kamus istilah grafika

Upload: heppy-dwiyanto

Post on 18-Jul-2015

1.830 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

ISTILAH UMUM

PREPRESS And PRODUCTION DEPARTMENT

AArt Work : Materi yang menggunakan semua salinan sesuai cetak, termasuk jenis huruf, foto dan ilustrasi, dimaksudkan untuk pencetakan.

BBiPad Number : Bipad adalah rangkaian nomer yang unik yang terlihat pada barcode. Ketika barcode di-scan, komputer akan membaca nomer pada data base yang menginformasikan nama majalah, nomer edisi, harga dan ketersediaan. Bipad Number dibutuhkan untuk pembuatan barcode. : Adalahfile(gambarmaupunteks)yangdibentukdaripolatitikraster (pixel).Susunanpolatitikrastertersebutakanmembentukimage maupun teks. Format data yang menghasilkan gambar bitmap adalah : jpg, eps, tiff, gif dan paint. : Area yang tersisa pada kertas setelah proses potong sesuai ukuran cetak. Mesin potong kertas tidak seakurat mesin cetak. Ketika majalah dipotong dalam ukuran jadi-nya, hampir dipastikan ada bagian-bagian yang tidak terpotong sesuai ukuran jadinya. Pemberian bleed pada image dapat memastikan tidak adanya sisi putih kertas pada bagian pinggir halaman. : Kertas dengan berat diatas 200 gsm. : Istilah untuk materi yang dicetak pada selembar kertas ukuran besar. Contoh ukuran koran.

Bitmap

Bleed

Board paper Broadsheet

CCMYK Coated Paper : Cyan(biru),Magenta(merah),Yellow(kuning)&Black(hitam)adalah empatwarnatintayangdigunakandalamprosescetak.Warna-warna yang dihasilkan dalam image cetak merupakan gabungan dari keem patwarnatersebut. : Kertasyangmemilikipermukaanlicin(memilikilapisanpadapermu kaannya).Mencetakdicoated paper akan menghasilkan cetakan yang lebih bersih dan lebih tajam karena tinta tidak banyak terserap kedalamkertas.ContohadalahArtPaper(AP).

Color Control Bar : Sebuahlajuryangterdiridariblok-blokwarnapadaprintoutatau lembarcetakan,yangberfungsiuntukmengevaluasibeberapafitur seperti density dan dotgain. Biasa juga disebut Color Bar, Color Guide,atauStandarOffsetColorBar. Continous Tone Crop mark : Biasa disebut juga contone. Merupakan image/gambar foto maupun hasil ilustrasi yang tidak berupa titik raster. : Garis yang dibuat pada sisi image sebagai tanda ukuran potong. Disebut juga garis potong.

2 Istilah Umum Grafika

DDensitometer Density Digital Color Proof Digital Proof Dot Gain : Alat yang digunakan untuk mengukur density.Densitometerrefleksi mengukur cahaya yang dipantulkan dari permukaan kertas atau permukaan lainnya. Densitometer transmisi mengukur cahaya yang diteruskanpadalapisanfilmataumediatransparansilainnya. : (1)Densitytinta,menunjukanketebalantintacetak.(2)Densitywarna, menunjukan seberapa penyerapan pada cahaya yang dipantulkan padawarnatersebut.(3)Densitykertas,menunjukankerapatanserat kertas. : Acuancetakyangwarnanyatelahdikontrolmenggunakansoftware tertentusehinggahasilnyamendekatiwarnayangdihasilkanmesin cetak. : Acuancetak(berupahalaman)yangdihasilkandaridatadigital menggunakan printer laser maupun ink-jet. : Menunjukanseberapabesartintameresapkedalamkertas.Semakin tinggi dotgain gambar akan semakin gelap dan kehilangan kontrasnya. Ditunjukkan dalam prosentase. : DotPerInch(titikperinci),ukuranjumlahkepadatantitikrasterper inci.Semakintinggiangkadpimakasemakindetilgambar.Standar cetakadalah300dpiuntukcoatedpaperdan220dpiuntukuncoated paper. : Simulasidariprodukjadi,disebutjugamockup.

