darah (1)

Upload: benazir-margaretha-farhana

Post on 07-Mar-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

darah

TRANSCRIPT

DARAHDarah merupakan suatu cairan yang sangat penting bagi manusia karena berfungsi sebagai alat transportasi oksigen, bahan hasil metabolisme tubuh, pertahanan tubuh dari serangan kuman, dan lain sebagainya untuk menunjang kehidupan. Tanpa darah yang cukup seseorang dapat mengalami gangguan kesehatan dan bahkan dapat mengakibatkan kematian.

Darah pada tubuh manusia mengandung 55% plasma darah (cairan darah) dan 45% sel-sel darah (darah padat). Jumlah darah yang ada pada tubuh kita yaitu sekitar sepertigabelas berat tubuh orang dewasa atau sekitar 4 atau 5 liter.

Fungsi Darah Pada Tubuh Manusia :1. Alat pengangkut air dan menyebarkannya ke seluruh tubuh2. Alat pengangkut oksigen dan menyebarkannya ke seluruh tubuh3. Alat pengangkut sari makanan dan menyebarkannya ke seluruh tubuh4. Alat pengangkut hasil oksidasi untuk dibuang melalui alat ekskresi5. Alat pengangkut getah hormon dari kelenjar buntu6. Menjaga suhu temperatur tubuh7. Mencegah infeksi dengan sel darah putih, antibodi dan sel darah beku8. Mengatur keseimbangan asam basa tubuh, dll.

Darah cair atau plasma darah adalah cairan darah berbentuk butiran-butiran darah. Di dalamnya terkandung benang-benang fibrin / fibrinogen yang berguna untuk menutup luka yang terbuka.

Isi Kandungan Plasma Darah Manusia :1. Gas oksigen, nitrogen dan karbondioksida2. Protein seperti fibrinogen, albumin dan globulin3. Enzim4. Antibodi5. Hormon6. Urea7. Asam urat 8.Sari makanan dan mineral seperti glukosa, gliserin, asam lemak, asam amino dan

Protein plasma terdiri dari :a. AlbuminBerfungsi untuk menjaga tekanan osmosis darahb. GlobulinBerfungsi untuk membentuk hemoglobin, protrombin dan antibodi (serum darah)c. FibrinogenBerfungsi untuk membekukan darah

Serum darah:Serum darah dibangun oleh senyawa globulin, terdiri dari:a. AglutininBerfungsi untuk menggumpalkan protein asing (antigen = aglutinogen)b. presipitinBerfungsi untuk mengendapkan antigenc. AntitoksiBerfungsi untuk menghancurkan atau memecahkan antigend. OpsoninBerfungsi untuk menggiatkan sifat fagosit dari leukosit

Gambar sel darah putih dan sel darah merah

Sel darah putih

Gambar scanning electron microscope (SEM) darah manusia yang sirkulasinya normal. Tampak sel darah merah, beberapa sel darah putih yang menonjol termasuk limfosit, monosit, neutrofil, serta banyak platelet kecil lainnya.

Sel darah putih atau leukosit adalah sel yang membentuk komponen darah. Sel darah putih ini berfungsi untuk membantu tubuh melawan berbagai penyakit infeksi sebagai bagian dari sistem kekebalan tubuh.Sel darah putih tidak berwarna, memiliki inti,dapat bergerak secara amoebeid, dan dapat menembus dinding kapiler /diapedesis Normalnya kita memiliki 4x109 hingga 11x109 sel darah putih dalam seliter darah manusia dewasa yang sehat - sekitar 7000-25000 sel per tetes. Dalam kasus leukemia, jumlahnya dapat meningkat hingga 50000 sel per tetes.

Ada beberapa jenis sel darah putih, yaitu:

1. Basofil.

2. Eosinofil.

3. Sel batang.

4. Sel segmen.

5. Limfosit.

6. Monosit.

TipeGambarDiagram% dalam tubuh manusiaKeterangan

Neutrofil

65%Neutrofil berhubungan dengan pertahanan tubuh terhadap infeksi bakteri serta proses peradangan kecil lainnya, serta biasanya juga yang memberikan tanggapan pertama terhadap infeksi bakteri; aktivitas dan matinya neutrofil dalam jumlah yang banyak menyebabkan adanya nanah.

Eosinofil

4%Eosinofil terutama berhubungan dengan infeksi parasit, dengan demikian meningkatnya eosinofil menandakan banyaknya parasit.

Basofil