consistency striving for excellence - banksinarmas.com · directors’ performance, has led bank...

525
Consistency Striving for Excellence 2013 Laporan Tahunan Annual Report

Upload: hoangnga

Post on 06-Mar-2019

237 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Consistency Strivingfor Excellence

2013Laporan Tahunanannual report

Daftar IsiTable of Contents

KILAS KINERJA 2013FLASHBACK PERFORMANCE OF 2013

ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMENMANAGEMENT DISCUSSION AND ANALYSIS

LAPORAN DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSIREPORT OF BOARD OF COMMISSIONERS AND BOARD OF DIRECTORS

PROFIL PERUSAHAANCOMPANY PROFILE

6 Ikhtisar Keuangan Financial Highlights

100 Tinjauan Ekonomi Makro Indonesia Tahun 2013

Overview Of Indonesias Macro Economy In 2013

122 Tinjauan Bisnis Business Review

8 Grafik Ikhtisar Keuangan Financial Highlights Graphic

9 Ikhtisar Saham Stock Highlights

12 Laporan Dewan Komisaris Board of Commissioners Report

34 Identitas Perusahaan Corporate Identity35 Sekilas Perusahaan Company in Brief37 Visi dan Misi Vision and Mission38 Bidang Usaha Business Lines44 Jejak Langkah Milestones48 Peristiwa Penting 2013 Significant Events 201350 Struktur Organisasi Organization Structure

20 Laporan Direksi Board of Directors Report

52 Profil Dewan Komisaris Board of Commissioners Report56 Profil Direksi Board of Directors Report63 Manajemen Senior Senior Management64 Komposisi Pemegang Saham Shareholders Composition66 Struktur Grup Perusahaan Corporate Group Structure68 Informasi Pemegang Saham Utama dan

Pengendali Information of Majority and Controlling

Shareholders

70 Lembaga Profesi Penunjang Supporting Professional Institutions70 Realisasi Penggunaan Dana Hasil

Penawaran Umum Realization of the Use of Fund from

Public Offering71 Penghargaan dan Sertifikasi Awards and Certifications72 Alamat Kantor Cabang Branch Office Address

127 Kebijakan Suku Bunga Bank Sinarmas Interest Policy of Bank Sinarmas127 Penghimpunan Dan Pengelolaan Dana

Bank Sinarmas Funding and Fund Management of Bank

Sinarmas

127 Strategi Pemasaran Marketing Strategy129 Jaringan Network

01

04

02

03

1Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

TATA KELOLA PERUSAHAANGOOD CORPORATE GOVERNANCE

TINJAUAN UNIT-UNIT BISNISOVERVIEW OF BUSINESS UNITS

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

LAPORAN KEUANGANFINANCIAL REPORT

239 Prinsip Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Principles240 Penerapan Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Implementation242 Assessment GCG Perusahaan GCG Assessment242 Struktur Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Structure243 Rapat Umum Pemegang Saham General Meeting Of Shareholders249 Dewan Komisaris Board of Commissioners258 Direksi Board of Directors274 Hubungan Kerja Dewan Komisaris dan

Direksi Work Relation of Board of Commissioners

and Board of Directors278 Kebijakan Remunerasi & Penilaian

Terhadap Kinerja Dewan Komisaris Dan Direksi

Remuneration Policy & Assessment On Performance Of The Board Of Commissioners And The Board Of Directors

281 KomiteKomite Committees307 Komite Dibawah Direksi Committees Sub-ordinate to Directors

132 Manajemen Sumber Daya Manusia Human Capital Management140 Teknologi Informasi Information Technology

311 Satuan Kerja Audit Intern (SKAI) Internal Audit Work Unit (SKAI)323 Satuan Kerja Manajemen Risiko (SKMR) Risk Management Work Unit325 Satuan Kerja Kepatuhan Compliance Work Unit328 Profil Kepala Audit Internal Head of Internal Audit Profile329 Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary334 Profil Komite Committee Profile335 Penerapan Fungsi Kepatuhan, Audit Intern,

Dan Audit Ekstern Implementation Of Compliance Function,

Internal Audit And External Audit339 Penerapan Manajemen Risiko Dan Sistem

Pengendalian Intern Implementation Of Risk Management And

Internal Control System342 Laporan Penyediaan Dana Report Of Fund Provision342 Rencana Strategis Bank The Bank Strategic Plan343 Rencana Bisnis Bank Bank Business Plan

144 Manajemen Risiko Risk Management226 Unit Usaha Syariah Sharia Business Units

346 Transparansi Kondisi Keuangan Dan Non Keuangan Bank Yang Belum Diungkap Dalam Laporan Lainnya

Transparency on the Banks Financial and Non Financial Condition not Disclosed in other Reports

346 Jumlah Penyimpangan Internal Number of Internal Fraud347 Permasalahan Hukum Legal Issues348 Transaksi Yang Mengandung Benturan

Kepentingan Conflict of Interest Transaction348 Buy Back Shares Dan Buy Back Obligasi Bank Shares and Bonds Buy Back by the Bank348 Pemberian Dana Untuk Kegiatan Sosial dan

Kegiatan Politik Selama Periode Pelapor Funds for Social and Political Activities during

the Reported Period349 Budaya Bank Sinarmas The Culture Of Bank Sinarmas353 Whistleblowing Whistleblowing356 Kesimpulan Umum Hasil Self Assessment

Pelaksanaan Good Corporate Governance General Conclusion on Result of Self-

Assessment of the Banks GCG Implementation

06

05

07 08

Consistency Striving for ExcellencePerusahaan yang besar terbentuk berdasarkan kinerja yang maksimal dan didukung dengan semangat corporate culture yang baik. Kami bertekad untuk menggapai pencapaian terbaik dengan terus menjaga tradisi yang baik di Perusahaan dan melakukan kajian terhadap potensi dan peluang di tengah dinamika perkembangan bisnis guna meraih kesuksesan di masa mendatang.

Melalui semangat Consistency Striving for Excellence, kami menghadirkan kinerja Perusahaan yang dinamis sejalan dengan perkembangan ekonomi. Kami menyibak sebuah kebijakan bisnis yang penuh dengan esensi kualitas atas kinerja Perusahaan.

A reputable company is a fruit from perseverance to exert maximum efforts, coupled with spirit to internalize corporate culture within the company. We are determined to reach the best achievements by keep maintaining our good tradition while studying every single potential and opportunity amid the vibrant business development to attain success in the future.

Through a Consistency Striving for Excellence spirit, we strive to give a dynamic performance to keep being in line with the economic development. We are now revealing a business policy reflecting an underlying quality of the Companys performance.

Jumlah AsetTotal Asset

Pendapatan Bunga Bersih

Net Interest Revenue

Jumlah EkuitasTotal Equity

Aset Produktif Earning Assets

51%6%

13%15%

2013

HIGHLIGHTS

KILAS

KINERJA 2013FLASHBACK

PERFORMANCE OF 2013

01

6 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Ikhtisar KeuanganFinancial Highlights

dalam Rp Juta / In IDR Million

Uraian / Description 2011 2012 2013

Laporan Laba Rugi / Statements of Income

Pendapatan Bunga Bersih Net Interest Revenues 511,637 780,192 826,360

Pendapatan di luar Bunga Non Interest Revenues 92,748 171,150 275,230

Pendapatan Operasional Operating Revenues 1,402,920 1,622,734 1,665,377

Beban Operasional Operating Expensess 1,247,843 1,337,255 1,379,277

Laba Sebelum Pajak Income Before Tax 155,077 285,479 286,100

Laba Bersih Net Income 112,650 227,907 221,100

Jumlah Laba Komprehensif Total Comprehensive Income 113,719 233,351 221,156

Laba Bersih per Saham Earning per Share

Dasar Basic 13.64 23.57 17.87

Dilusian Dilluted 13.39 20.15 16.5

Laporan Posisi Keuangan / Statements of Financial Position

Jumlah Aset Total Assets 16.658.656 15.151.892 17.447.455

Aset Produktif Earning Assets 14.287.584 12.668.515 14.562.067

Dana Pihak Ketiga Third Party Fund 14.853.064 12.860.714 13.819.061

Jumlah Ekuitas Total Equity 1.294.968 1.825.608 2.754.260

Rasio Keuangan / Financial Ratios

Permodalan Equity

Pemenuhan modal minimum Capital Adequacy Ratio (CAR) 13,98% 18,09% 21,82%

Aset tetap terhadap modal Fixed Assets to Total Equity 33,06% 34,74% 26,85%

Aset Produktif Earning Assets

Aktifa produktif bermasalah Non-Performing Earning Assets 0,61% 2,63% 1,88%

Kredit bermasalah (NPL)-bruto Non-Performing Loan (NPL) - Gross 0,88% 3,18% 2,50%

Kredit bermasalah (NPL)-neto Non-Performing Loans (NPL) - net 0,79% 2,57% 2,12%

PPAP-CKPN terhadap aset produktif Provision to Earning Assets 0,70% 0,73% 0,39%

Pemenuhan PPA-CKPN Provisiom Compliance 100,00% 100,00% 100,00%

7Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Ikhtisar KeuanganFinancial Highlights

dalam Rp Juta / In IDR Million

Uraian / Description 2011 2012 2013

Rentabilitas Profitability

Laba terhadap total aset Return of Assets (ROA) 1,07% 1,74% 1,71%

Laba terhadap ekuitas Return on Equity (ROE) 10,03% 15,42% 9,23%

Marjin bunga bersih Net Interest Margin (NIM) 5,65% 5,72% 5,23%

Biaya operasional/Pendapatan operasional (BOPO) Operational Expenses/Operational Income

93,55% 83,75% 83,25%

Likuiditas Liquidity

Kredit terhadap dana yang dihimpun Loans to Deposit Ratio (LDR) 69,50% 80,78% 78,72%

Kepatuhan

Presentase pelanggaran BMPK Percentage of Legal Lending Limit Violation

- - -

Pihak terkait Related Parties Nil Nil Nil

Pihak tidak terkait Non Related Parties Nil Nil NilPresentase pelampauan BMPK Percentage of Legal Lending Limit Excesses

Pihak terkait Related Parties Nil Nil Nil

Pihak tidak terkait Non Related Parties Nil Nil NilGiro wajib minimum (Rupiah) Minimum Balance with Bank Indonesia (Rupiah)

9,24% 9,45% 9,37%

Posisi devisa neto Net Open Position 13,42% 6,58% 0,75%

8 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Grafik Ikhtisar KeuanganFinancial Highlights Graphic

Dalam jutaan RupiahIn million Rupiah

Dalam jutaan RupiahIn million Rupiah

Dalam jutaan RupiahIn million Rupiah

Dalam jutaan RupiahIn million Rupiah

Dalam jutaan RupiahIn million Rupiah

Laba BersihNet Income

Pendapatan Bunga BersihNet Interest Revenues

Beban OperasionalOperating Expenses

Aset ProduktifEarning Assets

Jumlah EkuitasTotal Equity

2013

2013

2013

2013

2013

2012

2012

2012

2012

2012

2011

2011

2011

2011

2011

112,650

511,637

1,247,843 1.294.9681,337,255 1.825.6081,379,277 2.754.260

227,907

780,192

221,100

826,360

Dalam jutaan RupiahIn million Rupiah

Jumlah AsetTotal Assets

201320122011

16.658.656

14.287.584

15.151.892

12.668.515

17.447.455

14.562.067

9Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Ikhtisar SahamStock Highlights

No. Bulan / Month

Kurs (RG)Peredaran Saham di Pasar Reguler

Share Circulation in Regular Market

Jumlah Saham TercatatAmount of Listed Share

Kapitalisasi PasarMarket

Capitalization

TTGHigh

TRDLow

AkhirEnd

Volume Nilai Value

FrekuensiFrequency

(Rp.) (Rp.) (Rp.) (Unit) (Rp.) (X)

1 Januari / January 235 215 230 1,801,500 402,670,000 336 10,148,836,246 2,334,232,336,580

2 Februari / February 275 220 250 21,194,500 5,321,610,000 3,187 10,148,837,282 2,537,209,320,500

3 Maret / March 290 240 255 70,648,500 18,967,992,500 14,201 10,149,362,282 2,588,087,381,910

4 April / April 305 245 255 110,570,500 31,396,440,000 16,055 12,864,922,291 3,280,555,184,205

5 Mei / May 260 245 255 8,052,000 2,034,870,000 876 12,864,922,291 3,280,555,184,205

6 Juni / June 255 220 255 4,358,500 1,016,302,500 410 12,975,346,668 2,919,453,000,300

7 Juli / July 240 225 235 3,201,500 736,897,500 313 12,976,125,168 3,049,389,414,480

8 Agustus / August 240 225 225 5,466,500 1,259,672,500 1,079 12,977,636,668 2,919,968,250,300

9 September / September 240 225 230 4,876,000 1,113,287,500 411 12,978,255,668 2,984,998,803,640

10 Oktober / October 250 225 250 2,504,000 584,662,500 375 12,978,255,668 3,244,563,917,000

11 November / November 255 235 245 4,216,500 1,036,875,000 384 12,978,756,498 3,179,795,342,010

12 Desember / December 245 235 240 4,821,500 1,172,805,000 627 12,981,631,498 3,115,591,559,520

2013 2012

TertinggiHighest

(Rp)

TerendahLowest

(Rp)

PenutupanClosing

(Rp)

TertinggiHighest

(Rp)

TerendahLowest

(Rp)

PenutupanClosing

(Rp)

Triwulan 11st Quarter 290 215 255 305 255 275

Triwulan 22nd Quarter 305 220 255 285 225 225

Triwulan 33rd Quarter 240 225 230 300 215 250

Triwulan 44th Quarter 255 225 240 270 220 225

35.000.000

30.000.000

25.000.000

20.000.000

18.000

15.000

12.000

9.000

Jumlah Saham TercatatAmount of Listed Share

Kapitalisasi PasarMarket Capitalization

Jan Apr Jul OctFeb May Aug NovMar Jun Sep Des

LAPORAN DEwAN KOMISARIS DAN DIREKSIBOARd OF COMMISSIONERS ANd

BOARd OF dIRECTORS REPORT

02

12 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

Tjendrawati widjaja Presiden KomisarisPresident Commissioner

12 PT BANK SiNARMAS Tbk Laporan Tahunan 2013

13Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Menghadapi tahun 2013 yang penuh tantangan, Bank Sinarmas berhasil melanjutkan rencana ekspansi secara gemilang. Keberhasilan menyelesaikan target disertai pelaksanaan tugas pengawasan dan penasihatan atas kinerja Direksi oleh Dewan Komisaris mengantarkan Bank Sinarmas meraih kinerja yang semakin baik dan berkelanjutan. Hal ini merupakan komitmen Bank Sinarmas dalam mewujudkan objektif bank menjadi payment & transaction

Facing enormous challenges of 2013, Bank Sinarmas managed to successfully continue the

expansion plan well beyond expectation. Our success to reach every set target, coupled with the

Board of Commissioners implementation of supervisory and advisory function on the Board of

Directors performance, has led Bank Sinarmas to achieve a better and sustainable performance.

This further help ensure Bank Sinarmas commitment to be on its mark towards being a renowned

payment transaction bank in Indonesia.

Sebuah kebanggaan bagi Dewan Komisaris dapat

menyampaikan keberhasilan Bank Sinarmas

dalam meraih berbagai prestasi di sepanjang

tahun ini. Laporan ini berisi penilaian kami

terhadap kinerja Direksi selama tahun 2013,

implementasi tata kelola, serta pandangan kami

terhadap prospek usaha pada masa mendatang

yang telah disusun oleh Direksi.

Penilaian Terhadap Kinerja Direksi

Dalam pandangan Dewan Komisaris, Direksi

berhasil meletakan dasar-dasar pijakan yang

kuat bagi Bank Sinarmas untuk tumbuh

berkelanjutan pada masa mendatang.

Keberhasilan menyelesaikan pengembangan 115

jaringan kantor baru pada tahun ini, dipastikan

akan semakin membantu pencapaian target

pertumbuhan jangka panjang selain tentunya

meningkatkan pelayanan terbaik kepada segenap

It is an honor for the Board of Commissioners

in conveying the success of Bank Sinarmas in

achieving various achievements during this

year. This report contains our assessment of

the performance of the Board of Directors

performance during 2013, implementation of

governance, as well as our view regarding future

business prospects that were prepared by the

Board of Directors.

Assessment of The Board of Directors

Performance

In the view of the Board of Commissioners, the

Board of Directors is successful in laying strong

foundations for Bank Sinarmas to sustainably

grow in the future. The successful completion

of the development of 115 new office network

this year, ensure the achievement of our long-

term growth targets in addition to enhancing

our best service to all customers. We convey

our appreciation and accolade to the Board of

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

Para Pemegang Saham yang Kami Hormati,

Dear Distinguished Shareholders

14 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

nasabah. Kami menyampaikan apresiasi dan penghargaan

kepada Direksi, manajemen dan seluruh pegawai atas

kinerja yang baik. Namun tentunya keberhasilan ini tidak

dijadikan alasan berpuas diri. Justru semakin memacu

dalam mewujudkan pertumbuhan lebih baik sebagai Bank

terkemuka.

Bank Sinarmas meraih berbagai kinerja yang baik sepanjang

tahun pelaporan. Menurut pengamatan Dewan Komisaris,

Direksi telah menjalankan pengelolaan dan pengurusan

Bank secara baik dan sesuai target. Kami mengamanatkan

agar Direksi meningkatkan berbagai pertumbuhan yang

telah diraih dengan mengoptimalkan seluruh fungsi

dan kinerja guna mewujudkan pelayanan yang semakin

membekas di hati nasabah. Disamping secara sungguh-

sungguh terus berupaya mewujudkan Bank Sinarmas

sebagai payment transaction bank melalui penetapan target

yang terukur dan penerapan strategi tepat guna. Terdapat

beberapa kinerja utama yang membuat pencapaian pada

tahun 2013 menjadi menggembirakan.

Pertama, Bank Sinarmas berhasil menyelesaikan

pengembangan kantor baru, sehingga Bank Sinarmas kini

memiliki 380 kantor yang tersebar di seluruh Indonesia. Hal

ini semakin memperkuat jaringan distribusi bank sehingga

turut menunjang pencapaian target sebagai Payment

Transaction Bank.

Kedua, pencapaian kinerja keuangan tahun 2013 yang

mengalami pertumbuhan yang baik dibandingkan dengan

tahun sebelumnya. Di tengah kinerja perbankan yang sedikit

mengalami tekanan dalam hal ekspansi bisnis maupun

profitabilitas, hal ini semakin menambah semangat kepada

seluruh jajaran Direksi untuk meningkatkan kinerjanya.

Sebagai catatan, kondisi perekonomian global di sepanjang

tahun 2013 cenderung melambat dan terjadi peningkatan

volatilitas di pasar uang didorong oleh kebijakan Pemerintah

Amerika Serikat seperti pengurangan stimulus The Fed

(tapering), perdebatan debt ceiing, dan penghentian

sementara layanan Pemerintah AS (government shutdown).

Directors, management and all of our employees for their

excellent performance. However, success is no reason to be

complacent. It should instead motivate us further to grow as

a renowned Bank.

Bank Sinarmas achieved various excellent performance

during this reporting year. In the observation of the Board

of Commissioners, the Board of Directors have properly

manage and maintain the Bank according to target.

We mandated the Board of Directors to raise various

growth that were obtained by optimizing all functions

and performance to realize services that leave a lasting

impression. In addition to wholeheartedly continue to

realize Bank Sinarmas as payment transaction bank

through measurable target setting and appropriate strategy

implementation. There are several key performances that

make achievements in 2013 exceptional.

First, Bank Sinarmas was successful in completing the

development of new offices, thus currently Bank Sinarmas

has 380 offices spread throughout Indonesia. This further

strengthens the distribution network of banks which

contribute to the achievement of our target as Payment

Transaction Bank.

Secondly, financial performance achievement in 2013

experience excellent growth compared to the previous year.

In the middle of banking performance with slight pressure

for business expansion and profitability, it further adds to

the spirit of the Board of Directors to improve performance.

As noted, the global economy condition during 2013 tends

to slow down and increasingly volatile money market driven

by the US Government policy such as reduction in The Fed

stimulus (tapering), debt ceiling arguments, and temporary

US Government shutdown.

