analiasa nilai agunan dari nilai pasar dan nilai sewa rumah

Upload: alpohan

Post on 22-Feb-2018

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    1/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    INTISARI

    Agunan merupakan hal yang paling

    diutamakan untuk mendapatkan keyakinan

    bagi bank atas dana yang disalurkan dalam

    bentuk kredit. Salah satu barang yang dapat

    dijadikan agunan adalah real property atau

    properti yang berupa tanah dengan segala

    sesuatu yang melekat padanya. Dalam

    perkreditan perlu dilakukan penilaian

    terhadap properti yang dijadikan agunan.

    Tugas akhir ini bertujuan untuk melakukan

    analisa nilai agunan dari nilai pasar dan nilai

    sewa pada properti yang berupa rumah

    tinggal.Nilai Pasar properti didapat dari nilai pasar

    tanah ditambah nilai pasar bangunan

    sedangkan nilai sewa properti didapat dari

    nilai pasar properti di kali dengan Yield

    untuk Tanah & angunan ! tahun. Yieldatau

    yieldto maturity dapat dide"inisikan sebagai

    tingkat bunga yang ditawarkan oleh pasar

    untuk membeli sebuah aset keuangan #tidak

    hanya terbatas pada obligasi semata$ dengan

    tujuan untuk menukar uang saat ini dengan

    uang di masa yang akan datang. setelah

    didapat nilai sewa properti kemudian dikali

    dengan Discount factor ! "aktor diskonto.

    Discount factor!"aktor diskonto adalah

    bilangan kurang dari % #satu$ yang dipakai

    untuk mengalikan suatu jumlah nilai dimasa

    yang akan datang #future value$ supaya

    menjadi nilai sekarang #present value$ maka

    didapat nilai sewa properti.

    ASTRA'

    (ollateral is the main )on)ern "or the bank

    to get a )on*i)tion "or "unds disbursed in the

    "orm o" )redit. +ne o" the items that )an be

    used as )ollateral is real property or property

    in the "orm o" land with e*erything atta)hed

    to it. +" )redit needs to be assessed against

    the property as )ollateral.

    This thesis aims to analy,e the *alue o" the

    )ollateral and the market *alue o" the rental

    *alue o" a residential property.

    The market *alue o" the property obtained

    "rom the market *alue o" the land plus the

    market *alue o" the building while the rental

    *alue o" the property obtained "rom the

    market *alue o" the property at the time the

    -ield to and & uilding ! year. -ield or

    yield to maturity )an be de"ined as the rate

    1

    ANALISA NILAI AGUNAN DARI NILAI PASAR DAN NILAI SEWA RUMAH

    TINGGAL JALAN AW SYAHRANIE KOTA SAMARINDA PROVINSI

    KALIMANTAN TIMUR

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    2/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    o" interest o""ered by the market to buy a

    "inan)ial asset #not just limited to mere

    bond$ in order to e/)hange the money at this

    time with money in the "uture. a"ter a)0uiredproperty rental *alues and then multiplied by

    the Dis)ount "a)tor ! "a)tor dis)ount.

    Dis)ount "a)tor ! dis)ounting "a)tor is a

    number less than % #one$ used to multiply

    the number o" *alues in the "uture #"uture

    *alue$ in order to present *alue #present

    *alue$ the importan)e o" the rental *alue o"

    the property.

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1.Latar Belakan

    Penilaian atau appraisal merupakan

    salah satu sektor jasa yang dapat berperan

    penting dalam menentukan nilai ekonomis

    aset dan potensi harta kekayaan. Di

    Indonesia penilaian atau appraisal atau

    penilaian belum dikenal se)ara umum. 1al

    ini karena appraisal masih dalam tahap

    pertumbuhan #2DI1 P' RI 3445$.

    6mumnya jasa appraisal atau penilaian

    digunakan institusi keuangan dalam menilai

    suatu properti. Salah satu institusi keuangan

    tersebut adalah ank.

    Salah satu )ontoh agunan yang

    menjadi obyek penelitian pada tugas akhir

    ini adalah properti berupa rumah tinggal di

    2alan A7 Syahrani Perum 8illa Tamara

    'ota Samarinda. Rumah tinggal tersebut

    milik seorang nasabah yang mengajukan

    permohonan kredit pada suatu bank.

