hubungan antara keterbukaan diri dengan tingkat ...repository.unika.ac.id/20320/1/13.40.0199...

13
HUBUNGAN ANTARA KETERBUKAAN DIRI DENGAN TINGKAT PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA TAHUN PERTAMA SEKOLAH BERASRAMA SKRIPSI Advienta Elsaviani Maria Immaculata 13.40.0199 PROGRAM STUDI SARJANA PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2019

Upload: others

Post on 24-Oct-2020

16 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • HUBUNGAN ANTARA KETERBUKAAN DIRI DENGAN

    TINGKAT PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA

    TAHUN PERTAMA SEKOLAH

    BERASRAMA

    SKRIPSI

    Advienta Elsaviani Maria Immaculata

    13.40.0199

    PROGRAM STUDI SARJANA PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI

    UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

    SEMARANG

    2019

  • HUBUNGAN ANTARA KETERBUKAAN DIRI DENGAN

    TINGKAT PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA

    TAHUN PERTAMA SEKOLAH

    BERASRAMA

    SKRIPSI

    Diajukan Kepada Program Studi Sarjana Psikologi Fakultas Psikologi

    Universitas Katolik Soegijapranata Semarang untuk Memenuhi

    Sebagian dari Syarat-syarat Guna Memperoleh

    Gelar Sarjana Psikologi

    Oleh:

    Advienta Elsaviani Maria Immaculata

    13.40.0199

    PROGRAM STUDI SARJANA PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI

    UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

    SEMARANG

    2019

  • ii

    HALAMAN PENGESAHAN

    Dipertahankan di depan Dewan Penguji Skripsi Program Studi Sarjana Psikologi Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang dan

    Diterima untuk Memenuhi Sebagian Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi

    Pada tanggal:

    24 Januari 2019

    Mengesahkan Ketua Program Studi Sarjana Psikologi

    Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

    (Dr. Suparmi, M.Si)

    Pembimbing Skripsi Dewan Penguji

    (Dr. Y. Bagus Wismanto,MS) (Dr. M. Sih Setija Utami, M. Kes )

    (Dr. Y. Bagus Wismanto,MS)

    (Lucia Trisni Widianingtanti, S.Psi., M.Si)

  • PERNYATAAN

    Saya dengan ini menyatakan bahwa di dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang

    pernah digunakan untuk memperoleh gelar akademik di suatu perguruan tinggi,

    dan juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan

    oleh orang lain, kecuali yang sengaja diacu dalam naskah skripsi ini dan

    disebutkan dalam kepustakaan

    Semarang, 24 Januari 2019

    Yang menyatakan

    Advienta Elsaviani Maria Immaculata

    13.40.0199

  • iv

    UCAPAN TERIMA KASIH

    Puji syukur peneliti panjatkan kepada Tuhan yang Maha Kuasa atas berkat

    dan rahmat yang diberikan kepada peneliti dalam menyusun dan menyelesaikan

    skripsi. Peneliti menyadari bahwa penyusunan laporan ini tidak dapat berjalan

    lancar tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Berkat bantuan dari

    berbagai pihak, banyak hambatan dan kesulitan dapat peneliti lalui. Untuk itu

    peneliti menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

    1. Ibu Dr. M. Sih Setija Utami, M. Kes selaku Dekan Fakultas Psikologi

    Universitas Katolik Soegijapranata Semarang serta dosen penguji sidang

    akhir.

    2. Ibu Dr. Suparmi, M.Si selaku Kepala Program Studi Sarjana Psikologi

    Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata.

    3. Ibu Dr. Endang Widyorini, MS selaku dosen wali kelas 02 angkatan 2013,

    yang telah memberikan bimbingan dan arahan selama peneliti dalam

    masa perkuliahan.

    4. Bapak Dr. Y. Bagus Wismanto, MS selaku dosen pembimbing skripsi

    yang telah meluangkan waktu, tenaga, pikiran, dan memberikan

    bimbingan serta pengarahan dalam penulisan skripsi ini.

    5. Bapak Drs. George Hardjanta, M.Si. selaku dosen penguji sidang

    proposal serta Ibu Lucia Trisni Widianingtanti, S.Psi., M.Si selaku dosen

    penguji sidang akhir yang telah berkenan memberikan saran dan kritik

    tentang penyusunan skripsi ini.

