 / 1 lt = 0,02

K = [H2] [I2] = 0,02 x 0,02 = 1,1 x 10-1

 [HI]

2(0,06)

22. Tetapan kesetimbangan untuk reaksi :A + 2B AB2 adalah 0,25.

Berapa jumlah mol A yang harus dicampurkan pada 4 mol B dalam volume 5 lt agar menghasilkan 1 mol AB2?

Jawab : 

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 8/23

 

Misal mol A mula-mula = x molA + 2B AB2

Mula-mula : x 4Terurai : 1 2

Setimbang : x-1 2 = 2 1

[AB2] = mol / lt = 1 / 5 lt = 1/5[A] = mol / lt = x-1 / 5 lt = (x-1)/5[2B] = mol / lt = 2 / 5 lt = 2/5

K = [AB2] ¼ = 1 /5 x = 26 

[A] [B]2 (x-1)/5 (2/5)2 

23. Diketahui kalor pembakaran siklopropana (CH2)3(g) = --a kJ/molKalor pembentukan CO2(g) = --b kJ/mol

Kalor pembentukan H2O(g) = --c kJ/molmaka kalor pembentukan siklopropana (dalam kJ/mol) adalah ?

Jawab :R eaksi pembakaran siklopropana:

(CH2)3 +9/2O2 ----> 3CO2 + 3H2O

delta H reaksi = 3 deltaHf CO2 + 3delta Hf H2O - delta Hf (CH2)3-a = 3(-b) + 3(-c) - delta Hf (CH2)3

delta Hf (CH2)3 = (a - 3b - 3c) kJ/molJadi kalor pembentukan siklopropana (dalam kJ/mol) adalah (a - 3b - 3c).

24. Suatu sampel sukrosa yg massanya 0,2165 g dibakar di dalam kalorimeter bomb. Setelah rxselesai, ditemukan bhw u/ memperolh suhu yg sama diperlukan tambahan listrik sebesar 2082, 3

Ja. Kalor pembakaran sukrosa ... ?

 b. Kapasitas kalor kalorimeter, Jika suhu meningkat 1,743 drjt C?

Jawaban1a. reaksi pembakaran sukrosa:C12H22O11 + 12O2 ---> 12CO2 + 11H2O

Maka kalor pembakaran sukrosa, ¨Hc= 12¨Hf CO2 + 11¨Hf H2O - ¨Hf C12H22O11

= x kJ/molKarena sukrosa yg dibakar 0,2165 g, maka mol nya

= 0,2165/342= y mol

maka¨Hc = x kJ/mol * y mol = xy kJ

1b. C = Q/¨T = 2082,3 J/1,743 drjt C = ... J/drjt C

25.Perhatikan persamaan termokimia pembakaran asetilena berikut ini. 2C2H2(g) + 5O2(g) 4CO2(g) + 2H2O(l) ¨H = ±2600 kJ

a. Tentukanlah perubahan entalpi pada pembakaran 10 liter asetilena (R TP)? b. Berapa gram C2H2 harus dibakar untuk memanaskan 1 liter air dari 25ºC hingga tepat

mendidih? (H = 1; C = 12; kalor jenis air = 4,18 J g±1 ºC±1) Penyelesaian: 

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 9/23

 

Dari persamaan termokimia dapat ditentukan entalpi pembakaran asetilena:= = ±1300 kJ mol±1 

Jumlah mol dalam 10 liter C2H2 (R TP) = = molKalor pembakaran 10 liter asetilena (R TP) = mol × (±1300 kJ mol±1) = ±541,67 kJ

Kalor yang diperlukan untuk memanaskan 1 liter (=100 g) dari 25 ºC hingga 100 ºC adalah 

Q = m c ¨t = 1000 g × 4,18 J g±1 ºC±1 (100 ± 75)ºC = 313,5 kJ.Diketahui kalor pembakaran C2H2 = ±1300 kJ mol±1.Jadi, jumlah mol C2H2 yang harus dibakar untuk memperoleh kalor sebanyak 313,5 kJ adalah =

0,24 mol.Massa 0,24 mol C2H2 = 0,24 mol × 26 g mol±1 = 6,24 g.