    Nasabah tersebut memerlukan tambahandana untuk meningkatkan bisnis yang

    dimilikinya. 'etika nasabah suatu bank

    membutuhkan tambahan dana #kredit$ dan

    hartanya menjadi agunan bank maka perlu

    dilakukan penilaian terhadap agunan

    tersebut. Tentang Agunan 'redit bahwa

    penilaian tersebut harus lebih dititikberatkan

    kepada penerapan metode 9 metode

    pendekatan yang dapat menghasilkan

    taksiran dan opini yang paling mendekati

    kebenaran tentang Nilai Pasar 7ajar

    sehingga selanjutnya akan diperoleh Nilai

    ikuidasi Proyeksi Nilai Pasar 7ajar dan

    Proyeksi Nilai ikuidasi dari barang yang

    bersangkutan.Tugas akhir ini mengangkat topik

    :anajemen 'onstruksi yaitu )abang ilmu

    teknik sipil yang mempelajari masalah

    dalam proyek konstruksi yang berkaitan

    dengan aspek ekonomi. entuk

    permasalahan ekonomi yang

    melatarbelakangi tugas akhir ini adalah

    penentuan nilai agunan rumah tinggal milik

    nasabah tersebut. Pada dasarnya dalam

    proses penilaian digunakan beberapa metode

    antara lain metode perbandingan data pasar

    metode kalkulasi biaya dan metode

    2

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    3/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    pendekatan pendapatan. Namun penilaian

    agunan rumah tinggal dalam tugas akhir

    tidak menggunakan metode pendekatan

    pendapatan karena properti ini bukan tempatusaha dan tidak menghasilkan pendapatan

    tetapi disisi lain apabila rumah tinggal

    tersebut disewakan maka menghasilkan

    pendapatan maka selain nilai pasar rumah

    tersebut disini akan dihitungkan nilai sewa

    untuk rumah tersebut.

    Dari uraian tersebut di atas maka

    penulis melakukan penelitian pada

    penentuan nilai agunan rumah tinggal milik

    nasabah tersebut di atas untuk menganalisis

    dan menentukan nilai agunan rumah tinggal

    dalam rangka menyelesaikan tugas akhir

    atau skripsi sarjana S% Teknik Sipil

    6ni*ersitas %; Agustus %5 ?Analisa NilaiAgunan Dari Nilai Pasar dan Nilai Sewa

    Rumah Tinggal Jalan AW Syahranie Kota

    Samarinda.

    1.!.R"#"$an Ma$ala%

    Dari latar belakang diatas

    didapatkan rumusan masalah yaitu%. erapa indikasi nilai pasar tanah

    tersebut @

    3. erapa indikasi nilai bangunan

    rumah tinggal tersebut @

    . erapa nilai agunan yang akan di

    keluarkan oleh pihak perbankkan

    apabila rumah tersebut di jadikan

    jaminan di perbankkan@

    %. :engetahui indikasi nilai pasar

    tanah dengan metode perbandingan

    data

    pasar.3. :engetahui indikasi nilai

    bangunan tersebut dengan

    metode kalkulasi biaya.. :engetahui nilai agunan dari

    rumah tinggal tersebut dengan

    analisa perbankkan.

    %. :embahas analisa nilai agunan

    berupa rumah tinggal.

    3. Analisa nilai pasar

    menggunakan 3 metode yaitu

    metode perbandingan data pasar

    dan metode kalkulasi biaya.

    . Analisa nilai sewa

    menggunakan % metode yaitu

    metode pendekatan pendapatan.

    1.). Man*aat Penel+t+an

    3

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    4/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    :an"aat yang ingin di)apai dalam

    tugas akhir adalah sebagai berikut >%. :engetahui indikasi nilai pasar

    tanah dan bangunan beserta sarana

    pelengkap dengan metode

    :arket Data Approa)h

    #Perbandingan Data

    Pasar$ dan (ost Appro)ah

    #:etode iaya$ jadi apabila nilai

    pasarproperti tersebut sudah di dapat

    kita mengetahui harga jual atau nilai

    pasar properti tersebut.3. :engetahui nilai agunan dari

    rumah tinggal tersebut apabila

    rumah tinggal tersebut di

    jaminkan di perbankkan.

    . :engetahui nilai sewa dari

    rumah tinggal tersebut dengan

    metode pendekatan pendapatan

    apabila rumah tinggal tersebutdi sewakan.

