domain masalah expert system dan karakteristiknya pada kecerdasan buatan (artificial intelligence)

8
KECERDASAN BUATAN (ARTIFICIAL INTELLIGENCE) DOMAIN MASALAH ES dan KARAKTERISTIKNYA SUMARNI ADI, S. Kom S1 Teknik Informatika SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER STMIK AMIKOM YOGYAKARTA 2012

Upload: duniaveri

Post on 11-Aug-2015

82 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Defenisi Expert System (Sistem Pakar)Contoh Expert System (Sistem Pakar)Perbandingan kemampuan seorang pakar dgn sistem pakarMendefinisikan masalah sbg proses pencarian Ruang keadaan (State Space Search)Teknik-Teknik Pencarian (Search)

TRANSCRIPT

Page 1: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

KECERDASAN BUATAN(ARTIFICIAL INTELLIGENCE) 

DOMAIN MASALAH ES dan KARAKTERISTIKNYA

SUMARNI ADI, S. Kom

S1 Teknik Informatika SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER STMIK

AMIKOM YOGYAKARTA2012

Page 2: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

1. Defenisi Expert System (Sistem Pakar)Program komputer cerdas yg menggunakan knowledge (pengetahuan) dan prosedur inferensi utk menyelesaikan masalah yg cukup sulit shg membutuhkan seorang ahli (pakar) utk menyelesaikannya. (Feigenbaum, 1982)

2. Contoh Expert System (Sistem Pakar)1. System Pakar dalam bidang kedokteran : untuk mendiaknosa Penyakit2. Sistem Pakar dalam bidang Komputer : 3. Sistem pakar dalam Bidang Pertanian :dll

DOMAIN MASALAH EXPERT SYSTEM dan KARAKTERISTIKNYA

Page 3: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

3. Perbandingan kemampuan seorang pakar dgn sistem pakar

DOMAIN MASALAH EXPERT SYSTEM dan KARAKTERISTIKNYA

Faktor Seorang Pakar Sistem Pakar

Waktu Ketersediaan Hari Kerja Setiap saat

Geografis Lokal/tertentu Dimana saja

Keamanan Tdk tergantikan Dpt diganti

Dapat habis Ya Tidak

Performansi Variabel Konsisten

Kecepatan Lebih Cepat Standar

Biaya Tinggi Terjangkau

Page 4: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

4. Mendefinisikan masalah sbg proses pencarian Ruang keadaan (State Space Search)

a) Masalah2 dpt dipecahkn dgn melakukan pencarian (search) di antara pilihan2 yg ada

b) Mempertimbangkan sjmlh alternatif strategi dlm menyelesaikan masalah

Contoh : pada permainan CaturPosisi Awal Posisi Tujuan

DOMAIN MASALAH EXPERT SYSTEM dan KARAKTERISTIKNYA

2 8 3

1 6 4

7 5

1 2 3

8 4

7 6 5

Page 5: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

5. Teknik-Teknik Pencarian (Search)a) Depth-First Search ; Melakukan penelusuran

kaidah secara mendalam dari simpul akar bergerak menurun ke tingkat dalam yg berurutan.

b) Breadth-First Search ; Melakukan penelusuran kaidah bergerak dari simpul akar, simpul yg ada pd setiap tingkat uji sblm pindah ke tingkat selanjutnya.

c) Heuristic Search ; bekerja berdasarkan kombinasi kedua metode di atas.

DOMAIN MASALAH EXPERT SYSTEM dan KARAKTERISTIKNYA

Page 6: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

6. Representasi Diagram Alira) Depth-First Search Start

Goal (End)

DOMAIN MASALAH EXPERT SYSTEM dan KARAKTERISTIKNYA

1

2 5

3

7

9 10

864

Page 7: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)

6. Representasi Diagram Alirb) Breadth-First Search Start

Level 0

Level 1

Level 3

Goal (End)

DOMAIN MASALAH EXPERT SYSTEM dan KARAKTERISTIKNYA

1

2 3

5

4

9 10

876

Page 8: Domain Masalah Expert System  Dan Karakteristiknya Pada Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence)