imunologi transplantasi

12
IMUNOLOGI TRANSPLANTASI S y a m s u Subbagian Alergi Imunologi Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin M A K A S S A R

Upload: andiswulandari

Post on 25-Dec-2015

103 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Imunologi transplantai

TRANSCRIPT

Page 1: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

S y a m s u

Subbagian Alergi Imunologi

Bagian Ilmu Penyakit Dalam

Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin

M A K A S S A R

Page 2: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

PENDAHULUANTransplantasi adalah pemindahan jaringan/organ dari suatu tempat/orang/hewan lain yang masih hidup atau sudah mati. Yang biasa : - kulit - ginjal - jantung - paru - hati - pankreas - sumsum tulang Yang masih jarang : - pulau Langerhans - usus - multi organ - anggota gerak - organ/jaringan hasil perbenihan - organ/jaringan hewan

Page 3: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

BEBERAPA ISTILAHAutograft : jaringan sendiriIsograft/syngeneic : dari kembar monozygotAllograft/allogeneic : dari spesies samaXenograft/xenogeneic : dari spesies bedaHistokompatibilitas : kemampuan menerima transplan

UJI HISTOKOMPATIBILITAS1. HLA typing / tissue typing2. Cross matching3. Antibody screening

Page 4: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

HLA TYPING / TISSUE TYPING1. SEROLOGICAL METHODS Dengan cara lymphocytotoxicity assay menggunakan PBLs atau isolated T-cells untuk HLA class I atau isolated B-cells untuk HLA clss II dapat diketahui skor persentase kematian sel2. MOLECULAR METHODS Dengan Polymerase chain reaction (PCR) dapat diketahui susunan DNA lekosit atau jaringan 3. CELLULAR METHODS Dengan Mixed Lymphocyte Culture dapat diseleksi donor yang lebih compatibel

Page 5: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

HLA

A B B C DR DQ DP-

A1 B5 B7 Cw 1 DR1 DQ1 DPw-1 A2 B8 B12 Cw 2 DR2 DQ2 DPw-2 A3 B13 B14 Cw 3 DR3 DQ3 DPw-3 A9 B15 B16 Cw 4 DR4 DQ4 DPw-4 A10 B17 B18 Cw5 DR5 DQ5 DPw-5 A11 B21 B22 Cw6 DR6 DQ6(l) DPw-6 A19 B27 B35 Cw7 DR7 DQ7(3) A23 B37 B38 Cw8 DR8 DQ8(3) A24 B39 B40 Cw9 DR9 DQ9(3) A25 B41 B42 Cwl0 DR10 A26 B44 B45 DR11(5) A28 B46 B47 DR12(5) A29 B48 B49 DR13(6) A30 B50 B51 DR14(6) A31 B52 B53 DR15(2) A32 B54 B55 DR16(2) A33 B56 B57 DR17(3) A34 B58 B59 DR18(3) A36 B60 B61 DR51 A43 B62 B63 DR52 A66 B64 B65 A68 B67 B70 A69 B71 B72 A74 B73 B75 B77 B78 B81 B82 Bw4 Bw6

Page 6: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

CROSS-MATCHING

Cross-matching menguji serum resipien terhadap antibodiPreformed HLA donor. Jika serum pasien tidak menghancurkan limfosit donor Mixed Lymphocyte Reaction (MLR) dilakukan untuk menentukan apakah sel donor merangasang blastogenesis dengan adanya limfosit resipien. Metode 1. Serologis 2. Flow cytometry cross-match (FCCM) 3. Cross-matching with treated serum

Page 7: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

INTERPRETASI CROSS-MATCHING--------------------------------------------------------------------------------------Crossmatch type Cells Interpretation TransplT B FCCM-T FCCM-B D, P yes/no---------------------------------------------------------------------------------------------------------- - - - D No HLA Ab or DTT yes

+ + + + D IgG anti class I high titer no

- +/- + + D IgG anti class I low titer yes/no

- + - + D IgG anti class II no

- - - + D IgG weak anticlass II yes/no

+ + - - D/P IgM, autoantibody nonsp yes

- - + - D IgG, probably not anti-HLA yes

Page 8: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

IMUNOSUPRESI

1. Kortikosteroid2. Cyclosporin A3. Tacrolimus (FK506)4. Mycophenolate mofetil (MMF)5. Sirolimus (SRL = Rapamycin)6. Azathioprine7. Monoclonal antibody : a. OKT-3 b. Daclizumab c. Basiliximab8. Polyclonal antilymphocyte drugs (ALG and ATG)

Page 9: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

IMUNOLOGIC MONITORING

1. Monitoring graft rejection 2. Monitoring jumlah limfosit absolut 3. Monitoring antibodi terhadap nonhuman determinants pada terapi antibodi monoklonal 4. Monitoring for hemopoetic stem cell engraftment

Page 10: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

REAKSI PENOLAKAN 1. Reaksi hiperakut a. Reaksi segera - sudah ada antibodi seblumnya ok : . Kehamilan . Transfusi . Transplantasi - beberapa menit sampai jam pasca transplantasi - reaksi hebat berupa edem dan perdarahan intersisiel jaringan transplan. Trombosis vaskuler dan nekrosis jaringan biasa terjadi - Demam, lekositosis, menggigil, oligo-anuri, hematuri b. Reaksi akselerasi - Diperankan oleh imunitas seluler - Infiltrasi limfosit dan PMN - Dapat dicegah dengan globulin antitimosit tapi tidak dapat dicegah dengan kortikosteroid

Page 11: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

2. Penolakan akut - Terjadi hari 5-21 - Gangguan fungsi organ transplan - Bengkak dan nyeri lokal - Demam, lemah, lekositosis dan trombositopeni 3. Penolakan kronik - terjadi berangsur sesudah beberapa bulan – tahun - oleh karena terjadi sensitifitas atau intoleransi atau penghentian terapi imunosupresif - kegagalan fungsi organ transplan - terjadi iskemi sampai nekrosis jaringan transplan 4. Graft versus Host (GvH) - Jaringan transplan menolak jaringan tuan rumah - Biasa terjadi sesudah transplantasi sumsum tulang - Bentuk akut ± 40 % yang kronik 15 % - Terjadi pembesaran kelenjar limfe, limpa, hati, diare, kemerahan kulit, rambut rontok dan berat badan menurun kemudian me ninggal

IMUNOSUPRESI

Page 12: IMUNOLOGI TRANSPLANTASI

PENCEGAHAN PENOLAKAN 1. Kesesuaian golongan darah ABO 2. Kesesuaian golongan darah Lewis untuk transplantasi ginjal 3. Kesesuaian tipe HLA 4. Deteksi prasensitasi 5. Imunosupresi 6. Iradiasi limfoid total