cue card ns 2015

6
Assalamualaikum wr.wb , selamat pagi dan selamat datang dalam acara Seminar Nasional Gadjah Mada Accounting Days 2015, Selamat datang di Harper Ballroom. Saya Eringga Irfiana dan saya Giandra Satyayuda Kami berdua akan memandu acara pada kesempatan kali ini. Seminar Nasional GMAD (Gadjah Mada Accounting Days) 2015 merupakan salah satu dari rangkaian acara Gadjah Mada Accounting Days 2015 yang akan berlangsung selama 2 minggu ke depan. Seminar ini diselenggarakan oleh mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM. Seminar GMAD 2015 ini bertujuan untuk memberi pemahaman mengenai potensi maritime Indonesia terhadap perekonomian di masa kini dan masa depan. Dan tahun ini panitia mengangkat tema yang sangat menarik yaitu “Jalesveva Jayamahe!” yang artinya “Di Air Kita Berjaya!”. Dengan Sub-tema “ Manuver Ekonomi untuk Mewujudkan Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia.” dimana nantinya tema tersebut akan dibahas ke dalam empat topik khusus. Dan pembicara kita pada kesempatan kali ini adalah : 1. Bapak Prof. Dr. Mardiasmo, MBA, Akt sebagai Wakil Menteri Keuangan Republik Indonesia periode 2014- 2019 2. Bapak Ir. Tommy Hermawan, M.A sebagai Kasubdit Kelautan-Ditjen Kelautan dan Perikanan Bappenas 3. Bapak Ir. Yugi Prayanto sebagai Wakil Ketua Kamar Dagang dan Industri Bagian Perikanan dan Kelautan 4. Ibu Juniati Gunawan sebagai Konsultan Sustainability Reporting Specialist dan Keynote Speaker pada kesempatan kali ini adalah Guru Besar Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Bapak Prof Bambang Sudibyo, MBA Kami juga mengucapkan selamat datang kepada tamu undangan yang hadir pada kesempatan kali ini ,

Upload: achmad-faizal

Post on 14-Feb-2016

39 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Cue Card NS 2015

TRANSCRIPT

Page 1: Cue Card NS 2015

Assalamualaikum wr.wb , selamat pagi dan selamat datang dalam acara Seminar Nasional Gadjah Mada Accounting Days 2015,

Selamat datang di Harper Ballroom. Saya Eringga Irfiana dan saya Giandra Satyayuda Kami berdua akan memandu acara pada kesempatan kali ini.

Seminar Nasional GMAD (Gadjah Mada Accounting Days) 2015 merupakan salah satu dari rangkaian acara Gadjah Mada Accounting Days 2015 yang akan berlangsung selama 2 minggu ke depan. Seminar ini diselenggarakan oleh mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM.

Seminar GMAD 2015 ini bertujuan untuk memberi pemahaman mengenai potensi maritime Indonesia terhadap perekonomian di masa kini dan masa depan. Dan tahun ini panitia mengangkat tema yang sangat menarik yaitu “Jalesveva Jayamahe!” yang artinya “Di Air Kita Berjaya!”. Dengan Sub-tema “ Manuver Ekonomi untuk Mewujudkan Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia.” dimana nantinya tema tersebut akan dibahas ke dalam empat topik khusus.

Dan pembicara kita pada kesempatan kali ini adalah : 1. Bapak Prof. Dr. Mardiasmo, MBA, Akt sebagai Wakil Menteri Keuangan

Republik Indonesia periode 2014-20192. Bapak Ir. Tommy Hermawan, M.A sebagai Kasubdit Kelautan-Ditjen

Kelautan dan Perikanan Bappenas3. Bapak Ir. Yugi Prayanto sebagai Wakil Ketua Kamar Dagang dan Industri

Bagian Perikanan dan Kelautan4. Ibu Juniati Gunawan sebagai Konsultan Sustainability Reporting

Specialist

dan Keynote Speaker pada kesempatan kali ini adalah

Guru Besar Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Bapak Prof Bambang

Sudibyo, MBA

Kami juga mengucapkan selamat datang kepada tamu undangan yang hadir pada kesempatan kali ini ,

Yth Dekan FEB UGM, Bapak Prof. Wihana Kirana Jaya, M.Soc.Sc., Ph.DDan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Bapak Sri Sultan Hamengku Buwono X.Sebelum memulai acara ini, demi kelancaran dan kesuksesan acara ada baiknya kita awali dengan berdoa, berdoa dipersilahkan… berdoa selesai

Hadirin yang terhormat, Rangkaian acara GMAD 2015 ini akan berlangsung pada tanggal 09 Mei dan 21-23 Mei 2015. Kegiatan ini memiliki rangkaian acara yaitu National Seminar, Jogja International Conference, National Accounting Olympiad, Jogja Amazing Race, dan Gathering Night.

Page 2: Cue Card NS 2015

Acara GMAD 2015 tentunya , dapat terselenggara berkat dukungan dari berbagai pihak, yaitu Bank Mandiri , Bank Tabungan Negara , Bank Nasional Indonesia ,CPA Australia, dan PricewaterhouseCoopers

Baiklah untuk mengawali acara pada hari ini, kita akan bersama-sama menyanyikan lagu Indonesia raya yang akan dipimpin oleh saudari Ulayya Gempur Tirani. Hadirin kami persilahkan untuk berdiri….

