bahan tutorial pediatri (1.1)

Upload: taranida-hanifah

Post on 07-Jul-2018

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Bahan Tutorial Pediatri (1.1)

    1/3

    BAHAN TUTORIAL PEDIATRI (1.1)

     Jump 1

    1. Ketuban

    Amnion (cairan ketuban) adalah cairan yang bening agak kekuning-

    kuningan yang mengelilingi bayi yang belum lahir (janin) selama kehamilan.

    Cairan ini terkandung dalam kantung ketuban. Di dalam rahim, bayi mengapung

    dalam cairan ketuban. Cairan ketuban mengelilingi dan mendukung bayi dalam

    seluruh perkembangannya. umlah cairan ketuban terbesar adalah sekitar !"minggu kehamilan.

    Cairan ketuban yang terlalu sedikit (oligohidramnion) atau terlalu banyak

    (polihidramnion) dapat berbahaya bagi ibu dan bayinya.

    Komposisi cairan amnion#

    a. $%& air  b. '& bahan padat lain, terdiri dari#

    - lektrolit, deriat protein (kreatinin, ureum, dan asam urat), glukosa,

    lemak, dan lemak protein (*os*olipid dan kolesterol).- +ormon (+C ( Human Chorionic Gonadotrophin), + ( Human

     Placental Lactogen# hormon yg dihasilkan plasenta, merangsang

     pertumbuhan dan perubahan dalam metabolisme lemak dan karbohidrat,

     juga penting dalam produksi A/0. erdampak pada rasa sakit dan ngilu saat puting disentuh, payudara membesar), estrogen, progesteron, prolaktin).

    - n2im (seluruh en2im dalam tubuh manusia).- igmen (bilirubin pada a3al kehamilan yang akan menghilang saat hepar

    menjadi matang).- ahan-bahan dari janin seperti rambut, erniks.

    4ungsi air ketuban#

    a. elindung yang akan menahan janin dari trauma akibat benturan. b. 5elindungi dan mencegah tali pusat dari kekeringan, yang dapat

    menyebabkannya  mengerut sehingga menghambat penyaluran oksigen melalui

    darah ibu ke janin.c. Cadangan cairan dan sumber nutrien bagi janin untuk sementara.

    d. 5emungkinkan janin bergerak lebih bebas, membantu sistem pencernaan janin,sistem otot dan tulang rangka, serta sistem pernapasan janin agar berkembang

    dengan baik.e. 5enjaga suhu relati* konstan di sekitar bayi, melindungi dari kehilangan panas.*. /elaput ketuban dengan cairan ketuban di dalamnya merupakan penahan janin

    dan rahim terhadap kemungkinan in*eksi.

    g. ada 3aktu persalinan, air ketuban dapat meratakan tekanan atau kontraks

    dalam rahim, sehingga leher rahim membuka.h. Dan saat kantung ketuban pecah, air ketuban yang keluar sekaligus akan

    membersihkan jalan lahir.i. ada saat kehamilan, air ketuban juga bisa digunakan untuk mendeteksi

    kelainan yang dialami janin, khususnya yang berhubungan dengan kelaina

    kromosom.

    '. 5ekoneum

    5ekoneum adalah *eses (tinja) pertama bayi yang baru lahir, yang kentlengket, dan ber3arna hitam kehijauan. 5ekonium terbuat dari cairan ketuban

    lendir, lanugo (rambut halus yang menutupi tubuh bayi), empedu, dan sel-sel

     berasal dari kulit dan saluran usus. 4eses bayi biasanya berubah dari mekoniu

    tinja kuning kehijauan dalam " 6 7 hari.

    !. 8onus otot8onus (otot) adalah kontraksi otot yang selalu dipertahankan keberadaa

    oleh otot itu sendiri.

    ". 9esusitasi

    Dalam arti luas resusitasi merupakan segala bentuk usaha medis, yang

    dilakukan terhadap mereka yang berada dalam keadaan ga3at atau kritis, untu

    mencegah kematian. Kematian di dalam klinik diartikan sebagai hilangnya

    kesadaran dan semua re*leks, disertai berhentinya perna*asan dan peredaran d

    yang ireersibel. :leh karena itu resusitasi merupakan segala usaha untuk

    mengembalikan *ungsi sistem perna*asan, peredaran darah dan sara*, yang ter

    atau terganggu sedemikain rupa sehingga *ungsinya dapat berhenti se3aktu-3

    agar kembali menjadi normal seperti semula.Kondisi yang memerlukan resusitasi#

    a. /umbatan jalan napas# akibat lendir;darah;mekonium, atau akibat lidah y

     jatuh ke posterior. b. Kondisi depresi pernapasan, akibat obat-obatan yang diberikan kepada ib

    misalnya obat anestetik, analgetik lokal, narkotik, dia2epam, magnesiumsul*at, dsb.

    c. Kerusakan neurologis.d. Kelainan;kerusakan saluran napas atau kardioaskuler atau susunan sara

     pusat, dan;atau kelainan-kelainan kongenital yang dapat menyebabkan

    gangguan pernapasan;sirkulasi.

  • 8/19/2019 Bahan Tutorial Pediatri (1.1)

    2/3

    e. /yok hipoolemik, misalnya akibat kompresi tali pusat atau perdarahan.

    7.

  • 8/19/2019 Bahan Tutorial Pediatri (1.1)

    3/3

    >. /kor AA9    8. 8:9C+