    BAB II

    DASAR TEORI

    !.1. De*+n+$+ ,an Ter#+n-l-+

    Penilaian atau appraisal yang

    dide"inisikan sebagai proses

    mengestimasi nilai merupakan hal

    yang relati" baru karena itu perlu

    dipahami beberapa istilah yang

    dipakai dalam tugas akhir ini.

    eberapa de"inisi yang dipakai

    dalam tugas akhir ini adalah >

    %. Penilai adalah seorang yang

    memiliki kuali"ikasi kemampuan

    dan pengalaman yang sehariBhari

    melakukan kegiatan praktek

    penilaian sesuai dengan bidang

    dan keahlian yang dimiliki baik

    penilai internal maupun penilai

    eksternal.

    a. Penilai Internal adalah

    penilai yang berkerja di

    salah satu entitas yang

    memiliki asset.

    b. Penilai Cksternal adalah

    penilai yang tidak

    mempunyai hubungan

    se)ara material dengan

    entitas pemberi tugas atau

    obyek yang dinilai dan

    sebaliknya pemberi tugas

    tidak memiliki

    kepentingan "inansial

    ataupun terhadap penilai

    baik langsung maupun

    tidak langsung.

    3. Nilai adalah sesuatu yang

    ?sepatutnya dibayar oleh

    seorang pembeli atau diterima

    4

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    5/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    oleh penjual dalam sebuah

    transaksi dan harga adalah apa

    yang akhirnya disetujui.

    #1idayati dan 1arjanto 344$

    . Pasar adalah lingkungan dimana

    barang dan jasa diperdagangkan

    antara pembeli dan penjual

    melalui mekanisme harga #SPI

    344; 'onsep & Prinsip 6mum

    Penilaian$.

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    6/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    %55G tentang Perbankan pasal %

    ayat 3$.

    ;. 'redit adalah penyediaan uang

    atau tagihan yang dapat

    dipersamakan dengan itu

    berdasarkan persetujuan atau

    kesepakatan pinjamBmeminjam

    antara bank dengan pihak lain

    yang mewajibkan pihak

    peminjam untuk melunasi

    utangnya setelah jangka waktu

    tertentu dengan pemberian bunga

    #66 RI No.%4 Tahun %55G

    tentang Perbankan pasal % ayat

    %%$.

    G. ank adalah badan usaha yang

    menghimpun dana dari

    masyarakat dalam bentuk

    simpanan dan menyalurkannya

    kepada masyarakat dalam bentuk

    kredit dan atau bentukBbentuk

    lainnya dalam rangka

    meningkatkan tara" hidup rakyat

    banya #6ndangBundang Negara

    Republik Indonesia Nomor %4

    Tahun %55G tentang Perbankan

    pasal % ayat $.

    BAB III

    METODOLOGI

    &.1. L-ka$+ Penel+t+an

    Rumah tinggal yang menjadi

    objek penelitian beralamat di 2alan

    A7 Syahranie Perumahan 8illa

    Tamara lok + No. 3 'ota

    Samarinda dengan luas tanah 3GF

    m3 dan luas bangunan 33G m3.

    erikut ini beberapa data mengenai

    rumah tinggal yang dijadikan agunan

    kredit.

    A. okasi +bjek

    Hambar %.%. okasi +bjek

    Denah okasi

    6

    Jalan AW Sa%ran+ Per"#

    V+lla Ta#ara Bl-k O N- !/

    Sa#ar+n,a

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    7/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    Hambar %.3. Denah okasi

    . 6raian +bjek

    erlantai 3 #satu$ Pondasi

    pasangan batu gunung dan beton

    bertulang Dinding pasangan batu

    bata diplester Atap Henteng

    keramik Rangka kayu antai

    keramik dan sebagian Hranit

    angitBlangit Hypsum Partisi

    pasangan batu bata diplester

    sebagian dilapisi wallpaper

    2endela Pasangan kayu B ka)a

    Pintu panel kayu asilitas listrik

    PN 3.344 watt Air PDA:.

    &.&. Data Penel+t+an

    %. De"inisi dan Permasalahan

    :emahami suatu permasalahan

    agar didapatkan )ara atau metode

    dalam menyelesaiakanpermasalahan tersebut.

    3. Pengumpulan Data eberapa jenisdata yang digunakan dalam tugas

    akhir yaitu>

    a. Data Primer adalah data yang

    didapat dari sumber pertama

    atau data hasil dari

    wawan)ara.

    b. Data Sekunder adalah data

    berupa naskah atau dokumenyang telah diolah oleh pihakB

    pihak tertentu.

