daily report kamis 21 maret 2013

8

Click here to load reader

Upload: setip-kandio

Post on 11-Jun-2015

194 views

Category:

Economy & Finance


2 download

DESCRIPTION

daily report, berita forex, forex news, berita saham, berita ekonomi, harga emas, analisa keuangan, analisa pasar, maret, march, 2013, balionlinetrading

TRANSCRIPT

Page 1: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

Bali Online Trading

DAILY REPORT – Kamis, 21 Maret 2013 www.balionlinetrading.com

3/21/2013

Page 2: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

MARKET REVIEW

Keputusan FOMC Melukai Greenback. Greenback tetap diperdagangkan melemah

terhadap Euro pasca Federal Open Market Committee (FOMC) mengisyaratkan jika

pertumbuhan pekerjaan belum cukup kuat untuk mendorong penghentian langkah-langkah stimulus. Fed di bawah Gubernur Ben S. Bernanke akan terus melakukan pembelian $85

milyar obligasi per bulan (QE) sebagai upaya untuk menekan tingkat pengangguran hingga

di bawah 7%. Bagaimanapun, Euro masih tetap rentan terhadap ketidakpastian tentang bailout Cyprus.

Pidato Anggaran & Minutes BoE Memicu Rebound Sterling. Sterling berhasil

rebound ke posisi tertinggi 2-minggu versus Dollar AS setelah pidato anggaran Kanselir

Inggris George Osbourne tidak memberikan banyak kelonggaran kepada Bank of England untuk merangsang pertumbuhan. Sementara minutes dari pertemuan kebijakan BoE terbaru

juga menunjukkan berkurangnya dukungan pembuat kebijakan untuk menambah pembelian aset, yang memaksa sejumlah investor untuk menutup posisi short Sterling mereka.

Ekspektasi Pelonggaran Kuroda Menghantui Yen. Yen terdepresiasi seiring

meningkatnya kewaspadaan investor terhadap setiap komentar dari Haruhiko Kuroda, yang

resmi menjabat sebagai Gubernur Bank of Japan pada hari Rabu. Investor Yen terus dihantui oleh ekspektasi bahwa Gubernur BoJ yang baru akan segera memulai kebijakan moneter

lebih agresif guna mengakhiri deflasi selama 15 tahun, dan memastikan bahwa target inflasi 2% akan dapat tercapai.

Fed Pertahankan Stimulus Meski Perekonomian Membaik. Federal Reserve

pada hari Rabu kembali melanjutkan langkah agresifnya untuk menstimulasi perekonomian

AS, mengatakan akan mempertimbangkan resiko akibat kebijakannya dan seberapa jauh kemajuan dalam menekan tingkat pengangguran. Bank sentral mengakui adanya tanda-

tanda ekonomi AS sedang membaik namun menarik kembali pernyataan pertemuan yang

lalu bahwa pasar krisis keuangan global sudah mereda. Fed memutuskan untuk melanjutkan pembelian obligasi dan kredit perumahan senilai 85 milyar dollar per bulan kendati

meningkatnya kecemasan dari sejumlah petinggi mengenai resiko yang dapat ditimbulkan oleh program pembelian tersebut.

Asia Terus Pantau Situasi Cyprus. Bursa saham Asia bergerak mixed seiring investors

terus memantau situasi Cyprus setelah parlemen menolak rencana pajak deposan perbankan

sebagai prasyarat bailout. Kospi turun akibat kecemasan krisis utang zona-euro akan memburuk setelah parlemen Cyprus menolak prasyarat bailout. Hang Seng menguat akibat

laporan Komisi Perbankan Cina akan menghapus pajak deposan perbankan.

Wall Street Sambut Baik Keputusan Fed. Bursa saham AS ditutup menguat apda

hari Rabu, menghapus sebagian besar dari penurunan pekan lalu, setelah Federal Reserve kembali menegaskan kebijakan pembelian obligasi dan tingkat suku bunga pada rekor

rendah dan seiring kecemasan investor terhadap Siprus mereda. "Penguatan pada bursa

saham tergantung pada the Fed, menurutku Bernanke dan ketidakpuasan investor terhadap kelas aset lain telah menjadi alasan utama kokohnya bursa saham saat ini," ucap Uri

Landesman, presiden pada Platinum Partners. Federal Reserve Open Market Committee mengindikasikan akan membiarkan tingkat suku bugna berada dekat nol dan melanjutkan

pembelian obligasi senilai 85 milyar dollar setiap bulan hingga tingkat pengangguran turun menjadi 6.5% dan tingkat inflasi naik menjadi 2.5%.