    6. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Psikologi Universitas Katolik

    Soegijapranata Semarang yang sudah memberikan ilmu kepada peneliti

    selama perkuliahan di Fakultas Psikologi.

  • v

    7. Seluruh Staf Tata Usaha Fakultas Psikologi Universitas Katolik

    Soegijapranata dari Mbak Deo, Mbak Rini, Mas Gandi dan Pak Gik yang

    telah banyak membantu dalam segala urusan administrasi dan perizinan.

    8. Pihak perpustakaan Universitas Katolik Soegijapranata Semarang terima

    kasih atas bantuannya guna kelancaran penulisan skripsi ini.

    9. Bruder Agustinus Giwal Santoso, FIC.,M.M dan Ibu E.Emiliani

    Setyaningrum, S.Psi yang telah memberikan izin serta membantu selama

    proses penelitian di SMA Pangudi Luhur Van Lith Munttilan serta adik-

    adik kelas X yang berkenan untuk mengisi skala.

    10. Bapak, ibu, dan kedua adikku yang selalu menjadi motivasi untuk lebih

    baik di kemudian hari serta pemberi semangat utama hingga peneliti

    mampu menyelesaikan kuliahnya.

    11. Pakdhe, budhe, om dan tante yang sudah senantiasa mendoakan dan

    menyemangati agar peneliti lancar dalam menjalani perkuliahaan.

    12. Kelvin, Nadya, Bayu, Kezia, Erga dan Dena yang selalu memberi

    semangat, motivasi dan masukan selama proses pengerjaan skripsi.

    13. Untuk sahabat-sahabatku di Semarang Ambon, Abah, Tomo, Yoga,

    Donni, Sella, Tania, Diar, Doglong, Gentong dan Andre yang selalu

    menemani selama kuliah dan proses pengerjaan skripsi.

    14. Teman-teman Kelas 02 angkatan 2013 yang telah berjuang bersama-

    sama selama masa perkuliahan, terimakasih karena sudah mewarnai

    hari-hariku selama kuliah.

    15. Semua Pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu atas perhatian

    dan dukungan sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.

  • vi

    Penulis menyadari bahwa penelitian ini masih jauh dari sempurna. Oleh

    karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari

    pembaca supaya penulis dapat menyusun penelitian selanjutnya.

    Semarang, 24 Januari 2019

    Peneliti

  • vii

    DAFTAR ISI

    Judul i Halaman Pengesahan ii Pernyataan Bebas Plagiasi iii Ucapan Terima Kasih iv Daftar Isi vii Daftar Tabel ix Daftar Lampiran x Abstrak xi Abstract xii BAB 1 PENDAHULUAN 1

    1.01. Latar Belakang Masalah 1 1.02. Tujuan Penelitian 8 1.03. Manfaat Penelitian 8

    BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 10

    2.01. Penyesuaian Diri 10 2.01.01. Pengertian Penyesuaian Diri 10 2.01.02. Dimensi Penyesuaian Diri 12 2.01.03. Faktor-faktor yang Memengaruhi Penyesuaian Diri 15 2.02. Keterbukaan diri 17 2.02.01. Pengertian Keterbukaan diri 17 2.02.02. Aspek-aspek Keterbukaan diri 19 2.03. Hubungan antara Keterbukaan diri dengan Penyesuaian Diri 21 2.04. Hipotesis 26

    BAB 3 METODE PENELITIAN 27

    3.01. Metode Penelitian yang Digunakan 27 3.02. Identifikasi Variabel Penelitian 27 3.03. Definisi Operasional Variabel Penelitian 27 3.03.01. Tingkat Penyesuaian Diri 27 3.03.02. Keterbukaan diri 28 3.04. Subjek Penelitian 28 3.04.01. Populasi 28 3.04.02. Teknik Pengambilan Sampel 28 3.05. Metode Pengumpulan Data 29 3.05.01. Alat Pengumpulan Data 29 3.05.02. Blue Print Skala 29 3.06. Uji Coba Skala Penelitian 31 3.06.01. Uji Validitas Alatt Ukur 31 3.06.02. Uji Reliabilitas Alat Ukur 32 3.07. Metode Analisis Data 32

