kendari pos edisi 1 januari 2013

11
Datang ke Indonesia sebagai turis biasa 30 tahun silam, Hor- vath Pilz Eva Gertraud mendadak terpikat budaya Jawa. Layaknya wisatawan, kala itu warga negara Austria tersebut disuguhi tontoan kesenian asli Indonesia seperti wayang kulit. Tapi, siapa sangka, gara-gara itu Eva malah enggan balik ke negaranya. Tri Wahyu Cahyono, Solo “MONGGO mlebet,lenggahmriki(Marimasuk, silakan duduk di sini, Red),” ujar Eva sambil me- nyibak untaian manik-manik yang dipasang di daun pintu kepada Radar Solo yang berkunjung ke kediamannya Sabtu lalu (29/12). Ruangan, atau lebih tepatnya disebut kamar sederhana yang dia tempati lebih dari 20 tahun itu hanya berukuran sekitar 5 Kendari Pos | Selasa, 1 Januari 2013 Harga Eceran Rp. 3.500,- CALL CENTER Event & Promosi : 0853 3553 1111 Email : [email protected] Redaksi : 0401-3126515 Email: [email protected] Langganan Koran : 082193377789 Email : [email protected] Iklan : 0853 9887 0996 Email: [email protected] Fax : 0401-3123771 SELEBRITI Baca TURIS di Hal 7 x 5 meter persegi. Tak ada tele- visi atau pendingin ruangan. Hanya ada kipas angin warna putih yang sudah berdebu diletakkan di bawah tempat tidur. Tapi, sentuhan budaya Jawa sangat kental di kamar yang menjadi bagian Ndalem Mlayakusuman atau masih satu kawasan dengan Keraton Kasunanan Surakarta itu. Hampir di seluruh sudut ru- angan dipasang gambar tokoh pewayangan. Misalnya, Semar, Rama, Krisna, dan Hanoman. Tak ketinggalan satu lemari kecil tempat menyimpan buku sejarah, buku berbahasa Inggris, Prancis, dan Jerman. Horvath Pilz Eva Gertraud, Mantan Aktris Austria Dalami Budaya Jawa di Surakarta Tinggalkan Keluarga, Kini Hidup Sebatang Kara TAHUN ini baru kesampaian walaupun rencana untuk terbit hari Minggu telah direncanakan sejak tahun lalu. Pada ulang tahun Kendari Pos yang ke 16, tim manajemen ketika itu merencanakan untuk membuat koran khusus yang terbit hari Minggu, atau paling tidak, terbit dalam bentuk suplemen empat halaman yang hanya membutuhkan kertas Yang Baru dari Kami Dihamili Kanye West Baca kIm di Hal 7 Baca loTUS di Hal 7 (58) Tahun 2013 yang Juga Tahun Permen Baca TaHUn di Hal 7 Baca baRU di Hal 7 Baca PESTa di Hal 7 TAHUN 2013 bagi BUMN tetap saja tahun plus-minus. Harga sawit, karet, dan hasil tambang belum akan membaik. Perusahaan-perusahaan BUMN di sektor-sektor komoditas primer itu masih akan berat. Padahal, sektor tersebut sangat besar di BUMN. Tapi, begitulah ko- moditas: punya siklus naik-turunnya sendiri. Tapi, dibilang terlalu berat juga tidak. Hanya, tidak lagi bisa diandalkan untuk memupuk pundi- pundi dividen. Yang masih akan terus hebat adalah sektor perbankan, industri semen, dan telekomunikasi. Pro- gram Bank Mandiri untuk menyatu dengan Taspen dan Pos Indonesia akan menandai perkembangan bank itu di tahun 2013. Bahkan kalau ada langkah lebih radikal dari itu pun akan didukung. Demikian juga Bank Rakyat Indonesia. Beberapa aksi kor- porasi besarnya akan dilakukan pada 2013. Dua bank tersebut memi Lotus Akan Lebih Kuat di 2013 ROMAIN Grosjean menyuarakan optimismenya dalam menyambut Formula 1 musim depan. Dia yakin timnya akan lebih tangguh di musim balap tahun 2013. Di musim 2012, pebalap Lotus, Kimi Raikkonen, menduduki peringkat tiga klasemen akhir, di bawah Sebastian Vettel dan Fernando Alonso. Raikkonen naik podium tujuh kali dan sekali jadi juara di GP Abu Dhabi. Sementara Grosjean tercatat tiga kali naik podium. Di klasemen konstruktor, posisi Lotus juga cukup baik. Mereka ada di peringkat empat, di bawah Red Bull, Ferrari, dan McLaren. Kim Kardashian Kendaraan Lotus Formula 1. Andrew Ferraro / LAT Fotografi Horvath Pilz Eva Gertraud Langit Kendari Beach Menyala, Jalur By Pas Macet Total Kendari, KP Dentuman kembang api mengiasi langit Kota Kendari semalam. Kapal-kapal ikan yang sore harinya bersolek mengikuti parade, malam hari ikut larut menyalakan langit Kendari Beach. Sebuah kapal tanker yang sudah disiapkan untuk mengangkut empat ton petasan ikut memberi warna- warni langit Kendari. Woh, meriah, spektakuler. Tak ketinggalan, anak-anak, wanita/ pria, tua muda dan kakek- nenek ikut larut. Motor, mobil berdesakan. Ini yang membuat jalur By Pass macet total. Polisi yang membuka jalur utama depan Kendari Beach juga kewalahan. Sebab sejak sore hari manusia sudah me- nyemut di jalan-jalan. Padahal baru menunjukan pukul 12.30 Wita. Hingga pukul 14.30, pen- gunjung semakin membludak, meski langit Kendari diguyur hujan. Arus sedikit terkendali ketika, Polantas mengalihkan jalan menuju lokasi dari arah kota lama dialihkan menuju jalan utama sehingga jalan By Pas hanya dari arah Ke- maraya. Suasana jelang pergantian tahun di Kendari terasa beda dari biasanya. Bila tahun sebelumnya hanya dipenuhi Happy New Year!!! Gambar (kiri), langit Kendari semalam berwarna-warni. Pesta kembang api di Teluk Kendari menyedot ribuan orang untuk mengunjunginya dalam merayakan tutup tahun 2012 dan menyambut tahun 2013. Spektakuler. Foto (kanan atas) parade kapal-kapal hias memenuhi Teluk Kendari. Foto (kanan bawah) kemacetan juga terjadi di jalur utama. Akumulasi padatnya pangunjung yang menggunakan jalur By Pass. foto-foto: suwarjono/kp

Upload: kendarinews

Post on 28-Mar-2016

258 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

E_Paper Kendari Pos

TRANSCRIPT

Page 1: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

Datang ke Indonesia sebagaituris biasa 30 tahun silam, Hor-

vath Pilz Eva Gertraud mendadakterpikat budaya Jawa. Layaknya

wisatawan, kala itu warga negara Austria tersebut disuguhi tontoan

kesenian asli Indonesia seperti wayang kulit. Tapi, siapa sangka,

gara-gara itu Eva malah enggan balikke negaranya.

Tri Wahyu Cahyono, Solo

“Monggo mlebet, lenggah mriki (Mari masuk,silakan duduk di sini, Red),” ujar Eva sambil me-nyibak untaian manik-manik yang dipasang didaun pintu kepada Radar Solo yang berkunjungke kediamannya Sabtu lalu (29/12).

Ruangan, atau lebih tepatnya disebutkamar sederhana yang dia tempati lebih

dari 20 tahun itu hanya berukuran sekitar 5

Kendari Pos | Selasa, 1 Januari 2013 Harga Eceran Rp. 3.500,-

CALL CENTER

Event & Promosi : 0853 3553 1111Email : [email protected]

Redaksi : 0401-3126515Email: [email protected]

Langganan Koran : 082193377789Email : [email protected]

Iklan : 0853 9887 0996Email: [email protected]

Fax : 0401-3123771

SELEBRIT I

Baca TURIS di Hal 7

x 5 meter persegi. Tak ada tele-visi atau pendingin ruangan.Hanya ada kipas angin warnaputih yang sudah berdebudiletakkan di bawah tempattidur. Tapi, sentuhan budayaJawa sangat kental di kamaryang menjadi bagian NdalemMlayakusuman atau masihsatu kawasan dengan KeratonKasunanan Surakarta itu.

Hampir di seluruh sudut ru-angan dipasang gambar tokohpewayangan. Misalnya, Semar,Rama, Krisna, dan Hanoman.Tak ketinggalan satu lemarikecil tempat menyimpan bukusejarah, buku berbahasa Inggris,Prancis, dan Jerman.

Horvath Pilz Eva Gertraud, Mantan Aktris Austria Dalami Budaya Jawa di Surakarta

Tinggalkan Keluarga, Kini Hidup Sebatang Kara

Tahun ini baru kesampaian walaupun rencanauntuk terbit hari Minggu telah direncanakan sejaktahun lalu. Pada ulang tahun Kendari Pos yang ke16, tim manajemen ketika itu merencanakan untukmembuat koran khusus yang terbit hari Minggu,atau paling tidak, terbit dalam bentuk suplemenempat halaman yang hanya membutuhkan kertas

Yang Baru dari Kami

DihamiliKanyeWestBaca kIm di Hal 7

Baca loTUS di Hal 7

(58)

Tahun 2013 yang Juga Tahun Permen

Baca TaHUn di Hal 7Baca baRU di Hal 7

Baca PESTa di Hal 7

Tahun 2013 bagi BUMN tetapsaja tahun plus-minus. Harga sawit,karet, dan hasil tambang belum akanmembaik. Perusahaan-perusahaanBUMN di sektor-sektor komoditasprimer itu masih akan berat.

Padahal, sektor tersebut sangatbesar di BUMN. Tapi, begitulah ko-moditas: punya siklus naik-turunnya

sendiri. Tapi, dibilang terlalu beratjuga tidak. Hanya, tidak lagi bisadiandalkan untuk memupuk pundi-pundi dividen.

Yang masih akan terus hebatadalah sektor perbankan, industrisemen, dan telekomunikasi. Pro-gram Bank Mandiri untuk menyatudengan Taspen dan Pos Indonesia

akan menandai perkembangan bankitu di tahun 2013. Bahkan kalau adalangkah lebih radikal dari itu punakan didukung. Demikian juga BankRakyat Indonesia. Beberapa aksi kor-porasi besarnya akan dilakukan pada2013. Dua bank tersebut memi

Lotus AkanLebih Kuatdi 2013

RoMain Grosjean menyuarakan optimismenyadalam menyambut Formula 1 musim depan. Diayakin timnya akan lebih tangguh di musim balaptahun 2013.

Di musim 2012, pebalap Lotus, Kimi Raikkonen,menduduki peringkat tiga klasemen akhir, di bawahSebastian Vettel dan Fernando Alonso. Raikkonennaik podium tujuh kali dan sekali jadi juara di GPAbu Dhabi. Sementara Grosjean tercatat tiga kali naikpodium.

Di klasemen konstruktor, posisi Lotus juga cukupbaik. Mereka ada di peringkat empat, di bawah RedBull, Ferrari, dan McLaren.

Kim Kardashian

Kendaraan Lotus

Formula 1.Andrew

Ferraro / LAT Fotografi

Horvath Pilz Eva Gertraud

Langit KendariBeach Menyala,Jalur By PasMacet Total Kendari, KP

Dentuman kembang apimengiasi langit Kota Kendarisemalam. Kapal-kapal ikanyang sore harinya bersolek mengikuti parade, malam hariikut larut menyalakan langitKendari Beach. Sebuah kapaltanker yang sudah disiapkanuntuk mengangkut empat tonpetasan ikut memberi warna-warni langit Kendari. Woh, meriah, spektakuler.

Tak ketinggalan, anak-anak,wanita/ pria, tua muda dankakek- nenek ikut larut. Motor,mobil berdesakan. Ini yangmembuat jalur By Pass macettotal. Polisi yang membuka jalurutama depan Kendari Beachjuga kewalahan. Sebab sejaksore hari manusia sudah me-nyemut di jalan-jalan. Padahalbaru menunjukan pukul 12.30Wita.

Hingga pukul 14.30, pen-gunjung semakin membludak,meski langit Kendari diguyurhujan. Arus sedikit terkendaliketika, Polantas mengalihkanjalan menuju lokasi dari arahkota lama dialihkan menujujalan utama sehingga jalanBy Pas hanya dari arah Ke-maraya.

Suasana jelang pergantiantahun di Kendari terasa bedadari biasanya. Bila tahunsebelumnya hanya dipenuhi

happy new Year!!!

Gambar (kiri), langit Kendari semalam berwarna-warni. Pestakembang api di Teluk Kendari menyedot ribuan orang untukmengunjunginya dalam merayakan tutup tahun 2012 danmenyambut tahun 2013. Spektakuler. Foto (kanan atas)parade kapal-kapal hias memenuhi Teluk Kendari. Foto (kananbawah) kemacetan juga terjadi di jalur utama. Akumulasipadatnya pangunjung yang menggunakan jalur By Pass.

foto-foto: suwarjono/kp

Page 2: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

Kendari Pos | Selasa, 1 Januari 20132

Jakarta, KPPersatuan Guru Republik

Indonesia (PGRI) tidak keting-galan mengevaluasi kinerjapemerintah dalam sektor pe-layanan pendidikan 2012. Mer-eka kecewa karena persoalankekurangan guru SD PNS tidakterpecahkan hingga pergantiantahun berlangsung.

Ketua Umum Pengurus Besar(Ketum PB PGRI) Sulistyo men-gatakan, pemenuhan kebutuhanguru SD selama 2012 benar-benartidak jalan. “Saat ini kekuran-gan guru SD. Kita berharap ta-hun depan tidak terjadi lagi,”katanya Minggu (30/12).

PGRI menghitung kekuran-gan guru SD PNS lebih dari se-ratus ribu. Mereka menerimalaporan kasus kekurangan guruSD PNS terjadi di 96 persen ka-bupaten/kota yang ada di selu-ruh Indonesia.

Menurut dia, persoalankekurangan guru yang tidakterpecahkan itu menimbulkanpersoalan baru. Yakni membe-ludaknya jumlah guru SD hon-orer. Dari analisis PGRI, kepala

Kendari,KPMutasi besar-besaran yang

dilakukan Dinas PendidikanNasional Kota Kendari, bagiguru maupun kepala sekolah, belakangan ini dialami SitiAlfiah, S.Pd. Sebelumnya, ia menjabat Kepala SDN 09 Poa-sia, kemudian dimutasi di SDN 13 Poasia.

