enzim 2

35
GROUP 2 PETA KONSEP MATERI KESIMPULAN ENZIM – GROUP 2 WELCOME AND THANK YOU FOR YOUR ATTENTION AND THIS IS OUR PRESENTATION HAVE FUN ! GROUP 2 PRODUCTION©

Upload: emma-natalia

Post on 22-Jun-2015

2.482 views

Category:

Education


5 download

DESCRIPTION

This is our presentation about enzim .. and it created by my own ~

TRANSCRIPT

  • 1. ENZIM GROUP 2 WELCOME ANDGROUP 2THANK YOU FOR YOUR ATTENTION AND THIS IS OUR PRESENTATION HAVE FUN ! PETAGROUP 2 PRODUCTION MATERIKESIMPULAN KONSEP

2. ENZIM GROUP 2GROUP 2--PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 3. ENZIM GROUP 2 GROUP 2Me ma h a mi P e r a n a n E n z i m d a l a m Me t a b o l i s me p a d a T u mb u h a nMemah a mi S t r u k t u r E n z i m d a l a mmet a b o l i s me T u mb u h a nMen d e s k r i p s i k a n f u n g s i e n z i m d a l a mp r o s e s me t a b o l s i meMen j e l a s k a n C i r i -c i r i e n z i m d a l a mmet a b o l i s me T u mb u h a nMen g e t a h u i c a r a k e r j a e n z i m d a l a m PETAMet a b o l KONSEPm e t u m b u h a n KESIMPULAN i sMATERI 4. ENZIM GROUP 2GROUP 2 Pengertian secara umum Suatu zat yang dapat mempercepat laju reaksi ( tanpa merubah struktur kimia). Enzim merupakan reaksi atau proses kimia yang berlangsung dengan baikdalam tubuh makhluk hidup karena adanya katalis yang mampu mempercepatreaksi. (bila enzim tidak ada, maka proses tersebut akan berjalan lambat atautidak sama sekali.) PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 5. ENZIM GROUP 2 GROUP 2 Pengertian secara umumEnzim adalah suatu protein molekul besar yangbobot molekulnya ribuan (contoh : enzim katalase :248.000 molekul , enzim Urease : 438.000 molekul).Hampir semua proses biologis sel memerlukan enzimagar dapat berlangsung dengan cukup cepat PETAMATERIKESIMPULANKONSEP 6. ENZIM GROUP 2GROUP 2PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 7. ENZIM GROUP 2 GROUP 2Secara kimia, enzim yang lengkap (holoenzim)tersusun atas 2 bagian, yaitu : Apoenzim Koenzim PETAMATERIKESIMPULANKONSEP 8. ENZIM GROUP 2GROUP 2 Adalah bagian protein dari enzim Bersifat Labil / mudah berubahDipengaruhi oleh suhu dan keasaman : tidak tahan panas .fungsinyaMenentukan kekhususan dari enzim dari substrat yang sama dapat menjadi senyawa yang berlainan, tergantungContoh dari enzimnya. PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 9. ENZIM GROUP 2 GROUP 2Adalah bagian apoenzim dan gugus Prostetik(bagian enzim yang tidak tersusun atas protein) yang tidak bersatu (Gugus Prostetiknya lepas) Bersifat termostabil Tahan panas , dan mengandung ribose dan fosfat. menentukan sifat dari reaksinya. Misalnya, Apabila koenzim NADP ( Nicotiamida Adenin Denukleotid Phosfat) maka reaksi yang terjadiFungsinyaadalah dehidrogenaseNADP berfungsi sebagai akseptor hidrogenContohVitamin atau bagian vitamin (misalnya vitamin B1, B2, B6, niasin, danbiotin) PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 10. ENZIM GROUP 2GROUP 2 Merupakan sebuah protein, Jadi sifatnya sama dengan protein yaitu dapat menggumpaldalam suhu tinggi dan terpengaruh oleh temperatur. Bekerja secara khusus, Artinya hanya untuk bekerja dalam satu reaksi saja tidak dapatdigunakan dalam beberapa reaksi. Dapat digunakan berulang kali, Enzim dapat digunakan berulang kali karena enzimtidak berubah pada saat terjadi reaksi. PETAMATERI KESIMPULANKONSEP 11. ENZIM GROUP 2 GROUP 2 Rusak oleh panas, Enzim tidak tahan pada suhu tinggi, kebanyakan enzim hanyabertahan pada suhu 50 C, rusaknya enzim oleh panas disebut dengan denaturasi. Dapat bekerja bolak balik, Artinya satu enzim dapat menguraikan satu senyawamenjadi senyawa yang lain. PETAMATERIKESIMPULANKONSEP 12. ENZIM GROUP 2GROUP 2Terdapat beberapa Peranan Enzim :REDUKSIHIDROLISIS FOSFORILASI DEHIDRASIDEMINASETRANSFERASEOKSIDASIDEKARBOLISASI PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 13. ENZIM GROUP 2R e a k s i p e n a mb a h a nGROUP 2hi dr oge n , e l e k t r on a t a u pe l e pa s a nok s i ge nRe a k s iP e l e p a s a n mo l e k u l Ua p Ai rRe a k s i p e l e p a s a nh y d r o g e n , e l e k t r o n a t a u p e n a mb a h a nok s i ge n PETA MATERI KESIMPULANKONSEP 14. ENZIM GROUP 2 GROUP 2R e a k s i p e n a mb a h a n U a p A i rpa das u a t u mo l e k u lRe a k s ip e l e p a s a n g u g u s a m i n (N H 2)Re a k s i p e l e p a s a n Ka r b o n d i o k s i d ada n gugus a n k a r bos i l PETA MATERI KESIMPULANKONSEP 15. ENZIM GROUP 2 GROUP 2Re a k s ipe l e pa s a n Fos f a tRe a k s ip e mi n d a h a n s u a t u r a d i k a l PETA MATERI KESIMPULANKONSEP 16. ENZIM GROUP 2GROUP 2Molekul selalu bergerak dan bertumbukan satu sama lain. Jika suau molekul substratmenumbuk molekul enzim yangtepat maka akan menempel pada enzim. Tempat menempelnyamolekul substrat pada enzim disebut dengan sisi aktif. Ada dua teori yang menjelaskan mengenai cara kerja enzim yaitu: Teori kunci gembokTeori ketepatan induksiPETA MATERIKESIMPULAN KONSEP 17. ENZIM GROUP 2GROUP 21. Teori ini diusulkan oleh Emil Fischer pada 1894. Menurut teori ini, enzim bekerja sangat spesifik. Enzim dan substrat memiliki bentuk geometri komplemen yang sama persis sehingga bisa saling melekat.2. Terjadinya reaksi antara substrat dengan enzim karena adanya kesesuaian bentuk ruang antara substrat dengan situs aktif (active site) dari enzim, sehingga sisi aktif enzim cenderung kaku3. Substrat berperan sebagai kunci masuk ke dalam situs aktif, yang berperan sebagai gembok, sehingga terjadi kompleks enzim-substrat. Pada saat ikatan kompleks enzim- substrat terputus, produk hasil reaksi akan dilepas dan enzim akan kembali pada konfigurasi semulaPETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 18. ENZIM GROUP 2GROUP 2PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 19. ENZIM GROUP 2GROUP 2 Teori ini diusulkan oleh Daniel Koshland pada 1958. Menurut teori ini, enzim tidak merupakanstruktur yang spesifik melainkan struktur yang fleksibel. Bentuk sisi aktif enzim hanya menyerupaisubstrat. Ketika substrat melekat pada sisi aktif enzim, sisi aktif enzim berubah bentuk untukmenyerupai substrat. substrat tidak berikatan dengan tapak aktif yang kaku. Orientasi rantai samping asam amino berubahsesuai dengan substrat dan mengijinkan enzim untuk menjalankan fungsi katalitiknya. Pada beberapakasus, misalnya glikosidase, molekul substrat juga berubah sedikit ketika ia memasuki tapak aktif.Tapak aktif akan terus berubah bentuknya sampai substrat terikat secara sepenuhnya, yang manabentuk akhir dan muatan enzim ditentukan. PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 20. ENZIM GROUP 2GROUP 2PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 21. ENZIM GROUP 2GROUP 