  • viii

    BAB 4 PERSIAPAN DAN PELAKSANAAN PENELITIAN 33

    4.01. Orientasi Kancah Penelitian 33 4.02. Persiapan Pengumpulan Data 34 4.02.01. Penyusunan Alat Ukur 34 4.02.01.01. Skala Penyesuaian Diri 34 4.02.01.02. Skala Keterbukaan diri 35 4.02.02. Perizinan Penelitian 35 4.03. Pelaksanaan Pengumpulan Data 36 4.04. Uji Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur 37 4.04.01. Skala Penyesuaian Diri 37 4.04.02. Skala Keterbukaan diri 38

    BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN 39

    5.01. Hasil Penelitian 39 5.01.01. Uji Asumsi 39 5.01.01.01. Uji Normalitas 39 5.01.01.02. Uji Linieritas 39 5.01.02. Uji Hipotesis 40 5.02. Pembahasan 40

    BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN 45

    6.01. Kesimpulan 45 6.02. Saran 45

    DAFTAR PUSTAKA 47 LAMPIRAN 50

  • ix

    DAFTAR TABEL

    Tabel 3.01 Blue Print Skala Penyesuaian Diri 30 Tabel 3.02 Blue Print Skala Keterbukaan Diri 30 Tabel 4.01 Sebaran Nomor Item Skala Penyesuaian Diri 35 Tabel 4.02 Sebaran Nomor Item Skala Keterbukaan Diri . 35 Tabel 4.03 Sebaran Item Valid dan Gugur Skala Penyesuaian Diri 38 Tabel 4.04 Sebaran Item Valid dan Gugur Skata Keterbukaan Diri 38 Tabel 5.01 Kategorisasi Penyesuaian Diri Siswa 42 Tabel 5.02 Kategorisasi Keterbukaan Diri Siswa 42

  • x

    DAFTAR LAMPIRAN

    LAMPIRAN 50 LAMPIRAN A Skala Penelitian 51

    A-1 Skala Penyesuaian Diri 52 A-2 Skala Keterbukaan diri 56

    LAMPIRAN B Data Kasar Penelitian 60

    B-1 Data Kasar Penyesuaian Diri 61 B-2 Data Kasar Keterbukaan diri 72

    LAMPIRAN C Uji Validitas Dan Reliabilitas 83

    C-1 Uji Validitas Dan Reliabilitas Penyesuaian Diri 84 C-2 Uji Validitas Dan Reliabilitas Keterbukaan diri 91

    LAMPIRAN D Data Penelitian 100

    D-1 Data Penelitian Penyesuaian Diri .101 D-2 Data Penelitian Keterbukaan diri 107

    LAMPIRAN E Uji Asumsi 113

    E-1 Uji Normalitas 114 E-2 Uji Linieritas 118

    LAMPIRAN F Analisis Data 121 LAMPIRAN G T-Test 123

    G-1 T-Test Penyesuaian Diri 124 G-2 T-Test Keterbukaan Diri 126

    LAMPIRAN H Surat Penelitian 128

  • xi

    ABSTRAK

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Keterbukaan diri dengan Tingkat Penyesuaian Diri pada Siswa Tahun Pertama Sekolah Berasrama. Hipotesis yang diajukan adalah terdapat hubungan positif antara keterbukaan diri dengan tingkat keterbukaan diri pada siswa . Subjek penelitian adalah siswa tahun pertama di sekolah berasrama di Muntilan. Pengambilan sampel menggunakan cluster random sampling dan jumlah sampel yang digunakan adalah 99 siswa. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan alat ukur skala keterbukaan diri dan skala penyesuaian diri. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat hubungan positif yang sangat signifikan antara keterbukaan diri dengan penyesuaian diri siswa tahun pertama sekolah berasrama. Hasil ini ditunjukkan dengan rxy = 0,583 dengan p

  • xii

    ABSTRACT

    This study aims to determine the relationship between Self Disclosure and the Level of Self-Adjustment in First Year Boarding School Students. The hypothesis proposed is that there is a positive relationship between self disclosure and the level of self-disclosure to students. The research subjects are first year students in boarding schools in Muntilan. Sampling uses cluster random sampling and the number of samples used are 99 students. This study uses a quantitative method with a self-disclosure scale and self adjustment scale. The results of this study shows that there is a significant positive relationship between self-disclosure and self-adjustment of boarding school first year students. This result is indicated by rxy = 0.583 with p