bab 7 regresi logistik

Upload: cici-cweety-chaniago

Post on 09-Oct-2015

19 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

geo

TRANSCRIPT

BAB 7REGRESI LOGISTIK

7.1 MODEL REGRESI LOGISTIKRegresi logistic merupakan salah satu model statistic yang dapat digunakan untuk menganalisa pola hubungan antara sekumpulan vaiabel inependen dengan variable dependen bertipe kategorik atau kuantitif. Banyaknya kategori dari variable dependen dapat terdiri atas dua kemungkinan nilai (dikotomi), sepertti ya/tidak , sukses/gagal, dan lain-lain atau bisa juga lebih dari dua kategori (polikotomi), seperti: sangat tidak setuju, tidak setuju, dan sangat setuju. Pada buku ini hanya akan mempelajari model regresi logistic dikotomi. Tujuan utama dari analisis regresi logistic adalah :1. Memprediksi probablitas terjadinya evet atau tidak terjadinya event (terjadinya nono-event) berdasarkan nlai-nilai predictor yang ada. Event merupakan status variable respons yang menjadi pokok perhatian (biasanya diberi nilai kode yang lebih tinggi daripada non-event).2. Mengklasifikasikan subjek peneliti berdasarkan ambang nilai (threshold) probablitas.Model regresi logistic diantaranya dalah model logit dan probit.