Emas Abaikan Keputusan Fed. Emas terlepas dari level tinggi 3 pekan yang dicapai

pada sesi lalu, menunjukkan optimisme investor bahwa krisis di Siprus tidak akan menyebar

pada zona euro. Pemimpin Siprus masih mencari cara untuk menghindari krisis finansial setelah parlemen menolak syarat bailout Uni Eropa, namun pasar tetap tenang

mengharapkan adanya solusi alternatif.

Page 3: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

Laporan Suplai AS Mendukung Harga Minyak. Harga minyak naik setelah laporan

suplai minyak AS turun di luar dugaan pekan lalu dan seiring pemimpin di Eropa mempertimbangkan opsi bailout untuk Siprus. Minyak naik sebanyak 1.1% setelah suplai

turun sebanyak 1.31 juta barel, menurut laporan dari Energy Information Administration. Analis memperkirakan kenaikan sebesar 2 juta barel. European Central Bank nampaknya

akan menunda voting bantuan darurat unutk Siprus, menurut sumber, memberikan

pemerintah Siprus dan petinggi zona euro lainnya lebih banyak waktu unutk mencapai kesepakatan setelah kebijakan pajak perbankan ditolak kemarin.

Morgan Stanley Upgrade Saham BlackBerry. Saham BlackBerry naik lebih dari 7%

pada hari Rabu setelah Morgan Stanley menaikkan peringkat saham dan target harga saham

produsen smartphone tersebut, seiring melihat kenaikan margin akibat perangkat baru BlackBerry 10. Morgan Stanley menaikkan peringkat saham BlackBerry dari "under weight"

menjadi “over weight,” mengatakan bahwa unit ponsel perusahaan dapat menyokong dirinya sendiri dan tidak perlu lagi bergantung pada services arm. Analis Morgan Stanley, Ehud

Gelblum, yang menaikkan target harga BlackBerry menjadi $22 dari $10, mengatkaan masih percaya bahwa BlackBerry masih akan berperforma baik, terutama penjualan pada pengguna

BlackBerry yang sudah ada saat ini.

Yahoo Berencana Akuisisi Situs Video Dailymotion. Yahoo Inc sedang berdiskusi

untuk mengambil alih saham terbesar pada Dailymotion, salah satu situs video online terpopuler di dunia, yang akan menjadi kesepakatan terbesar CEO Yahoo, Marissa Mayer

sejak menjabat di bulan Juli, menurut laporan dari Wall Street Journal pada hari Selasa.

Yahoo dapat membeli sebanyak 75% saham Dailymotion, yang dimiliki oleh perusahaan telekomunikasi Perancis France Telecom-Orange, menurut sumber. Dailymotion dihargai

kurang lebih 300 juta dollar, menurut laporan yang juga mengingatkan bahwa kesepakatan tidak dalam waktu dekat dan masih dapat dibatalkan.

Technical Outlook

EUR/USD. Bias bullish dalam jangka pendek menguji area 1.3015, sebelum menuju area

1.3070 namun koreksi naik saat ini normal dan secara keseluruhan kami masih bearish dan

lebih memilih untuk sell on rally. Turun ke bawah area 1.2890, target bearish selanjutnya ada di sekitar support kunci pada area 1.2800.

GBP/USD. Bias masih netral dalam jangka pendek. Secara keseluruhan kami masih lebih

memilih skenario bearish dalam fase ini, namun membutuhkan break dan level penutupan di

bawah area 1.5015 untuk memicu momentum bearish lanjutan setidaknya menuju area 1.4970. Untuk pergerakan naik, break kembali ke atas area 1.5150 dapat menjaga fase

koreksi bullish tetap berlaku menguji area 1.5225.

AUD/USD. AUDUSD bergerak sideways dengan range support pada area 1.0335 dan

resisten pada area 1.0400. Fakta ini menandakan bias netral dengan channel naik jangka pendek menandakan penguatan dalam jangka pendek, namun diperlukan break ke atas area

1.0400 untuk memicu tekanan bullish lanjutan menuju area 1.0420 – 1.0440. Untuk pergerakan turun, break ke bawah area 1.0300 dapat mengubah bais harian menjadi bearish

menuju area 1.0260.

