fisika modern - teori relativitas khusus _ cara cepat pintar fisika

6
HOME GERAK LISTRIK-MAGNET CAHAYA TEKA-TEKI GELOMBANG SOAL & JAWABAN IS Home » FISIKA MODEREN » RUMUS FISIKA » SMA » SOAL FISIKA » TEORI RELATIVITAS » FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS Cara Pintar Cepat Pintar Fisika; Christian Huygens, tentang “teori eter alam” : bahwa cahaya pada dasarnya sama dengan bunyi. Jadi untuk merambat membutuhkan medium perantara, yang disebut eter. Pada tahun 1887 Michelson dan Morley mengadakan percobaan- percobaan yang sangat cermat, hasilnya sangat mengejutkan, karena adanya eter tidak dapat dibuktikan dengan percobaan. Hasil percobaan Michelson dan Morley menunjukkan; hipotesa tentang medium eter tidak dapat diterima sebagai teori yang benar, sebab medium eter tidak dapat dibuktikan dan kecepatan cahaya adalah sama dalam segala arah, tidak bergantung kepada gerak bumi. AZAS RELATIVITAS EINSTEIN Pada tahun 1905, mempubilkasikan makalah berjudul”Elektrodinamika benda bergerak” yang menyajikan teori relativitas khusus, berdasarkan dua postulat utama: Postulat Einstein Prinsip relativitas (postulat pertama): Hukum-hukum fisika adalah sama untuk setiap kerangka acuan, baik kerangka acuan yang diam maupun kerangka acuan yang bergerak. 1. Einstein mengusulkan bahwa kecepatan cahaya yang besarnya sama ke segala arah itu berlaku ditempat-tempat lain dalam alam semesta ini. Tegasnya kecepatan cahaya 2. Artikel Pop Artikel Pop FISIKA MOD KHUSUS Download Free Pdf Converter Convert Any File to a PDF - Word, Jpeg, Gif - 100% Free Download! Huawei Ho Dual S -35% K-Touch GB - Dua -47% Asus Zenfo 16GB - C FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS | CARA CEPAT P... http://carafisika.blogspot.com/2013/11/fisika-moderen-teori-relativitas-k... 1 of 6 11/01/15 18:12

Upload: ip-man

Post on 21-Nov-2015

144 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Relativitas Khusus

TRANSCRIPT

  • HOME GERAK LISTRIK-MAGNET CAHAYA TEKA-TEKI GELOMBANG SOAL & JAWABAN ISI BLOG KAMI>>

    Home FISIKA MODEREN RUMUS FISIKA SMA SOAL FISIKA TEORI RELATIVITAS

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS

    Cara Pintar Cepat Pintar Fisika; Christian Huygens, tentang

    teori eter alam : bahwa cahaya pada dasarnya sama dengan

    bunyi. Jadi untuk merambat membutuhkan medium perantara,

    yang disebut eter.

    Pada tahun 1887 Michelson dan Morley mengadakan percobaan-

    percobaan yang sangat cermat, hasilnya sangat mengejutkan,

    karena adanya eter tidak dapat dibuktikan dengan percobaan.

    Hasil percobaan Michelson dan Morley menunjukkan; hipotesa tentang medium eter tidak

    dapat diterima sebagai teori yang benar, sebab medium eter tidak dapat dibuktikan dan

    kecepatan cahaya adalah sama dalam segala arah, tidak bergantung kepada gerak bumi.

    AZAS RELATIVITAS EINSTEIN

    Pada tahun 1905, mempubilkasikan makalah berjudulElektrodinamika benda bergerak yang

    menyajikan teori relativitas khusus, berdasarkan dua postulat utama:

    Postulat Einstein

    Prinsip relativitas (postulat pertama): Hukum-hukum fisika adalah sama untuk setiap

    kerangka acuan, baik kerangka acuan yang diam maupun kerangka acuan yang

    bergerak.

    1.

    Einstein mengusulkan bahwa kecepatan cahaya yang besarnya sama ke segala arah

    itu berlaku ditempat-tempat lain dalam alam semesta ini. Tegasnya kecepatan cahaya

    2.

    Artikel PopulerArtikel Populer

    FISIKA MODERN - TEORI RELATI

    KHUSUS

    Download Free Pdf ConverterConvert Any File to a PDF - Word, Jpeg, Gif - 100% Free Download!