    &.(. Met-,e Anal+$a Data

    Analisa data metode perbandingan

    data pasar

    a. 1arga jual properti

    pembanding didapat saatpengumpulan data

    b. :elakukan penyesuaian pada

    properti pembanding denganmetode indeks

    ). :enyimpulkan indikasi nilai

    properti

    Analisa data metode pendekatan biaya

    a. :enentukan nilai pasar tanah

    dengan metode perbandingan data

    pasar

    b. :enghitung biaya reproduksi baru

    dengan metode unit terpasang

    ). :enghitung jumlah penyusutan yang

    terjadi

    7

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    8/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    d. :enyimpulkan indikasi nilai property

    &.). N+la+ Pa$ar Pr-0ert+

    Didapatkan dengan merenkonsiliasi

    nilai pasar yang diperoleh dari dua

    metode penilaian.

    Nilai pasar tanah dan Nilai pasar

    bangunan

    a. Nilai pasar tanah didapat dari

    metode perbandingan data pasar

    b. Nilai pasar bangunan didapatdari nilai pasar properti dikurangidengan

    nilai pasar tanah #1andoko%55G$.

    &.. N+la+ A"nan

    Penentuan nilai agunan didasarkan

    pada >

    a. Nilai pasar wajar

    Nilai pasar wajar tanah dan

    bangunan didapat dari nilai pasar

    tanah dan bangunan.

    b. Nilai ikuiditas

    Nilai likuiditas tanah

    maksimum G4J dari nilai pasar

    wajar tanah dan nilai likuiditas

    bangunan maksimum ;4J darinilai pasar wajar bangunan

    BAB IV

    ANALISA NILAI PASAR DAN NILAI

    AGUNAN

    (.1. Ga#2aran U#"# O2'ek Penel+t+an

    Properti yang dinilai merupakan

    rumah tinggal yang memiliki serti"ikat

    hak milik luas tanah 3GF m3 dan luas

    bangunan 33G m3. Rumah tinggal ini

    dibangun pada tahun 34%4 berlokasi di

    2alan A7 Syahrani Perum 8illa

    Tamara lok + No 3 'ota Samarinda.

    okasi rumah tinggal berdekatan

    dengan pusat pendidikan pusat

    perbelanjaan dan usaha dagang

    lainnya. Rumah tinggal ini merupakan

    bangunan berlantai 3 #dua$ dengan

    pondasi pasangan batu gunung dan

    beton setempat dinding pasangan batu

    bata diplester dan di )at sebagian

    dilapisi wallpaper atap genteng

    dengan rangka kayu lantai keramik

    dan sebagian granite jendela kayu B

    ka)a pintu panel kayu serta memiliki

    "asilitas listrik dan air PDA:.

    (.!. Anal+$a N+la+ Pa$ar Met-,e

    Pen,ekatan B+aa

    Analisa nilai pasar rumah

    tinggal 2alan A7 Syahrani Perum

    8illa Tamara lok + No 3 'ota

    Samarinda. ini menggunakan metode

    pendekatan biaya yaitu dengan

    menjumlahkan nilai pasar tanah

    dengan nilai pasar bangunan. Nilai

    pasar tanah dihitung dengan

    menganggap tanah tempat rumah

    8

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    9/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    tinggal ini berdiri sebagai tanah

    kosong kemudian membandingkan

    harga tanah masing B masing data

    pembanding. Sedangkan nilai

    bangunan dihitung dengan )aramengurangi biaya reproduksi atau

    membangun baru bangunan dengan

    penyusutan bangunan pada saat

    rumah tinggal dinilai. iaya

    membangun baru yang akan

    dhitunng adalah biaya membangun

    baru rumah tinggal 2alan A7

    Syahrani Perum 8illa Tamara lok +

    No 3 'ota Samarinda dan biaya

    membangun baru properti

    pembanding. iaya membangun baru

    properti pembanding digunakan

    untuk mengestimasi nilai tanah

    properti pembanding yang akan

    digunakan untuk mengestimasi nilai

    tanah rumah tinggal.

    (.!.1. B+aa Re0r-,"k$+ Bar"

    iaya reproduksi barubangunan adalah perkiraan jumlah

    uang yang dikeluarkan untuk

    membangun atau mengganti properti

    baru yang meliputi biaya atau harga

    bahan upah buruh biaya tenaga ahli

    dan semua yang berkaitan seperti

    biaya angkutan biaya pemasangan

    PPn tetapi tidak termasuk upah

    lembur maupun bonus.