26. Delta Hc (pembakaran) SO2 persamaannya gimana?S02(g) + O2(g) ---> ___________?

Jawaban : 2 SO2(g) + O2(g) --> 2 SO3(g)

Untuk nilai delta Hc, anda bisa mendapatkannya dari:2 x [¨ Hf] SO3 - 2x [¨Hf] SO2

27. Definisi entropi menurut termokimia?

Jawaban : Entropi adalah ukuran ketidakteraturan sistem atau secara sederhana bisa dikatakan sebagai

derajat ketidakberaturan atau derajat kehancuran.28.Berdasarkan data energi ikatan, tentukanlah perubahan entalpi reaksi berikut:

CH3±CHO(g) + H2(g) CH3±CH2OH(g)Ikatan Energi (kJ mol±1)

C ± C 348C ± H 413

C = O 799 

C O 358H H 436O H 463

Jawaban : R eaksi di atas dapat ditulis dalam bentuk yang lebih terurai sebagai berikut:

Ikatan yang putus: Ikatan yang terbentuk 1 mol C=O : 799 kJ 1 mol C O : 358 kJ

1 mol H H : 436 kJ 1 mol O H : 463 kJJumlah : 1235 kJ 1 mol C H : 413 kJ

Jumlah : 1234 kJ¨H reaksi = energi ikatan yang putrus energi ikatan yang terbentuk = 1235 kJ 1234

kJ = 1 Kj 29.Diketahui:

Mg(s) + 2HCl(aq) MgCl2(aq) + H2(g) ¨H = 467 kJ................ . (1)MgO(s) + 2HCl(aq) MgCl2(aq) + H2O(l) ¨H = 151 kJ.............. . (2)

Selain itu juga diketahui entalpi pembentukan air, H2O(l) = 286 kJ mol 1 Berdasarkan data tersebut, tentukanlah entalpi pembentukan MgO(s) ! 

Jawaban : MgCl2(aq) + H2O(l) MgO(s) + 2HCl(aq) ¨H = +151 kJ.............. ( 2)

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 10/23

 

Mg(s) + 2HCl(aq) MgCl2(aq) + H2(g) ¨H = 467 kJ.............. (1)H2(g) + ½O2(g) H2O(l) ¨H = 286 kJ............... ... (3)

Mg(s) + ½O2(g) MgO(s) ¨H = 602 kJJadi, entalpi pembentukan MgO adalah 602 kJ mol 1 

30.Diketahui entalpi pembentukan CH4(g) = 75 kJ mol 1; CO2(g) = 393,5 kJ mol 1 dan

H2O(l) = 286 kJ mol 1. Tentukan jumlah kalor yang dihasilkan pada pembakaransempurna ! 

Jawaban : 

CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(l)¨ Hreaksi = ¨Hfº(produk) ¨Hfº(pereaksi)

= {¨Hfº(CO2) + 2 × ¨Hfº(H2O)} {¨H fº(CH4) + ¨Hfº(2 × O2)}= { 393,5 + (2 × 286)} { 75 + 2 × 0}

= 890 kJJadi, ¨H pembakaran metana adalah 890,5 kJ mol 1 

31. Perhatikan persamaan termokimia pembakaran asetilena berikut ini.

2C2H2(g) + 5O2(g) à 4CO2(g) + 2H2O(l) ¨H = 2600 kJa. Tentukanlah perubahan entalpi pada pembakaran 10 liter asetilena (R TP)?

 b. Berapa gram C2H2 harus dibakar untuk memanaskan 1 liter air dari 25ºC hingga tepatmendidih? (H = 1; C = 12; kalor jenis air = 4,18 J g 1 ºC 1)

Jawaban : Jumlah mol dalam 10 liter C2H2 (R TP) = = mol

Kalor pembakaran 10 liter asetilena (R TP) = mol × ( 1300 kJ mol 1) = 541,67 kJKalor yang diperlukan untuk memanaskan 1 liter (=100 g) dari 25 ºC hingga 100 ºC adalah

Q = m c ¨t = 1000 g × 4,18 J g 1 ºC 1 (100 75)ºC = 313,5 kJ C2H2 = 1300 kJ mol 1.

Jadi, jumlah mol C2H2 yang harus dibakar untuk memperoleh kalor sebanyak 313,5 kJ adalah =

0,24 mol.Massa 0,24 mol C2H2 = 0,24 mol × 26 g mol 1 = 6,24 g 

32.Dalam reaksi kesetimbangan :2 SO2 (g) + O2 2 SO3(g)

Kp = 1,0 x 10-9 pada 1030

oC.

