corporate university -...

36
Corporate University Langkah Mewujudkan Indonesia Corporate University Selasa, 5 Desember 2017

Upload: lythu

Post on 03-Mar-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Corporate

University

Langkah Mewujudkan Indonesia Corporate University

Selasa, 5 Desember 2017

CORPORATE UNIVERSITY

Corporate University dibutuhkan untuk menjamin terwujudnya keberlangsungan Organisasi Pembelajar dan Individu Pembelajar

1. Peningkatan Performansi Organisasi (Corporate) • Growth

• Efisiensi

• Revenue (jika terdapat proses bisnis tersebut)

2. Peningkatan Kapabilitas Pegawai

Melalui

Mekanisme

PEMBELAJARAN

Terwujudnya

Learning Organization

+ Individu

Pembelajar

Kontribusi Corporate University

Corporate University

Salah satu Engine Strategis suatu organisasi yang mengintegrasikan apa

yang telah tersedia, yaitu sumber daya, proses bisnis, dan orang-orang

terlibat dalam proses PEMBELAJARAN untuk mencapai performansi terbaik

dan secara terus menerus meningkatkan Knowledge, Skill dan Attitude dari

orang-orang yang berada dalam ekosistem Organisasi dengan didukung oleh

Pengelolaan Pengetahuan (Knowledge Management).

10 Karakteristik Corporate University (1) 1. Proaktif menggali dan menyelesaikan masalah performansi

organisasi terkait dengan kompetensi pegawai

2. Pengawal transformasi nilai-nilai dan penguatan Budaya Organisasi

3. Mendukung pembelajaran terkait dengan kebutuhan organisasi dan untuk mengembangkan individu pegawai

4. Memberikan orientasi, induksi, pelatihan, pengembangan dan edukasi kepada pegawai, stakeholders, pelanggan dan juga masyarakat apabila diperlukan.

5. Secara fisik dan virtual terkoneksi melalui fasilitas yang terintegrasi dengan Learning Management System (LMS) dan Knowledge Management System (KMS)

Membangun Nilai Nilai dan

Budaya Integritas

6. Mempunyai alliance nd partnership dengan pihak Institusi dan Universitas untuk mendukung pengembangan individu pegawai

7. Berperan sebagai BRAND yang menjadi dayatarik untuk mempertahankan Talent dan pelanggan layanan.

8. Berperan sebagai platform ketika knowledge organisasi disalurkan melalui program Leaders as Teacher dan Retired Prominent Faculty.

9. Selaras, Sejalan dan terintegrasi dengan semua inisatif HRD

10. Dikelola secara profesional oleh Learning Technologist

10 Karakteristik Corporate University (2)

Menggerakkan Pimpinan Sebagai

Tauladan Pembangunan Integritas

Konsep Corporate University

Tradisional Training Center

• Reaktif

• Event (Kegiatan Pelatihan)

• Tujuan Organisasi

Corporate University

• Kapabilitas Organisasi dan Individu

• Performansi Organisasi dan Individu

• Ekosistem Organisasi

Universitas

• Fokus kepada Pengetahuan (Knowledge)

• Qualify

• Society (masyarakat umum)

Menyelaraskan

Pembangunan Organisasi

dan Individu

Konseptual Framework

corporate university

OR

GA

NIZ

ATI

ON

C

ULT

UR

E S

CH

OO

L

LEA

DER

SHIP

&

TALE

NT

DEV

. IN

STIT

UTE

L LEARNING STRATEGY GOVERNANCE

GOVERNANCE dalam CORPU (1)

OR

GA

NIZ

ATI

ON

C

ULT

UR

E S

CH

OO

L

LEA

DER

SHIP

&

TALE

NT

DEV

. IN

STIT

UTE

L

LEARNING STRATEGY GOVERNANCE

1. penggerak dari proses berjalannya Corporate University

2. berupa struktur TATA KELOLA yang ditetapkan oleh Pimpinan untuk menjalankan proses bisnis Corporate University

3. melibatkan seluruh stakeholder Corporate University

1. penggerak dari proses berjalannya Corporate University

2. berupa struktur TATA KELOLA yang ditetapkan oleh Pimpinan untuk menjalankan proses bisnis Corporate University

3. melibatkan seluruh stakeholder Corporate University

Membutuhkan Ownership

dari Seluruh Pimpinan

Lembaga

GOVERNANCE dalam CORPU (2)