    (.!.1.1. B+aa Re0r-,"k$+ Bar"

    O2'ek Penel+t+an

    Perhitungan biaya reproduksi

    baru bangunan ini digunakan metode

    sur*ey kuantitas yaitu melakukan

    perhitungan terhadap kebutuhan

    seluruh komponen bangunan dan

    perhitungan dilakukan dengan )ara

    menghitung ren)ana anggaran biaya

    jika bangunan tersebut dibangun

    seperti semula. Dalam tugas akhirini ren)ana anggaran biaya rumah

    tinggal 2alan A7 Syahrani Perum

    8illa Tamara lok + No 3 'ota

    Samarinda dianaisa menggunakan

    da"tar harga satuan yang berlaku di

    Samarinda tahun 34%. Rin)ian

    analisa harga satuan dan da"tar harga

    satuan dapat dilihat pada lampiran.

    Dengan perhitungan sur*ey

    kuantitas menghasilkan biaya

    reproduksi baru bangunan sebesar

    Rp.

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    10/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    3. iaya Reproduksi aru Properti

    Pembanding II

    uas angunan K %G3 m3 iaya

    Reproduksi aru per m3 K

    Rp.=.444.444 iaya Reproduksi

    aru K iaya Reproduksi aru per

    m3 / uas angunan K

    Rp.=.444.444!m3 / %G3 mL K

    Rp.5%4.444.444

    . iaya Reproduksi aru Properti

    Pembanding III

    uas angunan K ;= mL iaya

    Reproduksi aru per m3 KRp..=44.444 iaya Reproduksi

    aru K iaya Reproduksi aru per

    m3 / uas angunan K

    Rp..=44.444!m3 / ;= mL K

    Rp.3F3.=44.444

    (.!.!. Pen"$"tan

    Penyusutan adalah penurunan nilai

    suatu properti atau aset karena waktu ataupemakaian. Penyusutan pada suatu properti

    biasanya disebabkan karena kerusakan "isik

    akibat pemakaian dari properti tersebut.

    Perhitungan penyusutan disini ditujukan

    untuk men)ari berapa besar penyusutan

    yang terjadi pada objek penelitian rumah

    tinggal 2alan A7 Syahrani Perum 8illa

    Tamara lok + No 3 'ota Samarinda dan

    properti pembanding.

    (.!.!.1. O2'ek Penel+t+an

    Rumah tinggal 2alan A7 Syahrani

    Perum 8illa Tamara lok + No 3 'ota

    Samarinda dibangun pada tahun 34%% dan

    umur man"aat bangunan ini adalah

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    11/18

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    12/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    (.!.(.!. N+la+ Tana% Pr-0ert+ Pe#2an,+n

    II

    Properti pembanding I memilikitanah seluas 33 mL dan luas bangunan %G3

    mL. Perhitungan nilai tanah propertipembanding adalah

    uas tanah K 33 m3

    1arga Penawaran K Rp.3. 1asil Perhitungan dan Analisa

    Dari hasil perhitungan diatas

    didapatkan nilai pasar tanah per m3 rumah

    tinggal 2alan A7 Syahrani Perum 8illa

    Tamara lok + No 3 'ota Samarinda

    sebesar Rp5.216.029 ! m3. Sehingga dapat

    di)ari estimasi nilai pasar tanah rumah

    tinggal ini dengan )ara mengalikan nilai

    pasar tanah per m3 dengan luas tanah yang

    dinilai. Cstimasi nilai pasar tanah untuk

    rumah tinggal ini adalah Nilai pasar tanah

    12

    Pembanding I Pembanding II Pembanding III

    Nilai Tanah Rp.=.35F.444 ! m3 Rp.=.G;.5% ! m3Rp.

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    13/18

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    14/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    adalah

    Rp %.444.44444 M %4;.

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    15/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    Sumber > 1asil

    Perhitungan dan

    Analisa

    BAB V

    PENUTUP

    ).1. Ke$+#0"lan

    Dalam melakukan penilaian properti

    untuk mengetahui nilai pasar rumah tinggal

    2alan A7 Syahrani Perum 8illa Tamara

    lok + No 3 'ota Samarinda dipakai dua

    metode penilaian yaitu metode pendekatan

    biaya dan metode pendekatan data pasar.