XAU/USD. Emas kesulitan untuk menembus ke atas area 1615, dibutuhkan break ke atsa

area ini untuk melanjutkan momentum bullish setidaknya menuju area 1620 sebelum menguji area 1635. Support terdekat ada pada area 1600 diikuti oleh area 1585. Secara

keseluruhan kami masih lebih memilih outlook bullish selama harga dapat bertahan di atas

area 1585.

Page 4: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

Hang Seng Futures. Bias netral dalam jangka pendek, break ke atas area 22360 dapat

memicu tekanan bullish lanjutan menuju area 22500 atau bahkan area 22685. Support terdekat ada pada area 22145, break ke bawah area ini akan mendorong hang seng turun

untuk kembali menguji area 21920.

Nikkei Futures. Bias bullish menuju area 12585 setelah menembus ke atas area 12495

kemarin, break ke atas area ini akan mendorong nikkei naik menguji 12885 dalam jangka yang lebih panjang. Sementara masih ada resiko koreksi bearish kembali ke area 12370,

break ke bawah area ini dapat menjadi ancaman bagi outlook bullish saat ini untuk kembali menguji support pada area 12275.

Kospi Futures. Turunnya stochastic pada grafik 1 jam mengindikasikan bias bearish dalam

jangka pendek masih akan berlanjut. Support terdekat terlihat dikisaran area 257.20, break

kebawah dari area tersebut akan memicu tekanan bearish lanjutan menuju area 255.20 dalam jangka panjang. Untuk sisi atasnya, resisten terdekat terlihat dikisaran area 259.90,

sebelum menuju ke wilayah 260.80.

Pivot Levels Support PIVOT Resistance Trend

EUR/USD 1.2673 1.2797 1.2865 1.2921 1.2989 1.3045 1.3169 Bullish

GBP/USD 1.4782 1.4942 1.5020 1.5102 1.5102 1.5180 1.5262 Bearish USD/JPY 93.01 94.33 95.18 95.65 96.50 96.97 98.29 Bullish

USD/CHF 0.9300 0.9373 0.9373 0.9446 0.9484 0.9519 0.9592 Bearish

AUD/USD 1.0275 1.0327 1.0353 1.0379 1.0405 1.0431 1.0483 Bullish

Hangseng 21366 21768 22012 22170 22414 22572 22974 Bearish

Nikkei 12030 12240 12375 12450 12585 12660 12870 Bearish

KOSPI 254.00 256.60 257.55 259.20 260.15 261.80 264.40 Bearish

DOW 14152 14281 14345 14410 14474 14539 14668 Bullish

Gold 1578.91 1593.01 1599.53 1607.11 1613.63 1621.21 1635.31 Sideways

OIL 90.49 91.68 92.46 92.87 93.65 94.06 95.25 Bullish

Upcoming Data and Events

Tuesday, March 20th

WIB Loc Economic Data Period Impact Actual Forecast Val Last

-- JP Japan financial markets closed for a national holiday

14.00 DE German PPI m/m Feb Med -0.1 0.2 % 0.8

DE German PPI y/y Feb Med 1.2 1.5 % 1.7

16.00 EZ Euro Zone Current Account Feb Med 14.8 7.9 Bln 16.0

16.30 GB MPC Meeting Minutes Mar High 0-0-9 0-0-9 Vote 0-0-9

16.30 GB Claimant Count Feb High -1.5 -5.0 K -12.5

GB ILO Unemployment Jan Med 7.8 7.8 % 7.8

GB Average Weekly Earnings 3mth

Jan Low 1.2 1.5 % 1.3

GB Average Earnings Jan Low 1.2 1.5 % 1.3

17.00 CH ZEW Sentiment Investor Mar Med 2.3 N/F Ind 10.0

18.00 US Mortgage Market Index w/e Low 765.1 N/F Ind 823.7

US Refinancing Index w/e Low 4108.8 N/F Ind 4466.8

21.30 US Crude Oil Inventories w/e Med -1.3 1.8 Mln 2.6

22.00 EZ Consumer Confidence Mar Low -24 -23.30 Ind -23.60

01.00 US Fed-FOMC Rate Decision Policy Mar High 0.-0.25 0-0.25 % 0-0.25

Page 5: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

Wednesday, March 21th WIB Loc Economic Data Period Impact Actual Forecast Val Last

