cost factors in capital investment

20
EKONOMI TEKNIK COST FACTORS IN CAPITAL INVESTMENT PRESENTED BY : 1 ARI HIDAYAT 2. FRADILLA OLSY 3. IKA KARINA 4. RANI HANDAYANI 5. RINO RINALDI

Upload: rani-handayani

Post on 25-Dec-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cost Factors in Capital Investment

EKONOMI TEKNIKCOST FACTORS IN CAPITAL

INVESTMENTPRESENTED BY :

1 ARI HIDAYAT2. FRADILLA OLSY

3. IKA KARINA4. RANI HANDAYANI

5. RINO RINALDI

Page 2: Cost Factors in Capital Investment

Capital investment adalah jumlah uang yag dibutuhkan untuk mensuplai pentingnya industri dan perancangan fasilitas ditambah dengan jumlah uang yang dibutuhkan dalam pekerjaan operasi dan fasilitas.

COST COMPONENT

Page 3: Cost Factors in Capital Investment

Biaya pembelian alat adalah basis dari beberapa metode pra rancangan untuk mengestimasi capital investment.

Sumber harga alat, metode anggaran biaya alat pendukung kapasitas dan metode mengestimasi alat proses yang berguna sebagai estimator dalam membuat estimasi biaya

Variasi tipe alat biasanya dibagai menjadi : 1 alat proses 2 bahan baku dan penyimpanan alat 3 produk jadi dan penyimpanannya

a. Purchased equipment

Page 4: Cost Factors in Capital Investment

Ini sangat penting untuk mengestimasi biaya alat proses ketika tidak ada data biaya yang tersedia untuk ukuran partikel operasional kapasitas yang terlihat

Hasil yang baik didapatkan dengan menggunakan hubungan logaritma yang diketahui sebagai six-tenth-factor-rule, Jika alat proses mirip dengan kapasitas yang datanya tersedia.

b. Estimating equipment cost by scalling

Page 5: Cost Factors in Capital Investment

Menurut aturan ini, jika biaya yang diberikan pada satu kapasitas yang diketahui biaya dari unit yang mirip dengan x kali kapasitas pertama yang menjadi (x)^0.6 kali biaya per unit

Page 6: Cost Factors in Capital Investment

Instalasi alat termasuk didalamnya biaya labor, pondasi, alat pendukung, alat konstruksi dan faktor lainnya yang berhubungan dengan pembelian alat

c. Purchase instalation equipment

Page 7: Cost Factors in Capital Investment

Ketika temperatur sangat tinggi dan sangat rendah terlibat, faktor insulasi menjadi penting untuk mengekstimasi biaya insulasi dengan perhatian yang khusus.

Insulasi alat dan insulasi pipa termasuk dibawah biaya instalasi alat dan biaya pipa

d. Insulation cost

Page 8: Cost Factors in Capital Investment

Biaya instrumen, biaya instansi labor, dan alat serta bahan serta porsi capital investment dibutuhkan untuk instrumentasi.

Bagian capital investment ini biasanya dikombinasikan dengan kelompok alat secara umum. Biaya instrumen tergantung pada jumlah pengendalian yang dibutuhkan dan jumlah dari 6-30% dari keseluruhan biaya pembelian alat.

e. Instrumentations and controls

Page 9: Cost Factors in Capital Investment

Biaya pemipaan valve pencocokan pipa dan alat pendukung serta alat lainnya yang terlibat dalam proses termasuk didalamnya bahan baku, produk intermediet, produk jadi, steam, air, udara, dan proses pemipaan lainnya.

Disaat proses pemipaan industri berjalan sebanyak 80% dari biaya pembelian alat atau 20% dari fixed capital investemnt.

Dapat dipahami bahwa keseluruhan biaya estimasi yang dipengaruhi oleh aplikasi dari teknik estimasi menjadi suatu komponen.

f. piping

Page 10: Cost Factors in Capital Investment

Biaya untuk instalasi listrik terdiri dari instalasi labor dan bahan untuk daya dan listrik dengan servis bangunan yang biasanya dibawah biaya servis pembangunan.