Berbeda dengan orang lain, mungkin merasa kurang sregdengan situasi baru yang di-hadapi. Namun bagi wanitaberkerudung itu, mutasi bukanalasan menghalangi berpresta-si, dan berbuat yang terbaikuntuk sekolah.

“Saya baru tiga bulan dipin-dahkan, dari SDN 9 Poasia keSDN 13 Poasia ini. Tidak adayang luar biasa dengan mu-tasi ini, karena pada dasarnyasebagai abdi negara, kita siapditempatkan di mana saja. Pal-

Kendari,KPPerubahan iklim ternyata

sangat memengaruhi berba-gai sektor kehidupan manu-sia, baik pertanian, perika-nan, maupun sektor lainnya.Khusus, di sektor pertanian,iklim merupakan salah satusistem yang tidak bisa diken-dalikan manusia, dalam upayameningkatkan hasil produksipertanian.

“Secara umum hasil perta-nian dipengaruhi oleh bebera-pa faktor, seperti iklim, tanah,SDM, dan teknologi. Di antarasemua faktor itu, iklim satu-satunya yang tidak bisa diken-dalikan manusia. Sementarafaktor lainnya, bisa direkayasaatau dimodifikasi sesuai kebu-tuhan pertanian,” kata Pem-bantu Dekan III Faperta Unha-lu, Safril Kasim, SP.,MES., saatditemui di ruang kerjanya.

Dikatakan, peningkatan ha-sil pertanian bisa dilakukandengan rekayasa teknologitanaman. Implementasinya,

Kendari,KPSekolah Tinggi Agama Is-

lam Negeri (STAIN) SultanQaimuddin Kendari terusmencari terobosan dalamupaya meningkatkan kualitasmahasiswa. Pembangunan diberbagai aspek fisik, seperti fasilitas perkuliahan, laborato-rium, perpustakaan, terus di-genjot. Termasuk di dalamnyapengembangan kualitas kelem-bagaan, proses belajar menga-jar dan peningkatan kualitasdosen. Semua itu dilakukansebagai bentuk komitmen pen-ingkatan mutu pendidikan.

“Sarana penunjang perku-liahan sudah memadai danmelebihi standar yang diten-tukan. Kuantitas dan kualitastenaga pendidik juga tidak di-ragukan. Dari 98 dosen tetap, 20orang sudah bergelar doktor, 73magister dan lima dosen masihsarjana. Itupun kita upayakan

Kendari,KPUnit Kegiatan Kerohanian Is-

lam (UKKI) Unhalu membekalikadernya dengan ilmu kea-gamaan dan keorganisasian.Salah satu cara dilakukan ada-lah melakukan training ting-kat II, mulai 28 s.d 30 Desem-ber 2012, di aula SDIT Al-QalamKendari.

Ketua UKKI Unhalu, Imran,mengatakan, TT II merupakanagenda rutin setiap tahun se-bagai upaya meningkatkan ka-faah pemahaman kader dalam

bisa melanjutkan studi. Kon-disi ini memberikan gambaranbahwa STAIN bisa bersaing,dan kualitasnya tidak diragu-kan,” kata Ketua STAIN Kend-ari, H. Nur Alim, saat ditemuidi ruang kerjanya.

Dikatakan, peningkatankualitas dosen, jelas Nur Alim,juga dilakukan dalam bentukpenelitian. Melalui Pusat Pene-litian dan Pengabdian kepadaMasyarakat (P3M), STAIN me-nyediakan dana stimulan bagidosen, baik meneliti secara in-dividu maupun kelompok. Se-lain itu, mereka juga dihimbauuntuk bisa berkompetisi danmengakses penelitian melaluiprogram dikti Kemenag RI.

“Kedepan, kita rencanakanpenelitian dosen mengarahpada pengembangan jurusanatau program studi. Penelitianini juga akan disediakan danastimulan untuk memotivasi

dosen. Semua upaya itu dilaku-kan dengan satu tujuan menin-gkatkan kualitas pendidikan.JIka dosennya hebat, pastimahasiswanya juga akan luarbiasa,” ungkapnya.

Untuk memperkuat danmemperluas pelaksanaantridharma perguruan tinggi,tambahnya, STAIN akan terusmenjalin hubungan kerjasamadengan berbagai lembaga, baikinternal maupun eksternal,juga dalam negeri maupun luarnegeri. Kerjasama itu diran-cang dengan asas saling men-guntungkan. Salah satu wujudkeseriusan itu, program pub-likasi dan pencitraan STAINterus dilakukan secara seriusdan terukur.

“STAIN terus berupaya men-jalin kerjasama dengan berba-gai media, baik cetak maupunelektronik. Selain itu, kita jugamemiliki radio fajar yang su-

dah memiliki izin mengudara.Semua ini dilakukan sebagaisarana peningkatan citra dimasyarakat,” tambahnya.

Ditambahkan, setiap tahunpeminat mahasiswa melanjut-kan studi di STAIN semakintinggi. Kondisi ini memberipeluang dalam penambahanfasilitas perkuliahan, sekaligusmenambah jumlah pembukaanprogram studi. Selama tahun2012, ada dua prodi baru yangdibuka, yakni PGMI dan PGRA.

“Insya Allah tahun 2013, kitaakan buka lagi minimal tigaprodi baru, Ulumul Quran danTafsir, Ulumul Hadist, yangproposalnya telah disidangkanoleh tim penilai Dirjen Pen-didikan Islam, dan prodi Man-agemen dakwah. Selain itu,mudah-mudahan dalam waktudekat kita juga bisa selenggara-kan pembukaan program pascasarjana,” tandasnya.(p6)

ing penting dimanapun beradakita harus komitmen menin-gkatkan mutu pendidikan pe-serta didik,” kata Alfiah.

Dikatakan, mengenai pro-gram yang akan dilakukan, me-lihat dulu program kepala seko-lah sebelumnya. Jika masihrelevan dan baik sebagaimanatujuan pendidikan, maka akandilanjutkan. Tapi kalau tidaktentu akan disesuaikan. Ter-masuk kalau ada kekuranganakan dibenahi dan ditingkat-kan sesuai kemampuan.

“Kita berharap kedepan bisameningkatkan prestasi. Bukanhanya siswa tapi juga gurunya.Kedua elemen ini yang sangatmenentukan dalam ketercapa-ian tujuan pendidikan. Jikasiswa dan guru sinergi makatidak sulit mencapai tujuandan prestasi nantinya,” tam-bahnya.

Ditambahkan, soal ke-beradaannya yang masih barudi sekolah, merupakan suatutantangan. Sebagai seorangpemimpin baru, tentu tidakmudah merespon semua ke-inginan dan kebutuhan gurumaupun stekholder yang adadi dalamnya. Namun itu bisadilalui, terbukti selama tiga bu-lan menjabat, semua guru dansiswa dapat berkomunikasidengan baik.

“Memimpin itu ada seninya.Bagaimana caranya kita mer-angkul semua pihak sehinggamau mendengarkan dan melak-sanakan keputusan bersama.Tentu selama tujuannya baikdan orientasinya prestasi, bagiorang yang sadar tidak ada ala-san untuk menolak. Ini suatuhal yang menjadi kesyukuranbuat saya, menjadi kepala seko-lah di sini,” tandasnya. (p6)

bisa menghasilkan varietastanaman yang tahan terhadapiklim, serangga, dan bahkanada varietas tanaman tertentuyang bisa dimodifikasi. Semua itu tentu dalam rangka meng-hasilkan kualitas tanamanyang memadai. Kalau itu ter-jadi, endingnya pasti pada kes-ejahteraan masyarakat.

“Meningkatkan kesuburantanah dan produktivitas tana-man juga menjadi salah satucara untuk meningkatkan hasilpertanian. Pada intinya, yangbisa diintervensi adalah ses-uatu yang bisa dijangkau olehmanusia, seperti tanah melaluipemupukan atau pemanfaatanteknologi, sementara iklimmenjadi wewenang tuhan,”ujarnya.

Dilatar belakangi persoalanitu, tambahnya, alumni perta-nian diarahkan supaya bisamerespon setiap perubahaniklim dan peningkatan hasilpertanian. Sebagai sumberdaya yang diharapkan bisa

menjadi problem solver, ma-hasiswa mesti dipersiapkandari awal untuk mengelolapersoalan terkait pertanian.Salah satu caranya denganmembiasakan aplikasi ilmumelalaui praktik atau perco-baan di kampus.

“Hanya memang kendalakita alat prakteknya belummemadai. Pak dekan (DekanPertanian, red), sebenarnyaingin mengaplikasikan ilmuyang didapatkan di Jepangdisini, namun karena terken-dala alat sehingga belum bisadilakukan. Begitu juga dosen-dosen lainnya, punya inisiatif yang sama tapi problemnyasama. Mudah-mudahan ke de-pan, bisa tersolusikan. Kalauini terjadi, kita yakin prestasimahasiswa tidak akan kalahdengan alumni universitaslain yang sudah maju. BahkanJepang sekalipun, bisa jadiakan disaingi, karena sebagianlulusan terbaiknya ada disini,”pungkasnya.(p6)

hal Keislaman dan organisasi.Selain itu, menyediakan seba-gai upaya menyediakan kader pengganti ketua lembaga dak-wah mahasiswa kedepannya.

“TT II sebagai langkah re-generasi untuk menyediakancalon pemimpin masa depan.Tidak semua pengurus bisaikut, mereka harus lewati TRI dulu, juga seleksi dari pani-tian,” ujarnya.

Dikatakan, dalam sistempengaderan, UKKI fokus padatiga hal, pemahaman keisla-

man kader, keorganisasian danakademik. Ketiganya suatu halyang padu dan tidak terpisah-kan satu sama lain.

“Pesertanya 30 orang dariberbagai fakultas di Unhalu.Pematerinya, kita undangdari dosen dan alumni LDK.Kita berharap, melalui kegia-tan ini bisa melahirkan kaderpemimpin yang handal. Tidakhanya modal kecerdasan, tapijuga ditunjang dengan pema-haman nilai agama yang man-tap,” ungkapnya.(p6)

STAIN Kendari Fokus Peningkatan Mutu

UKKI Training Kader Tingkat II

SD yang kekurangan guru den-gan gampangnya merekrut guruhonorer baru. “Karena memangtidak ada solusi lagi,” kata dia.

Dia khawatir banyaknya jum-lah guru SD honorer itu akanmerepotkan pemerintah. Sebab,tidak menutup kemungkinanmereka akan menuntut diangkatlangsung menjadi PNS tanpa tes.

Kecenderungan para guruhonorer menuntut langsung jadiPNS karena pengabdian merekabenar-benar berat. Sulistyo men-gatakan, guru-guru SD honoreritu beban kerjanya sama denganguru SD PNS. Sebaliknya, imbal-an gaji untuk guru SD honorerjauh di bawah guru SD PNS.

Dia meminta pemerintahpusat dan daerah tidak salinglempar tanggung jawab ataspersoalan kekurangan guru SDPNS itu. Dikhawatirkan jikapemerintah tahun depan belummencabut moratorium CPNSbaru, kasus kekurangan guruSD semakin kronis.

Selain soal pemenuhan jum-lah guru SD, Sulistyo memintapemerintah memperbaiki sistem

kesejahteraan guru-guru swastayang sudah terlanjur bekerja.Sulistyo menuntut upah ataugaji guru swasta minimal samadengan UMK setempat. “Tidakapa-apa gajinya sama dengan bu-ruh (sesuai UMK), daripada digajiRp 300 ribu per bulan,” tutur Su-listyo yang juga anggota DPD dariProvinsi Jawa Tengah itu.

Kesimpulan PGRI, pemenuhanjumlah dan kesejahteraan guruSD, SMP, SMA, dan madrasahsangat penting. Sebab, mengutipdari sejumlah hasil penelitian,kemampuan siswa Indonesiamasih rendah. Di antaranya ha-sil penelitian Trends in Interna-tional Mathematics and ScienceStudies (TIMSS) 2011 yang dilan-sir pertengahan bulan ini.

Dari penelitan TIMSS dis-ebutkan bahwa nilai rata-ratamatematika siswa kelas 2 SMP diIndonesia hanya 386 dan menem-pati urutan 38 dari 42 negara yangditeliti. Posisi Indonesia hanyalebih baik dari Suriah, Maroko,Oman, dan Ghana. Posisi tiga be-sar diduduki Korea Selatan, Sin-gapura, dan Taiwan. (jpnn)

Guru SD PNS Kurang 100 Ribu

Tetap Fokus Peningkatan Prestasi

Iklim Pengaruhi Sektor Pertanianinong/kp

Suasana pemilihan ketua STAin kendari periode 2013-2017, beberapa waktu lalu.

Page 3: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

3Kendari Pos | Selasa, 1 Januari 2013

Lepas Penat di Rumah BernyanyiBANYAK cara mengekspresikan perasaan hati. Bernyanyi salah satu di antaranya. Bukan saja ajang ekpresi diri, me-

nyanyi pun dipercaya mampu mengobati penat sehari-hari. Peluang ini pun direbut mereka yang punya modal membangun bisnis karaoke dengan mendirikan rumah bernyanyi keluarga.

Kini di Kota Kendari bisnis karaoke keluarga makin marak. Hal tersebut dikarenakan bisnis ini bertujuan untuk menarik keluarga yang ingin menikmati refreshing keluar rumah, sambil menikmati hidangan berupa makanan dan minuman.

Perkembangan bisnis karaoke keluarga makin hari makin meningkat, terbukti usaha bisnis itu makin banyak bermun-culan, baik yang berkelas biasa maupun yang sekelas hotel. Semuanya mempunyai tujuan yang sama, yaitu untuk member-

ikan hiburan bagi anggota keluarga atau sejenak melepas penat dari rutinitas keseharian. Sebelumnya tempat karaoke hanya ada pada malam hari hingga menjelang dinihari. Namun, hal tersebut bukan men-

jadi aturan pakem, karena kini anda bisa menikmati pada siang hari.

RumAh bernyanyi Starlite seba-gai tempat karaoke keluarga pertamadi Kota Kendari, tetap mempertah-ankan image untuk minuman beral-kohol tinggi.