ACADEMY dalam corpu

BU

SIN

ESS

AC

AD

EMIE

S

menciptakan keunggulan kompetitif

Business academy fokus pada bisnis utama organisasi

Leadership and Talent Development Institute

mengembangkan dan menyampaikan pembelajaran untuk mengembangkan calon leader dan

talent

Organizational Research Centre

melaksanakan research, benchmark studies dan

pencarian sumber pengetahuan yang kompetitif bagi organisasi

Visi, Misi, dan Sasaran Kinerja Organisasi

Budaya Belajar

[Learning with

Passion] & Utilisasi

Knowledge

Management

System

Memperkuat

Performance

Individu

Memperkuat

Performance

Organisasi

Identifikasi Kebutuhan Pembelajaran

Pembelajaran Terstruktur

Pembelajaran di Komunitas: Coaching, Mentoring, Feedback, Communities of practice

Pengalaman dan Pembelajaran terintegrasi di Tempat Kerja: Assignment, Problem solving, OJT, Internship, Task force, Secondment, Rotasi

LEARNING FOCUS corporate university Menumbuhkan Budaya Belajar

diperkuat Pengelolaan

Pengetahuan

mengapa harus CORPORATE UNIVERSITY?

Pengembangan SDM harus sejalan

dengan strategic planning organisasi

Proses bisnis pengembangan SDM

harus aplikatif, relevan/ adaptif,

mudah diakses, dan berdampak

tinggi.

Perkembangan teknologi menyebabkan

materi belajar harus mudah diakses kapan

saja dan dimana saja.

Kerangka pembelajaran harus

mampu mencetak agen

perubahan.

Knowledge di organisasi banyak

dan beragam, namun tersebar

dan melekat pada orang.

URGENSI dari corporate university Harus belajar lebih cepat sebagai

ekspektasi organisasi dan pegawai

Dinamika Perubahan berjalan

dengan Sangat Cepat

Ownership Pimpinan Mutlak

Diperlukan dalam Menjalankan

Corporate University

Learning Delivery pada CORPORATE UNIVERSITY

Training Center Corporate University

Class Learning

E-Learning

Blended Learning

Coaching/Mentoring

Culture Change

Knowledge Management System

On the Job Training

Knowledge Sharing

KM Working Group

Community of Practice

Expert Directory

dan lain-lain

Class Learning

E-Learning

Learning is Not Only Training Belajar dimana saja, Kapan

Saja, Oleh Siapa Saja

KNOWLEDGE and LEARNING

MANAGEMENT SYSTEM

Login

http://elearning/mobile.pln-pusdiklat.co.id

Pendaftaran

Jml Kunjungan : 9999

User Online : 9999

Learning Development

Comprehensive Curriculum

Learning Need Analysis

Performance Gap Based

Solution Programs

Business Concern

Learning Support

Update Module & Lesson Plan

Facilities Management

Accesible, Smart & Futuristic

Learning Plan

Calendar Management

Instructur Management

Competent Int & Ext Instructor

Learners Management

End to End Learning

Learning Delivery

Digital, Interactive & Action Learning

Evaluation Method

Online-Offline

Learning Measurement

Impactfull Learning

Evaluation Level

Level 4 - 5

Learning Result Mgmt.

Link to HCM

SMART LEARNING STRATEGY

KNOWLEDGE MANAGEMENT

KNOWLEDGE MANAGEMENT

Knowledge management adalah strategi pengelolaan pengetahuan sebagai solusi yang

memudahkan kinerja organisasi dan membantu pencapaian target organisasi

Corporate University bertugas untuk mengidentifikasi, menciptakan, menjelaskan,

dan mendistribusikan pengetahuan untuk digunakan kembali, diketahui, dan dipelajari

di dalam organisasi

Pengelolaan Pengetahuan

Mutlak Diperlukan untuk

Menjamin Penguatan-

keberlangsungan Nilai,Budaya,

Kebijakan serta Keahlian

Karena pengetahuan di organisasi jumlahnya sangat banyak

dan tersebar

Karena organisasi harus menjaga pengetahuan agar

tidak “hilang”

Tacit knowledge harus dieksplisitkan

Kenapa CorpU mengelola pengetahuan? (1)

Pengalaman bagi seseorang merupakan pengetahuan

bagi orang lain sehingga dapat mengakselerasi

penguasaan pengetahuan dan kegiatan

Pengelolaan Pengetahuan

Menguatkan Organisasi

Knowledge era concern about

KNOWLEDGE LOST

Pengetahuan Saya bawa

Mati/Pensiun/Pindah kerja

Kenapa Corpu mengelola pengetahuan? (2)

Courtesy of Prof Jan Hidajat

mengubah

TACIT KNOWLEDGE

menjadi

EXPLICIT KNOWLEDGE

BENTUK Knowledge Management

SHARING

EXPERIENCE

SHARING WISDOM

CONTOH Knowledge Management

KEMENKEU

LEARNING CENTER

COMMUNITIES OF PRACTICE

A Community of Practice is a network of individuals with common problems or interests who get together to explore ways of working, identify common solutions, and share good practice and ideas.

