analisis karakteristik arester 6 kv dengan cara uji resistans isolasi dan uji tegangan

2

Click here to load reader

Upload: umar-mahmud

Post on 07-Jul-2018

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Analisis Karakteristik Arester 6 Kv Dengan Cara Uji Resistans Isolasi Dan Uji Tegangan

8/18/2019 Analisis Karakteristik Arester 6 Kv Dengan Cara Uji Resistans Isolasi Dan Uji Tegangan

http://slidepdf.com/reader/full/analisis-karakteristik-arester-6-kv-dengan-cara-uji-resistans-isolasi-dan-uji 1/2

 ANALISIS KARAKTERISTIK ARESTER 6 kV DENGAN

CARA UJI RESISTANS ISOLASI DAN UJI TEGANGAN

Penulis

 Adi Setyawan Jati

Pembimbing: Prof. Dr. Ir. T. Haryono, M.Sc,

ABSTRACT: An electricity power system is able to receive faults which cause stopped electricity power distribution.

One of faults source which probably occurs is damaged insulation system because of an over voltage which caused by

switching operation or lightning surge. Lightning protection, a protection device as like an arrester and switching surge

device must able to protect electricity devices by limiting over voltage surges and flowing into the ground. Limit value

of lightning impulse withstand is called Basic Impulse Level BIL . All of devices and its components must have BIL value

above protection level system. This research investigates arrester 6 kV characteristics to determine quality level

whereas this application for protection device of over voltages. Using this research, expectation thing is understood

suitable arrester choosing, so it will yield surely solution for installation in real application to accomplish over voltages.

Arrester characteristics are analyzed by insulation test, breakdown voltage test, and also impulse voltage test.

Evaluations from these test can determine that arrester characteristics. Insulation testing result concerning in

polarization index, it is obvious presence of moisture on arrester insulation which can causes surface leakage current

dominates overall test current. Residual voltage which has obtained by this resarch for 40 kV until 100 kV impulse

voltage in range is 14,98 kV until 23, 59 kV in range. It is caused by the more impulse voltage applied, the more

sparkover voltage occurred between sparkgaps, so residual cumulative voltage is larger. Breakdown voltage point for

AC voltage is 14 kV, and breakdown voltage point for DC voltage is 17 kV. Arrester testing results can be concluded

that arrester still in good condition, because it can operate normally to cut off impulse voltage.

INTISARI: Suatu sistem tenaga listrik dapat mengalami gangguan yang mengakibatkan terhentinya penyaluran daya

listrik. Salah satu penyebab gangguan yang mungkin terjadi adalah rusaknya sistem isolasi karena pengaruh tegangan

lebih akibat operasi pensaklaran maupun akibat surja petir. Pengaman petir, yaitu perangkat pengaman seperti arester,

maupun pengaman surja hubung harus bisa melindungi peralatan listrik dengan cara membatasi surja tegangan lebih

dan mengalirkannya ke tanah. Batas ketahanan impuls petir disebut sebagai Basic Impulse Level BIL 

. Semua peralatan

dan komponen‐komponennya harus mempunyai BIL di atas level sistem proteksi. Penelitian ini menyelidiki

karakteristik arester 6 kV untuk menentukan tingkat kualitas arester tersebut dalam aplikasinya sebagai peralatanpengaman terhadap tegangan lebih. Dengan penelitian ini diharapkan dapat diketahui pemilihan arester yang tepat,

sehingga akan memberikan hasil yang terjamin dalam aplikasi pemasangan arester di lapangan dalam menangani

tegangan lebih. Karakteristik arester dianalisis dengan cara pengujian isolasi, pengujian tegangan dadal, maupun

pengujian tegangan impuls. Evaluasi pengujian dapat menentukan karakteristik arester tersebut. Hasil pengujian isolasi

mengenai indeks polarisasi ternyata terdapat kelembaban pada isolasi arester yang menyebabkan arus bocor

permukaan mendominasi keseluruhan komponen arus pengujian. Tegangan residu yang didapatkan pada hasil

penelitian ini dalam rentang tegangan impuls 40 kV hingga 100 kV yakni sebesar 14,98 kV hingga 23, 59 kV. Hal ini

disebabkan oleh semakin besar tegangan impuls, maka semakin besar pula tegangan percikan antar sela percikan,

sehingga tegangan residu kumulatifnya semakin besar. Nilai tegangan dadal AC sebesar 14 kV sedangkan tegangan

dadal DC sebesar 17 kV. Hasil pengujian arester dapat disimpulkan bahwa arester masih dalam kondisi baik, karena

masih dapat beroperasi normal dalam memotong tegangan impuls.

Kata kunci   Arester , Resist ans Isolasi, Basic Insulation Level, Tegangan Impuls

Program Studi   TEKNIK ELEKTRO UGM

No Inventaris

Deskripsi

Bahasa   Indonesia

Jenis   Skripsi

Page 2: Analisis Karakteristik Arester 6 Kv Dengan Cara Uji Resistans Isolasi Dan Uji Tegangan

8/18/2019 Analisis Karakteristik Arester 6 Kv Dengan Cara Uji Resistans Isolasi Dan Uji Tegangan

http://slidepdf.com/reader/full/analisis-karakteristik-arester-6-kv-dengan-cara-uji-resistans-isolasi-dan-uji 2/2

Data & Software Maintenanced by UGM Library

Penerbit   [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada, 2013

Lokasi   Perpustakaan Pusat UGM

File

Tulisan Lengkap dapat Dibaca di Ruang Tesis/Disertasi

[ S1-2013-269084-abstract.pdf ]

[ S1-2013-269084-bibliography.pdf ]

[ S1-2013-269084-chapter1.pdf ]

[ S1-2013-269084-chapter5.pdf ]

[ S1-2013-269084-tableofcontent.pdf ]

[ S1-2013-269084-title.pdf ]

 Anda da pat mengecek keters ediaan versi ce tak dari pe nelitian ini melalui petuga s kami dengan mencata tnomor inventaris di atas (apabila ada)Ketentuan Layanan:

1. Pemustaka diperkenankan mengkopi cover, abstrak, daftar isi, bab pendahuluan, bab penutup/kesimpulan, daftar pusatak 

2. Tidak diperbolehkan mengkopi Bab Tinjauan Pustaka, Bab Pembahasan dan Lampiran (data

perusahaan/ lembaga tempat penelitian)3. Mengisi surat pernyataan, menyertakakan FC kartu identitas yang berlaku

<< kembali

Tentang ETD | Kontak Kami | All Right Reserved © Universitas Gajah Mada 2010