Asisten Manager Starlite, Ang-graeni Tatipikalawan mengatakankeberadaan Starlite berada di pusatperbelanjaan Brilian Plaza suatukeberuntungan. Setidaknya bagimereka yang tidak punya keinginanberkaraoke saat berbelanja, namunmenyempatkan singgah bersama ke-luarga. “Kami memiliki sejumlah pe-langgan yang sudah familiar denganStarlite,” terang Wanita yang akrabdisapa Anggie ini.

Soal kompetitor, diakui sempatmenurunkan jumlah pengunjung.Namun katanya tinggal bagaimanapintar-pintarnya saja managemen menyiasatinya. Misalkan tetap mem-

pertahankan image karaoke keluarga.Menjaga hubungan harmonisasi den-gan customer menjadi target utama.“Tidak ada rasa kaku antara customerdengan karyawan. Kami tetap meng-hargai dan menghormati mereka,tapi tidak harus dengan perilaku yangkaku. Mereka itu butuh pelayanan danfasilitas yang memuaskan,” paparnya.

Demikian soal penjualan minu-man beralkohol, Starlite tetap meny-iapkan tapi itu pun bir dengan kadaralkohol dibawah 5 persen. Sejak awaldibuka Starlite komitmen meniada-kan miras beralkohol tinggi apalagiyang impor. “Banyak customer yangmeminta, tapi demi keamanan danmenjaga image bisnis, kami tetaptidak menyediakannya,” paparnya.

Banyaknya efek yang bisa ditimbul-kan oleh penjualan miras beralkoholtinggi. Misalkan bila customer mabuk

akibat miras, bisa saja merusak aset.Pertimbngan lain, karyawan bisamenjadi amukan, saat mereka mabuk.“Nah untuk menghindari hal tersebut, kami cari amannya saja,” ucapnya.

Di tahun 2013 nanti, Starlite tetapakan mempertahankan image terse-but. Masalah tarif tetap tidak adaperubahan, karena yang ada saat inisudah standar. Mengenai menu tentu-nya akan ada tambahan ragamnya.

Saat malam tahun baru 2013 sema-lam, managemen Starlite bekerjasamadengan sponsor menyiapkan berbagaihadiah baik berupa produk elektronik,hingga ponsel. “Malah pergantian ta-hun memang kami berikan promo spe-sial.Kalau hari biasa tetap, promo yangkami berikan sejak awal buka, yaitu penggunaan room sebelum pukul 18.00Wita berlaku diskon 50 persen,” pung-kasnya. (m2/lis/awl)

Kendari, KP Hadirnya bisnis rumah bernyanyi

membuat manajemen Excelsomelakukan gebrakan. Diantaranya mulai 1 Januari 2013 memberikandiskon 50 persen bagi pengunjung.

Manager Excelso Cafee Kendari,Baso Rani menjelaskan, promo itu berlaku mulai pukul 12.00 - 20.00 Wita.Selebihnya tetap berlaku tarif nor-mal. “Promo ini kami berikan untuk memberikan kesempatan bagi mer-eka yang tidak sempat datang siangatau sore hari,” terangnya kemarin.

Selama ini kata Baso, tarif Ex-

celco tergolong tinggi, tapi semuaitu sesuai dengan kualitas fasiltias yang ada. Begitu juga menu yang di-tawarkan tentunya semua makananberkelas. Apalagi Excelco adalahfrenchise, jadi semuanya menu ber-laku tarif nasional. “Walau kamitarif agak tinggi, tapi kami berlaku-kan diskon, saya rasa tarif kamitidak beda jauh dengan tempat ka-raoke yang lainnya,” ujarnya.

Bahkan bagi pemilik membercard Kendari Pos, mereka akan memperoleh fasilitas gratis berlang-ganan koran Kendari Pos selama

satu bulan dan Excelso yang mem-bayarkan. Demikian bagi penggunaKredit Card Mandiri, CIMB Niagaataupun Bank Permata serta pemi-lik Hicard Hypermart memperolehdiskon dari 30 - 50 persen. Semuaitu merupakan apresiasi manage-men terhadap customer. ‘’Kamitidak menjual minuman beralkohol. Alkoholnya dicampurkan dalam Ex-presso sebagai penghangat badan.Itupun melalui persetujuan cus-tomer. Intinya Excelso tidak pernahmenjual minuman beralkohol apal-agi Wine,” pungkasnya. (lis/awl)

INul Vizta Kendari, sebagai salahsatu tempat hiburan karaoke kelu-arga, menyiapkan promo murah bagipengunjungnya. Promo ini dimulaisaat malam pergantian tahun barusemalam.

Manager Marketing Inul Vizta Ken-dari, Irvandi Syaid mengatakan dimalam pergantian tahun 2013, InulVizta bertabur hadiah. “Kami men-jual room malam tahun baru melaluipromo paket,”terangnya.

Paket dimaksud yakni penjualanroom dan makanan serta minuman se-cara paket. Untuk room small diban-drol Rp 400 ribu, medium Rp 600 ribu,Large Rp 800 ribu, Deluxe Rp 1,6 jutadan VIP Rp 2 juta. Harga tersebut se-lain memperoleh fasilitas menyanyiselama dua jam, langsung menjadimember serta bisa memperoleh freepass. “Kami juga memberikan banyakhadiah berupa peralatan elektronikseperti mesin cuci, LCD dan sejumlahalat elektronik lainnya,” paparnya.

Setelah promo malam pergantiantahun, Inul Vizta masih punya promomenarik lainnya. “Yang jelas hadiah-nya akan lebih banyak. Bagi pelang-gan akan mendapatkan kesempatan

tersebut di tahun 2013,” pungkasnya. Fasilitas yang dimiliki Inul Vizta di-

antaranya sound yang lebih berkuali-tas dihadirkan. Inul Vizta juga telahmenambah berbagai fasilitas Lampukristal yang langsung terkoneksi den-gan komputer saat dinyalakan, fasilitasqwerty remote, nonton televisi, nontonfilm bioskop dan fasilitas hotspot.

Manager Operasional Inul Vizta,

Amran yang ditemui sebelumnyamengurai bila rumah bernyanyi itutak hanya untuk kalangan elit saja,karena tarif yang ditawarkan lebihbersaing bila di bandingkan kompeti-tor lainnya. “Pelayanan maksimaltidak hanya ditujukan untuk user tapijuga pada staf dalam perusahaan kar-ena mereka ujung tombak pelayananitu sendiri,” ujarnya. (lis/awl)

Inul Vizta Siapkan Seabrek Promo

GRANd Union Karaoke & Restobaru saja diresmikan. Pusat hiburankeluarga yang terletak di Jalan ByPass Kendari ini hadir dengan tampi-lan yang lebih baru dibandingkan den-gan karaoke-karaoke lainnya. ‘’Kamihadir untuk memuaskan masyarakatdengan desain dan kualitas yang lebihcanggih,’’ terang Michael Michael Gu-nawan selaku Manager Grand Union.

Grand Union hadir dengan 22 ruan-gan yang dilengkapi lounge dan resto.Lounge cabang Union Kendari ini terse-dia dengan kapasitas 100 orang yang bisadigunakan untuk meeting, pernikahan,ulang tahun, dan lainnya.

Saat soft opening, Grand Unionmemberikan promo gratis dua jamtanpa syarat selama dua hari. Se-mentara untuk harga normal, GrandUnion membandrol setiap jenis ruan-gan dengan harga yang sangat kom-petitif, yakni Rp 45 ribu per jam untuksmall, Rp 55 ribu untuk medium, dan

Rp 65 ribu untuk large. Sementara De-luxe Rp 125 ribu dengan kapasitas 10-15 orang dan VIP sebesar Rp 225 ribudengan kapasitas 15-30 orang. “GrandUnion hanya beda Rp 10 ribu untukjenis pengambilan room. Kami jugaakan menyediakan diskon khusus un-tuk mahasiswa,’’ jelasnya.

Michael merinci harga di atas berlakuuntuk pelanggan yang berkunjung sianghari. Untuk malam hari katanya hargaberbeda yakni Rp 55 ribu untuk smallroom, Rp 65 ribu untuk medium room, Rp75 ribu bagi Large room dan Rp 165 ribuuntuk Deluxe room serta Rp 300 ribu bagipengguna VIP room. (m2/awl)

Grand Union

Sajikan Harga Berbeda Saat Siang dan Malam

Lyrics Karaoke

Siap Hadirkan JuliaPerez dan Gaston

Eric Scada

K e -h A d -I R A NL y r i c sK a r a o k em e n a m -bah jum-lah rumahbernyanyiKeluargab e rk e l a sdi Ken-

dari. Saatsoft opening, Lyric Karaokeberani menghadirkan promoRp 5 ribu per jam. Promo terse-but berlaku sebulan, sebelumdilaksanakan Grand Openingyang rencananya digelar akhirJanuari nanti.

Gebrakan lainnya yang di-lakukan Lyrics Karaoke yakniakan mendatangkan artis JuliaPerez bersama pasangannyaGaston Castano pasca GrandOpening. ‘’Rencananya keda-tangan Julia Perez dan Gas-ton saat Valentine Day nanti,’’terang Direktur Lyrics Kara-oke, Eric Scada saat ditemui disela-sela soft opening.

Untuk diketahui, Lyrics Kara-oke merupakan pusat hiburankaraoke keluarga dan bisnis yangdirintis Lyra Virna bersama EricScada. Secara nasional, dari 12cabang yang tersebar di Indone-sia, Lyric Karaoke di Kendarimerupakan yang terbesar kar-ena memiliki jumlah 41 ruangan.Dengan ruangan yang nyamandan desain yang unggul, LyricsKaraoke mengusung konsep artisluar negeri untuk setiap ruangan-nya, seperti Justin Bieber roomatau Rihanna room. Selain ituterdapat pula VIP dan Executiveroom serta dilengkapi denganresto. (m2/awl)

Excelso Promo Diskon 50 Persen

Starlite

Eksis dengan Motto Karaoke Keluarga

Page 4: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

45

Lip

uta

nK

hu

sus

Ke

nd

ari

Po

s |Se

lasa

,1

Jan

ua

ri2

01

3

Ka

isar

Ro

ma

Pe

ng

inisia

siny

a

Tahukah

anda

seja

kkapan

perta

ma

kali

dunia

mera

yakan

Tahun

Baru

? Te

rnyata

,pesta

seperti

yang

kita

lih

at

sem

ala

mitu

perta

ma

kali

dira

yakan

pada

tanggal1

Januari

45

SM

.Tid

ak

lam

a

sete

lah

Juliu

sCaesa

rdin

obatk

an

sebagaikai-

sar

Rom

a,ia

mem

utu

skan

untu

km

engganti

penanggala

ntra

disio

nalR

om

aw

iyang

tela

h

dicip

takan

seja

kabad

ketu

juh

SM

.D

ala

mm

endesa

inkale

nder

baru

ini,

Juliu

s Caesa

rdib

antu

ole

hSosig

enes,

seora

ng

ahli

astro

nom

idari

Iskkita

riyah,yang

menyara

nkan

agar

penanggala

nbaru

itu

dib

uat

dengan

mengik

uti

revolu

sim

ata

hari,

sebagaim

ana

yang

dila

kukan

ora

ng-o

rang

Mesir.

Satu

tahun

dala

mpenanggala

nbaru

itu

dih

itung

sebanyak

365

sepere

mpat

hari

dan

Caesa

rm

enam

bahkan

67

hari

pada

tahun

45

SM

sehin

gga

tahun

46

SM

dim

ula

ipada

1

Januari.

Caesa

rju

ga

mem

erin

tahkan

agar

setia

pem

pat

tahun,sa

tuhari

dita

mbahkan

kepada

bula

nFe

bru

ari,

yang

seca

rate

oritis

bisa

menghin

dari

penyim

pangan

dala

mkale

nder

baru

ini.

Tid

ak

lam

ase

belu

mCaesa

rte

rbunuh

dita

hun

44

SM

,dia

mengubah

nam

a

bula

nQ

uin

tilisdengan

nam

anya,yaitu

Juliu

sata

uJu

li.K

em

udia

n,nam

abula

nSextilis

dig

anti

dengan

nam

apengganti

Juliu

sCaesa

r,K

aisa

rA

ugustu

s,m

enja

dibula

nA

gustu

s.Pera

yaan

Tahun

Baru

saat

inite

lah

dija

dik

an

sebagaisa

lah

satu

hari

suci

sala

hsa

tuagam

a.N

am

un

kenyata

annya,ta

hun

baru

sudah

lam

am

enja

ditra

disi

yang

menja

dik

an-

nya

sebagaihari

libur

um

um

nasio

naluntu

kse

mua

warg

adunia

.Pada

mula

nya

pera

yaan

inidira

yakan

baik

ole

hora

ng

Yahudiyang

dih

itung

seja

k

bula

nbaru

pada

akhir

Septe

mber.

Sela

nju

tnya

menuru

tkale

nder

Julia

nus,

tahun

Rom

aw

idim

ula

ipada

tanggal1

Januari.

Paus

Gre

goriu

sX

IIIm

engubahnya

menja

di1

Januari

pada

tahun

1582

dan

hin

gga

kin

i se

luru

hdunia

mera

yakannya

pada

tanggalte

rsebut.

Dibebera

pa

Negara

,tra

disi

tahun

baru

era

tkaita

nnya

dengan

ritualagam

aata

u

keperca

yaan

.Conto

hnya

diBra

zil,pada

tengah

mala

mse

tiap

tanggal1

Januari,

ora

ng-

ora

ng

Bra

zilberb

ondong-b

ondong

menuju

panta

idengan

pakaia

nputih

bersih

.M

ere

ka

menaburk

an

bunga

dila

ut,

mengubur

mangga,pepaya

dan

sem

angka

dipasir

panta

ise

bagaipenghorm

ata

nte

rhadap

sang

dew

aLem

anja

—D

ew

ala

ut

yang

terk

enaldala

m

legenda

negara

Bra

zil.Seperti

haln

ya

diBra

zil,ora

ng

Rom

aw

ikuno

pun

salin

gm

em

berik

an

hadia

hpoto

n-

gan

dahan

pohon

suci

untu

km

era

yakan

perg

antia

nta

hun

.Bela

kangan,m

ere

ka

salin

g

mem

berik

an

kaca

ng

ata

ukoin

lapis

em

as

dengan

gam

bar

Janus,

dew

apin

tudan

sem

ua

perm

ula

an

.M

enuru

tse

jara

h,bula

nJa

nuari

dia

mbil

dari

nam

adew

aberm

uka

dua

ini

(satu

muka

menghadap

ke

depan

dan

yang

satu

lagim

enghadap

ke

bela

kang).

