biodiesel.ppt

22
Biodiesel Kelompok : 9 Adang Rusdaya (0401020036) Dicky Suryadinata (040102023Y) Irsan Helmi (0401020362) Luthfi Izmi Lubis (0401020397) Maulana Ahwaniy (0401020435)

Upload: teknikpembakaran2013

Post on 01-Jan-2016

45 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Biodiesel.ppt

Biodiesel

Kelompok : 9

Adang Rusdaya (0401020036)

Dicky Suryadinata (040102023Y)

Irsan Helmi (0401020362)

Luthfi Izmi Lubis (0401020397)

Maulana Ahwaniy (0401020435)

Page 2: Biodiesel.ppt

History of the Diesel Engine

“The use of vegetable oils for engine fuels may seem insignificant today. But such oils may become in the course of time as important as petroleum and the coal tar products of the present time.”

-- Rudolph Diesel, 1912

Page 3: Biodiesel.ppt

Apakah Biodiesel itu ?

• Biodiesel adalah suatu bahan bakar alternatif yang berupa mono alkil ester dan berasal dari minyak sayuran, lemak binatang dan minyak makan yang didaur ulang.

• Oleh karena bahan pembuatnya tadi, biodiesel ini adalah bahan bakar yang renewable.

• Biodiesel tidak mengandung solar, tetapi dapat dicampur dengan solar untuk menciptakan campuran biodiesel.

• Contoh : B20 (campuran dari 20 persen biodiesel dengan 80 persen solar), B100 (biodiesel murni/100% biodiesel)

Page 4: Biodiesel.ppt

• Biodiesel hanya dapat digunakan pada mesin diesel saja.

• Dimana dalam penggunaanya, mesin diesel tersebut tidak perlu dimodifikasi lagi.

Page 5: Biodiesel.ppt

Pembuatan Biodiesel

• Base catalyzed transesterification dari bahan baku.

• Acid esterification yang kemudian dilanjutkan dengan transesterifikasi dari bahan baku

• Metode catalyst-free supercritical methanol

Page 6: Biodiesel.ppt

Base Catalyzed Transesterification

• Mengubah bahan baku (minyak atau lemak) dengan mereaksikannya dengan alkohol dengan bantuan katalis (biasanya sodium/potassium hidroksida) untuk menghasilkan senyawa metil ester (biodiesel) yang merupakan produk utama dan produk sampingan berupa gliserida.

Page 7: Biodiesel.ppt

Base Catalyzed Transesterification

• Pencampuran antara metanol dan katalis

• Pereaksian antara campuran metanol dan katalis

dengan minyak atau lemak

• Separasi antara senyawa ester dan gliserin

• Pengambilan alkohol

• Netralisasi gliserin

• Pencucian senyawa ester

Page 8: Biodiesel.ppt

Pembuatan Biodiesel

Page 9: Biodiesel.ppt

Acid Esterification

• Dilakukan proses pendahuluan dengan pereaksian dengan metanol dan katalis asam seperti asam sulfur untuk bahan baku yang memiliki kandungan asam lemak bebas yang tinggi sebelum proses transesterifikasi

Page 10: Biodiesel.ppt

Catalyst-free supercritical methanol

• Dalam metode ini tidak digunakan katalis

• Temperatur dan tekanan kerja adalah 350oC dan 30 MPa

Page 11: Biodiesel.ppt

Catalyst-free supercritical methanol

Page 12: Biodiesel.ppt

Esterifikasi

• Alkohol dapat bercampur dengan berbagai jenis asam untuk membentuk ester.

Page 13: Biodiesel.ppt

Aplikasi

• Bidang transportasi, baik darat maupun laut.

• Sebagai bahan bakar alat-alat pertanian.

Page 14: Biodiesel.ppt

Keuntungan Biodiesel

• Biodiesel ini sangat mudah dalam penggunaannya, biodegradable, tidak beracun, dan bebas dari sulfur.

• Bahan bakar alternatif.• Diproduksi dari sumber yang dapat didaur ulang.• Mengurangi emisi racun.• Mengurangi efek rumah kaca.

• Ramah lingkungan.• Meningkatkan ekonomi domestik.

Page 15: Biodiesel.ppt

Keuntungan Biodiesel

• Biodiesel lebih aman dari solar karena lebih sulit terbakar, dengan flashpoint lebih besar dari 150°C, dibandingkan 77°C untuk solar. Sehingga mudah ditangani, disimpan atau dikirim.

Page 16: Biodiesel.ppt

Pengurangan Emisi

Tipe Emisi B100 B20

NOx +6% +1%

Total Unburned Hydrocarbons -56% -11%Carbon Monoxide -43% -13%Particulate Matter -55% -18%

Sulfates -100% -20%

Ozone Potential of SpeciatedHydrocarbons -50% -10%

Carbon Dioxide -78% -16%

Page 17: Biodiesel.ppt

Penggunaan Solar (di AS)

• Produksi biodiesel : 20 juta sampai 25 juta gallons di U.S. pada 2002

US Diesel Fuel Market

On-Highway Diesel56%

Vessel Bunkering

4%

Railroad5%

Electric Utility2%

Oil Company1%

Industrial4%

Off-Highway Diesel

4%Military1%

Residential11%

Farm6%

Commercial6%

Total US Consumption = 54.8 Billion Gallons

Source: National Renewable Energy Laboratory (NREL)

Page 18: Biodiesel.ppt

Hambatan Bagi Perkembangan Biodiesel di Indonesia• Kurangnya pengetahuan mengenai biodiesel

sebagai bahan bakar oleh masyarakat.

• “Unknown” product vs. proven product.

• Kurangnya permintaan dari masyarakat.

• Mahal.

Page 19: Biodiesel.ppt

Saran Untuk Perkembangan Biodiesel di Indonesia• Perlu riset lebih lanjut.

• Adanya minat untuk jangka panjang bagi pengembangan industri berbasiskan biodiesel.

• Memberikan pengetahuan mengenai biodiesel kepada masyarakat.

• Insentif pajak bagi penjual.

• Insentif pajak bagi pembeli.

Page 20: Biodiesel.ppt

Saran Untuk Perkembangan Biodiesel di Indonesia

Policy

Production

Marketing

Page 21: Biodiesel.ppt

Kesimpulan

• Biodiesel merupakan sumber energi alternatif yang dapat diperbaharui

• Biodiesel lebih banyak keuntungannya daripada solar.

• Walaupun saat ini biodiesel masih mahal, tetapi diharapkan pada masa yang akan datang dapat lebih murah, sehingga dapat menggantikan penggunaan bahan bakar solar.

• Penggunaan biodiesel di dunia belum begitu besar karena proses pembuatannya yang mahal dan kompleks.

Page 22: Biodiesel.ppt

Referensi

• www.biodiesel.org

• National Renewable Energy Laboratory

• EPA (Environmental Protection Agency)

• CARB (California Air Resources Board)

• DOE (Department of Energy)