Hadirin dipersilahkan duduk kembali

Sambutan:Hadirin, selanjutnya kita akan mendengarkan Sambutan dari Ketua GMAD 2015, Valdo Dellazepta, kami persilahkan …

Sambutan Ketua Ikatan Mahasiswa Akuntansi Gadjah MadaYth. Ketua Imagama FEB UGM, Benedict Mulyono

Sambutan DekanYth. Dekan FEB UGM, Bapak Prof. Wihana Kirana Jaya, M.Soc.Sc., Ph.D

Sambutan Gubernur Daerah Istimewa YogyakartaYth. Bapak Sri Sultan Hamengku Buwono XKepada Bapak Sri Sultan Hamengku Buwono X kami mohon tetap berada di panggung karena kita akan bersama2 meresmikan Seminar Nasional GMAD 2015 ini, yang ditandai dengan pemukulan gong

baiklah pemukulan gong akan dimulai dengan penghitungan mudur 3,2,1

dengan demikian acara Seminar GMAD 2015 telah resmi dibuka

Selanjutnya kita akan menyimak bersama, Keynote Speech yang akan disampaikan oleh Guru Besar Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Bapak Prof. Dr. Bambang Sudibyo, MBAKepada Bapak Prof. Dr. Bambang Sudibyo, MBA Kami Persilahkan

Kepada Bapak Prof. Dr. Bambang Sudibyo, MBA mohon tetap berada di panggung untuk pemberian plakat dan kenang-kenangan. Kepada Saudara Benedict Mulyono selaku Ketua Ikatan Mahasiswa Akuntansi Gadjah Mada, dimohon untuk memberikan plakat

Sebelum memasuki topik bahasan, mari kita saksikan Opening Video National Seminar GMAD 2015 “Jalesveva Jayamahe”.(Improvisasi komentar tentang video)

Selanjutnya Sesi seminar akan di pandu oleh Moderator kita pada pagi hari ini yaitu Saudari Nabila Nur Fajrina

Page 3: Cue Card NS 2015

Sekilas tentang Nabila Nur Fajrina beliau sedang menempuh pendidikan di Universitas Gadjah Mada jurusan Akuntansi, kemudian tahun 2014 Beliau menjadi Diajeng Berbakat DIY 2014

Langsung saja kita sambut, ini dia, Saudari Nabila Nur Fajrina

_________________________________________________________________

Ya, kami mohon kepada pembicara dan moderator untuk tetap berada di panggung karena dari panitia seminar GMAD 2015 akan memberikan plakat dan kenang-kenangan.

1. Bapak Prof. Dr. Mardiasmo, MBA, Akt sebagai Wakil Menteri Keuangan Republik Indonesia periode 2014-2019- Valdo Dellazepta Ketua GMAD 2015

2. Bapak Ir. Tommy Hermawan, M.A sebagai Kasubdit Kelautan-Ditjen Kelautan dan Perikanan Bappenas- Damayanti , Wakil Ketua Acara GMAD 2015

3. Bapak Ir. Yugi Prayanto sebagai Wakil Ketua Kamar Dagang dan Industri Bagian Perikanan dan Kelautan- Dominggus Tama, Koordinator Acara National Seminar GMAD 2015

4. Ibu Juniati Gunawan sebagai Sustainability Reporting Specialist- , Valdo Dellazepta Ketua GMAD 2015.

5. Saudari Nabila Nur Fajrina – Valdo Dellazepta Ketua GMAD 2015

Tibalah kita di penghujung acara pada siang hari ini, kami persilahkan kepada moderator dan pembicara sekalian untuk dapat meninggalkan stage dan menuju tempat yang telah disediakan.

Namun , sebelum mengakhiri acara pada siang hari ini, ada persembahan spesial dari kami yaitu stand up comedy yang akan di bawakan oleh juara stand up comedy Indonesia kompas TV sesion 1, Ryan Adriandhy ( Improvisasi membuat suasana jadi cair )

Ya, itulah penampilan dari Ryan Adriandhy yang sekaligus menutup acara pada siang hari ini. ( Improvisasi Closing)

Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung acara Seminar Nasional GMAD 2015 ini yaitu Bank Mandiri, Bank Tabungan Negara, Bank Nasional Indonesia, CPA Australia, dan PricewaterhouseCoopers . kami juga mengucapkan terima kasih kepada media partner yang telah mendukung acara GMAD 2015 yaitu 1. SCTV2. Adi TV

Page 4: Cue Card NS 2015

3. RBTV4. Jogja TV5. Harian Kompas6. Tribun Jogja7. Ouch!8. Radio Unisi9. Radio Geronimo10. Radio Megaswara11. Radio Swaragama12. UTY FM13. IAI14. RRI

Kami juga menginformasikan kepada peserta seminar, fasilitas sertifikat dapat diambil langsung hari ini di depan pintu masuk ballroom

makan dan sholat? ( Improvisasi Pemberitahuan terkait lunch dan sholat )Dengan demikian usailah acara Seminar Nasional GMAD 2015 ini,saya Giandra Satyayuda dan Eringga Irfiana beserta seluruh panitia GMAD 2015, mengucapkan banyak terimakasih atas kehadiran beserta partisipasi dari semua pihak yang terlibat, mohon maaf apabila ada salah kata atau perbuatan yang kurang berkenan

Terima kasih dan sampai jumpa di Seminar Nasional GMAD 2016

Wassalam.