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

15Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Perlambatan ekonomi juga tercermin pada kinerja makro

domestik dengan pertumbuhan ekonomi hanya sebesar

5,78%, dibandingkan tahun 2012 tumbuh 6,23%

(YoY). Seiring perlambatan ekonomi, penyaluran kredit

perbankan secara tahunan hanya tumbuh di kisaran 22%,

melambat dibandingkan tahun 2012. Likuiditas perbankan

juga terlihat cukup ketat seiring tingginya LDR hingga

90% sementara dana masyarakat hanya tumbuh sebesar

13,8% (YoY). Namun demikian, Bank Sinarmas berhasil

menunjukkan resiliensinya sehingga mampu bertahan .

Pencapaian Current Account Saving Account (CASA)

untuk Tabungan tercatat tumbuh 26% dari Rp4.1 triliun

di tahun 2012 menjadi Rp5.2 triliun di tahun 2013.

Demikian juga Giro meningkat 20% dari Rp3.2 triliun di

tahun 2012 menjadi Rp3.8 triliun di tahun 2013.

Pendapatan fee based income menyentuh angka Rp275

miliar, tumbuh 61% dari tahun 2012 sebesar Rp171

miliar.

Rasio-rasio keuangan stabil tercermin dari Return

on Asset (ROA) yang menurun menjadi 1,71% dari

1,74% di tahun 2012, biaya Operasional / Pendapatan

Operasional turun menjadi hingga 83,25% dibandingkan

tahun 2012 yang berada di 83,75%.

Pertumbuhan juga terlihat dari sisi penyaluran kredit

yang meningkat 6% dari Rp10.4 triliun total kredit

diberikan di tahun 2012 menjadi Rp11.0 triliun total

kredit diberikan di tahun 2013.

Seluruh perkembangan dan kinerja tersebut dapat

dikomunikasikan dengan baik oleh Direksi kepada seluruh

Pemangku Kepentingan dan telah mendapatkan respon

positif sehingga semakin memperkuat posisi Bank di jajaran

perbankan nasional.

Pelaksanaan Tugas Pengawasan Kepada Direksi

Sepanjang tahun 2013, Dewan Komisaris melakukan tugas

pengawasan terhadap kebijakan manajemen, mekanisme

kepengurusan dan operasional Bank yang dijalankan

oleh Direksi serta memberikan arahan kepada Direksi

Economic slowdown is also reflected in the domestic macro

performance with economic growth of 5,78% as compared

to 2012 with growth of 6,23% (YoY). Along with economic

slowdown, annual bank lending only grow in the range of

22%, slowing down compared to 2012. Banking liquidity

also look stringent along with increasing LDR of up to 90%

while public funds only grow in the range of 13,8% (YoY).

However, Bank Sinarmas was resilient thus able to endure.

Achievement of Current Account Saving Account (CASA)

for Saving increased 26% from Rp4.1 trillion in 2012 to

Rp 5.2 trillion in 2013. Likewise checking increased 20%

from Rp3.2 trillion in 2012 to Rp3.8 trillion in 2013.

Fee based income reach Rp 275 billion, which grew 61%

from 2012 with Rp 171 billion.

Improvement of financial ratios can be seen from Return

on Asset (ROA) which decrease to 1,71% from 1,74%

in 2012, Operational Cost was successfully reduced to

82,17% as compared to 2012 which hover at 83,75%.

Growth can also be seen from increasing credit

disbursement of 6% from total credit of Rp10.4 trillion

in 2012 to Rp11.0 trillion in 2013.

All developments and performances are communicated

clearly by the Board of Directors to all Stakeholders and

receive positive response thus strengthening the Banks

position in the ranks of national banking.

implementation of Supervision of The Board of

Directors

During 2013, the Board of Commissioners perform

supervision on management policy, Bank management

and operational mechanisms conducted by the Board of

Directors as well as providing direction to the Board of

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

16 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

mengenai kinerja yang sedang dijalankan. Berdasarkan

evaluasi atas kinerja operasional di tahun pelaporan,

Dewan Komisaris mengamanatkan kepada Direksi untuk

senantiasa jeli melihat peluang serta mengantisipasi

terhadap berbagai tantangan yang ada. Kami mengarahkan

agar Direksi meningkatkan berbagai inovasi dengan melihat

perkembangan pasar. Terkait dengan likuiditas, Dewan

Komisaris mendorong manajemen untuk fokus pada dana

murah serta melakukan berbagai upaya untuk memperkuat

penghimpunan dana masyarakat melalui intensifikasi strategi

dan pelayanan yang berkualitas.

Terkait pengelolaan risiko, Dewan Komisaris senantiasa

mendorong untuk semakin intensif dalam upaya

meningkatkan mitigasi risiko yaitu melalui program

Enterprise Wide Risk Management (EWRM) secara

terintegrasi, sehingga risiko yang dihadapi dapat diubah

menjadi peluang peningkatan usaha. Selain itu Dewan

Komisaris juga terus mengawasi dengan seksama

pengelolaan risiko yang dilaksanakan Direksi dengan

dukungan dari komite yang relevan. Sehigga pengelolaan

risiko yang bijak dan melibatkan seluruh risk owner dalam

upaya memitigasi risiko utama, akan menghindarkan Bank

Sinarmas dari kejadian risiko yang fatal dan dapat menjamin

keberlangsungan usaha dalam jangka panjang.

Peningkatan Kualitas Penerapan Praktik Tata Kelola

Dewan Komisaris melihat, Direksi dan seluruh jajaran telah

berhasil mengimplementasikan seluruh prinsip-prinsip

tata kelola yang baik di lingkungan Bank Sinarmas. Kami

mengamanatkan Direksi agar senantiasa meningkatkan

kualitas praktik terbaik tata kelola pada Bank Sinarmas,

termasuk melakukan sosialisasi terus-menerus dan

berjenjang ke seluruh jajaran organisasi, atas Pedoman GCG,

Pedoman Kode Etik maupun penjelasan atas nilai-nilai Bank.

Dewan Komisaris juga mengamanatkan Direksi agar secara

terus-menerus melakukan evaluasi baik dari aspek kualitas

maupun aspek pedoman ketentuan yang berlandaskan

praktik GCG terbaik.

Directors concerning the on going performance. Based

operational performance evaluation in the reporting year,

the Board of Commissioners mandated the Board of

Directors to continually be alert of opportunities as well

as anticipate future challenges. We directed the Board

of Directors to improve various innovations by seeing

market development. In relation to liquidity, the Board of

Commissioners encourages management to focus on low-

cost funds as well as perform various efforts to strengthen

public funds through intensification strategy and quality

services.

With regard to risk management, the Board of

Commissioners encourages a more intensive efforts to

increase risk mitigation through integrated Enterprise Wide

Risk Management (EWRM) program, thus the encountered

risk can be transformed into business opportunity. In

addition the Board of Commissioners continues to carefully

supervise risk management conducted by the Board of

Directors with support from relevant committee. Hence

prudent risk management that also involve all risk owners in

an effort to mitigate major risks, will prevent Bank Sinarmas

from fatal risks and ensure long-term business continuity.

Quality improvement of Corporate Governance

Practices

The Board of Commissioners see the Board of Directors

and all levels have successfully implement good governance

principles at Bank Sinarmas. We mandate the Board of

Directors to constantly improve the quality of governance

best practices at Bank Sinarmas, including continuous and

tiered socialization to all levels of the organization, using

GCG Guidelines, Code of Ethics Guidelines as well as values

of the Bank. The Board of Commissioners also mandates the

Board of Directors to contiuously perform evaluation both

from the aspects of quality as well as other guidelines of

provisions based on GCG best practices.

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

17Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Pengembangan SDM

Guna meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang

profesional, handal dan memiliki integritas yang tinggi,

Dewan Komisaris terus mendorong dan mengawasi berbagai

program pengembangan SDM. Direksi telah meningkatkan

kompetensi SDM melalui program pelatihan yang terencana

dan terukur, internalisasi dan sosialisasi budaya bank

secara ketat, termasuk pengelolaan sumber daya manusia

berbasis kompetensi competency based serta pemberian

remunerasi yang kompetitif. Dengan program yang

terintegrasi dengan baik, diharapkan SDM Bank Sinarmas

siap dengan tantangan yang semakin berat.

Tanggung Jawab Sosial Bank Sinarmas

Dewan Komisaris mengamanatkan Direksi untuk

meningkatkan kualitas pelaksanaan program tanggung

jawab sosial melalui koordinasi yang semakin baik agar

pelaksanaan berbagai program tanggung jawab sosial

berlangsung lebih efisien, terukur dan terarah serta

menjangkau pemangku-kepentingan sekitar dengan baik.

Ke depan, kami mendorong peningkatan kualitas program-

program ini untuk ditransfromasikan ke dalam program-

program yang berkelanjutan.

Dewan Komisaris mengapresiasi upaya konsisten yang

dijalankan manajemen dalam melakukan pendidikan kepada

masyarakat tentang dunia perbankan. Hal ini tentunya

akan mendorong masyarakat semakin mengerti isu seputar

perbankan secara umum dan akhirnya mengantarkan pada

pemahaman akan pentingnya bank sebagai salah satu upaya

peningkatan kualitas hidup.

Pandangan dan Prospek Ke Depan

Tantangan dan persaingan industri perbankan ke depan

akan semakin ketat. Namun hal ini tentunya tidak lantas

menjadi suatu halangan bagi Bank Sinarmas untuk terus

berkembang. Sebaliknya, segala tantangan yang ada harus

dimaknai sebagai suatu dorongan dalam merumuskan

Human Resource Development

In order to increase the quality of human resource that

is professional, reliable and high integrity, the Board of

Commissioners continue to encourage and supervise

various human resources development programs. The

Board of Directors has increase the competency level of

human resource through planned and measurable training

program, strict internalization and socialization of bank

culture, including management of human resources based

on competency-based as well as competitive remuneration.

With well integrated programs, the human resource of

Bank Sinarmas is expected to be ready for the increasing

challenge.

Social Responsibility of Bank Sinarmas

The Board of Commissioners mandates the Board of

Directors to improve the quality of social responsibility

program through better coordination so that the

implementation of various social responsibility program is

more efficient, measurable and directed as well as properly

reach the surrounding stakeholders. Looking ahead, we

encourage increasing the quality of these programs to be

transformed into sustainable programs.

The Board of Commissioners appreciate the consistent effort

by the management in educating the public regarding the

world of banking. This will certainly encourage the public to

further understand issues surrounding banking in general

and in the end will create comprehension of the importance

of bank as an effort to increase quality of life.