Jika mula-mula mol oksigen = mol sulfurdioksida, maka pernyataan yang benar si saat

kesetimbangan pada volume tetap dan suhu 1030oC adalah ?

Penyelesaian

2 SO2 (g) + O2 2 SO3(g)

m a mol a molv

sVolume tetap tekanan tetap

Kp = Kc (R T)2-(2+1)

 1.10

-9=Kc (0,082.1303)

-1 

Kc = 10-9

. (0,082.1303)-1

 

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 11/23

 

= 10-9

.106,846Jadi, Kc > Kp

33. Diantara pernyataan-pernyataan mengenai katalis di bawah ini manakah yang benar ?

1. Kecepatan reaksi terkatalis bergantung pada konsentrasi katalis

2. Bagi reaksi reversible katalis mempercepat baik reaksi maju maupun reaksi balik 3. Suatu reaksi yang pada kondisi terentu tidak spontan, akan menjadi spontan bila ditambahkankatalis

4. Unsur-unsur transisi banyak digunakan dalam katalis heterogenPenyelesaian 

Sifat katalis : Kecepatan reaksi terkatalis bergantung pada konsentrasi pereaksi, tidak tergantung pada katalis

Bagi reaksi reversible katalis mempercepat reaksi ke kanan dan ke kiri Katalis tidak dapat mengubah reaksi tidak spontan menjadi spontan

Unsur transisi (Fe, Ni, Pt) sering digunakan sebagai katalis

34. Dari reaksi N2O4(g) 2NO2(g) diketahui Kp pada 600 oC dan pada 1.000 oC berturut-turut adalah

1,8 x 104

dan 2,8 x 104. Dapat disimpulkan bahwa

1. Tekanan parsial NO2 akan meningkat jika suhu dinaikkan.

2. ¨H > 03. Peningkatan tekanan total campuran gas dalam kesetimbngan akan menurunkan kadar NO2 

4. Kp = KcPenyelesaian 

Jika suhu dinaikkan, Kp meningkat. Ini berarti tekanan parsial produk (NO2) semakin meningkat.Jika suhu naik, Kp juga membesar maka reaksinya bersifat endoterm (¨H > 0)

Jika tekanan total diperbesar maka reaksi akan bergeser ke arah jum,lah koefisiennya lebih kecil( ke kiri). Akibatnya kadar NO2 menurun, sebaliknya kadar N2O4 meningkat.

¨n = 2-1 =1, sehinggaKp =Kc x R x T

35. Dalam satu tempat tertutup, berlangsung reaksi kesetimbangan :

PCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)Dengan harga tetapan kesetimbangan KC pada temperatur T. Bila volume diperkecil, dengan

tetap menjaga suhu tetap, maka beberapa hal berikut akan diamati.a. Jumlah mol PCl3 berkurang

  b. Jumlah mol PCl5 bertambahc. Harga KC tak berubah

d. Jumlah mol Cl2 tak berubahPenyelesaian : a

PCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)Jika pada suhu tetap, reaksi kesetimbangan di atas volumenya diperkecil, maka :

R eaksi akan bergeser ke arah jumlah molnya kecil, yaitu ke arah PCl5, jadi PCl3 dan Cl2  berkurang, sedang PCl5 bertambah.

Pada suhu tetap, harga KC tetap.

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 12/23

 

36. Perhatikan reaksi kesetimbangan,Ag

+(aq) + Fe

2+(aq) Ag(s) + Fe

3+(aq) ¨H = - 65,7 kJ

Tetapan kesetimbangan reaksi ini dapat diperkecil dengan cara :

Penyelesaian 

Ag

+

(aq) + Fe

2

+(aq) Ag(s) + Fe3+(aq) H = - 65,7 kJR eaksi kesetimbangan di atas merupakan kesetimbangan heterogen yang berlangsung secaraeksoterm ke arah kanan dan berlangsung endoterm ke arah kiri.

K diperkecil dengan jalan memperbesar [Ag+] dan [Fe2+].[Ag+] dan [Fe2+] diperbesar dengan jalan menaikkan suhu.

37. Etilena dapat dihasilkan dari etana dengan cara pemanasan dan dengan penambahan katalis sesuai

dengan reaksi :C2H6(g) C2H4(g) + H2(g) ¨ H = +138 kJ.

