flowchart

29
FLOWCHART Oleh : Kelompok 2 Off E / S1 Pend. Teknik Informatika

Upload: asnita-meydelia-c-k

Post on 15-Jul-2015

44 views

Category:

Engineering


0 download

TRANSCRIPT

FLOWCHARTOleh :

Kelompok 2

Off E / S1 Pend. Teknik Informatika

Definisi Flowchart

Adalah Bagan-bagan (chart) yang mempunyai arus (flow) yang menggambarkan

langkah-langkah penyelesaian suatu masalah. Flowchart merupakan cara penyajian

dari suatu algoritma.

Flowcharting adalah suatu teknik untuk menyusun rencana program yang telah

diperkenalkan dan telah dipergunakan oleh kalangan pemrograman komputer sebelum

algoritma menjadi populer.

FlowchartSystem

Flowchart Program

Macam – macam Flowchart

Flowchart System

Menggambarkan suatu sistem peralatan komputer yang digunakandalam proses pengolahan data serta hubungan antar peralatantersebut

Tidak digunakan untuk menggambarkan urutan langkah untukmemecahkan masalah

Hanya untuk menggambarkan prosedur dalam sistem yang dibentuk

Simbol - simbol

Manual InputDokumen File/Storage

Display/Monitor

Magnetic Tape Magnetic Disk Sorting

Estract

Merge

Simbol Manual Input

Input yang dimasukkan secara manual dari keyboardManual Input

Simbol Dokumen

Mencetak keluaran dalam bentuk dokumen (melalui printer)Dokumen

Simbol File/Storage

menyatakan input berasal dari dari disk atau output disimpan ke diskFile/Storage

Simbol Display/Monitor

mencetak keluaran dalam layar monitorDisplay/Monitor

Simbol Magnetic Tape

menyatakan input berasal dari pita magnetis atau output

disimpan ke pita magnetisMagnetic

Tape

Simbol Magnetik Disk

I/O yang menggunakan disk magnetikMagnetic Disk

Simbol Sorting

SortingMenunjukkan penyortiran data, informasi, bahan ke dalam beberapa urutan yang telah ditentukan.

Simbol Estract

Estract

Menunjukkan ketika proses terbagi menjadi jalur paralel. Juga sering menunjukkan Pengukuran, dengan modal 'M' dalam simbol. Biasanya menunjukkan penyimpanan barang jadi

Simbol Merge

Merge Menunjukkan penggabungan beberapa proses atau informasi menjadi satu. Biasanya menunjukkan penyimpanan bahan baku

Contoh Flowchart System

Keyboard

CPU Disket

VDU

Flowchart Program Menggambarkan urutan logika dari suatu prosedur pemecahan masalah.

Dua jenis metode penggambaran program flowchart :

– Conceptual flowchart, menggambarkan alur pemecahan masalah secara

global

– Detail flowchart, menggambarkan alur pemecahan masalah secara rinci

Simbol – simbol

TerminatorProses Input/Output Seleksi/Pilihan

Predefined-Data

Predefined-Process Connector

Off-Page Connector

Simbol Terminator

Terminator menyatakan permulaan atau akhir suatu program

Simbol Proses

Prosesmenyatakan suatu tindakan (proses) yang dilakukan oleh

komputer

Simbol Input/Output

Input/Output Menyatakan proses input atau output tanpa tergantung jenis

peralatannya

Simbol decision

decision menujukkan suatu kondisi tertentu berdasarkan syarat yang

akan menghasilkan dua kemungkinan jawaban : ya / tidak

Simbol Predefined-Data

Predefined-Data

Merupakan definisi awal dari variabel atau data

Simbol Predefined-Process

Predefined-Process

Lambang fungsi atau program pemberi keterangan

Simbol Connector

ConnectorSebagai penghubung menyatakan sambungan dari proses ke proses

lainnya dalam halaman yang sama

Simbol Off-Page Connector

Off-Page Connector

Menyatakan sambungan dari proses ke proses lainnya dalam

halaman yang berbeda

Contoh

Flowchart Program

MULAI

INPUT

HABIS?

PROSES

END

Tidak

Ya

OUTPUT

Metode Penggambaran Flowchart

Start

Input

Proses

Output

End

Start

End

Input “Berapa data” ; N

0Jml=0

Input Bil

Next K

For K=1 to N

Print “Jumlah = “; Jml

Jml = Jml + Bil

Conceptual flowchart

Detail flowchart