Outlook and Future Prospects

Future challenges and competition in banking industry be

increasingly stringent. However, it should not be an obstacle

for Bank Sinarmas to continue to grow. On the contrary,

all challenges must be viewed as an impetus in formulating

a determination to be a winner. In an effort to embrace

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

18 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

tekad menjadi pemenang. Dalam usaha menyongsong masa

depan, Dewan Komisaris melihat Direksi telah menyusun

strategi yang komprehensif, cermat, hati-hati, serta disiplin

dalam menjaga kualitas aset dan menjaga pengelolaan

margin.

Berbekal pengalaman yang telah dimiliki oleh Bank

Sinarmas, kami yakin Bank Sinarmas mampu menjadi

bagian dari sejarah Bangsa, sebagai salah satu bank besar

yang turut membangun negeri. Keyakinan ini bukan tanpa

dasar, tapi dilandasi oleh keberhasilan Bank Sinarmas

dalam meraih prestasi dan meningkatkan pertumbuhan

yang terus meningkat dari tahun ke tahun. Dewan

Komisaris mengamanatkan agar komitmen ini selalu diiringi

dengan upaya untuk terus mengembangkan kapabilitas

pegawai, peningkatan kualitas layanan, penerapan GCG,

pengembangan risk management, implementasi budaya

kerja yang komprehensif, serta pengendalian biaya untuk

memastikan pertumbuhan bisnis yang berkualitas.

Dewan Komisaris, bersama Komite Penunjang Dewan

Komisaris, akan senantiasa mengawasi pelaksanaan

program-program rencana aksi yang terdapat dalam

rencana Bank baik jangka pendek maupun jangka

panjang sebagaimana telah diajukan Direksi dan disepakati

bersama, serta siap memberikan masukan dan saran untuk

memastikan tercapainya setiap tahapan pelaksanaan dan

target yang ditetapkan.

Perubahan Susunan Dewan Komisaris

Sepanjang tahun 2013, tidak ada perubahan komposisi

Dewan Komisaris

Apresiasi, Penghargaan dan Penutup

Kami menyampaikan terima kasih dan selamat kepada

seluruh Jajaran Direksi dan Karyawan Bank Sinarmas, karena

telah mampu mencatatkan beberapa prestasi antara lain :

1. Bank dengan Predikat Keuangan Sangat Bagus atas

Kinerja Keuangan Tahun 2012, oleh Majalah Infobank

2. Best Syariah 2013, kategori UUS aset dibawah Rp1

Triliun, oleh Majalah Infobank

the future, the Board of Commissioners can see the Board

of Directors has developed a comprehensive strategy,

thorough, prudent, as well as discipline in maintaning asset

quality and margin management.

Armed with experience, we believe Bank Sinarmas is capable

of becoming part of the nations history, as one of the major

banks that build this country. This belief is not unfounded,

rather is is based on the success of Bank Sinarmas in

accomplishing achievements and increasing growth year

after year. The Board of Commissioners mandates that

this commitment is always accompanied with continuous

efforts in developing employees capability, improving service

quality, implementing GCG, developing risk management,

implementing comprehensive work culture, as well as

controlling costs to ensure quality business growth.

The Board of Commissioners, along with the Supporting

Committees of the Board of Commissioners, will continue to

oversee implementation of action plan programs contained

in the Banks plan both short-term and long-term as

proposed by the Board of Directores and mutually agreed, as

well as prepared to provide inputs and suggestions to ensure

the achievement of every specified implementation phase

and target.

Changes in Composition of the Board of

Commissioners

During 2013, there is no change in composition of the Board

of Commissioners.

Appreciation, Accolade and Closing

We give thanks and congratulations to all Ranks of the

Board of Directors and Employees of Bank Sinarmas, for

accomplishing the following achievements:

1. Bank with Excellent Financial Predicate for Financial

Performance of 2012, by Infobank Magazine

2. Best Syariah 2013, UUS asset category of under Rp 1

Trillion, by Infobank Magazine

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

19Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

3. Peringkat ke 2 (dua) Corporate Social Responsibility (CSR)

oleh Anugerah Perbankan Indonesia

4. Peringkat ke 3 (tiga) Good Corporate Governance (GCG)

oleh Anugerah Perbankan Indonesia

5. Pencatatan Museum Rekor Indonesia (MURI) atas

pembukaan Tabungan terbanyak dalam satu hari

6. Masuk dalam Ranking 500 Bank Asia Pacific, Peringkat

ke 303 Strength Bank Asia Pacific dan Peringkat 25 Bank

di Indonesia oleh The Asian Banker

Kami juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh

Pemegang Saham atas dukungannya sehingga Bank

Sinarmas mampu mencapai kinerja yang baik pada tahun

2013. Kepada segenap jajaran Direksi dan manajemen

serta pegawai, kami sampaikan penghargaan tertinggi

atas dedikasi dan kerja kerasnya dalam mendukung

setiap langkah Bank Sinarmas. Kami juga mengucapkan

terima kasih atas sumbang saran serta dukungan seluruh

pemangku kepentingan sehingga Bank Sinarmas dapat

memberikan yang terbaik kepada pemegang saham,

masyarakat dan seluruh pemangku kepentingan. Semoga

ke depan, dengan usaha sungguh-sungguh dan kerjasama

yang solid, Bank Sinarmas mampu meneruskan tradisi

pertumbuhan yang lebih baik.

Jakarta, 25 April 2014

PT. Bank Sinarmas Tbk.

Tjendrawati Widjaja

Komisaris Utama / President Commissioner

3. Rank number 2 (two) Corporate Social Responsibility

(CSR) by Anugerah Perbankan Indonesia

4. Rank number 3 (three) Good Corporate Governance

(GCG) by Anugerah Perbankan Indonesia

5. Recording by Indonesia Museum of Records (MURI) for

the most opening of Savings in a day

6. Entry into the Ranking of 500 Asia Pacific Bank, Rank

303 for Strength Asia Pacific Bank and Rank 25 for Bank

in Indonesia by The Asian Banker

We would also like to give thanks to all of our Stakeholders

for their support enabling Bank Sinarmas to achieve

good performance in 2013. To all ranks of the Board of

Directors and management as well as employee, we give

our highest appreciation for their dedication and hard work

in supporting each step of Bank Sinarmas. We also like to

thank all stakeholders for their suggestions and support

enabling Bank Sinarmas to give its best to shareholders,

community and all stakeholders. May in the future, with

sincere effort and solid cooperation, Bank Sinarmas will be

able to the tradition of excellent growth.

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

20 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Freenyan Liwang Presiden DirekturPresident Director

20 PT BANK SiNARMAS Tbk Laporan Tahunan 2013

Laporan DireksiBoard of Directors Report

21Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Tahun 2013 adalah catatan penting pengabdian kami dalam melayani segenap nasabah. Keberhasilan ekspansi yang kami jalankan sejak tahun 2011 telah menyempurnakan langkah mencapai Visi dan Misi.

The year 2013 saw our milestone of dedication to serve customers. Our success of expansion that we have undertaken since 2011 has further improved our steps to achieve Vision and Mission.

Komitmen ikut berpartisipasi meningkatkan

kesejahteraan masyarakat dan menumbuhkan

perekonomian Bangsa menjadi bagian strategi

pertumbuhan yang kami jalankan. Keberhasilan

mewujudkan setiap potensi yang dimiliki PT. Bank

Sinarmas Tbk. (Bank Sinarmas) memacu kami

untuk berbagi lebih banyak dan memberi lebih

maksimal dalam membantu setiap masyarakat

Indonesia meraih kehidupan impian melalui

pelayanan terbaik Bank Sinarmas.

Tahun 2013 merekam pengabdian kami dalam

melayani segenap nasabah. Keberhasilan ekspansi

yang kami jalankan sejak tahun 2011 telah

menyempurnakan langkah mencapai visi dan

misi. Pada tahun ini kami berhasil melakukan

pengembangan sebanyak 115 kantor baru.

Hal ini akan semakin meningkatkan performa

pelayanan Bank Sinarmas, disamping turut

menunjang pencapaian target jangka panjang

menjadi Payment Transaction Bank.

Commitment to take part in improving societys

welfare and the Nations economy is part of our

growth strategy being undertaken. Our success

to realize every potential of PT. Bank Sinarmas

Tbk. (Bank Sinarmas) encourages us to always

make improvement by sharing more and giving

more optimally to help Indonesian society to fulfill

their utmost desire through Bank Sinarmas best

services.

The year 2013 saw our milestone of dedication

to serve customers. Our success of expansion

that we have undertaken since 2011 has

further improved our steps to achieve vision and

mission. This year, we managed to develop 115

new offices, and this will further improve Bank

Sinarmas efforts to deliver service and support

our long term target of becoming Payment

Transaction Bank.

Para Pemegang Saham yang Kami Hormati,

Dear Distinguished Shareholders

Laporan DireksiBoard of Director Report

22 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Kami menyadari bahwa untuk mewujudkan Bank Sinarmas

sebagai Payment&Transaction Bank, aspek distribusi menjadi

faktor penting. Bersama ini kami bangga melaporkan bahwa

hingga tahun 2013, upaya menyiapkan landasan yang

kokoh telah berhasil kami rampungkan. Dengan total 380

kantor yang kami miliki saat ini, Bank Sinarmas siap melesat

menyongsong pertumbuhan lebih tinggi di tahun-tahun

mendatang.

Kondisi Ekonomi indonesia dan Perbankan Tahun 2013,

Peluang dan Tantangan

Sepanjang tahun 2013, kondisi perekonomian nasional

masih menyiratkan harapan yang menantang. Hal ini

terutama disebabkan oleh ketidakpastian perekonomian

global, melemahnya permintaan komoditas primer dari

Indonesia,dan penyesuaian harga energi (BBM dan listrik)

seiring dengan meningkatnya porsi subsidi BBM, sehingga

berdampak terhadap melambatnya pertumbuhan ekonomi

Indonesia dari 6,23% di tahun 2012, menjadi sekitar 5,78%.

Pelemahan permintaan komoditas dan lonjakan konsumsi

BBM tersebut pada gilirannya membuat neraca berjalan

mengalami tekanan sehingga memberikan dampak terhadap

meningkatnya inflasi serta pelemahan nilai tukar rupiah

sebagaimana terjadi pada paruh kedua tahun 2013.

Upaya pengendalian inflasi dan pelemahan nilai tukar

rupiah setidaknya telah dilakukan melalui dua pendekatan.

