review materi dasar logika matematika for uas · konversi satuan •mengkonversi satu set satuan ke...

Post on 02-Nov-2020

18 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Review Materi Dasar Logika

Matematika for UAS

by

Denny Ganjar Purnama, S.Si., MTI

Desember 2019

Objectives

▪Unit

▪ Standar Unit

▪Persentase

▪Notasi Ilmiah / Scientific Notation

▪Angka Penting / Significant Digits

▪ Statistika

UNIT & STANDAR UNIT

SATUAN (UNITS)

Satuan kuantitas menggambarkan apa yang diukur atau dihitung

Penjumlahan atau pengurangan hanya bisa dilakukan pada satuan (units) yang sama

Perkalian atau pembagian bisa dilakukan pada satuan (units) yang berbeda

KONVERSI SATUAN

• Mengkonversi satu set satuan ke satuan yang lainnya

• Trick = kalikan dengan “1” = kalikan dengan FK

1 = 1

1=

8

8=

1/4

1/4

12 inch = 1 foot 1 = 12 inch

1 foot=

1 foot

12 inch

1 week = 7 days 1 = 1 week

7 days=

7 days

1 week

7 ÷ 1 ≠ 1 tetapi 7 days ÷ 1 week adalah 1, karena 7 days dan 1 week adalah “equal”

FAKTOR KONVERSI

Currency Dollars per Foreign Foreign per Dollar

British Pound 1.414 0.7072

Canadian Dollar 0.7834 1.277

European Euro 1.256 0.7965

Japanese Yen 0.01007 99.34

Mexican Peso 0.06584 15.19

KONVERSI MATA UANG

Sample Currency Exchange Rates (March 2009)

Cara Baca :

1 Peso = $0.06584

$ 1 = 15.19 pesos

Power of 10 ... Kesimpulan !

• Perkalian dari power of 10 :10n x 10m = 10n+m

• Pembagian dari power of 10 :10n

10m= 10n-m

• Perpangkatan dari power of 10 :(10n)m = 10nxm

• Penjumlahan & pengurangan dari power of 10 :harus ditulis lengkap secara panjang yangkemudian dijumlahkan atau dikurangkansecara langsung

Konversi Temperatur

Satuan Energi dan Daya

• Energi adalah sesuatu hal yang menjadikan suatu materi dapat

bergerak atau memanas

• Satuan internasional dari energi adalah joule

• Daya adalah tingkat yang menunjukkan berapa energi yang

digunakan

• Satuan internasional dari daya adalah watt

1 watt = 1joule

detik

• Satuan international yang lain untuk energi adalah kilowatt-hour, dimana :

1 kilowatt-hour = 3.6 juta joules

Satuan Kepadatan & Konsentrasi• Kepadatan menggambarkan tingkat kekompakkan (compactness)

atau keramaian (crowding), terbagi menjadi beberapa :▫ Kepadatan Material dalam satuan grams per cubic centimeter (g/cm3).

Suatu material dengan kepadatan kurang dari 1 g/cm3 akanmengambang di air

▫ Kepadatan Populasi dalam satuan people per unit area (people/mi2 atauorang/km2)

▫ Kepadatan Informasi menggambarkan berapa banyak informasi yangdapat disimpan dalam digital media, biasanya dalam satuan GB/in2

• Konsentrasi menggambarkan jumlah suatu zat apabila dicampurdengan zat yang lain, terbagi menjadi :

▫ Konsentrasi polutan udara, sering diukur dengan jumlah molekulpolutan per juta molekul udara, i.e : standar kesehatan udara di USdalam udara tidak boleh mengandung carbon monoksida diatas 9 ppm(parts per million)

▫ Konten alkohol dalam darah (Blood Alcohol Content / BAC), meng-gambarkan konsentrasi kandungan alkohol dalam darah manusia, i.e :ambang batas BAC di US adalah 0.08 gram alkohol per 100 mililiter(0.08 g/100mL) darah

