gamedaim [profil media] - 10 desember 2016

17
MEDIA PROFILE 10 Desember 2016

Upload: alfryan-irgie

Post on 06-Jan-2017

200 views

Category:

Business


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

MEDIA PROFILE

10 Desember 2016

Page 2: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Profil MediaGamedaim adalah Media Informasi dan Edukasi Game

Indonesia yang membahas seputar game, seperti berita game, review game, event game (competition, tournament, etc), dsb.

Gamedaim didirikan pada tanggal 25 Juni 2016 yang lalu dengan slogan ‘Everlasting Gaming Knowledge’ yang memiliki pengertian bahwa Kami (tim Gamedaim) ingin memberikan sebuah atmosfer/experience yang tak terlupakan (bermakna) kepada para pembaca kami.

Gamedaim terdiri dari 2 kata, yaitu ‘Game’ yang artinya permainan dalam bahasa Indonesia, dan ‘Daim’ yang artinya kekal menurut KBBI. Jadi, sesuai slogan yang telah tertera, Gamedaim memiliki pengertian ‘Permainan yang Kekal’.

Page 3: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Profil CEO & FounderAlfryan Irgie Valiandra (Irgie), CEO sekaligus

Founder (Pendiri) Media Informasi dan Edukasi Game Indonesia, Gamedaim bersama Ahnaf Hadi Fathulloh.

Alfryan Irgie Valiandra lahir pada tanggal 12 September 2001 (15 tahun) di Jakarta yang saat ini sedang menimba ilmu sebagai siswa kelas 10 di SMAN 66 Jakarta.

Alfryan Irgie Valiandra sebelum mendirikan Gamedaim, juga telah mendirikan startup developer game bernama Beroang yang sedang mengerjakan project game berjudul ‘Terdampar 3D’ yang kini telah popular di kalangan gamer Indonesia, terutama Reza Oktovian [Youtuber Gaming Indonesia].

Selain mengurusi Gamedaim, saat ini juga sedang sibuk mengurus brand yang didirikan bersama teman-teman sekelasnya bernama ‘Javapulo’ yang dicanangkan dalam program Kemendikbud. Javapulo sendiri dipamerkan di SMESCO pada tanggal 15 Desember 2016.

Page 4: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Menjadi media online No. 1 di Indonesia dalam ruang lingkup pemberitaan mengenai game.

Visi Media

Misi Media1. Menyajikan informasi yang terupdate, ter-hot, terpopuler, dan

paling trend dalam pemberitaan mengenai game,2. Menyajikan informasi acara secara berkala mengenai game

seperti Tournament, Event, dsb,3. Menjalin kerjasama dengan para pelaku industri game

[Investor, Developer, dsb] di Indonesia.

Page 5: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Dengan berdirinya Gamedaim sebagai Media Online yang belum genap mencapai 1 tahun, kami telah menjalin kerjasama dengan berbagai acara besar yang telah sukses, terutama menjalin kerjsama guna memperingati Hari Game Indonesia [acara berskala nasional] untuk pertama kalinya.

Prestasi

Page 6: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Hasil KerjasamaHARI GAME INDONESIA

Untuk pertama kalinya Gamedaim dapat menjalin kerjasama dengan AGI [Asosiasi Game Indonesia] guna memperingati Hari Game Indonesia pada tanggal 8 Agustus 2016 yang lalu untuk pertama kalinya dalam sejarah.*untuk lebih jelasnya, kunjungi situs Hari Game Indonesia di www.harigameindonesia.com

Page 7: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Hasil KerjasamaIeSPA Bali – DOTA 2 RANK

LEAGUE BALIGamedaim juga telah menjalin

kerjasama pada event di luar pulau Jawa, yaitu tepatnya di Bali dengan organisasi IeSPA regional Bali.

Page 8: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Hasil KerjasamaTECHNOFEST 2016

Gamedaim menjalin kerjasama dengan event organizer Technofest yang diselenggarakan di UMN (Universitas Multimedia Nusantara).

Page 9: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Hasil KerjasamaCCM [Colony Collection

Market] 2016Gamedaim ditawarkan secara langsung

oleh pihak PT. Colony Komunitas Kolektindo selaku penyelenggara acara Colony Collection Market di JCC Senayan, Hall B pada tanggal 3-4 Desember 2016 yang lalu. Colony Collection Market sendiri merupakan acara komunitas kolektor terbesar di Indonesia.

Page 10: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Hasil KerjasamaMargamer [YouTuber Gaming]

Gamedaim secara resmi menjadi partner salah satu YouTuber Gaming yang memiliki pelanggan hamper 5000 di YouTube.Channel: https://www.youtube.com/channel/UCqSRRCHR5nr80mN8GCb2Lug

Page 11: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Data StatistikPada halaman selanjutnya, telah kami lampirkan beberapa Data Statistik yang telah kami peroleh dari Fanpage Facebook kami, dan data statistik situs yang kami peroleh dari Hosting situs Gamedaim.

Page 12: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Berdasarkan data statistik yang kami peroleh dari fanpage Facebook, Gamedaim memiliki peningkatan jumlah likes rata-rata 50/hari, dengan jumlah likes tertinggi yaitu 312 dalam satu hari (data ini diambil saat bulan Juli 2016).

Page 13: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Fanpage Facebook Gamedaim meraih rata-rata 10 ribu jangkauan kiriman per-hari. Dan mencapai jangkauan tertinggi yaitu 54 ribu orang secara organik (data ini diambil pada bulan Juli 2016).

Page 14: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Fanpage Facebook Gamedaim banyak digemari oleh Pria/Laki-laki berusia remaja.

Page 15: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Berdasarkan data statistik yang kami peroleh dari hosting yang Kami gunakan, Gamedaim mendapati rata-rata 4000 Pageviews setiap harinya.

Page 16: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

Deskripsi ProdukProduk yang dapat kami tawarkan adalah berupa Jasa Periklanan dan Promosi sebuah Produk atau Kegiatan yang menyenangkan yang memasuki ruang lingkup mengenai video game.

Target PemasaranTarget pemasaran kami adalah masyarakat umum di seluruh Indonesia dari kalangan remaja hingga dewasa yang mempunyai hobi berhubungan dengan video game.

Page 17: Gamedaim [Profil Media] - 10 desember 2016

KONTAK KAMIEmail: [email protected]

No. Telp: +62 896 6936 8238

Alfryan Irgie [CEO & Founder]Email: [email protected]. Telp: +62 838 7477 8107

LinkedIn: https://www.linkedin.com/in/alfryanirgie

Ahnaf Hadi F [Web Developer & Co-Founder]Email: [email protected]