fraktur vertebra thorakolumbalis

37

Click here to load reader

Upload: adelia-melianti

Post on 25-Jul-2015

180 views

Category:

Documents


24 download

TRANSCRIPT

Page 1: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 2: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 3: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 4: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 5: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Secara umum, struktur tulang belakangtersusun atas dua yaitu : Korpus vertebra beserta semua diskus intervetebra

yang berada di antaranya. Elemen posterior (kompleks ligamentum posterior)

yang terdiri atas lamina, pedikel, prosesus spinosus, prosesus transversus dan pars artikularis, ligamentum-ligamentum supraspinosum dan intraspinosum, ligamentum flavum, serta kapsul sendi.6

Page 6: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 7: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 8: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 9: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 10: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 11: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Hiperekstensi

Page 12: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Fleksi

Page 13: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Fleksi dan kompresi digabungkan dengan distraksi posterior

Kombinasi fleksi dengan kompresi anterior dan distraksi posterior mengganggu kompleks vertebra pertengahan, di samping kompleks posterior.

Fragmen tulang dan bahan diskus dapat bergeser ke dalam kanalis spinalis.

Keadaan ini merupakan cedera tak stabil dengan risiko progresi yang tinggi.

Page 14: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Kompresi

Page 15: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Rotasi-fleksiLigamen dan kapsul sendi teregang dapat robek, permukaan sendi dapat mengalami fraktur.Akibat dari mekanisme ini adalah pergeseran atau dislokasi ke depan, dengan atau tanpa kerusakan tulang. Semua fraktur-dislokasi bersifat tak stabil dan terdapat banyak risiko.

Page 16: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Translasi Horizontal

Page 17: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Penyebab tersering cedera torakolumbal adalah jatuh dari ketinggian serta kecelakaan lalu lintas.

Jatuh dari ketinggian fraktur tipe kompresi. Pada kecelakaan lalu lintas fraktur dislokasi.6

Page 18: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Terdapat dua tipe berdasarkan kestabilannya,yaitu:

Cedera stabil : - bagian yang terkena tekanan : medulla spinalis anterior- komponen vertebral tidak bergeser dengan pergerakan normal- ligamen posterior tidak rusak -contoh : fraktur kompresi

Cedera tidak stabil : - vertebra dapat bergeser dengan gerakan normal- ligamen posteriornya rusak atau robek.

Page 19: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Pemeriksaan radiografi minimal ada 4 posisi :- Anteroposterior- Lateral- Oblik kanan - Oblik kiri.

Dalam menilai stabilitas vertebra, ada tiga unsur :- kompleks posterior- kompleks media - kompleks anterior 6

Page 20: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Pembagian kolumna vertebralis adalahsebagai berikut : kolumna anterior : ligament longitudinal dan 2/3

bagian anterior dari corpus vertebra, diskus dan annulus vertebralis.

kolumna media : 1/3 bagian posterior dari corpus vertebralis, diskus dan annulus vertebralis.

kolumna posterior : pedikulus, sendi-sendi permukaan, arkus tulang posterior, ligamen interspinosa dan supraspinosa.6

Page 21: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Berdasarkan mekanisme cederanya,dapat dibagi menjadi:

Fraktur kompresi (Wedge fractures)

Page 22: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Fraktur remuk (Burst fractures)

Page 23: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Fraktur dislokasi

Page 24: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Cedera pisau lipat (Seat belt fractures)

Page 25: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 26: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 27: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Lesi Korda LengkapParalisis lengkap dan tidak ada sensasi di bawah tingkat cedera menunjukkan transeksi korda. Selama stadium syok spinal, bila tidak ada refleks anal (tidak > 24 jam pertama) diagnosis tidak dapat ditegakkan.Jika refleks anal pulih kembali dan defisit saraf terus berlanjut lesi korda bersifat lengkap. Setiap lesi korda lengkap yang berlangsung > 72 jam tidak akan sembuh.7

Page 28: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Lesi Korda Tidak Lengkap

Page 29: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Grading system pada cedera medulla

spinalis : Klasifikasi Frankel :

Grade A :motoris (-), sensoris (-)Grade B :motoris (-), sensoris (+)Grade C :motoris (+) dengan ROM 2 atau 3, sensoris (+)Grade D :motoris (+) dengan ROM 4, sensoris (+)Grade E :motoris (+) normal, sensoris (+) 8

Page 30: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Klasifikasi ASIA (American Spinal Injury Association)

Page 31: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Diagnosis klinik adanya fraktur thorakolumbal didapatkan melalui anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang.

Pemeriksaan penunjang yang perlu dilakukan: 1. Roentgenography2. Computerized Tomography3. Magnetic Resonance Imaging

Page 32: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Pertolongan pertama dan penanganan darurat trauma spinal terdiri atas: - penilaian kesadaran, jalan nafas, pernafasan, sirkulasi, kemungkinan adanya perdarahan dan segera mengirim penderita ke unit trauma spinal ( jika ada). - Selanjutnya dilakukan pemeriksaan klinik secara teliti meliputi pemeriksaan neurologis fungsi motorik, sensorik dan reflek untuk mengetahui kemungkinan adanya fraktur pada vertebra.2

Page 33: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

Terapi pada fraktur vertebra diawali dengan mengatasi nyeri dan stabilisasi untuk mencegah kerusakan yang lebih parah lagi, semuanya tergantung dari tipe fraktur.

1. Braces & Orthotics Ada tiga hal yang dilakukan yakni, › mempertahankan kesejajaran vertebra

(alignment)› imobilisasi vertebra dalam masa penyembuhan› mengatasi rasa nyeri yang dirasakan dengan

membatasi pergerakan.

Page 34: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis
Page 35: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

2. Pemasangan alat dan proses penyatuan (fusion). Teknik ini adalah teknik pembedahan yang dipakai untuk fraktur tidak stabil. Fusion adalah proses penggabungan dua vertebra dengan adanya bone graft dibantu dengan alat-alat seperti plat, rods, hooks dan pedicle screws. Hasil dari bone graft adalah penyatuan vertebra dibagian atas dan bawah dari bagian yang disambung.

Page 36: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis

3. Vertebroplasty & KyphoplastyTindakan ini adalah prosedur invasi yang minimal. Pada prinsipnya teknik ini digunakan pada fraktur kompresi yang disebabkan osteoporosis dan tumor vertebra.

Page 37: Fraktur Vertebra Thorakolumbalis