06.30 JP Reuters Tankan DI Mar Low N/F Ind -13

06.50 JP Exports Feb Low -1.9 % 6.4

JP Imports Feb Low 15.1 % 7.3

JP Trade Balance, yen Feb Med -835.8 Bln -1629

14.15 CH Swiss Trade Balance Feb Low N/F Mln 2126

15.28 DE Manufacturing Flash PMI Mar High 50.5 Ind 50.3

DE Service Flash PMI Mar Med 55.0 Ind 54.7

DE Composite Flash PMI Mar Low N/F Ind 52.7

15.58 EZ Manufacturing Flash PMI Mar Med 48.2 Ind 47.9

EZ Service Flash PMI Mar Med 48.2 Ind 47.9

EZ Composite Flash PMI Mar Low 48.2 Ind 47.9

16.30 GB PSNB, GBP Feb Med 8.25 Bln -9.86

GB PSNCR, GBP Feb Low N/F Bln -35.61

16.30 GB Retail Sales m/m Feb High 0.5 % -0.6

GB Retail Sales y/y Feb High 0.5 % -0.6

GB Retail Sales Core m/m Feb Low 0.5 % -0.5

GB Retail Sales Core y/y Feb Low 1.2 % 0.2

18.00 GB CBI Trend Orders Mar Med -17 Ind -14

19.30 US Initial Claims w/e High 342 K 332

19.58 US Markit Manufacturing PMI Mar Med 55.0 K 54.3

20.00 US FHFA Home Price Jan Low N/F Mln 0.6

21.00 US Existing Home Sales Feb High 5.00 Mln 4.92

US Existing Home Sales. Pct Feb Low 1.6 % 0.4

21.00 US Leading Indicators Feb Low 0.4 % 0.2

US Philly Fed Index Mar High -2.0 Ind -12.5

AGENDA ON MARCH 21th 2013

Tokyo - Ministry of Finance's Takehiko Nakao and academics Joseph Stiglitz, Heizo Takenaka and Motoshige Ito speak at a Columbia Business School-sponsored seminar in Tokyo (11.30

WIB)

Sydney - Reserve Bank of Australia release its Quarterly Bulletin (07.30 WIB) Zurich - Swiss National Bank release its Quarterly Bulletin (15.30 WIB)

London - Treasury's Chief Economic Adviser Dave Ramsden speaks to Society of Business Economists regarding the key macroeconomic aspects of the Chancellor of the

Exchequer's Budget and UK fiscal policy Zurich - SNB board member Fritz Zurbruegg holds speech, Zurich Money Market event

(Friday/01.00 WIB)

EARNINGS & FACTORS TO WATCH FOR INDICES ON THURSDAY

H.K. : Earning results from China Everbright Ltd; China Resources Enterprise Ltd; China Unicom

(Hong Kong) Ltd; COSCO International Holdings Ltd; Foxconn International Holdings Ltd;

Great Wall Motor Co Ltd; Hung Hing Printing Group Ltd; Jiangsu NandaSoft Technology Co Ltd U.S. : Earning reports from Nike; Ross Stores, Inc.

DIARY GOVERNMENT DEBT AUCTIONS

France : BTAN med-term treasury notes (15.50 WIB) and OATi Index-linked treasury bonds (16.50 WIB)

Spain : Bond Auction U.K. : Index-linked Treasury Gilt 2044

U.S. : 10-year TIPS (Friday/01.00 WIB)