DiYunani,

buah

delim

ayang

menuru

tora

ng

Yunanim

ela

mbangkan

kesu

bura

ndan

kesu

kse

san

dite

bark

an

dipin

turu

mah,kanto

rdan

took

took

sebagaisim

boldoa

un-

tuk

mendapatk

an

kem

akm

ura

nse

panja

ng

tahun

.Ita

lia,disa

lah

satu

kota

nya,te

patn

ya

Naple

s,pada

pukul00

tepat

pada

mala

mperg

antia

nta

hun,m

asy

ara

kat

disa

na

akan

mem

buang

bara

ng

bara

ng

yang

sudah

usa

ng

dan

tidak

terp

akaidija

lanan

.Pera

yaan

tahun

baru

Mase

hise

lalu

dira

yakan

sangat

meria

hbahkan

ada

yang

sengaja

m

elu

pakan

seje

nak

perso

ala

nhid

up

yang

bera

tuntu

kse

kedar

mera

yakan

perg

antia

nta

-hun:old

and

new

.Tra

disi

yang

dila

kukan

sela

luru

tin:m

eniu

pte

rom

pet

dan

menyala

kan

kem

bang

apipada

saat

detik

jaru

mja

mte

pat

diangka

12

ata

upada

jam

dig

italm

enun-

jukkan

kom

bin

asi

angka

“00.0

0”.

Kare

na

Indonesia

mengadopsi

kale

nder

Gre

goria

n(a

dala

hkale

nder

yang

sekara

ng

palin

gbanyak

dip

akaididunia

bara

t)In

donesia

pun

mera

yakan

tahun

baru

pada

tanggal

1Ja

nuari,

seperti

kebanyakan

negara

didunia

.(int)

Ra

ma

lan

Sh

ioU

lar

Air

Ta

hu

n2

01

3

Tahun

2013

inim

asin

g-m

asin

gdari

kita

tentu

sudah

punya

renca

na

dan

kein

gin

an

untu

kse

tahun

kedepan

.H

anya

saja

,se

bagaipem

bandin

g,te

ntu

tak

wajib

dip

erca

ya,bila

ta

hun

inidise

but

sebagaita

hun

bersh

ioula

rair,

yang

dira

mala

kan

ada

fenom

ena

besa

r bagim

anusia

dibum

i,dim

ana

pada

tahun

2012

tela

hbanyak

terja

dibebera

pa

kekaca

uan

dunia

baik

dari

segipem

erin

tahan

ata

upun

benca

na

ala

myang

terja

dididunia

. R

am

ala

nsh

ioula

rair

2013

iniju

ga

mengata

kan

pula

pada

tahun

2013

iniakan

perta

nda

buru

kdan

akan

banyak

sekali

kekaca

uan

yang

lebih

dasy

at.

Kare

na

kita

dapat

meng-

eta

huikala

uula

ritu

adala

hsim

boldari

kelicik

an

dan

keja

hata

n,nam

un

ula

rju

ga

dapat

disim

bolk

an

dengan

kese

hata

nse

perti

lam

bang

apotik

.N

ahn

dari

situla

hkita

dapat

mera

malk

an

bahw

a

sebenarn

ya

yang

akan

terja

dipada

tahun

2013

sebagaira

mala

n

2013.

Kebanyakan

ora

ng

menafsirk

an

bahw

a

tahun

2012

meru

pakan

akhir

jam

an

.N

am

un

halte

rsebut

hanyala

h

sebuah

gosip

yang

tidak

bisa

dip

erta

ng-

gungja

wabkan

kare

na

akhir

jam

an

hanyala

hTuhan

yang

tahu

dan

mala

ikatp

un

tidak

dib

eri

tahu.Tapitid

ak

sala

hkala

ukita

melih

at

suatu

ram

ala

nm

asa

depan

dem

ise

suatu

tindakan

wasa

pada

ata

u

mengin

gatk

an

kita

bahw

akedata

ngan

Tuhan

sudah

dekat

dengan

banyaknya

pra

tandan

kekaca

uan

ala

myang

sem

akin

banyak

terja

didim

ana-m

ana.

Ram

ala

nta

hun

2013

inikita

dapat

dengan

melih

at

shio

ula

r2013

ituse

ndiri.

Dengan

simbolula

rkita

dapat

mengeta

huibahw

aula

rm

eru

pakan

hew

an

pem

angsa

dan

lebih

id

entik

dengan

bin

ata

ng

buas

maupun

bin

ata

ng

yang

menakutk

an

.dim

ana

setia

pra

ma-

lan

2013

bia

sanya

juga

berh

ubungan

dengan

ram

ala

nbin

tang

2013

ata

ura

mala

nzo

dia

k

2013.

Nah,d

engan

ram

ala

nsh

ioula

ritu

kita

dapat

melih

at

pada

tahun

2013

nantin

ya

akan

dilih

at

bahw

aakan

banyak

sekali

kelicik

an

ata

usa

ling

mem

angsa

anta

rpem

bisn

ism

au-

pun

dala

mpem

erin

tahan

.dilih

at

saja

seekor

ula

rju

ga

meru

pakan

bin

ata

ng

pre

dato

rata

u

bin

ata

ng

salin

gm

em

angsa

seje

nisn

ya.D

an

pada

ram

ala

nbenca

na

ala

m2013

dik

ata

kan

bahw

ash

ioula

rair,

maka

dip

erlu

kan

was-w

as

mengenaiunsu

r“y

in”

ata

uair,

kare

na

dim

ungkin

kan

untu

kair

akan

melim

pah2

pada

tahun

2013

tapiyang

perlu

dita

kutk

an

kare

na

air

dip

asa

ngkan

dengan

ula

rm

aka

air

juga

sebagaipem

angsa

.M

aka

dapat

dita

rik

kesim

pula

nbahw

aair

akan

mem

angsa

manusia

,se

perti

haln

ya

banjir

yang

mem

angsa

ata

um

enela

nkorb

an

banyak

um

ar

manusia

. N

ah

itula

hyang

perlu

dita

kutk

an

dan

diw

asp

adai.

Nam

un

jangan

perlu

kuatir

disa

mpin

g

ula

rm

eru

pakan

simbolkeganasa

ndan

hew

an

jahat,

nam

un

ula

rju

ga

menja

disa

lah

satu

sim

bolkese

hata

n,m

aka

pada

ram

ala

nta

hun

2013

nantin

ya

akan

terja

disu

atu

penem

uan

obat-o

bata

nata

uala

tyang

spekta

kule

runtu

km

enyem

buhkan

suatu

penyakit

yang

belu

m

ada

obatn

ya.

Dan

akan

terja

dikem

aju

an

besa

r-besa

ran

dib

idang

ilmu

kedokte

ran

baik

dari

pen-

em

uan

ala

tkedokte

ran

maupun

penem

uan

obat

untu

kpenyakit

yang

belu

mada

obatn

ya.

Yang

jela

sdengan

berta

mbahnya

tahun

pastila

hakan

mendekati

akhir

jam

an

dan

dim

ana

dija

man-ja

man

akhir

pastila

hakan

anyak

kekaca

uan

dan

benca

na

ala

m.

Ada

pula

yang

mera

malk

an

jika

didala

msh

ioula

rair

2013

menja

dihalyang

bagus

kare

na

banyaknya

reje

kiyang

mengalir

seperti

air,

sehin

gga

shio

yang

ada

dibaw

ah

ini

haru

sbisa

menja

dim

em

bisn

isyang

sukse

ste

tapiharu

sbisa

menguasa

idiri

sendiri,

su-

paya

reje

kibisa

menja

diberg

una

untu

kkem

aju

an

dikehid

upan

mere

ka.Tahun

2013

ula

r air,

adala

hta

hun

yang

baik

bagiora

ng

yang

be-sh

ioSapidan

Ayam

.K

ura

ng

bagus

untu

k

yang

shio

Kelin

ci,Tik

us,

Naga,U

lar,

Kuda,A

njin

g,K

am

bin

g.Sangat

tidak

bagus

untu

k

yang

shio

Maca

n,M

onyet

dan

Babi.

(int)

Indonesia

Peta

san

/k

em

ban

gap

iBia

rdik

asih

lara

ngan

sebagaim

anapun,

tete

paja

tiap

ada

pera

yaan/h

aja

tan,peta

san

/kem

bang

apipasti

ada.Em

ang

sihbahaya

gan,ta

pipasti

anda

setu

jukala

upesta

nggak

ada

peta

san/k

em

bang

api,

bera

sa

nggak

meria

hapala

gipeta

san/k

em

bang

api

sekara

ng

kere

n-k

ere

n.

Tero

mp

et

Kayanya

nggak

afd

olkalo

ngera

yain

tahun

baru

tanpa

tero

mpet.

Bia

sanya

menje

lang

tengah

mala

m,dise

panja

ng

jala

n,te

rom

pet

ram

e

dib

unyiin

dim

ana-m

ana.Bukan

Cum

aanak

kecil

yang

bunyiin

,yang

dew

asa

juga

main

in..

ngaku

deh,pasti

pern

ah

juga

suka

main

tero

mpet.

Sekara

ng

bentu

kte

rom

pet

maca

m-

maca

m,unik

dan

lucu

..harg

anya

apala

gi....y

ah,gak

ada

sala

hnya

sih,itu

ng-itu

ng

kasih

re

zekike

pedagang

tero

mpet

seta

hun

sekali

Pesta

baru

saja

usa

i.K

em

bang

apisu

dah

habis

terb

akar

dan

mem

anca

rkan

cahaya

kem

ilau

diudara

.Te

rom

pet

tela

hdib

un-

yik

an

. H

ara

pan dan

doa su

dah dip

anja

tkan,

ditu

tup dengan

uca

pan

sela

matta

hun

baru

2013.M

ula

ihari

ini,

sem

ua

masy

ar-

akatdunia

mem

asu

kibabak

baru

dita

hun

baru

2013.Te

ntu

ada

berb

agaire

solu

siyang

diin

gin

kan

setia

pora

ng,agar

hid

upnya

bisa

le

bih

baik

dari

tahun se

belu

mnya,

term

asu

k te

ntu

saja

m

asy

ara

kat

Sultra

.Sem

ala

m,

lauta

n m

anusia

berk

um

pul

di

kaw

asa

n K

endari

Beach

, m

enyaksik

an pesta

kem

bang api

palin

g akbar

yang

pern

ah

ada

dikota

ini.

Kem

eria

han

kem

bang

apiitu

dip

erse

m-

bahkan Pem

pro

v Sultra

, untu

k m

em

uask

an dahaga hib

ura

n

warg

akota

yang se

lam

a in

i ja

rang disu

guhi

atra

ksi-a

traksi

spekta

kule

r seperti itu

. Kem

arin

,para

ratu

san k

apal n

ela

yan

yang su

dah b

erso

lek, m

em

ula

i pesta

tahun b

aru

yang d

isem

-purn

akan

dengan

pesta

kem

bang

api.

Lalu

kita

mau

apa d

i2013 n

anti ? P

em

pro

v S

ultra

berk

om

it-m

en u

ntu

k k

em

bali m

ela

nju

tkan k

egia

tan

ata

u p

rogra

myang

sudah

berja

lan

sela

ma

bebera

pa

tahun

.Tid

ak

lain

kare

na,pro

-gra

m y

ang

jadi

visi

misi N

ur A

lam

-Sale

h L

asa

ta (N

USA

), su-

dah

tertu

ang

dala

mR

enca

na

Pem

bangunan

Jangka

Menengah

Daera

h (R

PJMD

) yang m

esti u

ntu

k d

ijala

nkan

. Visi

misi y

ang

dim

aksu

d d

ikenal d

engan se

buta

n 3

pila

r Bahte

ram

as y

akni

pendid

ikan

dan

kese

hata

ngra

tisse

rtablo

ckgra

nt

untu

kpem

-

bangunan

desa

. “P

rogra

m tin

ggal

mela

nju

tkan

saja

yang perio

de perta

ma.

tentu

nya le

bih

dip

erm

anta

pla

gi d

i perio

de se

kara

ng. K

are

na

sesu

ai v

isim

isi 200

8-2

013 d

i RPJM

D,”

kata

Hum

as P

em

pro

v

Sultra

, Kusn

adi. D

i sam

pin

g 3

pila

r terse

but, fo

kus p

em

erin

ta-

han N

USA

masih

bertu

mpu

pada p

erb

aik

an in

frastru

ktu

rja

lan

dan je

mbata

n.

Yang te

rbaru

yang

akan d

irealisa

sikan a

dala

h

pem

bangunan

masjid

AlA

lam

,m

esk

ipun

pro

gra

mte

rsebut

su-

dah

ada se

jak

Nur A

lam

perta

ma k

alin

ya m

enakhodai d

aera

h

dengan

julu

kan

Bum

iA

noa

ini.

Sem

enta

ra

Pem

kot

Kendari

punya

renca

na

yang

senada,

yakni m

engerja

kan b

erb

agai p

rogra

m p

em

bangunan

yang se

-la

ma in

i belu

m ra

mpung. D

ala

m k

uru

n w

aktu

12 b

ula

n k

ede-

pan, P

em

kot b

erte

kad m

enunta

skan b

ebera

pa p

rogra

mpent-

ing

yang b

elu

m tu

nta

s dise

lesa

ikan

pada p

riode se

belu

mnya.

Agenda d

imaksu

d a

dala

h p

enata

an p

edagang k

aki

lima (P

KL)

dan

pem

benahan

dra

inase

.W

akilW

aliK

ota

Kendari,M

usa

darM

appaso

mba

yang

dite

muid

i kedia

mannya m

engata

kan,

lima ta

hun m

enja

lankan p

em

erin

ta-

han

bersa

ma

IrA

srun,banyak

pro

gra

myang

tela

hdila

ksa

nakan,

baik

dala

m b

entu

kfisik

maupun n

on

fisik

. Pem

bangunan in

fras-

truktu

r seperti ja

lan, je

mbata

n,

dan sa

rana

serta

fasilita

s um

um

la

innya su

dah te

rlihat, b

ahkan su

dah h

am

pir se

luru

hnya

tela

h

dim

anfa

atk

an

ole

h m

asy

ara

kat.

Term

asu

k,

upaya-u

paya dala

m

penunta

san

angka

kem

iskin

an

dim

etro

Kendari.