    Huawei Honor 3C - 8 GB -

    Dual SIM - Putih

    -35%

    K-Touch Octa Core - 2

    GB - Dual SIM - Hitam

    -47%

    Asus Zenfone 6 A600CG -

    16GB - Charcoal Black

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS | CARA CEPAT P... http://carafisika.blogspot.com/2013/11/fisika-moderen-teori-relativitas-k...

    1 of 6 11/01/15 18:12

  • adalah sama, tidak bergantung kepada gerak sumber cahaya maupun pengamatnya.

    Teori Einstein membawa akibat-akibat yang sangat luas dirasakan agak menyimpang dari

    pengalaman-pengalaman yang kita peroleh sehari-hari sebagai Efek dari Relativitas

    Khusus. Diantaranya adalah :

    Kecepatan relatif1.

    Dilatasi waktu (termasuk paradok kembar yang terkenal)2.

    Konstraksi panjang ( konstraksi Lorentz)3.

    Massa relativistik4.

    Energi kinetik relativistik5.

    Energi total relativistik6.

    Momentum relativistik7.

    Efek Doppler relativistk8.

    Simultanitas dan sinkronisasi waktu9.

    1. Kecepatan Relatif1. Kecepatan Relatif

    Bila adalah laju kereta api relatif terhadap tanah, dan adalah laju orang relatif

    terhadap kereta api, maka laju orang relatif terhadap tanah :

    c = kecepatan cahaya = m/s.

    2. Dilatasi waktu (Perpanjangan waktu)2. Dilatasi waktu (Perpanjangan waktu)

    Waktu yang diamati oleh pengamat yang diam ( ) dengan waktu yang diamati oleh

    pengamat yang bergerak dengan kecepatan v adalah berbeda, dimana : adalah waktu

    yang tercatat menurut pengamatan pengamat yang bergerak dengan kecepatan v.

    Analisa ini menunjukkan bahwa benda yang bergerak relatif lebih lambat waktunya bila

    dibandingkan dengan benda yang dalam keadaan diam. Hal ini dapat dibuktikan dengan

    adanya PENOMENA ANAK KEMBAR.

    3. Kontraksi Lorentz.3. Kontraksi Lorentz.

    Benda yang panjangnya L, oleh pengamat yang bergerak sejajar dengan panjang benda dan

    dengan kecepatan v, panjangnya akan teramati sebagai L.

    KUNCI JAWABAN SBMPTNJADWAL DAN KRITERIA KELU

    2015

    PROFIL JURUSAN PERGURUTINGGID3 VOKASI SPMPD USU 2014

    SITUS IPPMP-MSLAGU BATAK ONLINE DARI PA

    RONI RAWERI SPORT CENTEJADWAL BOLA BAGI YANG GI

    SOAL JAWAB INDUKSI ELEKTRO

    BEBERAPA APLIKASI FISIKA DAL

    KEHIDUPAN SEHARI-HARI

    SOAL-SOAL MEDAN MAGNET

    SOAL DAN PEMBAHASAN GERAK

    SOAL dan PENYELESAIAN LISTR

    INDUKSI ELEKTROMAGNETIKG

    SOAL DAN PENYELESAIAN TEGA

    ARUS AC

    SIMBOL HURUF DALAM PELAJAR

    GELOMBANG BUNYI EFEK DOP

    v1 v2

    v = +v1 v21 + v1v2c2

    3x108

    t0t

    t = to1 v2c2

    2 4 8 8

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS | CARA CEPAT P... http://carafisika.blogspot.com/2013/11/fisika-moderen-teori-relativitas-k...

    2 of 6 11/01/15 18:12

  • Konsep ini juga berlaku untuk dua dimensi, yaitu Luas benda dan tiga dimensi atau Volume

    benda.

    4. Massa Relavistik4. Massa Relavistik

    Massa benda yang teramati oleh pengamat yang tidak bergerak terhadap benda, berbeda

    dengan massa yang teramati oleh pengamat yang bergerak dengan kecepatan v terhadap

    benda.

    m = adalah massa yang teramati oleh pengamat yang bergerak dengan kecepatan v

    terhadap tanah dan massa yang teramati oleh pengamat yang tidak bergerak terhadap

    benda.