Page 6: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

================================================================== THE HIGHEST AND LOWEST LEVEL 2013

A WEEK FEBRUARY 2013

EUR 1.2995 1.2843 152 1.3134 1.2843 1.3711 1.2843

JPY 96.13 94.03 210 96.71 92.41 96.71 86.51

GBP 1.5185 1.5025 160 1.5199 1.4829 1.638 1.4829

CHF 0.9491 0.9385 106 0.9567 0.9348 0.9567 0.9019

AUD 1.0409 1.0334 75 1.0412 1.0113 1.0598 1.0113

IDR 9730 9700 30 9730 9668 9770 9600

GOLD 1615.59 1591.25 24.34 1615.59 1561.85 1696.7 1555.36

EUR 1.2995 1.2843 152 1.3134 1.2843 1.3711 1.2843

CURRENCY MARKET RANGE TRADING ON March 20th, 2013

Currency Open High Low Close Range Change Previous

EUR 1.2864 1.2978 1.2854 1.2932 124 0.39% 1.2882

JPY 95.04 96.13 94.81 96.02 132 0.92% 95.14

GBP 1.5094 1.5185 1.5025 1.5097 160 -0.01% 1.5099

CHF 0.9476 0.9481 0.9408 0.9449 73 -0.20% 0.9468

AUD 1.0360 1.0405 1.0353 1.0379 52 0.11% 1.0368

CAD 1.027 1.0276 1.0238 1.0257 38 -0.16% 1.0273

SGD 1.2514 1.2530 1.2503 1.2513 27 0.02% 1.2510

IDR 9720 9730 9715 9725 15 0.15% 9710

GOLD 1612.46 1614.69 1600.59 1606.05 14.1 -0.43% 1613.00

SILVER 28.92 29.00 28.65 28.81 0.35 -0.31% 28.90

OIL 92.09 93.28 92.09 93.24 1.19 1.29% 92.05

CURRENCY CROSSES RANGE TRADING Currency Open High Low Close Range Change Previous

EUR / JPY 122.26 124.50 122.00 124.18 250 1.31% 122.57

EUR / CHF 1.2192 1.2234 1.2182 1.2221 52 0.13% 1.2205

EUR / GBP 0.8519 0.8600 0.8515 0.8568 85 0.42% 0.8532

CHF / JPY 100.27 101.90 100.03 101.58 187 1.06% 100.51

AUD / JPY 98.49 99.77 98.23 99.65 154 0.99% 98.67

GBP / CHF 1.4302 1.4337 1.4207 1.4264 130 -0.25% 1.4300

GBP / JPY 143.45 145.25 143.17 144.96 208 0.87% 143.71

GLOBAL MARKET INDICES RANGE TRADING Currency Open High Low Close Range Change Previous

ISSIamH3 12335 12400 12315 12355 85 -0.40% 12405

ISSIpmM3 12390 12525 12390 12515 135 1.30% 12355

.N225 12405.61 12491.16 12401.12 12468.23 90.04 0.00% 12468.23

NIYM3 12445 12620 12320 12575 300 1.58% 12380

KSM3 259.30 260.85 258.25 258.50 2.60 -0.69% 260.30

HSIH3 21937 22329 21927 22255 402 1.34% 21961

.HSI 21990.04 22302.5 21975.9 22256.44 326.60 0.97% 22041.86

.JKSE 4835.308 4843.387 4805.494 4831.5 37.893 0.18% 4822.627

DJM3 14365 14476 14347 14408 129 0.14% 14388

.DJI 14455.82 14546.82 14455.82 14511.73 91.00 0.39% 14455.82

NQM3 2776.75 2806.50 2771.75 2785.25 34.75 0.21% 2779.50

.IXIC 3251.91 3257.99 3240.9 3254.19 17.09 0.78% 3229.1

ESM3 1539.25 2555.75 1536.50 1549.00 1019.25 0.44% 1542.25

USD 83.017 83.032 82.569 82.855 0.463 -0.13% 82.959

Page 7: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

US Market Movers

Most Actives

Stocks Price % Change

Bank of America 12.78 +0.55%

Research In Motion 16.00 +6.45%

iPath S&P500 VIX ST Futures ETN 20.442 -5.27%

SIRIUS XM Radio 3.085 +0.82%

Facebook 25.86 -2.60%

Top Gainers

Stocks Price % Change

Donegal Group 28.0999 +33.36%

MODEL N 19.98 +28.90%

Obagi Medical Products 19.73 +28.20%

Affymax 1.26 +20.00%

Remark Media 1.94 +16.87%

Top Losers

Stocks Price % Change

BioLineRx 1.80 -52.76%

Maxwell Technologies 5.91 -20.56%

FreeSeas 1.18 -19.73%

LiveDeal 2.57 -18.41%

GMX Resources 3.61 -17.01%

DISCLAIMER: All material in this publication is for information purposes only and not as suggestion to make a

decision for trading. Bali Online Trading have tried to deliver the best report, but we do not guarantee the accuracy and completeness of the report. Bali Online Trading cannot be held

responsible, directly or indirectly, for any losses occurred as a result from using the information in this publication.

Composed by: Research and Analysis Team

Email: mailto:[email protected]

www.balionlinetrading.com

Page 8: Daily Report Kamis 21 Maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report