Proporsi etana yang diubah menjadi etilena pada keadaan setimbang akan berkurang jika;

Penyelesaian C2H6(g) C2H4(g) + H2(g) ¨H = + 138 kJ

Kesetimbangan di atas berlangsung secara endoterm, pada ruas kiri ada satu molekul dan padaruas kanan terdapat 2 molekul.

Proporsi etana yang diubah menjadi etilena pada keadaan setimbang akan berkurang jikaSuhu diturunkan

Ditambahkan H2 pada campuran reaksi.Volum campuran diperkecil.

38. Diketahui ¨Ho

f dari CO (g) = - 110,5 kJ/mol dan ¨Ho

f  dari CH3OH (l) = -238,6 kJ/mol dari reaksi

kesetimbangan:

CO(g) + 2H2(g) CH3OH (l)Dapat dikatakan bahwa :

Penyelesaian CO(g) + 2H2(g) CH3OH (l)

¨Horeaksi = ¨H

of  produk - ¨H

of  pereaksi.

¨Ho

reaksi = (¨ Hof  CH3OH) ± (¨ H

of  CO2 + ¨ H

of  H2)

¨Horeaksi = - 238,6 + 110,5 ± 0 kJ/mol

¨Ho reaksi = - 128,1 kJ/mol

CO(g) + 2H2(g) CH3OH (l) ¨H = - 128,1 kJ/mol¨H = -, artinya reaksi ke arah kanan berlangsung secara eksoterm, dan ke arah kiri berlangsung

secara endoterm.Jika suhu dinaikkan, kesetimbangan bergeser ke kiri, akibatnya tetapan kesetimbangan

 berkurang.

39. Dimisalkan, A yang dicampurkan = x molA(g) + B (g) C(g)

Keadaan awal x mol 3 mol -

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 13/23

 

Bereaksi 1 mol 1 mol 1 molKeadaan setimbang (x-1) mol 2 mol 1 mol

Penyelesaian 

Jadi, zat A yang harus dicampurkan sebanyak 5 mol.

40. PCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)Keadaan awal 0,6 M - -

Bereaksi 0,6 ± 0,2 = 0,4 M 0,4 M 0,4 MSetimbang 0,2 M 0,4 M 0,4 M

Penyelesaian 

Dengan diketahuinya nilai K C1 jumlah K C2 pada keadaan (2) dapat diketahui. Pada keadaan (2)sebanyak 0,25 PCl5 dibiarkan terurai. Jumlah gas Cl2 dimisalkan x mol

PCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)Keadaan awal 0,25 M - -

Bereaksi x M x M x MSetimbang 0,25 ± x x M x M

Pada suhu yang sama, nilai KC suatu reaksi tidak  berubah sehingga Jadi,jumlah gas klorin

yang dihasilkan 0,2

1.  Kemolalan larutan NaCl 10% massa dalam air adalah (Mr NaCl = 58,5 )«.

A.1,5 m D. 2,1 m

B. 1,7 m E. 2,3 m

C. 1,9 m

Jawaban : C

Pembahasan :

Larutan NaCl 10% massa berarti dalam 100 gram larutan NaCl terdapat NaCl murni sebanyak =

10 x 100 gram = 10 gram

100

Massa air sebagai pelarut = ( 100 ± 10 ) gram = 90 gram

Molalitas = 10 x 1000 = 1,899 = 1,9 m

58,5 90

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 14/23

 

1.  Konsentrasi larutan asam formiat HCOOH 4,6% massa dengan massa jenis 1,01 g/mLadalah (Mr CHOOH = 46)«

A.1,0100 M D. 1,0000 M

B. 0,1001 M E. 0,0100 M

C. 0,010 M

Jawaban : A

Pembahasan :

Karena massa jenis larutan = 1,01 gram/mL, maka 1 mL larutan = 1,01 gram massanya.