Dari se

abre

k k

eberh

asila

n H

AR

UM

pada

lima ta

hun se

bel-

um

nya,

Musa

dar

tidak

menam

pik

, m

asih

ada

fokus-fo

kus

pem

benahan

yang b

elu

m te

rlaksa

na se

cara

tunta

s.PK

L yang

dilo

kalisa

sidi

Paddys

Mark

et

tern

yata

bukan

solu

situ

nta

sun-

tuk m

ela

kukan penata

an pedagang

kecil

yang m

enja

mur

di

Kota

Kendari.

Mesk

ipun

mem

ang

kata

pasa

ngan

Asru

nitu

,ke-

bera

daan P

addys M

ark

et su

dah m

enja

di sa

lah sa

tuik

on p

usa

t perk

um

pula

nPK

L di

Kota

Kendari.

Tapi, m

asih

banyak p

eda-

gang

lain

yang te

rsebar d

i bebera

pa p

asa

r dala

mkota

yang

saat

inim

asih

butu

hpenata

an

.“B

ila

bersa

ing

dengan

pedagang

di

pasa

r m

odern

,PK

L di

pasa

r tra

disio

nal

tentu

nya tid

ak akan m

am

pu.

Makanya,

pem

erin

tah te

tap

akan m

ela

kukan p

enata

an u

ntu

k le

bih

me-

maksim

alk

an k

ebera

daan

PK

L, kare

na e

ksiste

nsi m

ere

ka ju

ga

dib

utu

hkan

masy

ara

kat,d

an

pem

erin

tah

teta

pakan

mela

kukan

keberp

ihakan

seca

rapro

porsio

nal,”

ungkapnya.

Untu

k dra

inase

m

enuru

t M

usa

dar,

mem

ang m

asih

sa

ngat

pentin

g untu

k m

enja

di

perh

atia

n pem

erin

tah

kota

K

endari.

Bebera

pa d

aera

h y

ang se

belu

mnya m

enja

di re

sapan a

irkin

i su

dah b

eru

bah fu

ngsi a

kib

at p

esa

tnya

laju

pertu

mbuhan

kota

. Penim

bunan

menyebabkan

air

huja

nte

rgenang

dan

menyebab-

kan

jala

nra

saru

sak.U

ntu

ngnya

kata

Musa

dar,

saat

inikonse

p

santa

si holistik

yang d

igagas p

erio

de se

belu

mnya, su

dah

tun-

tas

dib

ahas,

dan

akan

dite

rapkan

dala

mperio

de

kedua

kepem

-im

pin

an

HA

RU

Min

i.K

onse

p te

rsebut

kata

dia

, akan m

enja

di

sala

hsa

tu acu

an

dala

m m

ere

alisa

sikan pem

bangunan in

frastru

ktu

rfisik

yang

berk

aita

n dengan dra

inase

dan penata

a lin

gkungan dala

m

wila

yah

kota

K

endari.

“Kita

te

ntu

m

enghara

pkan perb

aik

an

yang

lebih

mengara

hke

halpositif

dita

hun

2013.M

udah-m

u-

dahan

apa y

ang

kita

canangkan d

i perio

de se

belu

mnya

bisa

te

rus

berla

nju

tdan m

endapat

resp

on

baik

dari

masy

ara

kat

kota

,”hara

pnya.

Halla

inyang

tak

kala

hpentin

gkata

Ketu

aK

eru

kunan

Peda-

gang

Pasa

rK

ota

Kendariitu

adala

h,p

erb

aik

an

mora

ldan

akhla

k

warg

akota

.D

ala

mpem

bangunan

kota

kata

pasa

ngan

Asru

nitu

m

asy

ara

kattid

ak

hanya

ditu

ntu

tm

enja

diobyek

pem

bangunan

. Tapiju

ga

dih

ara

pkan

bisa

menja

disu

byek.A

rtinya,m

asy

ara

kat

dih

ara

pkan m

em

iliki

mora

ldan ahla

k yang

baik

untu

kbisa

m

engisi

pem

bangunan

dala

mse

gala

halyang

positif.

“Kebija

kan

pem

erin

tah

tidak

berja

lan

tanpa

dukungan

masy

ara

kat.

Untu

k m

engubah kebia

saan buru

k,

sem

ua be-

rangkat

dari p

eru

bahan p

erse

psi, sik

ap, p

rilaku y

ang k

em

u-

dia

nakan

mem

budaya

dan

sem

ua

itutid

ak

cukup

meru

bah

jika

hanya

dari k

ebija

kan p

em

erin

tah, d

ukungan k

elu

arg

a sa

ngat

pentin

guntu

km

engubah

perse

psi

keara

hyang

lebih

baik

,”un-

gkap

Musa

dar.

(fya/d

ri)

TradisiTahunBaru

diBerBagainegaraBra

zilM

asy

ara

kat

Bra

zil m

engenalso

sok,

Lem

anja

,dew

ala

ut

dala

mle

genda

negara

ini.

Setia

pm

ala

mta

hun

baru

, m

asy

ara

kat

Bra

zilm

enyele

nggara

kan

ritualuntu

km

eng-

horm

ati

Lem

anja

. N

ah,dite

ngah

mala

mperg

antia

nta

hun,

dengan

mengenakan

baju

putih

bersih

, m

asy

ara

kat

Bra

zilbakalberb

ondong-b

on-

dong

menuju

panta

i.M

ere

ka

menabur

bunga

dila

ut,

ngubur

mangga,pepaya

&se

mangka

dipasir

panta

ise

bagaita

nda

penghorm

ata

n

terh

adap

sang

dew

a.

Jerm

an

Menuru

t keper-

cayaan

ora

ng

Jerm

an,

jika

mere

ka

makan

sisa

hid

an-

gan

pesta

pera

yaan

New

Year’s

Eve

dita

nggal1

Janu-

ari,

mere

ka

tidak

akan

mengala

mikekura

n-

gan

pangan

sela

ma

seta

hun

penuh

.D

iBerlin

, m

akanan

kla

sikyang

bia

sadisa

jiindihari

istimew

ain

iia

lah

ikan

mas.

Yang

unik

,duri

ikan

mas

terse

but

akan

dib

agiin

ke

para

tam

uuntu

kdib

aw

apula

ng

sebagaigood

luck

ch

arm

Yunani

Menuru

tora

ng

Yunanibuah

delim

am

ela

-m

bangkan

kesu

bura

ndan

kesu

kse

san

.Ja

di,

tiap

tanggal1

Januari,

mere

ka

menebark

an

biji

buah

delim

ake

ara

hpin

turu

mah,to

ko

&

perk

anto

ran,se

bagaisim

boldoa

agar

hid

up

makm

ur

sepanja

ng

tahun

baru

.

Italia

DiN

aple

s,sa

lah

satu

kota

diIta

liaada

suatu

kebia

saan

untu

km

ele

mpark

an

bara

ng-b

ara

ng

yang

sudah

usa

ng

ata

u

nggak

kepakaila

gi

ke

luar

jendela

tepat

pada

pukul24:0

0

dita

nggal1

Janu-

ari.

Jadi,

kalo

anda

berja

lan-ja

lan

diN

a-

ple

sbeso

kpagin

ya,

jangan

hera

nm

enem

ukan

banyak

pera

lata

n

dapur,

lem

ari

es

dan

bara

ng-b

ara

ng

rong-

sokan

terse

bar

dija

lanan

.W

ah,pem

ulu

ng

panen

nih

..!

Spanyol

Tepat

tengah

mala

mdita

nggal31

Dese

m-

ber,

ora

ng-o

rang

Spanyolbia

sanya

makan

anggur

dan

berd

oa.Ju

mla

hanggur

yang

dim

akan

cum

a12

biji,

dengan

maksu

duntu

k

12

hara

pan

pada

setia

p12

bula

ndita

hun

yang

baru

.

Jepang

Tia

pta

hun

baru

,ora

ng

Jepang

akan

menik

-m

ati

makanan

yang

terd

iridari

tiga

jenis

makanan

aw

eta

n

yaitu

telu

rik

an,

sebagai

simbol

kem

ak-

mura

n;

ikan

sar-

din

asa

p

bia

sa

dise

but

tatsu

kuri,

yang

bera

rtita

nah

yang

subur;

dan

manisa

ntu

mbuhan

laut

yang

meru

pakan

simbolpera

yaan

.

Kore

aO

rang

Kore

am

em

punyaisa

paan

akra

bdi

setia

pta

hun

baru

“Sudahkah

Anda

makan

Thuck

-Gook?”.

Nah,m

enuru

tkeperca

yaan

ora

ng

Kore

a,

jika

pada

saat

mala

m

perg

antia

n

tahun

men-

yanta

pkald

u

dagin

gsa

pi

dengan

po-

tongan

telu

r dadar

dan

keru

puk

nasi

ata

uth

uck

gook,m

aka

mere

ka

nggak

akan

berta

mbah

tua

tahun

itu.H

eh?!

Buat

yang

pin

gin

aw

et

muda,bisa

makan

ininih

,,

Efo

ria ta

hun b

aru

baru

saja

kita

gela

r. Nam

un

betu

lkah p

erg

antia

n ta

hun in

iakan m

em

baw

a

spirit

baru

bagi

setia

p yang m

era

yakannya?

Lalu

,bagaim

ana

pandangan

Islam

menyik

apipera

yaan

perg

antia

n ta

hun m

enuju

ta

hun 2013

itu? Ketu

a U

nit

Kegia

tan

Kero

hania

nIsla

mU

nhalu

,Im

ran

mengata

kan,

pera

yaan ta

hun

baru

mase

hi d

ala

m isla

m se

benarn

ya

tidak

pern

ah

ada.Jik

apun

ditin

jau

dari

segim

udara

tn-

ya,um

um

nya

pera

yaan

terse

butle

bih

banyak

buru

knya

dari

pada

baik

nya.

“Lih

atla

h

yang

terja

di

saat

ini,

dengan

dalih

ata

s pera

yaan ta

hun baru

, banyak anak m

uda

kita

yang

menghabisk

an w

aktu

nya dengan hura

-hura

. Bahkan

tak ja

rang

saat

mala

m perg

antia

n ta

hun itu

banyak

yang

mela

kukan

maksia

t,”uja

rnya.

Halse

nada

juga

diu

ngkapkan

Ketu

aLem

baga

Dakw

ah

Kam

pus

Ulu

lA

lbab

Unhalu

,Reo

AdiSyahputra

.M

enuru

t-nya,se

tidaknya

ada

bebera

pa

keru

gia

nketik

ase

sora

ng

mera

yakan m

ala

m p

erg

antia

n ta

hun

baru

, anta

rala

in.

Perta

ma,

banyak w

aktu

yang te

rbuang sia

-sia hanya

kare

na

mera

yakan

mala

mta

hun

baru

.

Kedua,

pera

yaan

terse

but

mem

buat

banyak

ora

ng

yang

lala

i dala

m m

engaerja

kan sh

ola

t, uta

manya isa

dan

subuh

.Ketig

a,w

aktu

mala

myang

seharu

snya

dig

u-

nakan u

ntu

k istira

hat, m

ala

h d

ipakai u

ntu

k b

erg

adang

yang sa

mpai

akhirn

ya bisa

m

em

buat

ora

ng m

enja

di

mala

sketik

abangun

eso

kharin

ya.

Nurd

in,

sela

ku

koord

ina

tor

div

isi

jarin

ga

nB

ad

an

Koord

ina

si

Lem

ba

ga

D

akw

ah

M

ah

asis

wa

U

nh

alu

m

en

ga

taka

n,

pera

ya

an

tah

un

ba

ruya

ng

tida

ka

da

an

jura

nn

ya

da

lam

sila

mitu

meru

pa

ka

nb

en

tuk

pen

-g

aru

hd

ari

bud

aya

lua

r.“K

itata

hu

da

lam

Isla

mtid

ak

ad

a ya

ng

n

am

an

ya

p

era

ya

an

ta

hun

ba

ru M

aseh

i. K

am

im

em

an

da

ng

,h

al

ini

ad

ala

hb

en

tuk

pen

ga

ruh

bud

aya

lua

rya

ng

dita

na

mka

nke

kita

.D

an

sa

da

r

ma

up

un

tida

ksa

da

r,kita

tela

hte

rkon

tam

ina

si

den

-g

an

ka

rakte

rya

ng

hed

on

isya

ng

buka

nka

rakte

r b

an

gsa

kita

,”uja

rle

laki

ya

ng

jug

am

eru

pa

ka

nka

d-

er

Hiz

bu

Ta

hrir

itu.

Sem

enta

ra itu

, pela

ksa

na Ketu

a Kesa

tuan

Aksi

Ma-

hasisw

a M

uslim

Indonesia

(KA

MM

I) Sultra

,M

uh

. Sadir

mengata

kan, d

ala

m p

erg

antia

n ta

hun se

benarn

ya tid

-

ak

ada y

ang istim

ew

a. H

anya

saja

pada m

om

en ta

hun

baru

mase

hi,

kita

sela

lu m

enganggapnya se

bagai h

al

yang

luar b

iasa

dan h

aru

s dira

yakan

. “Padahal, u

ntu

k

apa

dira

yakan

kala

um

ala

hhanya

mem

berik

an

banyak

mudara

t. A

lasa

n ta

hun

baru

se

bagai

sem

angat

baru

te

rkadang

hanya

klise

bela

ka,

sebab

kenyata

annya

mala

hse

balik

nya,”

pungkasn

ya.(p

4)

Isla

mP

un

ya

Hijria

h

Page 5: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

Kendari Pos | Selasa, 1 Januari 2013 Langganan Luar Kota Rp. 67.500,-Email : [email protected]

Bolos 46 Hari, Langsung Pecat

Raha, KPMuna selama ini terkenal sebagai daerah penghasil

minuman keras (miras) tradisional. Bahkan kesimpulanmaraknya perkelahian antara pemuda di Muna, diawalioleh mengkonsumsi miras, jenis arak dan kameko yangberasal dari pohon aren atau di Muna dikenal Kowala.

Memusnahkan pohon aren di Muna, sama artinyamenghilangkan penghasilan masyarakat. Pasalnya airaren (kameko) sudah menjadi bagian dari mata peng-hasilan sebagian masyarakat Muna. Mereka menye-kolahkan anak-anaknya hasil dari menjual air dari po-hon aren tersebut.