Pertama, mengurangi subsidi BBM melalui penyesuaian

harga dan kedua, meningkatkan suku bunga rujukan BI

rate menjadi sebesar 7,50% dari posisi 5,75% di akhir

tahun 2012. Langkah ini pada akhirnya menjadikan tingkat

inflasi mulai lebih terkendali, terlihat pada angka inflasi di

akhir tahun 2013 berada pada 8,38%, lebih rendah dari

ekspektasi sebesar 9%. Selain itu nilai tukar rupiah juga

terlihat mulai stabil pada kisaran 12.000 rupiah/US Dollar

pada akhir 2013.

Dalam situasi tersebut, stabilitas sistem keuangan dan fungsi

intermediasi perbankan di tahun 2013 terjaga cukup baik.

Kinerja industri perbankan pada akhir triwulan IV 2013

We are fully cognizant that to realize a Payment&Transaction

Bank for Bank Sinarmas, distribution aspect is important.

Together with this report, we are proud to announce that as

of 2013, we have fully prepared strong foundation. With the

total of 380 offices we now have, Bank Sinarmas is ready to

seize a higher growth in the upcoming years.

indonesias Economic and Banking Condition in 2013,

its Opportunity and Challenges

During 2013, the national economy provided a challenging

landscape, primarily as a result of volatility of the global

economy, the slowdown of primary commodity demand

from Indonesia, and adjustment of energy price (fuel and

electricity) in line with the increase in subsidized fuel which

affected to the decelerating growth of the economy, from

6.23% in 2012 to 5.78%.

The weakening demand of the commodity and the sharp

increase in fuel consumption pressurized current account,

which further increased the inflation rate and weakened

rupiah exchange rate, as occurred in the second semester of

2013.

Efforts to control inflation and the weakening of rupiah was

made through two approaches. First, by reducing subsidy

of fuel through price adjustment and second, increasing

the benchmark interest rate of BI to 7.50% from 5.75% at

the end of 2012. This strategy resulted in a more controlled

inflation which at the end of 2013, the inflation rate stood

at 8.38%, lower than the expectation of 9%. In addition,

the rupiah exchange rate were also getting stable at around

12,000 rupiah/US Dollar at the end of 2013.

Within such conditions, the financial system stability and

banking intermediary function in 2013 remained quite

controllable. The banking industrial performance at the end

Laporan DireksiBoard of Director Report

23Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

tercatat solid, tercermin pada tingginya rasio kecukupan

modal (CAR/Capital Adequacy Ratio) sebesar 18,36%, jauh

diatas batasan minimum 8%. Kualitas kredit juga terjaga

dengan baik, terlihat pada tingkat NPL (bruto) sebesar

1,77% yang berada jauh dibawah batasan maksimum NPL

sebesar 5%.

Selanjutnya, pertumbuhan kredit nasional (yoy) tercatat

berkisar pada persentase 22%, sedikit menurun dari

tingkat pertumbuhan kredit nasional di tahun 2012 yang

mencapai 23,97%, dan tetap didominasi oleh pertumbuhan

kredit komersial yang sekaligus mencerminkan kondisi dan

sumber pertumbuhan ekonomi Indonesia. Namun demikian,

kenaikan tingkat inflasi akibat penyesuaian harga BBM,

volatilitas harga bahan pangan serta pelemahan kegiatan

perekonomian mendorong penurunan kemampuan

keuangan masyarakat, meningkatkan biaya dana, dan

persaingan perbankan dalam akuisisi dana pihak ketiga.

Strategi Tahun 2013, Jembatan Meraih Prestasi

Menghadapi kondisi perekonomian dan perbankan yang

menantang, kami menetapkan target pertumbuhan

bisnis melalu ekspansi bisnis yang prudent. Hal ini sesuai

dengan semangat meraih visi misi yang senantiasa kami

jalankan pada tahun ini dengan menerapkan strategi

market & product development disertai optimalisasi kualitas

pelayanan, perluasan akses, peningkatan human capital,

serta penerapan Teknologi Informasi terkini sehingga

pada akhirnya turut meningkatkan fee based income yang

sekaligus mendukung terwujudnya financial inclusion di

Indonesia.

Pada tahun ini kami berfokus pada penguatan infrastruktur

terutama pengembangan jaringan kantor. Ekspansi yang

kami lakukan pada tahun ini sesungguhnya merupakan

strategi panjang yang telah kami mulai sejak tahun 2011.

Melalui upaya sungguh-sungguh serta didukung human

capital yang mumpuni, di penghujung tahun ini kami

telah menyempurnakan seluruh target pengembangan

kantor. Pada tahun 2011, jumlah kantor yang kami meliki

adalah sebesar 220 kantor, berkembang pada tahun 2012

of the fourth quarter of 2013 was solid, reflected in the high

Capital Adequacy Ratio at 18.36%, far below the minimum

limit of 8%. The credit quality was also controllable, with

NPL (bruto) of 1.77%, far below the NPL maximum limit of

5%.

In addition, the national credit growth (yoy) was recorded at

approximately 22%, lower than that of 2012 at 23.97% and

dominated by commercial credit growth; such a reflection

and source of economic growth of Indonesia. Nevertheless,

the increase in inflation rate on the back of adjustment

of fuel price, volatility of food price and the downturn in

the economy has dampened the financial strength of the

society, increase fund, and banking competition in the

acquisition of third party fund.

Strategy 2013, A Bridge to Attain Achievement

In facing the challenging banking and economic conditions,

we determine a business growth target through a prudent

business expansion. This is in line with the spirit to achieve

vision and mission that we have undertaken this year by

implementing market & product development strategy,

along with the optimization of service quality, access

expansion, human capital increase and the implementation

of the latest information technology to further improve fee

based income and realize the financial inclusion in Indonesia.

This year, we focused on the strengthening of infrastructure,

particularly in the development of office network. The

expansion we conducted this year was actually a long term

strategy that we have implemented since 2011. Through

committed efforts and reliable human resources, we have

improved all targets of office development. In 2011, total

offices that we had were 220 offices, increased to 265

offices and in 2013 reached 380 offices spread in 34

provinces in more than 156 cities in Indonesia, comprising

Laporan DireksiBoard of Director Report

24 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

menjadi 265 kantor, dan pada tahun 2013 mencapai 380

kantor yang tersebar di 34 provinsi di lebih dari 156 kota di

Indonesia meliputi Kantor Cabang Utama 1, Kantor Cabang

72,Kantor CabangPembantu 130, Kantor Fungsional 1,

Kantor Kas 141, Kantor Cabang Syariah 25 dan 10 Kantor

Kas Syariah.

Selain itu, untuk menunjang pencapaian visi dan misi,

kami terus menjalin kerjasama dengan pihak ketiga

dengan tujuan semakin meningkatkan brandawareness

dan customer base diantaranya bekerjasama dengan

perusahaan health product berskala internasional, PT K-Link

Indonesia, dengan meluncurkan program K-Cash untuk

meningkatkan fee based income dan bekerjasama dengan

Lion Air dengan meluncurkan Simas Lion Ticketprogram

yang memberikan kemudahan bagi para nasabah dalam

pembelian tiket penerbangan dengan berbagai keuntungan.

Peluncuran Kerjasama dengan Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG,

meluncurkan Simas Power Link (SiMPOL) yang memberikan

keistimewaan bagi para nasabah dalam berinvestasi.

Kinerja Tahun 2013, Meretas Jaringan

Selama tahun 2013 pencapaian laba sebelum pajak Bank

Sinarmas stabil jika dibandingkan dengan pencapaian tahun

2012. Perseroan membukukan laba sebelum pajak sebesar

Rp286,1 miliar di tahun 2013 dan sebesar Rp285,5 miliar

di tahun 2012. Namun demikian, dikarenakan beban pajak

Perseroan pada tahun 2013 lebih besar dibanding tahun

2012 maka laba bersih yang dibukukan pada akhir 2013

adalah sebesar Rp221,1 miliar atau lebih rendah 3,0%

dibanding akhir tahun 2012 yang sebesar Rp227,9 miliar.

Rasio-rasio keuangan Bank Sinarmas juga tercatat stabil.

Return on Asset (ROA) tercatat 1,71% dibandingkan tahun

2012 sebesar 1,74%. Rasio Biaya Operasional terhadap

Pendapatan Operasional (BOPO) masih berada di kisaran

88%, yaitu 83,25% pada akhir 2013 dan 83,75% pada

akhir tahun 2012. Sementara Return on Equity (ROE) sebesar

9,23% menurun dibandingkan dengan tahun 2012 sebesar

15,42% yang dikarenakan sepanjang tahun 2013 terdapat

waran seri I dan seri II yang di exercise.

of 1 Main Branch Office, 72 Branch Office, 130 Sub Branch

Offie, 1 Functional Office, 141 Cash Outlets, 25 Sharia

Branch Offie and 10 Sharia Cash Outlets.

In addition, to support the achievement of vision and

mission, we forged cooperation with the third parties by

improving brand awareness and customer base, among

others, by cooperating with international scale health

product company, PT K-Link Indonesia, by launcing K-Cash

program to improve fee based income and cooperating with

Lion Air by launcing Simas Lion Ticket program which

facilitates customers to purchase flight ticket through many

beneficial features. The launching of cooperation with

Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG, launched Simas Power Link

(SIMPOL) that will give special features for its customers to

make investment.

Performance 2013, Expanding Network

During 2013, the profit before tax of Bank Sinarmas was

stable compared to the year 2012. The Company recorded

a profit before tax of Rp286.1 billion in 2013 and Rp285.5

billion in 2012. Nevertheless, due to a higher tax expense

in 2013 than in 2012, the net profit recorded at the end of

2013 was Rp221.1 billion or 3.0% lower than at the end

2012 which amounted to Rp227.9 billion.

Financial ratios of Bank Sinarmas were also stable. Return

on assets (ROA) reached 1.71 % compared to 2012 that

amounted to 1.74 %. The Ratio of Operating Expenses to

Operating Revenue (ROA) was still in the range of 88%,

which was 83.25% at the end of 2013 and 83.75% at

the end of 2012. While return on equity (ROE) of 9.23%

decreased compared to 2012 that amounted to 15.42%, as

there were warrant series I and series II in the exercise.

Laporan DireksiBoard of Director Report

25Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Total aset Bank Sinarmas bertumbuh 15,2% dari akhir tahun

2012 atau dari Rp15,2 triliun naik menjadi Rp17,5 triliun.

