format tugas diskusi

5
STANDAR PELAKSANAAN DISKUSI ANALISIS MAKANAN DAN MINUMAN 1 1. Membuat Makalah sesuai kelompok Makalah dibuat dengan mengaitkan materi yang diberikan hubungannya dengan makanan dan minuman, dimana air sebagai sumber utama pengolahan atau industry makanan dan minuman, sangat diharapkan memperluas wawasannya akan tetapi mesti didukung oleh fakta-fakta atau teori yang kemudian akan dicantumkan pada daftar pustakanya. KELOMPOK 1. SUMBER-SUMBER AIR KELOMPOK 2. MANFAAT AIR KELOMPOK 3. PENGGOLONGAN AIR KELOMPOK 4. STANDAR KUALITAS AIR KELOMPOK 5. AIR DALAM BAHAN PANGAN KELOMPOK 6. PERUNDANG-UNDANGAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUALITAS AIR 2. Makalah dibuat dengan format margin left 4 cm, Top 4 cm, right 3 cm, bottom 3 cm 3. Jenis Font Arial 4. Size font 11 5. Spasi 1,5 6. Jenis kertas kuarto 7. Isi makalah a. Sampul Judul makalah, logo, nama kelompok (masukkan yang ikut serta membuat makalah saja), prodi, sekolah tinggi, tahunnya b. Kata Pengantar Kata pembuka anda c. Daftar Isi Memuat halaman-halaman makalah anda d. Pendahuluan Memuat latar belakang atau teori singkat e. Pembahasan Membahas isi makalah sesuai judul f. Penutup Memberi kesimpulan atas apa yang telah dibahas g. Daftar Pustaka Memberi daftar pustaka yang dirujuk dalam membahas makalah, minimal 3 daftar pustaka dengan minimal 3 literatur berbeda h. Lampiran Yang dilampirkan antara lain power point yang akan dipersentasekan, Daftar pertanyaan audience (penanya dan pertanyaannya), jawaban dari pertanyaan-pertanyaan diskusi,

Upload: nurrahma-fitriyani

Post on 10-Feb-2016

10 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

33

TRANSCRIPT

Page 1: Format Tugas Diskusi

STANDAR PELAKSANAAN DISKUSI

ANALISIS MAKANAN DAN MINUMAN 1

1. Membuat Makalah sesuai kelompokMakalah dibuat dengan mengaitkan materi yang diberikan hubungannya dengan makanan dan minuman, dimana air sebagai sumber utama pengolahan atau industry makanan dan minuman, sangat diharapkan memperluas wawasannya akan tetapi mesti didukung oleh fakta-fakta atau teori yang kemudian akan dicantumkan pada daftar pustakanya.

KELOMPOK 1. SUMBER-SUMBER AIR

KELOMPOK 2. MANFAAT AIR

KELOMPOK 3. PENGGOLONGAN AIR

KELOMPOK 4. STANDAR KUALITAS AIR

KELOMPOK 5. AIR DALAM BAHAN PANGAN

KELOMPOK 6. PERUNDANG-UNDANGAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUALITAS AIR

2. Makalah dibuat dengan format margin left 4 cm, Top 4 cm, right 3 cm, bottom 3 cm3. Jenis Font Arial4. Size font 115. Spasi 1,56. Jenis kertas kuarto7. Isi makalah

a. SampulJudul makalah, logo, nama kelompok (masukkan yang ikut serta membuat makalah saja), prodi, sekolah tinggi, tahunnya

b. Kata PengantarKata pembuka anda

c. Daftar IsiMemuat halaman-halaman makalah anda

d. PendahuluanMemuat latar belakang atau teori singkat

e. PembahasanMembahas isi makalah sesuai judul

f. PenutupMemberi kesimpulan atas apa yang telah dibahas

g. Daftar PustakaMemberi daftar pustaka yang dirujuk dalam membahas makalah, minimal 3 daftar pustaka dengan minimal 3 literatur berbeda

h. LampiranYang dilampirkan antara lain power point yang akan dipersentasekan, Daftar pertanyaan audience (penanya dan pertanyaannya), jawaban dari pertanyaan-pertanyaan diskusi,

Page 2: Format Tugas Diskusi

Lampiran juga berisikan materi yang dianggap penting untuk disampaikan sehingga dilampirkan, contohnya undang-undang, SNI, aturan-aturan BPOM dll.

