its-master-388-2695201004-its-judul-sistem pen gen alan pola suara dengan jaringan syaraf tiruan...

Upload: indah-sri-nurjanah

Post on 08-Apr-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/6/2019 Its-master-388-2695201004-Its-judul-sistem Pen Gen Alan Pola Suara Dengan Jaringan Syaraf Tiruan Som-kohonen

    1/2

    http://digilib.its.ac.id

    SUMMARY

    SISTEM PENGENALAN POLA SUARA DENGAN JARINGAN SYARAF

    TIRUAN SOM-KOHONEN

    VOICE PATTERN OF RECOGNITION SYSTEM WITH THE SOM-KOHONEN OF ARTIFICIAL NEURALNETWORK

    Created by CANDRA, HERU KARTIKA

    Subject : Perangkat lunak komputer

    Keyword : : Som-kohonen; cluster; voice recognition; Linier Prediction Coding

    Description :

    Jaringan syaraf tiruan SOM-Kohonen dapat mengenali dan mengklasifikasikan pola-pola suara dengan melakukan

    pelatihan (traininng) dari pola-pola vektor input data suara dengan vektor bobot sebagai penghubung antara layar

    masukkan dan layar kompetisi dalam proses pelatihan. Dari proses pelatihan jaringan syaraf tersebut akan terbentuk

    cluster-cluster dari pola-pola suara yang dilatihkan. Klasifikasi pola-pola tersebut nantinya dapat digunakan sebagai

    proses pengenalan pola-pola suara (voice recognition) yang diujikan.

    Penentu kevaliditasan proses pelatihan jaringan syaraf tiruan adalah konvergenitas vektor bobot dari tahapan proses

    pelatihan. Hal tersebut juga ditentukan juga oleh vektor masukkan untuk jaringan. Pada penelitian ini, digunakan kartu

    suara untuk perekaman suara dan perhitungan dengan Linier Prediction Coding yaitu metoda Autokorelasi untuk

    meminimalisasi akar kuadrat error prediksi dari deretan data suara.

    Description Alt:

    The SOM-Kohonen of artificial neural network can classify and identify the voice patterns by training from the voice

    pattern of voice data input and the weight vector which connects between input layer and competition layer withintraining process. From that training process of neural network will be formed the clusters from voice patterns that is

    trained. That classification of patterns can be used as process of voice recognition which is tried.

    Validity of training process of artificial neural network is determined by converginity of weight vector from training

    process stage. Such a matter is determined by input vector for network too. In this research, it is applied sound card for

    recording of voice and computation with linier prediction coding, that is autocorrelation method to minimize square root

    of error prediction from voice data row.

    Contributor : DR. Ir. HANDAYANI TJANDRASA, M.Sc.

    Date Create : 29/12/2006

    Type : Text

    Format : pdf ; 135 pages

    Language : Indonesian

    Identifier : ITS-Master-3100001012690

    Collection : 3100001012690

    Call Number : 006.3 Can s

    Source : Theses Informatics Engineering RT 006.3 Can s, 2000

    Page 1

  • 8/6/2019 Its-master-388-2695201004-Its-judul-sistem Pen Gen Alan Pola Suara Dengan Jaringan Syaraf Tiruan Som-kohonen

    2/2