Kenaikan Aset ini dikarenakan meningkatnya pengendapan

Dana Pihak Ketiga (DPK) sebesar 7,5% atau sebesar Rp13,8

triliun dibandingkan dengan tahun lalu Rp12,9 triliun. Selain

pengendapan DPK yang meningkat, persentase dana murah

(giro dan tabungan) terhadap total DPK juga mengalami

pertumbuhan menjadi 65,2% dari sebelumnya 56,8%.

Dari sektor penyaluran kredit, mengalami kenaikan sebesar

5,6% dari Rp10.4 triliun total kredit yang diberikan di tahun

2012 menjadi Rp11 triliun. Hal ini disebabkan oleh fokus

bisnis bank yang lebih fokus pada sektor korporasi dan

sektor retail.

Dari sisi permodalan, Bank Sinarmas memiliki kebijakan

selain untuk memenuhi ketentuan yang ditetapkan

regulator, juga untuk menjaga struktur modal yang mampu

mengantisipasi seluruh risiko utama yang terjadi dalam

pengelolaan bank, baik risiko kredit, risiko pasar maupun

risiko operasional. Di akhir tahun 2013, CAR mencapai

21,82%,meningkat dibandingkan posisi akhir tahun 2012

yang sebesar 18,09%.

Penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik, Menjadi

Bank Terpercaya

Sepanjang tahun 2013, kami telah menerapkan seluruh

prinsip-prinsip GCG di lingkungan Bank Sinarmas. Upaya

peningkatan implementasi GCG juga senantiasa kami

jalankan dengan mengacu pada best practices dan

perkembangan peraturan perundang-undangan yang

berlaku. Pada tahun ini, kami kembali melaksanakan

evaluasi dan monitoring atas kualitas penerapan GCG di

lingkungan Bank Sinarmas untuk menjamin pelaksanaan

dan pencapaian praktik terbaik dimana seluruh aturan

menyangkut tata kelola organisasi kami pahami dan

jalankan di seluruh lapisan organisasi.

Total assets of Bank Sinarmas grew 15.2% Sinarmas at the

end of 2012 or from Rp15.2 trillion from a rise of Rp17.5

trillion. The increase in assets was due to the increased

deposition of Third Party Funds (DPK) of 7.5 %, or Rp 13.8

trillion from Rp12.9 trillion last year. In addition to the

increased deposition of deposits, the percentage of low-cost

funds (checking and savings) to total deposits also grew to

65.2% from 56.8%.

Loan was raised by 5,6% from Rp10,4 trillion in 2011 to

Rp11 trillion in 2012. The slight increase in loan was due

to the banks business focus on more to corporation sector

than to retail one.

In view of capital management, Bank Sinarmas has a policy

to not only comply with regulations from the regulators,

but also maintain its capital structure to anticipate all major

risks occurred in bank management, both credit risk, capital

risk or operational one. At the end of 2013, CAR reached

21.82%, increased compared to the position at the end of

2012 at 18.09%.

implementation of Good Corporate Governance,

Becoming a Reliable Bank

Throughout 2013, we have implemented all GCG principles

within Bank Sinarmas environment. Efforts to improve

the implementation of GCG are also continuously exerted

by referring to best practices and the development of

legislation and regulations. This year, we continued

performing evaluation and monitoring on the quality of the

implementation of GCG in Bank Sinarmas environment to

ensure that best practices are implemented and all rules

concerning the corporate governance of our organization

are understood and adhered to in all levels of the

organization.

Laporan DireksiBoard of Director Report

26 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Kami telah melakukan peninjauan, penyusunan, dan

pelaksanaan prinsip-prinsip GCG dengan berpedoman pada

peraturan perundang-undangan serta memperhatikan

perkembangan terkini termasuk memulai pemenuhan

kaidah Asean Corporate Governance Scorecard untuk

mendapatkan feed-back peningkatan kualitas penerapan

GCG.

Selain itu, kami secara konsisten juga melaksanakan

program sosialisasi internal dalam rangka meningkatkan

awareness terhadap GCG, memaksimalkan fungsi

whistleblowing system, sistem pengaduan nasabah, guna

menjamin implementasi GCG dilaksanakan secara optimal di

seluruh lapisan organisasi.

Pengelolaan Risiko, Merubah Tantangan Menjadi

Peluang

Kami menetapkan fungsi manajemen risiko sebagai fungsi

yang independen terhadap fungsi bisnis dan fungsi audit

dalam rangka mendapatkan suatu sistem manajemen

risiko yang tepat serta menjaga obyektivitas penilaian

dan pengukuran manajemen risiko. Melalui pelaksanaan

manajemen risiko tersebut, Bank Sinarmas telah

merealisasikan berbagai langkah mitigasi risiko yang kami

hadapi sesuai dengan ketentuan regulator dan kebutuhan

untuk mempersiapkan bank dalam menghadapi dan

mengatasi seluruh jenis risiko dalam melaksanakan kegiatan

bisnisnya.

Guna memastikan keberhasilan mitigasi risiko di

seluruh aspek operasional, kami menerapkan kerangka

pengelolaan risiko secara terpadu (enterprise-wide risk

management) melalui pengawasan aktif Dewan Komisaris

dan Direksi, prosedur dan penetapan limit yang senantiasa

dievaluasi dan diperbaharui secara berkala sesuai dengan

perkembangan operasional dan bisnis Bank Sinarmas,

pengembangan proses manajemen risiko dan sistem

informasi manajemen risiko, serta sistem pengendalian

intern. Penerapan pengelolaan risiko terpadu yang meliputi

We have reviewed, prepared and implemented GCG

principles based on the laws in the regulations as well as

pay attention to the latest developments, including the

fulfillment of the rules of Asean Corporate Governance

Scorecard to obtain feedback for the quality implementation

of GCG.

In addition, we also consistently implement internal

dissemination programs in order to improve awareness

of good corporate governance, maximize the function of

whistleblowing system, customer call system, to ensure

the optimum implementation of GCG at all levels of the

organization.

Risk Management, Treat Challenges as an Opportunity

We determine a risk management functions as independent

functions on business and audit functions to obtain an

appropriate risk management system while maintaining the

objectivity in assessing and measuring risk management.

Through the implementation of risk management, Bank

Sinarmas has taken various mitigation measures on risks

that we face in accordance with the provisions of the

regulator and the need to prepare bank in dealing with

and overcoming all types of risk in carrying out its business

activities.

In order to ensure successful risk mitigation in all aspects of

operations, we implement an integrated risk management

framework (enterprise-wide risk management) through

active supervision of the Board of Commissioners and

Board of Directors, procedures and determination of

limit that is constantly evaluated and updated regularly

in accordance with the Banks operations and business

development, development of risk management processes

and risk management information systems, and internal

Laporan DireksiBoard of Director Report

27Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

penerapan mitigasi tersebut pada akhirnya menjadikan Bank

Sinarmas mampu merubah tantangan menjadi peluang

pertumbuhan.

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Program Corporate Social Responsibility (CSR) pada tahun

2013 masih tetap dijalankan sesuai dengan program-

progam yang berfokus pada Pendidikan, Sosial dan

Lingkungan.

Dalam bidang Pendidikan, Perseroan mencatatkan Rekor

Muri dengan gerakan Rajin Menabung, dengan mengajak

siswa-siswa Sekolah Dasar untuk menabung sejak dini. Pada

kesempatan tersebut, Bank Sinarmas berhasil membuka

rekening sebanyak 15.000 TabunganKu. Pembangunan

Gedung Perpustakaan Sekolah Dasar Binaan dan pemberian

Buku-buku Pendidikan, untuk meningkatkan minat baca

bagi siswa-siswa.

Dalam Kegiatan Sosial dan Lingkungan, Perseroan

melakukan Kegiatan Sosial dengan memberikan Donasi bagi

korban gempa Merapi. Perseroan juga melakukan Kegiatan

Sosial dengan memberikan Donasi dalam kegiatan Sunatan

masal bagi anak yatim dan kurang mampu. Laporan

kegiatan CSR tahun 2013 secara rinci dapat dilihat pada bab

terpisah pada Laporan Tahunan ini.

Catatan Peristiwa dan Prestasi

Selama tahun 2013, Bank Sinarmas telah melalui

serangkaian Peristiwa yang dapat dijadikan sebagai catatan

penting. Untuk meningkatkan Kinerja Perseroan, pada

tanggal 10 Juni 2013, melalui Rapat Umum Pemegang

Saham Luar Biasa (RUPS LB) Perseroan mengangkat Direktur

baru atas nama Hanafi Himawan yang telah mendapatkan

persetujuan dari Bank Indonesia melalui Surat No.15/84/

GBI/DPIP/Rahasia tertanggal 6 Mei 2013. Dalam RUPS LB

tersebut, Perseroan juga menyampaikan laporan Realisasi

Penggunaan Dana Penawaran Umum Terbatas I (PUT I).

control systems. The implementation of an integrated risk

management, including its mitigating efforts has paved the

way for the Bank to treat challenges as an opportunity to

grow.

Corporate Social Responsibility

The Corporate Social Responsibility (CSR) programs in 2013

still continued and remained focus on specific programs,

such as Education, Social and Environmental Aspects.

In education, the Company broke a Muri Record through

a Spirit of Savings campaign, by encouraging students of

Elementary School to make saving as habit since early. On

that occasion, Bank Sinarmas succeeded to open 15,000

accounts of TabunganKu. In addition, other activities

were also conducted, such as the construction of library

in the Mentored Elementary School and the provision of

educational books to increase reading interests among

students.

Within social and environmental activities, the Company

carried out social activities by giving donation to

communities affected by the Volcanic Eruption. The

Companys other donations manifested in the event of mass

circumcision for orphans from underprivileged families. The

detailed report on CSR activities in 2013 is available in the

other chapter of this Annual Report.

Event Highlights and Achievement

During 2013, Bank Sinarmas has passed through a series of

important events to note. To improve the performance of

the Company, on June 10, 2013, through the Extraordinary

General Meeting of Shareholders (EGMS), the Company

appointed a new Director, namely Hanafi Himawan, which

had been approved by Bank Indonesia through Letter

No.15/84/GBI/DPIP/Rahasia dated May 6, 2013. During the

EGMS, the Company also announced the report on the

realization of the use of Limited Public Offering Proceeds I

(PUT I).

