asmaul husna

8
Pendidik an Agama Islam Asmaul Husna Al Wakil

Upload: audicb

Post on 03-Aug-2015

177 views

Category:

Education


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Asmaul husna

Pendidikan Agama IslamAsmaul Husna

Al Wakil

Page 2: Asmaul husna

Kelompok 2 :Nama Anggota :Arif Hariyadi (05) Audi Cipta B. (06)

Diajeng Iza M. (10)

Ervita Nurva S. (13)

Fetrin Puri K. (14)

Nur Azizah (26)

Priela Clarelita (28)

Putri Indah L. (30)

Raufida Nafi’ (33)

Page 3: Asmaul husna

Al Wakil (Maha Mewakili/Penolong)

Al wakil berasal dari kata wakala yangartinya menyerahkan dan mempercayakansuatu urusan kepada orang lain (mewakilkan).

Dalam konteks asmaul husna, Allah al-Wakiildapat berarti kita menyandarkan segala urusankita kepada Allah SWT.

Page 4: Asmaul husna

Dalil yang membahas tentang Al-Wakil1. QS. Ali Imran/3 : 173 menyebutkan :

Artinya:

orang-orang (yang mentaati Allah dan Rasul) yang kepada

mereka ada orang-orang yang mengatakan:

"Sesungguhnya manusia telah mengumpulkan pasukan

untuk menyerang kamu, karena itu takutlah kepada

mereka", Maka Perkataan itu menambah keimanan mereka

dan mereka menjawab: "Cukuplah Allah menjadi penolong

Kami dan Allah adalah Sebaik-baik Pelindung".

Page 5: Asmaul husna

2. QS. Annisa/4 : 132

Artinya: “dan kepunyaan Allah-lah apa yang di langit dan apa yang di bumi. cukuplah Allah sebagai Pemelihara”.

Page 6: Asmaul husna

Dari asma Allah al-Wakiil ini kemudian lahirlah konsep tawakal.

Tawakkal dalam bahasa Indonesia dapat disamakan dengan optimis,

yakin bahwa Allah selalu memberikan yang terbaik untuk kita.Dari asma

Allah al-Wakiil ini pula dapat ditemukan keindahan ajaran Islam tentang

takdir. Dalam ajaran Islam dijelaskan bahwa takdir manusia semua telah

diatur oleh Allah. Rizkinya, usianya, jodohnya dan lain-lain. Kita tidak

tahu apakah akan menjadi orang kaya atau miskin, berumur panjang atau

pendek, dapat perawan/perjaka atau kakek/nenek. Karena kita tidak tahu

takdir kita, maka wajib kita untuk berikhtiar.

Namun ingat, jika gagal, Allah adalah al-Wakiil. Dia siap membantu

kita menyelesaikan masalah kita. Menghadaplah kepadaNya kapanpun

Kita butuh. Dimana? Kita dapat menemui dan berbincang/konsultasi

dengan Allah di ruangan khusus yang disebut tempat sujud. Masjid

menjadi tempat konsultasi kita dengan Allah berkaitan dengan laporan

perkembangan tugas kita sebagai wakil-Nya. Kapan? Jika kita ingin

langsung diterima di ruangan-Nya, maka carilah waktu dimana manusia

yang lain sedang istirahat yakni pada saat tengah malam. 

Page 7: Asmaul husna

Pemberian pada Anak Yatim

Page 8: Asmaul husna

THANKS FOR YOUR ATTENTION