Dalam industri kimia biaya instalasi listrik adalah 10-15% dari biaya keseluruhan pembelian alat. Hal ini memberikan hubungan antara persentasi biaya total dan persentasi biaya alat.

Biaya instalasi listrik biasanya diestimasi antara 3-10% dari fixed capital investment.

g. Electrical instalation

Page 11: Cost Factors in Capital Investment

Biaya untuk bangunan termasuk pelayanan terdiri dari expensi labor, bahan, dan supply dari keseluruhan bangunan yang dihubungkan dengan industri.

Biaya untuk plumbing, heating, lightning, ventilasi, dan biaya service lainnya.

h. Building include services

Page 12: Cost Factors in Capital Investment

Pemagaran, jalan, dan lanscaping, serta barang lainnya yang berfungsi menjadi capital investment termasuk didalamnya peningkatan lahan.

Biaya peningkatan lahan untuk industri kimia dimulai 10-20% dari biaya pembelian alat.

i. Yard improvements

Page 13: Cost Factors in Capital Investment

Utilitas untuk supply air, daya, tekanan udara, dan minyak adalah bagian dari layanan fasilitas dari suatu industri.

Total biaya untuk pelayanan fasilitas pada industri kimia biasanya dari 30-80% dari biaya pembelian alat. Dari 55% mewakili.

j. Layanan fasilitas

Page 14: Cost Factors in Capital Investment

Table of typical variation in percent of fixed capital investemnt for yard improvement

Yard improvement

Range (%) Typical value (%)

Site clearing 0,4-1,2 0,8

Roads and walks 0,2-1,2 0,6

Railroads 0,3-0,9 0,6

Fences 0,1-0,3 0,2

Yard and fence lighting

0,1-0,3 0,2

Parking area 0,1-0,3 0,2

landscaping 0,1-0,2 0,1

Other improvement

0,2-0,6 0,3

Page 15: Cost Factors in Capital Investment

Biaya lahan untuk industri berjumlah 4-18% dari biaya pembelian alat atau 1-2% dari total capital investment.

k. Land

Page 16: Cost Factors in Capital Investment

Biaya untuk merancang konstruksi dan engineering pembelian perhitungan konstruksi dan biaya teknik, perjalanan, komunikasi termasuk capital investment untuk engineering and supervisions.

Biaya ini menjadi biaya tidak langsung untuk biaya capital investment. Dan 30% dari pembelian alat atau 8% total biaya langsung dari proses industri.

l. Engineering and supervisions

Page 17: Cost Factors in Capital Investment

Biaya lain yang termasuk dibawah biaya industri adalah barang kontruksi dan biaya lapangan dan termasuk operasi dan kontruksi.

Bahan-bahan kontruksi dan rental perjalanan, pajak dan ansuransi dan kontruksi lainnya.

Biaya ini termasuk dalam instalasi alat dan dibawah engineering supervision dan kontruksi.

m. Biaya konstruksi

Page 18: Cost Factors in Capital Investment

Biaya kontraktor pada situasi yang berbeda dapat diestimasi kira-kira 2-8% dari biaya industri secara langsung atau 1,5-6% dari fixed capital investment.

n. Biaya kontraktor

Page 19: Cost Factors in Capital Investment

Faktor kemingkinan biasanya termasuk pada estimasi capital investment yang secara langsung tidak dapat dipredikasi seperti badai, banjir, serangan dan perubahan harga.

o. Contingency

Page 20: Cost Factors in Capital Investment

Setelah kontruksi industri telah selesai perubahan yang harus dibuat sebelum industri dioperasikan secara maksimum, perubahan ini termasuk perbaikan untuk bahan dan alat serta hasil atau masukan saat industri dihentikan.

Capital untuk perubahan start up ini harus menjadi bagian dari peralatan.

Biaya ini sebanyak 12% dari fixed capital investment biasanya diizinkan dari 8-10% dari capital investment.

p. Biaya start up