DPI Dummy

EEmboss : Efek yang dihasilkan dari pemberian tekanan pada kertas, sehingga memberikan kesan timbul pada gambar maupun teks.

FFilm FTP : Lembaran plastik yang digunakan sebagai media transfer teks maupun gambar saat pembuatan plate cetak. : SingkatandariFile Transfer Protocol. FTP memungkinkan untuk meng-copydanmengirimfile(teks,image,layouthalaman)darisatu computer ke computer lainnya melalui internet.

GGate fold : Lembaran yang kedua sisinya melipat kearah luar atau dalam cover. Merupakan variasi dari cover.

Istilah Umum Grafika 3

Grayscale Gutter

: Imageyanghanyamenggunakansatuwarna,yaituhitam.Tampilan image hanya berupa gambar hitam putih berikut gradasinya. : Bagian tengah, area yang terlipat pada majalah.

HHalftone : Merupakan image/gambar yang dihasilkan dari titik raster. Gambar halftone muncul pada plate cetak dan hasil cetakan.

IImage Area Imposisi : Bidang sebenarnya pada barang cetakan. : Pengaturan halaman-halaman sehingga akan muncul dalam urutan yang tepat setelah lembar cetakan dilipat dan dijilid.

JJaggies : Istilah yang digunakan untuk menyebut image atau teks yang memiliki resolusi rendah sehingga terlihat bergerigi pada tampi lan monitor maupun tampilan cetaknya.

Jilid atau Penjilidan : Sebuahcarauntukmenggabungkanhalaman-halamanmenjadi bentuk majalah ataupun tabloid. Pilihan jilid yang umum adalah: Jilidkawatdanjilidlem. JPEG : SingkatandariJoint Photographic Expert Group, merupakn salah satuformatfileuntukimagewarnamaupunhitamputih.Kapasitas ukuran format JPEG umumnya lebih kecil dibanding format Tiff maupun Eps.

KKatern (Signature) : Pengelompokan8-16halaman.Kebanyakandariukurankertas yangadadapatmencetaksekaligus16halamandalamsatulem- barnya.

LLPI : SingkatandariLinesPerInch.Merupakanukurankerapatanraster dalam sebuah image. Bilangan dalam LPI merupakan setengah dariDPI(dotperinch).Contoh150LPI=300DPI.

MMake ready/set up :Seluruhaktifitasyangdibutuhkanuntukmenyiapkanmesincetak ataupun mesin jilid sehingga siap untuk proses produksi.

4 Istilah Umum Grafika

Margin Moire

: Area yang tidak tercetak disekeliling materi/halaman. : Pola(kotak-kotakmaupundiamond)yangmunculpadahasilcetak maupun hasil scan. Pola ini muncul karena model halftone tidak se laras dengan raster cetaknya.

OOffset Overprint : Salahsatutehnikcetak.Yaituprosestransfertintadariplatecetakke blanket kemudian ke kertas. Ada dua jenis cetak offset berdasarkan inputkertas,yaitu:Cetaksheet(sheetfeed),mencetakmenggunakan kertasyangsudahterpotonglembaran.Cetakweb(webprinting), mencetak menggunakan kertas yang berupa gulungan. : (1)Mencetaksebuahimagepadaimageyangtelahtercetaksebelum- nya.(2)Overprintpadasoftwaregrafisberartiteksdanwarnaakan bercampurdenganimagedanwarnayangadapadasisibawahnya.

PPagination PDF : Penomoran halaman. : PortableDocumentFormat.PDFadalahformatfiledigitalyang diciptakan agar dapat dibuka dan dilihat pada berbagai jenis sistem komputer(Macintosh,WindowsatauUNIX)tanpamenimbulkan masalah.

