analisis rekapitulasi hasil sementara pileg 2014

11
ANALISIS REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG 2014 NURUL HIDAYATI 13417144002 ILMU ADMINISTRASI NEGARA

Upload: morela

Post on 05-Jan-2016

75 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ANALISIS REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG 2014. NURUL HIDAYATI 13417144002 ILMU ADMINISTRASI NEGARA. 55. PENDAHULUAN. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

ANALISIS REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG

2014

NURUL HIDAYATI13417144002

ILMU ADMINISTRASI NEGARA

Page 2: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

PENDAHULUAN

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Page 3: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

PDI Perjuangan memimpin perolehan suara dalam pemilu legislatif, Rabu (9/4). Berdasarkan hasil quick count atau hitung cepat yang diadakan berbagai lembaga survey, PDI Perjuangan unggul dengan perolehan suara hampir 20 persen, disusul urutan kedua Partai Golkar dan ketiga Gerindra. Sedangkan, PBB dan PKPI diprediksi terpental tidak punya wakil di parlemen karena suaranya tidak signifikan.

Selain itu terjadi banyaknya kecurangan pada pemilihan legislatif 2014 diantaranya Pengalihan atau penggelembungan suara , serangan fajar.

PENDAHULUAN

Page 4: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

Nama Partai Tahun2004 2009 2014

(sementara)Partai NasDem 0 0 6,27%Partai Kebangkitan Bangsa 10,57% 4,94% 9,07%PKS 7,34% 7,88% 6,61%PDIP 18,53% 14,03% 19,77%Partai Golkar 21,58% 14,45% 14,61%Partai Gerindra 0 4,46% 11,80%Partai Demokrat 7,45% 20,85% 9,73%PAN 6,44% 6,01% 7,47%PPP 8,15% 5,32% 7,08%Partai HANURA 0 3,77% 5,26%Partai Bulan Bintang 2,62% 1,79% 1,36%PKPI 1,26% 0,90% 0,97%

TABEL PERBANDINGAN PEROLEHAN SUARA PARTAI PADA PEMILU 2004 DAN 2009

Page 5: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

Partai

NasDem

Partai

Keban

gkita

n Bangsa PKS

PDIP

Partai

Golkar

Partai

Gerindra

Partai

Demokra

tPAN

PPP

Partai

HANURA

Partai

Bulan Bintan

gPKPI

0

0.05

0.1

0.15

0.2

0.25

Perbandingan Perolehan Suara Partai Pada Pemilu Tahun 2004 dan 2009

Tahun 2004Tahun 2009Tahun 2014 (sementara)

Nama Partai

GRAFIK PERBANDINGAN SUARA PARTAI POLITIK PADA PEMILU TAHUN 2004 DAN

2009

Page 6: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

PEMBAHASAN Tahun 2004

Berdasarkan pada grafik perbandingan perolehan suara partai pada pemilu tahun 2004 dapat diketahui :

1. Partai Golkar memperoleh persentase yang tertinggi diantara 11 partai politik lainnya yaitu memperoleh 21,58% . Dan yang memperoleh persentase terendah adalah Partai PKPI dengan persentase 1,26% disusul Partai Bulan Bintang 2,62%. Partai politik lain mendapatkan pesentase diantara 6 sampai 19 persen.

2. Urutan hasil perolehan suara pemilu 2004 Golkar- PDIP- PKB- PPP- Demokrat PKS- PAN- PBB- PKPI

13%

9%

22%

26%

9%

8%

10%

3%

Tahun 2004

Partai NasDemPartai Kebangkitan BangsaPKSPDIPPartai GolkarPartai GerindraPartai DemokratPANPPPPartai HANURAPartai Bulan Bintang

Page 7: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

Tahun 2009

Berdasarkan pada grafik perbandingan suara partai pada pemilu tahun 2009 terdapat perubahan persentase diantara 11 partai poltik.

1. Persentase tertinggi diperoleh Partai Demokrat yaitu 20,85. Partai politik yang memperoleh pesentase yang terendah adalah Partai bulkan bintang dan PKPI

2. Urutan hasil suara parpol pada pemilu 2009 Demokrat- Golkar- PDIP- PKS- PAN- PPP- PKB- Gerindra- Hanura- PBB- PKPI

6%

9%

17%

17%

5%

25%

7%

6%

4%

2% 1%

Tahun 2009

Nama PartaiPartai NasDemPartai Kebangkitan BangsaPKSPDIPPartai GolkarPartai GerindraPartai DemokratPANPPPPartai HANURAPartai Bulan BintangPKPI

Page 8: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

Tahun 2014 (sementara)

Berdasarkan pada grafik perbandingan suara partai pada pemilu tahun 2014 tetapi masih sementara terdapat perubahan persentase diantara 11 partai poltik.

1. Partai yang memiliki peserntase yang tertinggi adalah PDIP yaitu dengan pesentase 19,77%. Dan yang memiliki pesentase yang terendah adalah Partai Bulan Bintang dan PKPI dengan masing 1,36% dan 0,97%, karena selama 3 tahun berturut-turut tidak ada progess dipastikan tidak mendaptkan kursi di senayan.

2. Urutan hasil parpol 2004 semetara PDIP- GOLKAR- Gerindra- Demokrat- PKB- PAN-PKS NasDem- HANURA- PBB- PKPI

6%

9%

7%

20%

15%

12%

10%

7%

7%

5%

1% 1%

Tahun 2014 ( sementara)

Partai NasDemPartai Kebangkitan BangsaPKSPDIPPartai GolkarPartai GerindraPartai DemokratPANPPPPartai HANURAPartai Bulan BintangPKPI

Page 9: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

• Berdasarkan hasil quick count sementara pileg 2014 dimenangkan oleh partai politik PDIP. Hasil yang diperoleh oleh partai politik PDIP yang meningkat diprediksi karena

adanya pencintraan JOKOWI dalam partainya yang akan maju dalam pilpres 2014. JOKOWI adalah sosok yang dikenal oleh masyarakat luas adalah seorang pemimpin yang dinilai sangat

merakyat.• Selain itu Demokrat yang tahun lalu memperoleh suara

terbanyak tahun ini menurun disebabkan oleh banyaknya kader dari partai demokrat yang melakukan korupsi sehingga banyak

rakyat yang tidak lagi percaya dengan partai demokrat.

ANALISIS HASIL PILEG 2014

Page 10: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

Perolehan suara dalam pemilihan umum yang diperoleh oleh partai politik peserta pemilu

dapat mengalami kenaikan maupun penurunan. Setiap partai politik dapat

memperoleh suara terbanyak dapat disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya adalah

1. Pengkaderan dari setiap partai politik.

2. Tokoh teladan dalam partai politik

3. Isu yang terjadi dalam partai poltik

KESIMPULAN

Page 11: ANALISIS REKAPITULASI  HASIL SEMENTARA PILEG 2014

TERIMA KASIH