    'emudian analisa nilai sewa rumah tersebut

    nilai agunan dari properti tersebut adalah >

    Indikasi Nilai Pasar Tanah

    Perhitungan nilai pasar tanah

    rumah tinggal dengan menggunakan

    metode pendekatan biaya dan

    pendekatan data pasar didapat

    sebesar Rp. 1.491.779.353 #Satu

    milyar empat ratus sembilan puluh

    satu juta tujuh ratus tujuh puluh

    sembilan ribu tiga ratus lima puluh

    tiga rupiah$ dengan luas tanah 3GF

    15

    Tahun SewaNilai Sewa

    Tahun

    D! "

    1#$%&'NP

    # Tahun 1 94.384.934 0.871 145.501.7

    # Tahun 2 99.104.181 0.759 134.581.4

    # Tahun 3 104.059.390 0.662 124.480.7# Tahun 4 109.262.359 0.577 115.138.1

    # Tahun 5 114.725.477 0.502 106.496.6

    u*lah Sewa

    Tanah % Tahun

    1.1+,.16#.%

    %+

    6&6.1-

    .,,

    Sewa Tanah Per

    Tahun

    1&%.&

    .,%

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    16/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    m3 maka didapat indikasi nilai tanah

    per meter persegi sebesar Rp.

    =.3%F.4%%B.

    3. Indikasi Nilai Pasar angunan Perhitungan nilai pasar

    bangunan rumah tinggal dengan

    menggunakan metode pendekatan

    data pasar dan metode pendekatan

    biaya didapat sebesar Rp.

    GF;.G jb

    P K pokok pinjaman awal

    i K suku bunga per tahun

    t K jumlah tahun jangka waktukredit

    jb K jumlah bulan dalam jangka

    waktu kredit.

    unga "lat tiap bulan selalu sama.

    . :etode C"ekti" Rumus

    perhitungannya adalah >

    unga K SP / i / #4!F4$

    SP K saldo pokok pinjaman bulan

    sebelumnya

    i K suku bunga per tahun

    P K !#%Mi$ pangkat n

    P K / ##%!#%Mi$pangkat n$

    16

  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    17/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    Dalam "ormula rumus tersebut > %!

    #%Mi$pangkat n disebut dis)ount

    "a)tor!"aktor Diskonto.

    Discount factor!"aktor diskontoadalah bilangan kurang dari % #satu$

    yang dipakai untuk mengalikan suatu

    jumlah nilai dimasa yang akan

    datang #future value$ supaya menjadi

    nilai sekarang #present value$

    ).!. Saran

    Dalam penulisan tugas akhir ini

    banyak kendala yang dihadapi dalam

    melakukan proses penilaian sehingga

    banyak mendapat kesulitan dalam

    pengerjaannya. Saran yang perlu dilakukan

    untuk penelitian selanjutnya adalah perlu

    adanya penelitian lebih lanjut tentang "a)tor

    B "aktor yang mempengaruhi nilai.

    DA3TAR PUSTAKA

    Asmuni :. Thaher 344!!www.in"omsiB

    uii.net 7ebsite http>!!www.msiBuii.net

    Clton Cdwin 2. dan :artin 2. Hruber %55=

    :odern Port"olio Theory And

    In*estment Analysis =th Cdition

    2ohn 7ileys & Sons Singapore

    1alim Abdul #344=$ Analisis In*estasi

    Salemba Cmban Patria 2akarta

    1arun AlBRasyid %555 DasarBDasar

    Statistika Terapan Program Pas)asarjana

    6NPAD andung

    2ogiyanto 344 Teori Porto"olio dan

    Analisis In*estasi Cdisi PC

    -ogyakarta

    'ode Ctik Penilai Indonesia #'CPI$. SPI

    ditetapkan oleh +rganisasi Pro"esi Penilai

    Indonesia yang lebih dikenal sebagai

    :asyarakat Pro"esi Penilai Indonesia

    Standar Penilaian Indonesia atau SPI 344;

    mengadaptasi I8S( 344= edisi ; yang

    diterbitkan oleh International

    8aluation Standards (omitee #I8S($

    17

    http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=KEPI&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=KEPI&action=edit&redlink=1
  • 7/24/2019 Analiasa Nilai Agunan Dari Nilai Pasar Dan Nilai Sewa Rumah

    18/18

    Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

    18