    5. Energi Relativistik5. Energi Relativistik

    Didalam mekanika relativistik, benda yang dalam keadaan diam dengan massa diam

    memiliki energi sebesar:

    dan energi benda yang sedang bergerak dengan kecepatan konsten sebesar v adalah

    memiliki energi total (mekanik) sebesar:

    sehingga energi kinetik benda adalah:

    atau

    untuk v

  • yang diam. Pesawat angkasa ke-dua bergerak dengan kecepatan 0,5 c relatif

    terhadap pesawat yang pertama. Berapa kecepatan pesawat ke-dua menurut

    pengamat yang diam ?

    Seseorang yang bergerak dengan laju 0,8 c melihat orang yang memungut sebuah

    jam. Menurut pengamatannya orang itu memungut jam dalam tempo 10 detik. Berapa

    lama waktu itu dirasakan oleh orang yang memungut jam ?

    2.

    Dua orang kembar A dan B berumur 25 tahun. Pada usia tersebut A berkelana

    dengan pesawat antariksa ke suatu planet diluar tata surya kita. A kembali ke bumi

    tepat ketika B berusia 35 tahun. Jika kecepatan pesawat antariksa 0,98 c,

    berapakah umur B menurut pengamatan A ?

    3.

    Sebuah benda dalam keadaan diam massanya 1 kg. Berapakah massa benda itu jika

    bergerak dengan kecepatan 0,4 c ?

    4.

    Benda yang panjangnya 100 m diamati oleh pengamat yang bergerak sejajar dengan

    panjang kawat dan dengan laju 2.105 km/s. Berapakah panjang benda itu menurut

    pengamatan orang yang bergerak ?

    5.

    Seorang antariksawan dari dalam pesawatnya melihat pesawat lain bergerak dengan

    kecepatan 0,4 c mendekati pesawatnya. Pesawat itu dilihat dari bumi bergerak

    dengan kecepatan 0,5 c. Menurut Eisntein berapa kecepatan pesawat yang dinaiki

    antariksawan tersebut bila diamati dari bumi.

    6.

    Silahkan Anda Baca Artikel Yang Berhubungan di bawah ini....!

    FISIKA MODEREN

    KALKULATOR CANGGIH

    RUMUS FISIKA

    PREDIKSI UJIAN NASIONAL FISIKA SERI A

    BERAGAM SOAL FISIKA DENGAN PENYELESAIAN

    SOAL DAN PEMBAHASAN UN FISIKA SMA

    AWALAN SATUAN DAN KONVERSI DALAM FISIKA

    PERSAMAAN GELOMBANG TRANSVERSAL BERJALAN

    SIMBOL HURUF DALAM PELAJARAN FISIKA

    ANGKA PENTING DAN OPERASI ANGKA PENTING

    MOMENTUM LINIER DAN MOMENTUM SUDUT

    BESARAN DALAM FISIKA

    Window 7 DownloadFree Instant Speed Test. Get Started!

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS | CARA CEPAT P... http://carafisika.blogspot.com/2013/11/fisika-moderen-teori-relativitas-k...

    4 of 6 11/01/15 18:12

  • Newer Post Older Post

    Berlangganan artikel GRATIS lewat email? Silahkan DAFTARKAN email Anda di sini!

    Buka email anda dan klik tautan feedburner yang ada untuk konfirmasi

    Diposkan oleh Bang Dimpun S.,SSi Label: FISIKA MODEREN , RUMUS FISIKA , SMA , SOAL FISIKA , TEORI RELATIVITAS

    2 komentar :

    Terimakasih atas komentar yang membangun yang anda sampaikan melalui form ini.

    Comment as:

    Publish

    Home

    andika said...

    mkasih mas blog nya mas ini bisa saya jadikan sumber pembelajaran ,,

    22/7/14

    Masfufa said...

    Keren kak, saya suka materinya ..

    3/9/14

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS | CARA CEPAT P... http://carafisika.blogspot.com/2013/11/fisika-moderen-teori-relativitas-k...

    5 of 6 11/01/15 18:12

  • Copyright (c) 2014 CARA CEPAT PINTAR FISIKA untuk : Yang MAU PINTAR FISIKA

    FISIKA MODERN - TEORI RELATIVITAS KHUSUS | CARA CEPAT P... http://carafisika.blogspot.com/2013/11/fisika-moderen-teori-relativitas-k...

    6 of 6 11/01/15 18:12