Nah, Mahmud Muhamad, Wakil Ketua DPRD Muna,punya ide merubah pola pikir masyarakat yang meng-gantungkan hidupnya dari penjualan miras tradisionalitu. Air aren selain bisa menjadi miras tradisional, bisajuga menjadi gula merah. Hal ini yang kemudian diga-gas oleh politisi PDI-P itu. Ia mengambil contoh di JawaBarat, aren dikelola dengan positif dan menghasilkanPAD dan peningkatan kesejahteraan bagi masyarakat.

Untuk mengetahui cara pengelolaan aren yang lebihbaik, Mahmud Muhamad terbang langsung ke JawaBarat. Mengajak SKPD terkait yakni, Kehutanan, Perta-nian, Disperindag dan Badan Lingkungan Hidup sertadua perwakilan masyarakat, untuk melihat langsungpengelolaan aren. Daerah yang dikunjungi, Ciamispenghasil gula merah, Tasikmalaya penghasil ijuk danGarut penghasil kolangkaling, yang semuanya berasaldari pohon aren.

“Saya ingin merubah mindset Muna, lewat pengem-bangan Kowala (aren). Kowala di Muna selama inimenjadi sumber masalah, karena pengelolaannya yangtidak benar. Saya ingin membuktikan bahwa kowalabila dikelola dengan baik, bisa berdampak pada pen-ingkatan kesejahteraan masyarakat dan peningkatanPAD,”ujar Mahmud Muhamad.

Dari hasil studi banding tersebut, banyak pelajaranyang dipetik.

“Semua yang ada di pohon aren bermanfaat, daridaunya yang dibuat menjadi sapu lidih, serabutnyamenjadi sapu ijuk, bahan pembuat jok dan sofa, buah-nya menjadi kolangkaling dan air Nira menjadi gulamerah. Ini yang akan coba kita terapkan di Muna,” kataMahmud.

Di Ciamis pengelolaan aren dilakukan oleh kelom-pok home industri. Jumlah home industri sampai 3.345kelompok, dengan menyerap tenaga kerja 7448 orang.Dalam setahun bisa menghasilkan Rp 40 Miliar.

Di Muna, memiliki kawasan hutan yang luas yang kinidikuasai oleh masyarakat. Bila sebagian kawasan ditan-am aren, dengan pengelolaan yang baik maka akan ber-pengaruh pada kesejahteraan masyarakat. Jarak tanamaren 5 sampai 8 meter, sebagai tanaman sela bisa kopidan pinang. Jumlah penduduk Muna 59 ribu kepala ke-luarga. Bila masing-masing KK menanam 100 aren, Iamembayangkan setiap hari ada kapal tongkang yangmasuk untuk mengambil hasil dari pengeloaan aren,dari gula, kolangkaling dan sapu ijuk. “Selama ini kitayang buming penghasil aren, namun nama yang terk-enal gula Kabaena, “herannya.

Di APBD 2013, Wakil Ketua DPRD itu mengusulkanuntuk memagangkan 10 petani aren ke Jawa Barat, be-lajar pengelolaan aren dan pembuatan peralatannya.“Kita juga akan anggarkan Grand design perencanaanpengembangan aren, “sebutnya. Dari 10 orang itu yangnantinya akan membentuk kelompok-kelompok homeindustri. “Hasilnya tidak bisa kita nikmati dalam waktusingkat. Namun dalam kurun waktu 5 sampai 10 tahun,bila diatur dengan baik hasilnya dapat kita nikmati,” op-timisnya. (awn)

Rubah MindsetMuna Lewat Aren

Ribuan Miras DimusnahkanHasil Operasi PolresKonsel SelamaTahun 2012Andoolo, KP

Sedikitnya 1.964 botol minu-man keras (Miras) dan 6.655 literarak, hasil operasi Polres KonaweSelatan sepanjang tahun 2012,dimusnahkan, kemarin. Pemu-snahan minuman memabukkanitu dipimpin langsung KapolresKonsel AKBP Anjar Wicaksanadan dihadiri oleh Wakil Bupati HSutoardjo Pondiu dan sejumlahkepala SKPD, Camat Laeya dantokoh-tokoh agama dan tokohmasyarakat di Mapolres.

Pemusnahan kesekian kali di-lakukan Polres Konsel itu ditandai

dengan pemecahan oleh WakilBupati H Sutoardjo Pondiu dan ke-mudian disusul oleh Kapolres danseluruh yang hadir.

Selanjut ribuan Miras ditanamdalam lubang yang telah disiapkandengan alat berat. “Miras sebanyakini, baik itu minuman pabrikanmaupun buatan tadisional adalahhasil tangkapan melalui operasiyang dilakukan oleh jajaran Polresdan Polsek sepanjang tahun 2012,”ujar Kapolres Konsel AKBP AnjarWicaksana.

Menurutnya, Miras yang disitaoleh polisi baik itu di warung-warung, di tempat hiburan malam(THM), di tokoh ataupun di tem-pat pembuatan Miras Tradisional,termasuk hasil tangkapan Mirasdari Kabupaten Muna itu tidakada izin. Untuk itu Miras tersebut

diamankan sesuai dengan Per-aturan Daerah Nomor 32 tahun2005 tentang Peredaran Minu-man Keras. “Pemilik atau yangtertangkap tangan hanya diberi-kan surat teguran, termasuk suratpernyataan tidak akan menjualMiras tanpa Izin,” katanya.

Kapolres menghimbau agarseluruh masyarakat KonaweSelatan, termasuk warga yangmemperjual belikan miras se-baiknya dihentikan. Mengingatkasus Miras banyak yang diti-mbulkan, baik itu perkelahian,kecelakaan lalulintas dan men-imbulkan korban jiwa. “Operasiakan terus digiatkan dan sanksiakan ditegaskan, bila masih adayang ditemukan menjual Mirastanpa Izin atau illegal,” tandas-nya. (era)

Rumbia, KPPemerintah Kabupaten Bom-

bana mulai memberikan warningbagi pegawai negeri sipil (PNS) nyayang tidak disiplin. Mereka yangsering membolos dan jarangmasuk kantor siap-siap bukabaju. Sebab Sekretaris DaerahBombana, DR Rustam Supendyakan memberikan sanksiberupa pemecetan.

“Bila terbukti tidak masukkantor selama 46 hari dalam

setahun, maka pegawai yangbersangkutan langsung dipe-cat,” kata Rustam Supendy,saat memberikan materi dalamacara pembinaan mental Korpridi aula Dekrasnasda, kemarin.

Menurut Sekda, PNS di PemkabBombana ini, pemberian sanksitersebut sudah sesuai denganperaturan pemerintah nomor 53tahun 2010 tentang aturan kepe-gawaian. Sanksi pemecatan lanjutRustam Supendy tidak langsung

diberikan begitu saja. Tetapi lebihdulu melalui beberapa tahapanmulai teguran lisan, tertulis, pe-nurunan pangkat hingga peme-catan.

Mantan Kepala Bappeda inimengungkapkan, pemberiansanksi pemecatan akan berlakuumum dan tanpa pandang bulu.“Meski anak, saudara, ataupunkeluarga pejabat, jika tidak disip-lin dan sering tidak masuk kantortanpa alasan yang jelas langsung

ditindak. Insya Allah, 2013 nantiaturan ini sudah mulai efektifdiberlakukan,” tegasnya.

Rustam mengaku, sanksi peme-catan bagi pegawai yang malasdan tidak disiplin akan berjalanefektif. Sebab mulai 2013 nantipula, Pemkab Bombana sudahmenerapkan absensi sidik jari.Dengan alat kontrol daftar ha-dir sistem elektronik itu, akanterungkap dengan sendirinya,siapa pegawai yang rajin dan

siapa yang malas. Sebab absensidik jari itu tidak bisa bohong.“Saya mengingatkan agar selu-ruh pegawai jangan coba-cobaacuh dengan instruksi dan anca-man sanksi pemecatan tersebut,”ungkapnya.

Sementara Bupati Bombana, HTafdil mengatakan, pembinaanmental bagi pegawai atau Korpridi Bombana sangat perlu. Kare-na sesuai amatannya selama ini,tingkat kedisiplinan pegawai ber-

kantor masih sangat kurang. “Iniakibat mental sebagai abdi ne-gara yang kurang. Makanya perlujuga diadakan pembinaan lewatspritual untuk meningkatkan ke-disiplinan,” katanya.

Sebagai pembina pegawai diBombana, Tafdil mengaku tidakbisa mengontrol semua pegawain-ya. Meski begitu, dia memiliki carayang paling efektif, yakni pember-lakuan absensi sidik jari yang mulaiefektif 2 Januari 2013 nanti. (nur)

BupatiBombana, H TafdilmenerimaberkaspenetapanAPBD 2013setelahmelewatipembahasanoleh DPRDBombana.

Penetapan APBDBombana 2013Rumbia, KP

Pemerintah Kabupaten Bombanamemberikan perhatian besar ter-hadap masyarakat. Ini dibuktikandengan besarnya porsi anggaranbelanja publik yang diplot dalamAnggaran Pendapatan Belanja Dae-rah (APBD) 2013, yang disahkanakhir pekan lalu. Sedangkan un-tuk belanja aparatur, pemerintahsetempat harus memaksa kembalipimpinan Satuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) untuk terus men-gencangkan “ikat pinggang” selamasetahun.

“Dari Rp 524 miliar lebih APBD2013, sekitar 56 persen diantaranyadiporsikan buat belanja publik,”kata Bupati Bombana, H Tafdil, saatmembacakan pidato pengantardalam rapat paripurna penetapan

APBD Bombana 2013 di gedungDPRD, akhir pekan lalu.

Dengan pemberian porsi lebihbuat belanja publik sambung Tafdil,maka sudah pasti menimbulkankonsekwensi bagi para SKPD.Mereka terpaksa harus melanjutkankembali program “ikat pinggang”yang sudah berjalan sejak tahun2012 ini.

Bupati mengatakan, dalam APBD2013, pos pendapatan daerah di-porsikan sebesar Rp 488 miliar leb-ih, yang terdiri dari pendapatan aslidaerah sebesar Rp 26,8 miliar sertadana perimbangan sebesar Rp 454,2miliar dan pendapatan yang sah Rp7,2 miliar. Dengan demikian, totalpenerimaan sebesar Rp 527,6 miliaryang digunakan untuk belanja tidaklangsung Rp 236,8 miliar, serta be-lanja langsung Rp 287,8 miliar. “Jaditotal belanja daerah kita sebesar Rp524,690 miliar,” sambungnya.

Ahmad Yani, ketua fraksi Bintang

Kebangkitan Demokrasi Indonesiaberharap, APBD 2013 yang sudahditetapkan jangan hanya sebagaikewajiban untuk melaksanakandan menghabiskan anggaran, tetapiharus dijalankan sebagai amanahyang akan dipertanggungjawabkankepada Allah SWT dan masyarakatBombana.

Sementara H. Rusdi sekretarisdari Fraksi Golkar Bersatu, mem-berikan apresiasi terhadap komit-men pemerintah daerah bersamaDPRD yang telah mewujudkanAPBD pro rakyat. Hal tersebutkata Rusdi, dapat dilihat daristruktur APBD dimana belanjalangsung presentasenya menca-

pai 56 persen sementara belanjatidak langsung hanya 44 persen.

Sedangkan Laode UsmanSandiri, sekretaris fraksi DemokratIndonesia Raya mengungkap-kan, pembahasan dan penetapanAPBD 2013 ini tidak terlepas dariperangkap manajemen “kandangpaksa”. Dimana apabila tidak di-tuntaskan pada dead line waktu 31Desember, maka berkonsekwensipada pemotongan anggaran pen-dapatan sebesar 25 persen.

Terkait pengalokasian angga-ran yang menempatkan salah satupilar yakni Rumbia yang sedikitlebih besar dari dua pilar lainnyayakni Poleang dan Kabaena, Us-man mengatakan, hal tersebut da-pat dimaklumi karena keberadaanRumbia, merupakan ruang tamubagi Kabupaten Bombana, sehing-ga benar-benar perlu dibenahi.

Namun demikian Fraksi DIRmengingatkan agar agar tidak ter-

jadi kesenjangan yang teramatbesar antara ruang tamu denganruang-ruang lain di rumah Bom-bana. Diakhir pandangannya,fraksi DIR meminta agar apa yangsudah disepakati dalam strukturAPBD 2013 itu jangan lagi diku-tak-katik melalui cara-cara ko-tor, yang berpotensi melahirkanprogram-program siluman dandapat mencedarai kebersamaan.

Sementara Ambo Rappe, ketuaFraksi Patriot Amanat NuraniBersatu mengatakan, APBD yangsudah ditetapkan tetap memper-hatikan prinsip partisipatif, efis-ien, efektif ekonomis, transparandan bertanggung jawab. Oleh-nya itu, dia meminta agar ang-garan yang sudah ditetapkan,harus benar-benar dipertang-gungjawabkan oleh penggunaanggaran sehingga mencapaihasil yang benar-benar diharap-kan. (nur)

Belanja Publik Dominan, SKPD “Ikat Pinggang”

nuryadi/KP

Suwarjono/KPHampir semua kalangan baik pejabat, tokoh masyarakat maupun masyarakat larut dalam kemeriahan diajang festival Napabale yangdigelar selama sepekan (23-30 Desember), tepatnya di Desa Lohiya, Kecamatan Lohiya, Kabupaten Muna. Sejumlah lomba digelar mulai lomba masakan tradisional, perkelahian kuda hingga lomba panjat pinang yang dipajang di danau Napabale, Minggu (30/12) lalu.

Page 6: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

7Kendari Pos | Selasa, 1 Januari 2013

Turis .......

Baru .......

Pesta .......

Secara fisik, Eva sudahmenurun. Untuk berjalan, diaagak sulit karena mengalamipegal-pegal di bagian pinggul.Namun, pendengaran, pengli-hatan, ingatan, dan gaya bicaraperempuan kelahiran 6 Juli1938 itu masih sempurna. “Koktahu saya di sini dari siapa,”tanyanya. Setelah dijelaskanmaksud kedatangan RadarSolo, Eva antusias me-rewindmemorinya.

Dia menuturkan, kali per-tama datang di Indonesia pada1982 saat liburan. Kala itu, Evamenyaksikan langsung keka-yaan alam dan budaya Indo-nesia. Termasuk pementasanwayang kulit. “Itu pertama sayamelihat wayang kulit. Tidaktahu bahasanya, tapi mengertigerakannya. Saya tertarik danterus menonton dari malamsampai pagi,” kata perempuanyang kini tinggal sebatang karadi Solo itu.