Perfect Binding : Salahsatutehnikjilid,yaitumenggunakanlemsaatprosesmenyatu kan halaman-halamannya. Perfecting Press : Proses mencetak pada kedua sisi kertas dengan satu kali lintasan cetak. Perforating Picking Pixel Plate Point Printer Inkjet : Garis horizontal maupun vertical yang terbentuk dari titik-titik lubang kecil yang berfungsi untuk mempermudah menyobek lembaran cetak. : Tercabutnya lapisan kertas atau serat oleh tinta cetak, sehingga menimbulkan titik putih pada daerah cetak. : Singkatandaripicture element, yaitu titik yang dibentuk oleh scanner atau media digital lainnya. : Lembaran yang terbuat dari kertas, logam maupun karet yang ber fungsisebagaimediapembawaimagesaatprosescetak. : (1)padakertas,berartiukuranketebalankertas.1point=1/1000inch. (2)padahurufukurantinggihuruf.1point=1/12picaatau.013875 inch(.351mm) : Printer yang bahan baku untuk mencetaknya menggunakan bahan cairan berupa tinta.

Printer Laserjet : Printer yang bahan baku untuk mencetaknya menggunakan serbuk padat yang disebut toner. Istilah Umum Grafika 5

RResolusi RGB : Gambar pada monitor komputer dibentuk oleh titik-titik kecil cahaya (pixels).Titik-titikinimenimbulkankesanseolah-olahadagambar padamonitor.Resolusimenunjukanjumlahtitik(dots)perinch.Se makin tinggi resolusi semakin detil gambarnya. : Red,GreenandBlue,iniadalahtigawarnacahaya.Penggunaan jeniswarnainihanyauntuktampilandimonitor,tapibukanuntuk dicetak.Tintacetaktidakdapatmengikutikeseluruhanjeniswarna yangdihasilkanolehwarnaRGB.Olehkarenaitutintacetakmenggu nakanjeniswarnaCMYK.

SSans Serif Save area/ Live area Save text area Separasi Serif Setoff Spot Color Stitch binding/ Saddle stitch : Tipe huruf yang tidak memiliki kaki. Contoh dari tipe huruf ini Arial, Helvetica dan Verdana. : Daerah pada halaman majalah yang akan tercetak. : Area dimana teks tidak terpotong atau terlipat saat proses penjilidan danpotong.Jarakteksdaripinggirhalamanadalah3mmuntuksingle page dan 8mm untuk spread. : Prosespemisahangambarwarnasaatpembuatanfilmmenjadiem- patbagianwarnayaitucyan,magenta,yellowdanblack. : Tipe huruf yang memiliki kaki. Contoh dari tipe huruf ini adalah Times Roman, Palatino dan Garamond. : Proses yang tidak diharapkan, yaitu menempelnya tinta basah pada lembaran cetak yang ditumpuk diatasnya. : Warnakhususyangdibuatdenganpercampuranwarna,diluar CMYK.Padaprosescetak,spotcolormenggunakanplatetersendiri. ProseslaminatingmaupunUVbiasjugadisebutspotcolor. : Salahsatutehnikjilid,yaitumenggunakankawatuntuk menyatukan halaman-halaman.

TTotal Area Coverage Trim size : Jumlahtotalprosentaserasterpadakomposisiwarnaproses.TAC tergantungpadajeniskertasapamateriakandicetak.Untukkertas uncoated TAC yang dibutuhkan antara 220-240%. Kertas coated TAC yangdibutuhkanantara300-340%. : Ukuranakhirsebuahmedia(bukuataumajalah)setelahproses potong.

6Istilah Umum Grafika

UUncoated Paper UV Coating : Kertas yang tidak memiliki lapisan pada permukaannya. Contoh kertasiniadalahkertasKorandanHVS. : Proses melapisi lembaran cetak dengan cairan kimia tertentu dan dikeringkan dengan ultra violet.

VVector : Adalahfile(gambarmaupunteks)yangdibentukdaripolagaris (path).Fileiniumumnyadibuatmenggunakansoftwaredesaingrafis sepertiIlustrator,FreehanddanCorelDraw.Gambarmaupunteks yang berupa vector dapat diperbesar tanpa mempengaruhi kualitas gambarnya. : Proses melapisi lembaran cetak dengan cairan kimia tertentu dengan tujuan untuk melindungi permukaan hasil cetak dan memberikan kesantampilanyangberbeda,contohnyakilap(glossy)maupun redup(dop).

Vernish

WWaste : Kertas yang terbuang atau rusak selama proses persiapan cetak ataupun persiapan jilid.

Istilah Umum Grafika 7