HCOOH yang terdapat dalam larutan = 4,6 x 1,01 = 0,0464 gram

100

Molaritas = 0,0464 x 1000 = 1,01 M

46 1

1.  Sebanyak 23,4 gram NaCl (Mr = 58,5) dilarutkan dalam air sampai volumenya 500 mL.Besarnya molaritas larutan adalah«

Jawaban : C

Pembahasan :

Volume larutan 500 mL = 0,5 L

M = 23,4 = 23,4 = 0,8 M

58,5 . 0,5 29,25

1.  Volume HCl yang harus dilarutkan dalam 500 mL air untuk memperoleh larutan yang

memiliki persentase 30% adalah«

A. 250,00 mL D. 215,21 mL

B. 245,25 mL E. 214,29 mL

C. 220,50 mL

Jawaban : E

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 15/23

 

Pembahasan :

30% = volume HCl x 100%

Volume HCl + 500

30 ( volume HCl + 500 ) = volume HCl . 100

30 volume HCl + 15000 = 100. volume HCl

15000 = ( 100 ± 30 ) volume HCl

Volume HCl = 15000 = 214,29 mL

70

1.  Dalam suatu larutan 16% massa naftalen dalam benzene, jika diketahui Mr naftalen = 28dan Mr benzene = 78 maka fraksi mol naftalen adalah«

A. 0,204 D. 1,040

B. 0,104 E. 1,140

C. 0,114

Jawaban : B

Pembahasan :

Misalkan massa larutan total = 100 gram maka berlaku :

Massa naftalen = 16 x 100 gram = 16 gram

100

nnaftalen = 16 mol = 0,125 mol

128

Massa benzena = ( 100 ± 16 ) gram = 84 gram

nbenzena = 84 mol = 1,08 mol

78

Xnaftalen = nnaftalen = 0,125 = 0,104

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 16/23

 

nnaftalen + nbenzena 0,125 + 1,08

1.  Suatu larutan dengan molalitas 0,25 m, jika kita gunakan air 250 gram sebagai pelarutmaka massa zat terlarutnya adalah (Mrt = 60)«

A. 0,75 gram D. 3,75 gram

B. 1,75 gram E. 4,75 gram

C. 2,75 gram

Jawaban : D

Pembahasan :

m = gr x 1000

Mrt P

0,25 = gr x 1000

60 250

0,25 x 60 = 4 gr 

gr = 15 = 3,75 gram

4

1.  Pesentase 45 gram garam yang dicampurkan dengan 155 air adalah«%

A. 25,50 D. 22,50

B. 24,75 E. 22,05

C. 23,75

Jawaban : D

Pembahasan :

% massa = 45 x 100%

45 + 155

% massa = 45 x 100% = 22,50%

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 17/23

 

200

1.  Volume uap air yang dapat ditambahkan pada 250 mL larutan H2SO4 0,3 M untuk mendapatkan larutan H2SO4 dengan konsentrasi 0,1 M adalah«

A. 250 mL D. 1000 mL

B. 500 mL E. 1250 mL

C. 750 mL

Jawaban : B

Pembahasan :

V1. M1 = V2 . M2

250. 0,3 = V2 . 0,1

V2 = 750 mL

Volume air yang ditambahkan = 750 ± 250 = 500 mL

1.  150 mL larutan CH3COOH 0,2 M dicampurkan dengan 100 mL CH3COOH 0,3 M,maka konsentrasi larutan setelah dicampur adalah«

A. 0,12 M D. 0.30 M

B. 0,18 M E. 0,36 M

C. 0,24 M

Jawaban : C

Pembahasan :

Mcampuran = (150. 0,2) + (100. 0,30)

150 + 100

Mcampuran = 30 + 30 = 60 = 0,24 M

250 250

10. Massa Magnesium Hidroksida yang terdapat dalam 200 mL larutan Magnesium

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 18/23

 

Hidroksida 0,15 M adalah«.(Ar Mg = 24, Ar O = 16, Ar H =1)

A. 1,74 gram D. 2,14 gram

B. 1,84 gram E. 2,24 gram

C. 1,94 gram

Jawaban : A

Pembahasan :

M = gr 

Mrt . V

0,15 = gr 

58 . 0,2

gr = 0,15 . 58 . 0,2 = 1,74 gram

11. Bila bobot molekul fruktosa 180, maka molalitas fruktosa 10% adalah«

A. 0,82 m D. 0,52 m

B. 0,72 m E. 0,42 m

C. 0,62 m

Jawaban : C

Pembahasan :

m =

m = 10 x 1000 = 0,62 m

180. (100 ± 10 )

12. Seorang siswa yang sedang praktikum akan membuat larutan NaOH 1 molal.

Massa air yang harus dilarutkan untuk 20 gram NaOH (Mr = 40) adalah«

A. 100 gram D. 400 gram

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 19/23

 