8. PengumpulanNo. Yang dikumpulkan Jadwal Kumpul

1 hari sebelum persentase

1 Minggu setelah persentase

1 Hard Copy Paling lambat Pkl 12.00 wita

2 Hard Copy Revisi - Paling lambat akhirjam perkuliahan Amami 1 (T)

3 Soft Copy + Power Point

Paling lambat pkl 23.59 wita

Catatan:a. Makalah, power point yang telah diserahkan tidak dapat lagi diedit (direvisi) kecuali telah

mendapat persetujuan dosenb. Makalah yang tidak dikumpulkan tepat waktu, melewati batas waktu pengumpulan, tidak akan

mendapatkan nilai revisi makalahc. Soft Copy + Power Point yang tidak dikumpulkan tepat waktu tidak akan mendapatkan

penilaian Soft Copy dan Power Point9. Persentase

a. Menentukan siapa koordinator kelompoknyab. Koordinator kelompok menentukan Moderator, Pembicara/pemateri, Notulen, penggandaan

rangkuman)c. Menyerahkan makalah hardcopy kepada dosen (1 hari sebelum persentase)d. Mengisi lembar control kelompok pada saat menyerahkan makalahe. Membuat dan menggandakan rangkuman makalah dan diserahkan kepada audiencef. Audience/peserta diskusi membawa nama pribadi bukan kelompok

10. Lain-LainHal yang belum diatur akan ditinjau dan diatur kemudian

Page 3: Format Tugas Diskusi

KELOMPOK : ……………KELAS : ……………

Nama Koordinator Kelompok : …………………………………………………Nama Moderator Kelompok : …………………………………………………Nama Pembawa Materi : …………………………………………………Nama Notulen : ………………………………………………..Nama Penggandaan Rangkuman : ………………………………………………..Nama Anggota Kelompok Lainnya : ………………………………………………..

: ………………………………………………..: ………………………………………………..: ………………………………………………..

Mahasiswa Dosen1 Pengumpulan Hard Copy

1 Hari sebelum Persentase …………….. …………….. …………….. ……………..2 Pengumpulan Hard Copy Revisi

1 Minggu setelah Persentase …………….. …………….. …………….. ……………..3 Soft Copy Fix + Power Point

1 Minggu setelah Persentase …………….. …………….. …………….. ……………..

Rentang penilaian kelompok 1 - 100No Yang dinilai Ada Tidak Ada Keterangan Nilai1 Sampul2 Aturan Penulisan3 Sistematika Penulisan4 Isi Makalah5 Lampiran6 Daftar Pustaka7 Power Point8 Pengumpulan Hard Copy Sesuai jadwal/Tidak9 Ada Rangkuman

10 Notulen Menuliskan dengan lengkap11 Efisiensi waktu12 Penguasaan Materi13 Makalah Revisi14 Pengumpulan Soft Copy Sesuai jadwal/Tidak15 Cara Membuka dan Menutup diskusi

Total Nilai KelompokNilai kelompok

LEMBAR KONTROL KELOMPOK

No. KegiatanParaf

Keterangan Dosen Waktu

Paraf Pengumpulan Makalah

Penilaian Kelompok

Page 4: Format Tugas Diskusi

NO NAMA NILAI

1 …………………………………………………………………………………….

2 …………………………………………………………………………………….

3 …………………………………………………………………………………….

4 …………………………………………………………………………………….

5 …………………………………………………………………………………….

6 …………………………………………………………………………………….

7 …………………………………………………………………………………….

8 …………………………………………………………………………………….

9 …………………………………………………………………………………….

10 …………………………………………………………………………………….

PENILAIAN INDIVIDU DALAM KELOMPOKAKTIFITAS

PENILAIAN AUDIENCE

Page 5: Format Tugas Diskusi

NO NAMA NILAIAKTIFITAS