2Faktor-faktor yang dapat mempengaruhikerja enzim diantaranya adalah :SuhuPerubahan pH(Temperatur)PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 22. ENZIM GROUP 2 GROUP 2 Enzim tidak dapat bekerja secara optimal apabila suhulingkungan terlalu rendah atau terlalu tinggi. Jika suhulingkungan mencapai 0 C atau lebih rendah lagi, enzim tidakaktif. Jika suhu lingkungan mencapai 40 C atau lebih, enzimakan mengalami denaturasi (rusak). Suhu optimal enzim bagimasing-masing organisme berbeda-beda. Pada tumbuhanbatas tertinggi suhunya adalah 250CPETAMATERIKESIMPULAN KONSEP 23. ENZIM GROUP 2 GROUP 2Setiap enzim mempunyai pH optimal masing-masing, sesuai dengan "tempat kerja"-nya.Pada pH rendah atau tinggi, enzim akan mengalami denaturasi. Pada pH rendah atautinggi, enzim maupun substrat dapat mengalami perubahan muatan listrik dengan akibatperubahan aktivitas enzim.Misalnya suatu reaksi enzim dapat berjalan bila enzim tadi bermuatan negatif (Enz-) dansubstratnya bermuatan positif (SH+) : Enz- + SH+ EnzSH. Pada pH rendah Enz- akan bereaksidengan H+ menjadi enzim yang tidak bermuatan. Enz- + H+ Enz-H Demikian pula pada pHtinggi, SH+ yang dapat bereaksi dengan Enz-, maka pada pH yang extrem rendah atau tiggikonsentrasi efektif SH+ dan enz akan berkurang, karena itu kecepatan reaksinya juga berkurang. PETAMATERIKESIMPULANKONSEP 24. ENZIM GROUP 2GROUP 2PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 25. ENZIM GROUP 2GROUP 2 Merupakan zat yang menghambat kerja enzim. Inhibisi aktifitas enzim adalah penurunan kecepatan suatu reaksi enzimatik dalam makhluk hiduppada proses metabolisme. Pada keadaan tertentu suatu reaksi enzimatik dapat membentuk dua atu lebih produk danhambatan tersebut dapat ditunjukan hanya pada suatu produk, sedangkan pembentukan produkyang lain tidak dipengaruhi atau malah di tingkatkan. Berdasarkan tempat kerjanya, inhibitor terbagi atas : 1) Reaksi inhibitor dengan apoenzim,2)Reaksi inhibitor dengan substrat, 3)Reaksi inhibitor dengan substrat, 4)Reaksi inhibitor dengankoenzim, 5)Reaksi inhibitor dengan kofaktor, 6)Reaksi inhibitor dengan bentuk kompeks enzim Kinetika hambatan enzim, ada 3 macam yaitu :Inhibitor Kompetitif Inhibitor Non-KompetitifInhibis Uncompetitif PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 26. ENZIM GROUP 2PushGROUP 2o Inhibitor yang bersaing aktif dengan substrat untuk mendapatkan tempat aktif enzimo Zat zat penghambat mempunyai struktur yang mirip dengan struktursubstrat, sehingga baik substrat maupun zat penghambat berkompetisi atau bersainguntuk bersatu dengan sisi aktif enzim.o Jika zat penghambat lebih dulu berikatan dengan sisi aktif enzim , maka substratnyatidak dapat lagi berikatan dengan sisi aktif enzimo inhibitor tidak mengalami perubahan kimia oleh enzim, seperti substrat. MenurutMichaelis Menten dari reaksi tersebut dapat dikemukakan Ki = konstanta inhibitor PETAMATERI KESIMPULANKONSEP 27. ENZIM GROUP 2GROUP 2PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 28. ENZIM GROUP 2 GROUP 2o Hambatan dimana inhibitor bereaksidengan suatu tempat diluar tempataktif, sehingga kombinasi substratdengan enzim tidak dihalangi tetapipemecahan kompleks enzim substrat dicegaho Dalam hal ini tingkat inhibisi tidak akanbergantung pada substrat tetapi padakonsentrasi inhibitor dankonstantadisosiasi inhibitor.PETAMATERIKESIMPULAN