(Wenger, 2002)

CoP Menghindarkan Individu

dan Organisasi melakukan

Kesalahan yang Berulang

terdiri dari pejabat dan pegawai dengan pengalaman kerja

menggunakan knowledge

inisiatif dan metode terbaik dalam menyelesaikan

pekerjaan

sharing knowledge dalam

penyelesaian pekerjaan

COMMUNITY OF PRACTICE CoP

CoP tarif Kepabeanan dan Cukai

CoP Bendahara Penerimaan dan Pengeluaran

CoP Pejabat Pembuat Komitmen

CoP Auditor Pajak

CONTOH (Kemenkeu CorpU

tantangan CORPU

Ownership of Learning

Learning Method Development

Human Capital Readiness

Qualified & Certified Learning Technologist

KMS & LMS Development

Corporate University Publication

Impactfull Learning Measurement

BoD Commitment

Tantangan Untuk Menjadi Corporate

University

INDONESIA CORPORATE UNIVERSITY

INDONESIA BERINTEGRITAS

Jejaring Lembaga

Integritas Nasional

Kesadaran

Spiritual Jejaring Karakter

Integritas

SEMANGAT KEBANGSAAN

KOLABORASI NASIONAL

PROPHETIC LEADERSHIP

I Corporate University

CENTER OF INTEGRITY

RIN 2016

Komite Integritas/ Implementasi

Integritas masing-masing KLOP

CORPU/ DIKLAT KLOP

Embrio Dewan Integritas Nasional

(di dalam KPK)

Dewan Integritas Nasional (Lembaga Baru di luar KPK)

I - CORPU (Alt-1)

I - CORPU (Alt-2)

2017 - Conditioning 2018 - Formatting 2019 – Take Off

Akselerasi

Referensi

I – CORPU sebagai ‘Rumah

Besar’ (Alt-3)

TIMELINE of indonesia corpu

RIN 2016

TAHUN 2016

INISIASI

ICORPU

Learning Evaluation

TAHUN 2017

PELUNCURAN

ICORPU

TAHUN 2018

PENETAPAN

ICORPU

TAHUN 2019

PEMATANGAN

ICORPU

TAHUN 2020

PENGEMBANGAN

ICORPUTAHUN 2015

FORUM DISKUSI

DAN WACANA ICORPU

FASE - 1

VISI

FASE - 2

VISI

FASE - 3

VISI

Setiap KLOP memiliki Tunas Integritas dan Komite Integritas

Sistem pembelajaran KLOP menerapkan Corporate University Framework

ICorpU memiliki Badan Hukum dan menjadi lembaga sertifikasi level of integrity

Memiliki kemampuan sharing informasi / data kepada stakeholders untuk berperan sebagai National Talent Mgt.

Memiliki National Integrity Dasboard

Masing-masing KLOP sudah menjalankan corporate university framework yang tidak hanya untuk pencetakan Tunas Integritas, tetapi digunakan juga untuk pembangunan kompetensi lainnya yang dibutuhkan oleh masing-masing organisasi dalam rangka mencapai tujuannya

SIN menjadi budaya intergitas dan fondasi pembangunan moral di Indonesia.

SIN berkontribusi kepada national competitive advantage

ICorpU menjadi pusat Sertifikasi dan Akreditasi Sistem Integritas Nasional (SIN)

ROADMAP of Indonesia Corpu

Agenda Menuju GOVERNANCE of Indonesia Corpu Lintas KLOP

RIN 2016 RIN 2017

Ketua Tim Pelaksana

Kelompok Kerja

Inisiasi

Kelompok Kerja

Eksplorasi

Kelompok Kerja

Quality

Kelompok Kerja

Evaluasi

Kelompok Kerja

Pembangunan CoP dan

Knowledge Management Lintas KLOP

Kesekretariatan

Penanggung Jawab

Usulan Tim Pelaksana Pembentukan Indonesia Corporate University Proyeksi Triwulan Ke II 2018 dapat menyusun Kerangka Kerja dan Landasan Hukum Indonesia Corporate University Untuk disampaikan kepada Forum Rembug Integritas Nasional

Memerlukan Kesepakatan Bersama oleh KLOP Sebagai Governing Organization dalam mewujudkan Indonesia Corporate University

TERIMA KASIH