Sayangnya, jatah liburanselama dua bulan di Indonesiahabis. Eva pun harus kembalike negaranya. Namun, setahundi Austria Eva merasa tidak be-tah. Menurut dia, “Jawa” telahmerasuki jiwanya. “Tuhan yangmembawa saya kembali ke Jawa.Di sini (Jawa), sopan santun,penuh kerendahan hati, tolong-menolong, saling menghormati,dan kepercayaan kepada Tuhansangat kuat,” bebernya.

Sebelum bercerita banyaktentang kehidupannya di Jawa,khususnya di Solo, perempuan74 tahun itu mengisahkanperjalanan hidupnya selamadi Austria. Pada masa muda,Eva pernah menjadi aktris film,teater, komedian, dan keraptampil di TV. Profesi itu diageluti selama 20 tahun.

Meski menjadi selebriti,Eva menampik kehidupannya

sangat glamor. “Tidak banyakuang. Kerja keras sekali. Tiapmalam main teater. Satu tahunhanya libur dua kali, saat Nataldan Paskah. Tapi, itu (honoraktris) cukup untuk hidup dandibagikan kepada teman atauorang yang membutuhkan,” tu-turnya. Sedangkan, kehidupanpribadinya kurang beruntungkarena harus bercerai dengansang suami.

Keteguhan Eva untuk kem-bali ke Jawa tak bisa dicegaholeh sang bunda Margit Pilz.Meskipun pada awalnya merasakhawatir si sulung dua bersau-dara itu tinggal sendirian diJawa, akhirnya Margit merestui.Sebelum meninggal, sekitar1995-1996 sang bunda men-jelaskan kepada kerabatnyabahwa Eva tidak cocok tinggaldi Austria dan lebih betah diJawa. “Itu dikatakan Ibu saatsaya sungkem. Saya nggakmenyangka itu sungkem yangterakhir,” kenangnya.

Setelah kembali ke Jawa,Eva dipertemukan denganHarjanto Projo Pangarso yangdisebutnya sebagai mahaguruyoga dan tempatnya belajarbudaya Jawa. Kepada Harjanto-lah, Eva menimba ilmu tentangbudaya Jawa sepenuhnya. Set-elah Harjanto meninggal, Evadiizinkan untuk menempatiDalem Mlayakusuman yangberada di dalam kompleksKeraton Kasunanan Surakartahingga sekarang.

Tekadnya mempelajari bu-daya Jawa memang luar biasa.Untuk bisa membaca danmenulis aksara Jawa, Eva relabelajar bersama anak-anak SDdi Kelurahan Baluwarti, Keca-matan Pasar Kliwon, Solo. Diajuga ikut kursus pambirawa atausoal tata cara upacara adat Jawa,sesaji, wilujengan, dan upacaraadat yang lain di Keraton Kasu-nanan Surakarta.

“Waktu masih kuat ber-

jalan, saya kerap membacabuku-buku di perpustakaankeraton dan diajari langsungoleh Gusti Puger, Gusti Moeng(keduanya putra-putri PakuBuwono XII), dan gusti-gustilainnya,” jelasnya.

Eva yang mengenakan ke-meja lengan panjang warnahitam itu mengatakan tidakmudah mempelajari bahasaJawa karena ada tingkatan-nya. Yakni, ngoko, krama, dankrama inggil. Masih ada pulabahasa Jawa kuno. “Kula sagetesekedhik-sekedhik. Lidah kuladereng Jawi (Saya bisa sedikit-sedikit. Lidah saya belum sep-erti orang Jawa),” katanya, lantastertawa kecil.

Walau begitu, dia tak melu-pakan bahasa yang digunakandi negaranya, yaitu bahasa Jer-man. Caranya, tetap membacabuku-buku berbahasa asing.Karena itu, lemarinya di kamardisesaki buku berbahasa Jer-man, Inggris, dan Prancis.

Dia sangat mengapresiasisikap para sentana KeratonKasunanan yang memberinyabimbingan dan kesempatanbelajar budaya Jawa secara gra-tis. “Saya mendapat pengajaranyang luar biasa. Saya tidak mikirakan diberi gelar dan seba-gainya. Sudah bisa diterima sajasaya sangat berterima kasih,”ucapnya.

Mengapa sangat tertarikbudaya Jawa? Eva menegas-kan, budaya Jawa memilikitataran tinggi yang tak ditemuidi budaya lainnya. Misalnya,adanya tatanan yang meng-atur hubungan antara Tuhandan manusia serta pentingnyamenjalin kebersamaan antar-sesama manusia.”Contohnya,saat peringatan malam 1 Sura,tidak sedikit orang Jawa yangmelakukan tapa brata selamasebulan penuh. DiungkapkanEva, tapa brata itu adalah seba-gai sarana penyucian diri dan

sebagai wujud syukur kepadaSang Pencipta.

Semangat Eva mendalamibudaya Jawa mendapat per-hatian khusus dari PaguyubanTridarmo Mangkunegaran Solodengan menganugerahinyanama Nyi Idayu Hananingtyas.Dan tak terasa, sudah hampirtiga puluh tahun Eva menda-lami budaya Jawa dan tinggal dilingkungan kompleks KeratonKasunanan Surakarta.

Menjalani hari-hari di DalemMlayakusuman, Eva hidupseorang diri secara sederhana.Untuk kebutuhan keuangan,perempuan murah senyumitu hanya mengandalkan kiri-man uang setiap bulan darikeluarganya di Austria. Kondisiseperti itu tak membuat Evanelangsa. Sebab, dia merasaselalu dikelilingi orang-orangJawa berbudi luhur.

“Pak Sunar yang jualan didekat sini selalu memberisaya makanan dua kali sehari.Hujan-hujan juga diantar. Diabilang, kalau saya sendiri dantidak ada makanan, hatinya(Pak Sunar, Red) tidak tenang.Itu anugerah untuk saya. Tet-angga begitu bagus gotongroyongnya. Semua sepertikeluarga,” tuturnya.

Dia mengaku trenyuh me-lihat generasi muda yangtak begitu mengenal budayasendiri. “Meninggalkan bu-daya itu tidak baik. Sebab,materialisme dari Barat tidakbaik untuk hidup, egois. Yangpenting tolong-menolong,pikirkan orang lain sebelummemikirkan diri sendiri. Ingatdan selalu melaksanakan per-intah Tuhan,” bebernya. Evaberharap, hingga akhir hayat-nya bisa mempelajari budayaJawa. Sebab, jika budaya Jawabisa disebarkan ke seluruhdunia, dia optimistis duniaakan damai dan sejahtera.(*/c4/oki)

Dunia Akan Damai dan Sejahtera

Dari Redaksi

Dapat Menghilangkan StigmaNegatif di Kendari Beach

Kim .......Kabar yang sangat menge-

jutkan dari Kim Kardashianmenutup tahun 2012. Saat ini,Kim tengah mengandung buahcintanya dengan sang kekasihKanye West.

Seperti dilansir E! News,Senin (31/2/2012), juru bicara

keluarga Kardashian pun mem-benarkan kabar kehamilan Kim.Usia kandungan Kim sudahberusia 12 minggu.

Sebelumnya, pada Minggu(30/12/2012) malam, Kanye jugasudah mengungkapkan kalauKim hamil kepada para pengge-marnya di tengah-tengah kon-sernya di Revel, Atlantic City.

Saat itu, Kanye meminta agar

para penggemarnya diam. Diatas panggung, ia menunjukkepada Kim dan mengata-kan, “make noise for my babymama,”. Setelah memutuskanbercerai dari Kris Humphries,Kim mulai berpacaran denganKanye pada April 2012. Sampaihari ini, proses perceraian Kimdan Kris pun belum juga sampaitahap final. (bas)

Dihamil Kanye West

Tahun .......liki dukungan teknologi yangsangat kuat.

Sektor telekomunikasi jugaterus didorong untuk melaku-kan ekspansi, termasuk ke luarnegeri. PT Telkom Indonesiadengan anak bongsornya, PTTelkomsel, kini memiliki ke-mampuan yang luar biasa untukbisa diandalkan. Demikianjuga industri semen. PT SemenIndonesia sudah resmi berdiriminggu lalu. Dengan demikian,PT Semen Gresik, PT SemenPadang, PT Semen Tonasa, danPT Thang Long Vietnam kinimenjadi anak perusahaan PTSemen Indonesia.

Di sektor layanan publik,tahun 2013 juga memiliki artikhusus. PT Pupuk Indonesiayang merupakan induk PTPupuk Kaltim, PT Pupuk Sriwi-jaya, PT Pupuk Kujang, dan PTPetrokimia Gresik melakukanperubahan besar di bidangsistem pendistribusian pupuk.PT Pupuk Indonesia melaku-kan rayonisasi tanggung jawabpenyaluran pupuk.

Tiap-tiap anak perusahaanmempunyai wilayah tanggungjawab sendiri-sendiri. Tidakseperti dulu, pupuk dari satupabrik bisa ke daerah manapun. Akhirnya terjadi salingserang, saling tumpang tindih,dan salah-menyalahkan. Dulu,bisa saja di suatu daerah pupukberasal dari berbagai pabrik. Pa-dahal, semua pabrik itu BUMN.Namun, dengan kendali hold-ing sekarang ini, pembagianwilayah bisa dilakukan.

Di libur Natal pekan lalusaya melakukan pengecekan kekios-kios pupuk di daerah Sle-man. Saya sengaja berkunjungdiam-diam, tidak memberi tahulebih dulu dan tidak didamp-ingi staf. Saya ingin mengeceklangsung apakah rayonisasitanggung jawab penyaluranpupuk tersebut bisa berjalanbaik. Mumpung hari-hari iniadalah hari-hari petani sangatmemerlukan pupuk.

Hasil rayonisasi itu sangatbaik. Tidak ada lagi penimbu-nan pupuk di satu daerah dankekurangan pupuk di daerahlain. “Sekarang tidak ada lagipupuk selundupan,” ujar pemi-lik kios pupuk di desa Krapyak,Sleman. Dia sendiri tidak beranimenyelundupkan pupuknyake desa lain. “Takut izin saya

dicabut oleh Pupuk Indonesia,”katanya.

Saya sangat menghargaiide rayonisasi tanggung jawabpenyaluran pupuk tersebut.Dengan rayonisasi itu, bisadiketahui dengan jelas siapayang bersalah. Misalnya bilaterjadi kelangkaan pupuk disuatu daerah. Para tengkulakyang selama ini mendapatkeuntungan dari penimbunanpupuk memang akan kehilan-gan objekan.

PT Kereta Api Indonesia (PTKAI) pada 2013 juga masih akanjadi sorotan. Bahkan, sorotanitu mungkin akan lebih keras.Sebab, di tahun 2013 PT KAImulai melakukan pembenahanKRL di Jabodetabek. Di KRLitu, setiap perubahan akanmenimbulkan kebisingan yangluar biasa.

Saya sangat terkesan denganstrategi pembenahan PT KAIitu. Dua tahun terakhir ini fokuspembenahan KAI diperuntuk-kan kereta api rute jauh. BukanKRL. Memang KRL dibenahijuga, tapi tidak sehabis-habisanpembenahan kereta api jarakjauh. Mengapa” Begitulah me-mang strateginya. Bagi yangingin belajar mengenai strategimanajemen baik juga dicerita-kan di sini.

Bagi manajemen yang biasa-biasa saja tentu akan langsungmembenahi KRL dulu. Denganmembenahi KRL, direksinyaakan cepat mendapat pujiandan terhindar dari segala cacimaki. Tapi, direksi PT KAI tidaktergoda dan tidak tergiur olehpikiran jangka pendek sep-erti itu. Direksi PT KAI memilihmembenahi dulu rute jarakjauh. Memang caci maki terusbertubi-tubi dari pengguna jasaKRL, tapi direksi PT KAI teguhpendirian untuk tetap padastrateginya.

Alasannya sangat baik: Rutejarak jauh adalah sektor yangbisa dipakai untuk memupukmodal. Hasil rute itu bisa mem-perkuat keuangan perusahaan.Itu terbukti. Meski jumlah pen-umpang turun (karena tidakboleh lagi ada yang berdiri),penghasilan perusahaan naik.Dengan demikian, pelayananjuga bisa lebih baik: Semuapenumpang mendapat tempatduduk.

Dengan modal itu, PT KAIkini lebih memiliki kekuatanuntuk melakukan pembena-han KRL. Kereta api jarak jauh

sudah tidak terlalu membebanipikiran direksinya. Tahun 2013konsentrasi direksi bisa lebihfokus ke KRL.

Kalau yang dibenahi duluadalah KRL, direksi akan me-mikul dua beban sekaligus.Pembenahan KRL tidak bisamemperkuat keuangan peru-sahaan. Akhirnya KRL sendiritetap sulit dan rute jarak jauhjuga tidak tertangani. Ini karenaKRL, ditangani sebaik apa pun,tidak akan bisa menghasilkanmodal yang besar bagi pembe-nahan seluruh rute kereta apiIndonesia.

Maka, tahun 2013 adalahtahun bagi KRL: Stasiun-stasiundibenahi, emplasemen ditam-bah, sinyal diperbaiki, keretaditambah.

BUMN pangan juga harusbekerja keras di tahun 2013.PT Sang Hyang Seri (SHS) barumemulai proyek pencetakansawah baru besar-besaran diKetapang, Kalbar. PT Pertaniakan berubah total denganmulai berkonsentrasi padapascapanen. Gudang-gudangPertani akan dilengkapi den-gan mesin pengering gabahsecara besar-besaran. Dengandemikian, kehadiran PT Pertanibenar-benar dirasakan olehpetani dan memiliki arti yangstrategis.

PT Berdikari pada 2013 jugamemulai kerja sesungguhnyauntuk mengatasi kekurangansapi di dalam negeri, baik sapipotong maupun sapi anakan.Dan PTPN XII akan habis-habisan memulai sejarah barubagi Indonesia: menanamsorgum dalam jumlah yangbelum pernah terjadi dalamsejarah kita.

Sorgum itu akan ditanganidengan pendekatan sains mod-ern bersama PT Batantekno.Mulai bibitnya sampai soalpascapanennya. Kini sedangdirancang penanaman sorgumdi Atambua, NTT, yang mengan-dalkan sains itu. Termasuk akandiproduksi “permen sorgum”untuk makanan ternak. “Per-men” tersebut akan sangatmudah dikirim ke mana-manauntuk mempercepat pengge-mukan sapi.