KONSEP 29. ENZIM GROUP 2GROUP 2o Inhibisi tidak menghalangi pembentukan compels enzim substrat, tetapimenghalangi reaksi selanjutnya jadi menghalangi pembentukan produk .o inhibitor hanya dapat bereaksi setelah terjadi kompeleks enzim substrato Pada inhibitor tidak kompetitif penghambat tidak bisa mengikat padaenzim yang bebas, tetapi hanya untuk ES-COMPLEXo EIS-COMPLEX begitu dibentuk enzymatically non-aktif. Inhibitor jenisini jarang, tetapi dapat terjadi pada enzim multimerik PETA MATERIKESIMPULANKONSEP 30. ENZIM GROUP 2 GROUP 2OKAY,NOW , WE WILL WATCH EXPLAINING ABOUT ENZIM...CHECK IT OUT ! PETA MATERI KESIMPULANKONSEP 31. ENZIM GROUP 2 GROUP 2 Enzim merupakan reaksi atau proses kimia yang berlangsung dengan baik dalam tubuhmakhluk hidup karena adanya katalis yang mampu mempercepat reaksi. Merupakan biokatalisator/ katalisator organik yang dihasilkan oleh sel. Secara kimia, enzim yang lengkap (holoenzim) tersusun atas Apoenzim dan Koenzim Secara umum, enzim memiliki fungsi sebagai biokatalisator. Dalam reaksi katabolismekarbohidrat, fungsi / peran enzim dibedakan menjadi 2 kelompok yaitu : Proses Katalisatordan Pengubahan Subtrat. Cara kerja Enzim : Teori Kunci Gembok dan Ketepatan Induksi.Faktor yang Menghambat Enzim adalah : (1) Suhu , (2) Perubahan pH, dan (3) Inhibitoradalah Zat yang menghambat kerja enzim. Kinetika hambatan enzim ada tiga (3), yaitu : (1)Inhibis Kompetitif , (2) Inhibis Non-kompetitif, dan (3) Inhibis UnCompetitifPETA MATERI KESIMPULAN KONSEP 32. ENZIM GROUP 2 GROUP 2 TERIMA KASIHDemikianlah Presentasi dari Group 2 mengenai Masalah 5 yaitu ENZIM.Seluruh Anggota Group mengucapkan Maaf jika tidak sempurna dan Terima kasih atas Perhatiannya PETASelamat Siang MATERI KESIMPULANKONSEP 33. ENZIM GROUP 2EMMA LIDYA P.GROUP 2Penulis & Editing Sri RahayuPencari Sumber & PenulisAan YuliansyahEditing Riska Savarena & San Sao YogiPencari SumberEster Supari & Ulmhy UlvaPETAMATERIPenulis KESIMPULAN KONSEP 34. ENZIM GROUP 2Pertanyaan berfungsi menentukan kekhususan Kelompok 1 : apa maksudnya apoenzimGROUP 2dari enzim ? Jelaskan ! Kelompok 3 : Apa kaitannya hormon dengan enzim dalam fisiologi gizi ?Jelaskan ! Kelompok 4 : mengapa pada inhibitor Non Kompetitif, enzim menerimainhibitor , padahal logikanya inhibitor itu adalah penghambat kerja enzim?(atau adakah fungsi inhibitor untuk enzim, selain penghambat cara kerjaenzim?) Kelompok 5 : seperti yang kita ketahui banyak obat yang menghambat enzim, menurut kelompok anda , kenapa obat seperti itu dibuat ? Dan apapengaruh bagi tubuh kita? Dan sebutkan apa saja obat penghambat enzim ?PETAMATERI KESIMPULAN KONSEP 35. ENZIM GROUP 2 GROUP 2 antihipertensi golongan penghambat enzim pengubah angiotensin Penghambat Reverse Transcriptase (RT). Obat ini mengganggu enzim RTyang berfungsi mengubah materi genetik virus dari RNA menjadi DNA.Contohnyaefavirenz, etravirine, nevirapine, abacavir,lamivudine, zidovudine. Penghambat kerja enzim alfa-glukosidase seperti akarbose, menghambatpenyerepan karbohidrat dengan menghambat enzim disakarida di usus(enzim ini bertanggung jawab dalam pencernaan karbohidrat). Obat initerutama menurunkan kadar glukosa darah setelah makan. Efek sampingnyayaitu kembung, buang angin dan diare. Supaya lebih efektif obat ini harusdikonsumsi bersama dengan makanan.PETAMATERIKESIMPULAN KONSEP