Laporan DireksiBoard of Director Report

28 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Manajemen memberikan apresiasi dan terima kasih atas

sumbangsih yang diberikan oleh seluruh karyawan Bank

Sinarmas, sehingga pada tahun 2013 berhasil mencatatkan

berbagai prestasi, antara lain :

1. Bank dengan Predikat Keuangan Sangat Bagus atas

Kinerja Keuangan Tahun 2012, oleh Majalah Infobank

2. Best Syariah 2013, kategori UUS aset dibawah Rp1

triliun, oleh Majalah Infobank

3. Peringkat ke 2 (dua) Corporate Social Responsibility (CSR)

oleh Anugerah Perbankan Indonesia

4. Peringkat ke 3 (tiga) Good Corporate Governance (GCG)

oleh Anugerah Perbankan Indonesia

5. Pencatatan Museum Rekor Indonesia (MURI) atas

pembukaan Tabungan terbanyak dalam satu hari

6. Masuk dalam Ranking 500 Bank Asia Pacific, Peringkat

ke 303 Strength Bank Asia Pacific dan Peringkat 25 Bank

di Indonesia oleh The Asian Banker

PROSPEK USAHA TAHUN 2014

Kami melihat bahwa kondisi ekonomi nasional tahun

2014 tetap menantang sebagaimana terjadi di tahun

2013. Kondisi ini terutama disebabkan oleh ketidakpastian

pemulihan perekonomian global sebagai dampak kebijakan

moneter Amerika Serikat seperti dalam hal penetapan

besaran program tapering off disamping ketidakpastian

perkembangan harga komoditas. Sekalipun pertumbuhan

ekonomi domestik yang didukung permintaan rumah

tangga tetap kuat, ketidakpastian ekonomi globaldiprediksi

tetap mengakibatkan neraca transaksi berjalan mengalami

tekanan sehingga turut mempengaruhi nilai tukar rupiah.

Menghadapi kondisi diatas, Pemerintah melalui koordinasi

dengan Bank Indonesia telah menerapkan kebijakan makro

ekonomi prudensial guna mengendalikan inflasi, menjaga

nilai rupiah agar berada pada kondisi fundamentalnya,serta

memperbaiki neraca transaksi berjalan menuju tingkat yang

sehat. Untuk mendukung penguatan ekonomi domestik

dan daya saing produk, Pemerintah dan Bank Indonesia

The Management would like to convey their appreciation

and gratitude for the contribution by all employees of Bank

Sinarmas so that the Company was able to record a number

of achievements such as:

1. Bank with a Very Good Finance Predicate on the

Financial Performance 2012 by Infobank Magazine

2. Best Sharia 2013, category of Shaia Business Unit with

asset under Rp1 Trillion by Infobank Magazine

3. 2nd rank in Corporate Social Responsibility (CSR) by

Anugerah Perbankan Indonesia

4. 3rd rank in Good Corporate Governance by Anugerah

Perbankan Indonesia

5. A record-breaking in Museum Rekor Indonesia (MURI)

on the largest number of Tabungan accounts opening in

just a day

6. Included in Top 500 of Bank Asia Pacific, 202th Strength

of Bank Asia Pacific and 25th Bank in Indonesia by The

Asian Banker

BUSiNESS OUTLOOK 2014

We predict that the national economy in 2014 will remain

challenging as in 2013. This was particularly due to the

volatility in the global economic recovery as an impact of the

United States monetary policy, such as in the determination

of the tapering off program and the instability of commodity

price. Even though the domestic economy and household

demand remained strong, global uncertainties is estimated

to cause a pressure in current accounts, thus depressing the

rupiah exchange rate.

In facing the above conditions, the Government through

cooperation with Bank Indonesia has implemented a

prudential approach on macroeconomic policy to control

inflation, maintain the fundamentals of rupiah, and improve

current account to a healthier state. In order to strengthen

domestic economy and product competitive power, the

Government and Bank Indonesia has also issued a policy to

Laporan DireksiBoard of Director Report

29Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

juga telah mengeluarkan kebijakan memperkuat tumbuhnya

sistem keuangan inklusif dan berkembangnya sektor

UMKM guna mendukung terciptanya sinergi yang mampu

mendukung peningkatan daya saing.

Selain itu, pemerintah juga berupaya untuk memperbaiki

iklim usaha, memberikan kepastian usaha melalui revisi

daftar negatif investasi, menjalin dialog tripartit untuk

memperbaiki iklim perburuhan dan mempercepat realisasi

proyek-proyek infrastruktur dasar yang selama ini menjadi

salah satu kelemahan Indonesia.

Dengan mempertimbangkan tantangan dan kesiapan

seluruh pihak terkait, maka Bank Indonesia memprediksikan

bahwa perekonomian tahun 2014 masih dalam tahap

konsolidasi. Pertumbuhan ekonomi diperkirakan membaik

dan berada dalam kisaran 5,8-6,2%. Sementara itu, dari sisi

harga, inflasi diperkirakan berada pada kisaran target 4,5

1%. Pertumbuhan kredit pada kisaran 15-17%, dengan

ditopang pertumbuhan dana pihak ketiga pada kisaran

yang sama. Agenda Pemilu yang berlangsung pada bulan

April (Parlemen) dan Juni (Presiden) 2014 mendatang,

diperkirakan tidak memberikan dampak signifikan terhadap

asumsi pertumbuhan ekonomi di tahun 2014.

TARGET 2014

Mempertimbangkan kondisi perekonomian saat ini dan

prospek industri perbankan nasional ke depan, kami telah

menyusun strategi pertumbuhan di tahun 2014 hingga

beberapa tahun kedepan. Adapun fokus bisnis yang secara

konsisten akan kami kembangkan adalah sebagai berikut:

1. Peningkatan penghimpunan dana pihak ketiga dengan

penekanan pada giro dan tabungan untuk menjaga

cost of fund dengan menggalakkan cross selling dan up

selling;

2. Pengembangan Jaringan ATM, dan pengembangan

fasilitas electronic channel bagi nasabah, seperti Cash

Deposit Machine (CDM), ATM Non Tunai, Internet

Banking, Phone Banking dan Mobile Banking (Simobi);

3. Penyaluran Kredit sesuai dengan profil pendanaan Bank;

4. Meningkatkan fee based income.

strengthen the growth of inclusive financial sector and the

development of UMKM sector to forge strategic alliance that

may support the increase in competitive power.

In addition, the government has also strived to improve

business climate, business confirmation through revision

of negative investment list, build a tripartite dialogue to

improve labor climate and accelerate the completion of basic

infrastructure projects which Indonesia is still weak in.

By taking into account the challenges and the alertness

of all related parties, Bank Indonesia predicted that the

economy in 2014 was still in consolidation stage. The

economic growth is estimated to recover and stay at around

5.8-6.2%. Meanwhile, in view of price, the inflation is

estimated to stand at around 4.5+_ 1%. The credit growth

is at around 15-17%, supported by a growth of third party

fund at the same level. The General Election held on April

(Parliamentary) and June (Presidential) in the upcoming 2014

is most likely not to give significant impact on the economic

growth assumption in 2014.

TARGET 2014

Considering the current economic condition and the outlook

of the future national banking indusry, we have already

prepared a growth strategy for 2014 and the upcoming

years. The business focus that we will consistently develop is

as follows:

1. The increase in third party fund focused on account and

saving accounts to suppress cost of fund by aggressively

introducing cross selling and up selling;

2. Development of ATM Network and electronic channel

development for customers, such as Cash Deposit

Machine (CDM), Non Cash ATM, Internet Banking,

Phone Banking and Mobile Banking (Simobi);

3. Credit disbursement according to Bank funding profile;

4. Improving fee based income

Laporan DireksiBoard of Director Report

30 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

BOARd OF COMMISSIONERS ANd

BOARd OF dIRECTORS

Laporan DireksiBoard of Director Report

31Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

PENUTUP

Atas nama Direksi, kami menyampaikan terima kasih kepada

para pemegang saham atas kepercayaan dan dukungan

yang telah diberikan kepada kami. Kami juga mengucapkan

terima kasih dan penghargaan tertinggi kepada Dewan

Komisaris yang telah memberikan pengarahan dan

bimbingan sehingga Bank Sinarmas berhasil meraih

berbagai prestasi membanggakan sepanjang tahun 2013.

Kepada segenap nasabah dan mitra usaha, kami sampaikan

terimakasih atas kerjasama dan dukungannya.

Penghargaan dan terima kasih juga kami sampaikan kepada

seluruh pegawai atas kerja keras, dedikasi dan kontribusinya

sehingga mengantarkan Bank Sinarmas kepada posisi yang

kuat saat ini. Ke depan, melalui kesungguhan dan kerjasama

yang solid seluruh pihak, kami yakin Bank Sinarmas akan

semakin tumbuh lebih baik.

Jakarta, 25 April 2014

PT. Bank Sinarmas Tbk.

Freenyan Liwang

Direktur Utama / President Director

CLOSiNG STATEMENT

On behalf of the Board of Directors, we would like to convey

gratitude to the shareholders for the trust and support

given to us. We also would like to express gratitude and the

highest appreciation to the Board of Commissioners who

have given direction and guidance so that Bank Sinarmas

can achieve various admiring achievements during 2013. To

all customers and business partners, we extend our gratitude

for their cooperation and support.

Appreciation and gratitude are also directed to all employees

for their hard work, dedication and contribution that can

lead Bank Sinarmas to this strong position. Going forward,

through the perseverance and solid cooperation from all

parties, we believe that Bank Sinarmas can post a more

robust growth.

Laporan DireksiBoard of Director Report

PROFIL

PERUSAHAANCOMPANY PROFILE

03

34 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Identitas PerusahaanCorporate Identity

iNFORMASi PERUSAHAAN

COMPANY iNFORMATiON

Nama Perusahaan Company Name

PT. BANK SINARMAS Tbk.

Kantor Pusat Head Office

Sinar Mas Land Plaza Tower I, 1st & 2nd Floor

Jl. MH. Thamrin No. 51, Jakarta 10350

Tel. (021) 31990101

Fax. (021) 31990401

Kode Saham Share Code BSIM

Swift Code Swift Code SBJKIDJA

Telex Telex 67171 SHINPS IA

i-Telex I-Telex 867171

Status Bank Bank Status Bank Devisa

Modal Capital

Modal Dasar Authorized Capital Rp2.000.000.000.000,-

Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh Issued and Fully

Paid in Capital Rp1.311.688.149.800,-

35Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Sekilas Bank SinarmasBank Sinarmas at a Glance

Sinar Mas Multiartha., Tbk yang merupakan Kelompok

Usaha Sinar Mas yang berada di bawah kelompok usaha

Financial Services mengambil alih PT. Bank Shinta Indonesia

pada tahun 2005, Perbankan yang memulai operasionalnya

pada Maret 1990 ini mengalami perubahan nama menjadi

Bank Sinarmas sejak tahun 2006.