Begitulah. Tahun 2013 adalahtahun kerja yang akan sangatmenantang! Karena itu, seorangdireksi BUMN mengusulkanagar angka 13 tidak perlu dipak-ai. Kita sebut saja tahun depanadalah tahun 2012-B! (*)

Tahun Depan Adalah Tahun 2012-Bkoran satu eksemplar. Gagasanitu tak sempat diwujudkandengan pertimbangan teknis.Ya, pertimbangannya memangmacam-macam karena dalambisnis koran ini, perubahansatu bidang kerja akan mem-pengaruhi seluruh sub systemyang ada, mulai dari hulu hinggahilir. Rencana terbit hari Mingguini pun terus menjadi “bahasan”tim manajemen hingga KendariPos berulang tahun yang ke 17.

Alhamdulillah, sadar dengan

segala peluang dan tantangandalam bisnis koran ini, kamimengambil keputusan bahwasaatnya pelanggan dan pembacadi Sulawesi Tenggara disuguhkankoran yang berkualitas, koranyang memahami segmen pem-bacanya, koran yang berinteg-ritas, koran yang mencerdaskansekaligus mengenakan bagi siapasaja dan dari kalangan manapunyang membacanya. Ini penting.Penting bagi pelanggan/pem-baca dan penting bagi sivitasKendari Pos.

Dan, saatnya yang dimaksuditu ternyata dimulai hari ini, 1

Januari 2013. Hari libur pun kamitetap terbit. Tanggal merah punkami tetap terbit. Untuk terbitandi hari libur ini, performanyatetap “senapas” dengan KendariPos selama ini. Untuk terbi-tan hari Minggu, performanyasedikit berbeda dengan hari-haribiasanya, dan namanya punmenjadi Kendari Pos Minggu.Kami yakin, rubrikasi yang akandisuguhkan akan mewakili seg-men pembaca. Dan, itulah yangkami maksud dengan SesuatuYang Baru itu.

Perubahan tampilan, peruba-han dari kerja 6 hari menjadi 7

hari seminggu bagi seluruhkaryawan dan mitra KendariPos ini, tentu memiliki kon-sekwensi. Konsekwensi bagikaryawan tentulah tidak akanpernah libur kerja. Konsekw-ensi bagi pelanggan tentulahakan dikenakan tambahanbiaya. Dan, tambahan biaya itu,kami yakini tidak akan member-atkan, karena tim yang terlibatdalam memikirkan kenaikanharga ini adalah mereka yangmemiliki kecerdasan khusus,menjunjung integritas, memili-ki ketulusan dan keihlasan sertatanggungjawab. (REDAKSI)

Lotus .......

Lebih Baik dan Pasti!

Pencapaian musim lalu itulahyang dijadikan tolok ukur olehGrosjean untuk musim depan.Dia optimistis Lotus lebih kuatdan bisa meraih hasil yang lebihbaik di musim balap 2013.

“Kami akan mencoba untuklebih baik daripada posisi em-pat, itu pasti. Jika kami melaku-kan semuanya dengan benar,tidak ada alasan mengapa kamitidak bisa melakukan yanglebih baik daripada itu,” kataGrosjean kepada Autosport.

“Mobil tahun ini bagus, pera-

turan tidak banyak berubah, timbekerja keras dan aku sangat me-nantikan mobil baru dan melihatapa yang bisa diberikannya.”

“Tujuannya untuk bekerjalebih baik dan lebih baik daritahun ke tahun, mulai tahun2013,” lanjut pebalap asal Pran-cis itu. (bas) suara letusan petasan yang

membahana di senatero sudutKota. Pada menjelang tutuptahun 2012, Pemprov meng-gelar pesta kembang api yangdifokuskan di tengah TelukKendari. Masyarakat lokalmaupun luar kota ikut “me-nyerbu” Kendari Beach-pusat

digelarnya parade kapal danpesta kembang api.

Parade kapal kemarin dilepasWaliKota Kendari Ir Asrun, dariPelabuhan Perikanan Samud-era. Selanjutnya pukul 19.30-20.30 Wita digelar lomba bakarikan oleh Pemkot Kendari dan pukul 20.33 Wita dilanjutkanacara dzikir bersama.

Menurut Wakil Ketua panitiaAskabul Kijo, pesta ini dibuat

semeriah dan spektakuleruntuk memperkenalkan TelukKendari pada wisatawan man-canegara.

Kemarin Asrun memberiapresiasi dengan adanya kegia-tan tersebut. Menurutnya, keg-iatan itu akan menghidupkankembali kepedulian terhadapTeluk Kendari. Pesona teluk bisa dimanfaatkan sebagai ka-wasan wisata alam dan aneka

kuliner khas Sultra. Kegiatanini juga untuk menghilangkanstigma negatif tentang kawasanKendari Beach sebagai kawasanremang-remang.

“ Untuk pengembanganwisata teluk tahun 2013, Pem-kot berencana menggelar free day di kawasan KendariBeach, sehingga masyarakatbisa melakukan berbagaikegiatan,”katanya. (p1/nan)

foto: mas jaya/kp

Kapal hias Kendari Pos yang ikut meramaikan penutupan tahun kemarin. Koran kesayangan Anda mulai hari ini terbit Non Stop.

Page 7: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

8 Kendari Pos |Selasa, 1 Januari 2013Hiburan

Ditengah kesibukan menjalani dunia pendidikandi Inggris, penyanyi Gita Gutawa tetap tidak melupakankarier bernyanyi. Rencananya ia akan menyelesaikanalbum keempatnya di tahun 2013.

Pelantun lagu ‘Parasit’ itu juga akan mengeluarkanproyek lagu dengan sang ayah, Erwin Gutawa. Tak hanyaitu, ia juga ingin mencoba sesuatu hal yang baru di duniamusik. Apakah itu?

“Aku mau coba produce anak-anak yang punya talentamenyanyi. Di tahun 2013 aku juga pengen selesaikanalbum lagi, album keempat aku. Nantinya akan keluarproject sama Papa juga, termasuk sama penyanyi BoysSoprano,” ucapnya beberapa waktu lalu.

Saat ini, Gita tengah berada di Indonesia selama kuranglebih satu bulan karena libur natal dan tahun baru. Meskilibur, ternyata Gita tetap bekerja.

“Masih bisa kerja juga di Indonesia, ya alhamdulillahbanyak berkah. Kembali ke sini rasanya seperti punya duadunia. Di sana fokus belajar, kalo di sini lebih bekerja.Bisa balance saja,” ungkapnya. (any)

SelesaikanAlbum Baru

Gita Gutawa

Amel Carla

Nomor SatukanSekolah

SiBUK dengan kegiatan keartisan tak lantas membuatAmel Carla lupa dengan dunia pendidikan. Artis cilik yangdikenal centil ini tetap menomor satukan sekolahnya.Apalagi saat ini dia duduk di kelas 6 SD, dimana sebentarlagi akan masuk SMP.

Menghadapi 2013, pemilik nama lengkap Amalia NurilAqmarina ini pun berharap bisa diterima di SMP favor-itnya. “Semoga dapat SMP negeri favorit Amel, semogacita-cita tercapai, bisa nyanyi dan layar lebar,” ujarnyadi Kebon Jeruk, Jakarta, kemarin.

Tak hanya berharap mendapat sekolah favorit, gadiskelahiran Bontang, 21 Juli 2001 itu juga berharap bisamengembangkan kariernya di 2013. “Selain berakting,aku pingin mencoba dunia tarik suara,” kata pemainsitkom, Suami-Suami Takut Istri itu.

Selain itu, di 2013 nanti Amel pun berharap bisamenonton konser boyband idolanya, One Direction.“One Direction mau ke sini, Amel wajib tonton tuh,”tambahnya.

Sementara itu, menyambut malam pergantian tahunnanti, gadis cilik yang dikenal dengan poninya tersebutawalnya ingin berlibur ke Sydney, Australia. “Tadinyapengen ke Sidney bareng seluruh keluarga. Tapi kakakAmel malah ke Bali dan kakak yang satu lagi pengenmalam tahun baruan di rumah teman. Selain itu, Amelkehabisan tiket, gagal deh,” katanya.

Untuk mengobati kesedihannya, Amel bersama keduaorangtuanya memilih merayakan tahun baru di rumahdengan acara bakar-bakaran. “Jadinya malam tahunbaruan di rumah. Amel mau bakar jagung dan daging,”pungkasnya. (dew)

M e n U R U n -nYa popularitasmusik melayu dipanggung musiktanah air mem-buat DJ Yellowprihatin. Bersa-ma sahabatnyaElsa, aktris yangmenambahkanunsur disk jockeydalam penampi-lannya berencana me-recycle laguraja dangdut Rho-ma Irama. “Pro-duser kita yangakan menentukan,lagunya masih da-lam pemilihan,”ujar DJ Yellowsaat ditemui diCilandak TownSquare.

P e r e m p u a n yang memiliki nama asli Owi Jas-mine ini mengemukakan ritme musik melayusejatinya tidak kalah beda dengan musik popatau K-pop. Selama itu dikemas cukup bagus,dirinya yakin semuanya pasti suka. Sebut sajalagu Sik Asik yang dilantunkan penyanyi AyuTingting. “Semua musik itu indah, tergantungbagiamana pengemasannya,” jelasnya.

Oleh karenanya, dengan mengabungkanunsur disk jockey dalam penampilanyadirinya berusaha untuk mengangkat musikmelayu. Sehingga musik tersebut tidak selaludianggap ‘kampungan’. “Untuk projek awalkita coba lantunkan tembang kembang goy-ang,” paparnya.

Bersama sahabatnya Elsatya MarscelinaOwi Jasmine, optimistis dengan karir yang

dijalani di dunia entertain ini bisa secepatnyameraih perhatian masyarakat luas.

Menariknya, hadir diblantika hiburanTanah Air, Elsa dan DJ Yellow tak cumabermodal karakter vokal dangdut kuat dankoreografi aksi panggung yang berbeda. “Ka-lau duo biasanya nyanyi bareng, tetapi kitaberbeda, satu nyanyi satu DJ,” jelasnya.

Namun demikian musik Melayu kontem-porer justru menjadikan kekuatan lain padakemunculan mereka berdua. Keduanya jugatak seperti kebanyakan penyanyi dangdutyang dikenal dengan goyangan seksinya.“Pakaian kita ya kasual saja. Nggak seksi-seksibanget lah, tergantung orang memandan-gnya seperti apa kalau seksi itu,” pungkasElsa. (ash)

DJ Claudia

hargaiBudaya timur

Nikita Mirzani

Curhat Lewat Buku

Mo d e l d a nbintang filmAy Claudiam e m u t u s -kan kembalike panggung

musik tanah air. Bintang filmSetan Budeg bersama Dewi Persikini pun menyiapkan album terba-runya Goyang Uget-Uget.

“Seru juga bisa balik lagike dunia musik. Rasanya bisakembali seperti waktu dulu,”ujarnya di kawasan Tebet, Ja-karta Selatan,kemarin.

Perempuan yang wajahnyasempat menghiasi majalahdewasa ini mengemukakanbelakangan ini dirinya memangdisibukkan dengan beragam sin-

etron dan film layar lebar. Tidaksalah, kesempatannya untukbisa menunjukkan kemampuan-nya di panggung musik, baruterwujud di penghujung tahun.

“Dulu kan baru single, nahsekarang album, bisa dibilangini kado akhir tahun buat fansaku, ” kata Claudia yang meng-gandeng DIK Multikreasindountuk menyiapkan album ter-barunya itu.

Bintang sinetron Mirandamenambahkan, penampilannyakali ini berbeda dengan sebel-umnya. Selain menyanyi dirinyaakan menunjukkan kemam-puannya memainkan piringanhitam (disc jockey). Sehingga,dua pertunjukan akan dijadi-

kan satu persembahan yangistimewa. “Setiap show, ada cirikhas “headphone” di leher, laluada alat DJ yang aktif untuk di-mainkan,” kata perempuan yangsering berkolaborasi dengan discjockeymancanegara itu.

“DJ masih tetap jalan, masihpadat juga jadwal manggungnyatahun baru ini ke Singapura, teruslanjut ke Malaysia,” sambungnya.

Meski penampilan DJ iden-tik dengan busana yang seksi,perempuan yang lama tinggal diluar negeri ini berusaha untukmenyesuaikan diri dengan bu-daya ketimuran. “Aku nggak maubermasalah dengan etika dan adatketimuran, jadi aku tahu diri jugalah,” jelasnya. (ash)

niKita Mirzani siap merilisbuku curahan hatinya selamadi penjara. Buku berisi keluhkesahnya selama mendekamdi rumah tahanan Polda MetroJaya itu pun siap rilis pada Maret2013 mendatang.

“Aku di situ menceritakansemua yang orang nggak tahu.Keluh kesah aku selama di da-lam (tahanan). Nanti rilisnyainsya Allah Maret ya,” ujar Ni-kita seperti dilansir INDOPOS(JPNN Group), kemarin.

“Selama ini kan orang tahu-nya Niki yang gimana. Di situnanti biar semuanya tahu apayang sebenarnya terjadi,” tam-bah artis yang kerap tersandungfoto syur itu.

Selain itu, bintang film “Kun-tilanak Kembar” itu juga akanmerilis mini album. Nikita yangmeringkuk selama dua bulandi penjara pun berharap di-rinya bisa segera menghasilkankarya setelah mandek karenakasusnya itu. “Ada mini albumjuga yang akan aku rilis nanti.Pokoknya ditunggu aja,” kataibu beranak satu itu.

Nikita sendiri memang sem-pat mendekam di Rutan PoldaMetro Jaya hampir dua bulanlebih atas kasus pemukulannyaterhadap Olivia Mai Sandhie.Ibu satu anak itu pun bebas

setelah penangguhan penah-anannya diterima. (dew)

DJ Yellow RecycleLagu Rhoma Irama

Page 8: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

9Kendari Pos | SELASA, 1 JANUARI 2013 i k l a n

Page 9: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

10 Kendari Pos | SELASA, 1 JANUARI 2013i k l a n

Page 10: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

11Kendari Pos | SELASA, 1 JANUARI 2013 i k l a n

Page 11: Kendari Pos Edisi 1 Januari 2013

12 Kendari Pos | SELASA, 1 JANUARI 2013i k l a n