B. 200 gram E. 500 gram

C. 300 gram

Jawaban : E

Pembahasan :

m = gr x 1000

Mr . P

1 = 20 x 1000

40 . P

P = 500 gram

13. Seorang petani akan membuat larutan urea untuk pupuk. Massa air yang diperlukan

melarutkan 15 gram urea (Mr = 60) agar diperoleh fraksi mol larutan urea 0,1 adalah«

A. 20,5 gram D. 40,5 gram

B. 30,0 gram E. 50,0 gram

C. 40,0 gram

Jawaban : D

Pembahasan :

nurea = 15 = 0,25 mol

60

Xurea = nurea

nurea + nH2O

0,1 = 0,25

0,25 + nH2O

nH2O = 2,25 mol

massa air yang dibutuhkan = 2,25 x 18 = 40,5 gram

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 20/23

 

14. 20 mL asam sulfat dititrasi dengan larutan NaOH 0,1 M. Bila ternyata diperlukan 30 mLlarutan NaOH, maka kemolaran larutan asam sulfat tersebut adalah«

A.0,075 M D. 0,20 M

B. 0,10 M E. 0,30 M

C. 0,15 M

Jawaban : A

Pembahasan :

Kita ingat dalam titrasi :

mol asam = mol basa

nasam.Vasam. Masam = nbasa. Vbasa. Mbasa

2 . 20 . MH2SO4 = 1 . 30 . 0,1

MH2SO4 = 0,075 M

15. Fraksi mol larutan 36 gram glukosa (Mr = 180) dalam 90 mL air (Mr = 18) adalah«

A. 0,960 D. 0,038

B. 0,400 E. 0,004

C. 0,040

Jawaban : D

Pembahasan :

nt = 36 = 0,2 mol np = 90 = 5 mol

180 18

Xt = nt = 0,2 = 0,038

nt + np 0,2 + 5

16. Banyaknya air yang harus ditambahkan kedalam 200 mL larutan 0,4 M NaOH agar menjadi0,1 M adalah«

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 21/23

 

A. 50 mL D. 600 mL

B. 150 mL E. 800 mL

C. 200 mL

Jawaban : D

Pembahasan :

V1 . M1 = V2 . M2

200. 0,4 = V2 . 0,1

V2 = 800 mL

Jadi, banyaknya air yang harus ditambahkan = 800 ± 200 = 600 mL

17. Suatu larutan gliserin (Mr = 92) dibuat dengan melarutkan 45 gram senyawa tersebut dalam

100 gram H2O ( Mr = 18). Molalitas gliserin dalam larutan tersebut adalah«

A. 0,081 m D. 4,89 m

B. 0,310 m E. 8,10 m

C. 31,0 m

Jawaban : C

Pembahasan :

m = gr . 1000 = 45 . 1000 = 4,89 m

Mr . P 92 . 100

18. Dalam 200 mg contoh bahan terdapat 25 mg perak dan 10 mg. Persentase perak dan emasdalam bahan tersebut berturut- turut adalah«

A. 5% dan 12,5% D. 25% dan 10%

B. 10% dan 25% E. 50% dan 20%

C. 12,5% dan 5%

Jawaban : C

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 22/23

 

Pembahasan :

% perak = 25 x 100% = 12,5%

200

% emas = 10 x 100% = 5%

200

19. Dalam 1 gram NaOH (Mr = 40) akan dihasilkan larutan NaOH 0,25 M sebanyak«

A. 50 mL D. 150 mL

B. 100 mL E. 200 mL

C. 125 mL

Jawaban : B

Pembahasan :

Mol = gr = 1 = 0,025 mol

Mr 40

V = mol = 0,025 = 0,1 L = 100 mL

M 0,25

20. Massa jenis suatu larutan CH3COOH 5,2 M adalah 1,04 g/mL. Jika Mr CH3COOH = 60,

konsentrasi larutan ini dinyatakan dalam % berat asam asetat adalah«

A. 18% D. 36%

B. 24% E. 40%

C. 30%

Jawaban : C

Pembahasan :

% massa = M . Mr = 5,2 . 60 = 30%

10 .  p 10 . 1,04

5/13/2018 kimia - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kimia-55a750535ae9f 23/23