Guna memenuhi arahan Bank Indonesia yakni agar bank-

bank umum berubah menjadi perusahaan Go Public

memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk

memiliki saham-saham yang sebelumnya dimiliki dan

dikelola oleh Perusahaan maka pada tahun 2010 setelah

memperoleh pernyataan efektif dari otoritas berwenang,

Bank sinarmas mencatatkan saham perdananya di Bursa

Efek Indonesia pada 13 Desember dengan meningkatkan

struktur permodalan yang dimiliki sebesar Rp160 miliar dari

sebelumnya Rp568 miliar menjadi Rp728 miliar.

Dengan pertumbuhan usaha yang cukup menggembirakan

dan signifikan membuat minat masyarakat untuk memiliki

saham Bank Sinarmas cukup tinggi hal ini bisa dilihat

dari total aset yang dimiliki pada akhir Desember 2010

sebesar Rp11,2 triliun ditambah dengan pertambahan

pembangunan kantor anak cabang Perusahaan menjadi

110 yang telah tersebar hampir di seluruh Indonesia

dengan melakukan sistem real time on-line dalam teknologi

informasi perbankannya.

Bank Sinarmas dengan konsisten mengembangkan pangsa

pasar ditengah tantangan pasar yang penuh dengan

ketidakpastian. Usaha dan inisiatif sangat diperlukan guna

memenuhi segala kebutuhan nasabah dan masyarakat

Indonesia, maka kegiatan usaha yang semulanya hanya

Sinar Mas Multiartha, Tbk., acts as one of the subsidiary

company of Sinar Mas Group in which it lays under the

Financial Services Business Group who took over PT Bank

Shinta Indonesia in 2005. The merged bank started running

the operational activities in March 1990, and decided to

have name renewal, and became Bank Sinarmas since 2006.

In order to fulfill the vision of Bank Indonesia of having

general banks went publicly, it provides opportunities to

society to own shares that previously belonged to the

company. Thus in 2010, after having the effective mandate

form legal authorities, Bank Sinarmas registered its first

share in Bursa Efek Indonesia (Indonesian Stock Exchange)

in December 13th, by accelerating existing capital aid

structures in the amount of IDR 160 billion, in which the

previous was in the amount of IDR 568 billion and boosted

into IDR 728 billion.

By witnessing the significant and satisfactorily business

growth, it was known that society put a high interest in

owning the shares of Bank Sinarmas. This could be verified

from existing assets listed which belonged to the company

at the end of December 2012, in the amount of IDR 11.2

trillion, with additional of 110 new building belongs to its

subsidiary companies all over Indonesia, by using real time

on-line system in its banking information technology.

Bank Sinarmas consistently escalates market shares in the

middle of unstable market competition. High efforts and

initiatives are required to meet all customers needs and

all citizens in Indonesia, therefore the business activities

which at early times only focused in small, middle, and

36 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

pada pasar pembiayaan usaha kecil, menengah dan mikro

tumbuh dan berkembang menjadi usaha pembiayaan

konsumer dan komersial.

Perbankan memiliki tantangan yang cukup besar dengan

berkembangnya teknologi informasi serba canggih

di masa kini menuntut masyarakat untuk melakukan

kegiatan tidak pada satu tempat saja, dengan alasan

tersebut Bank Sinarmas memberikan fasilitas teknologi

perbankan terintegrasi yang tidak terbatas dan ruang waktu

yakni Phone Banking, Internet Banking, dan Automatic

Teller Machine (ATM). Dengan berjalannya waktu serta

perkembangan teknologi Bank Sinarmas senantiasa

mengembangkan dan meningkatkan kualitas dibidang

teknologi informasi.

Bank Sinarmas senantiasa melangkah maju berkembang

secara berkesinambungan dengan semangat dan komitmen

yang tinggi dari pemegang saham, pengurus dan karyawan

Bank guna meningkatkan mutu pelayanan dengan standar

yang paling tinggi kepada para nasabah Bank disertai

dengan struktur keuangan yang kuat maka kelak akan

menjadikan Bank Sinarmas sebagai Bank Terkemuka di

Indonesia.

Selama tahun 2013 Bank Sinarmas mencatat total aset

sebesar Rp17,45 triliun dimana target yang telah di susun

saat awal tahun sebesar Rp16,82 triliun, penyaluran kredit

Bank mencapai Rp11 triliun, melampaui target awal senilai

Rp9,98 triliun. Sedangkan untuk penghimpunan DPK

tercatat mencapai Rp13,82 triliun, atau di atas target yang

ditetapkan senilai Rp13,15 triliun.

Memberikan layanan yang terbaik dan selalu menjaga

kepercayaan yang diberikan para nasabah menjadi

komitmen yang selalu kami jaga dengan baik demi

berjalannya perbankan Indonesia kearah yang lebih cerah.

Semua staf dan manajemen Bank Sinarmas memiliki

kesamaan visi dan komitmen untuk menjadi mitra terbaik

bagi nasabah.

micro financing market, has expanded to consumer and

commercial financing.

Banking always meets heavy challenges due to the quick

transformation of sophisticated information technology

in this present times, and it pushes the society to do their

activities not only in one place. This certain reason drives

Bank Sinarmas to provide unlimited integrated banking

technology facilities in place and time, in the form of Phone

Banking, Internet Banking, and Automatic Teller Machine

(ATM). Along with the time moves and the technology

advance, Bank Sinarmas continuously develops and

accelerates the quality of information technology field.

Bank Sinarmas unceasingly steps forward in integration

with high spirit and commitment from its stakeholders,

management, and Bank employees, in order to improve

the service quality with the highest possible standards to all

bank customers, along with the strong financial structure,

therefore Bank Sinarmas will be the leading bank in

Indonesia.

During 2013, Bank Sinarmas listed its total assets in the

amount of IDR 17.45 trillion, while the set target at the

beginning of the year was IDR 16.82 trillion. The bank credit

channeling reached IDR 11 trillion, exceeded starting target

which was IDR 9.98 trillion. While in DPK repository, it was

listed as IDR 13.82 trillion, and the result exceeded the set

target, which was able to reach IDR 13.15 trillion.

Giving the best service and maintaining trusts from

customers has been our prior commitment that we endorse

in our true goodwill, in our mutual purpose to have a

brighter Indonesia.

All staff and management Bank Sinarmas possess a vision

and commitment resemblance to become the best partner

for customers.

Sekilas Bank SinarmasBank Sinarmas at a Glance

37Annual Report 2013 PT. Bank SinarmaS Tbk.

Visi dan MisiVision and Mission

MisiMission

VisiVision

1. Memperluas jaringan kantor untuk penetrasi pasar dan pembiayaan pada sentra-sentra

konsumer, UKM dan sektor usaha skala

korporasi.

2. Memperluas basis nasabah, mulai dari nasabah kecil hingga korporasi, melalui

kerjasama dengan lembaga keuangan

maupun mitra usaha lainnya.

3. Meningkatkan kemampuan Teknologi Informasi dan Sumber Daya Manusia dalam

rangka memberikan layanan terbaik melalui

payment system yang lengkap.4. Membudayakan sistem Manajemen Risiko

sesuai dengan prinsip kehati-hatian dan Good Corporate Governance.

1. Expanding the branch network to penetrate

the market and funding at the centers of the

SME and corporate scale business sector.

2. Expanding the customer base, ranging

from small to corporate customers, through

cooperation with financial institutions and

other business partners.

3. Improving the ability of Information

Technology and Human Resources in order

to provide the best service through complete

payment system.

4. Civilize Risk Management system in

accordance with the principles of prudence

and good corporate governance.

Menjadi Bank terkemuka di Indonesia dengan jaringan distribusi yang terintegrasi dan layanan yang prima

Dewan Komisaris beserta Direksi telah membahas secara bersama mengenai Visi dan Misi PT Bank Sinarmas Tbk guna menghadapi rintangan yang ada di dunia Perbankan Indonesia

Board of Commissioners along with Board of Directors has executed a thorough assessment regarding to the vision and mission of PT. Bank Sinarmas Tbk., in strategic preparation to meet the arising challenges in Indonesian Banking sector.

To become the leading bank with complete distribution network and excellent services

38 PT. Bank SinarmaS Tbk. Laporan Tahunan 2013

Bidang UsahaBusiness Lines

Produk dan Jasa

Bank Sinarmas dalam perkembangannya senantiasa

melakukan pembaruan dan terobosan demi memberi

pelayanan maksimal ke para nasabahnya. Dengan

kepercayaan masyarakat Bank Sinarmas mampu bertahan

bahkan menunjukkan pionirnya dalam dunia perbankan.

Sebagai wujud atas kepercayaan tersebut, Bank Sinarmas

terus mendedikasikan diri bagi masyarakat dengan

mengeluarkan produk-produk inovatif serta dapat

dinikmati oleh masyarakat setia perbankkan, melalui

produk-produk yang berkualitas, bermutu serta berdikari

dan bertaraf internasional.

Berikut daftar layanan produk dan jasa Bank Sinarmas :

1. Penghimpunan Dana

a. Tabungan Sinarmas

Merupakan Tabungan yang menjamin keamanan

uang nasabah untuk dapat digunakan kapan saja

saat dibutuhkan, dengan setoran awal sebesar

minimal Rp100.000,-

b. TabunganKu

Tabungan untuk perorangan dengan persyaratan

yang mudah dan ringan guna meningkatkan

budaya menabung serta kesejahteraan masyarakat.

c. Simas Gold

Tabungan dengan hasil maksimal dan fleksibilitas

bagi nasabah, karena memberikan bunga yang

kompetitif dan tetap dapat ditarik kapanpun yang

diinginkan oleh nasabah.

d. Simas Valas

Merupakan rekening simpanan perorangan dalam

mata uang asing dengan tingkat suku bunga

yang menarik dan dapat ditarik sewaktu-waktu

sebagaimana halnya rekening Tabungan.

Saat ini Bank Sinarmas memiliki Simas Valas yang

tersedia dalam mata uang :

USD

SGD

AUD

EUR

CNY

Products and Services

Bank Sinarmas in its development continuously renews and

innovates to give the maximum servi