PERSENTASE

Penggunaan Persentase untuk

Menjelaskan Perubahan

• Yang harus diingat :

Nilai asli (awal) dan nilai baru

• Perubahan mutlak

• Perubahan relatif(%)

= nilai baru – nilai asli

= perubahan mutlaknilai asli

= nilai baru – nilai aslinilai asli

Penggunaan Persentase sebagai

Compare (perbandingan)• Yang harus diingat :

compared value (nilai perbandingan) dan reference value (nilai referensi)

• Perbedaan mutlak :

• Perbedaan relatif :

= nilai perbandingan – nilai referensi

= perbedaan mutlaknilai referensi

= nilai perbandingan – nilai referensinilai referensi

Percentage of vs. More (or Less)

Than

• Jika nilai baru P% lebih dari nilai asli, makanilai baru (100 + P)% dari nilai asli

• Jika nilai baru P% kurang dari nilai asli, makanilai baru (100 - P)% dari nilai asli

NOTASI ILMIAH / SCIENTIFIC

NOTATION

Writing Large and Small Numbers

(Notasi Ilmiah / Scientific Notation)

𝑎 × 10𝑥Dimana:

1.0 ≤ 𝑎 < 10.0

x= bilangan bulat

ANGKA PENTING / SIGNIFICANT

DIGITS

SIGNIFICANT DIGITS

Type of Digit Significant

Angka BUKAN 0 (nol) Ya 245

Angka 0 yang mengikuti angka bukan 0 dan terletak di sebelah kanan tanda desimal (koma)

Ya 11,90

Angka nol yang berada di antara dua angka bukan 0 atau angka 0 lain yang significant

Ya 1,022009

Angka 0 yang terletak di sebelah kiri angka bukan 0 yang pertama

Tidak 0,005

Angka 0 yang terletak di sebelah kanan angka bukan 0 yang terakhir tapi sebelum tanda desimal (koma)

Tidak, kecuali disebutkan demikian

2500

Understanding Errors

Types of Errors :

Random Error adalah Error yang terjadi karenakejadian yang acak dan tidak dapat diprediksiketika proses pengukuran dilakukan

Systematic Error adalah Error yang terjadi padasistem pengukuran sehingga mempengaruhisemua hasil pengukuran secara seragam

Understanding Errors

Absolute Error :Menggambarkan sejauh mana nilai sebuah ukuran (yang diklaim) terhadap nilai sebenarnya

𝑎𝑏𝑠𝑜𝑙𝑢𝑡𝑒 𝑒𝑟𝑟𝑜𝑟 = 𝑚𝑒𝑎𝑠𝑢𝑟𝑒𝑑 𝑣𝑎𝑙𝑢𝑒 − 𝑡𝑟𝑢𝑒 𝑣𝑎𝑙𝑢𝑒

Relative Error :Membandingkan nilai kesalahan (error) terhadap nilai yang sebenarnya

𝑟𝑒𝑙𝑎𝑡𝑖𝑣𝑒 𝑒𝑟𝑟𝑜𝑟 =𝑎𝑏𝑠𝑜𝑙𝑢𝑡𝑒 𝑒𝑟𝑟𝑜𝑟

𝑡𝑟𝑢𝑒 𝑣𝑎𝑙𝑢𝑒

=𝑚𝑒𝑎𝑠𝑢𝑟𝑒𝑑 𝑣𝑎𝑙𝑢𝑒 − 𝑡𝑟𝑢𝑒 𝑣𝑎𝑙𝑢𝑒

𝑡𝑟𝑢𝑒 𝑣𝑎𝑙𝑢𝑒

STATISTIKA / STATISTICS

TABEL DAN GRAFIK DALAM STATISTIK

Nilai akhir 25 mahasiswaA C C B C D C C E D C C C B B A B D B A A B E C B

Tabel frekuensi

Huruf nilai Frekuensi FrekuensiRelatif (%)

FrekuensiKumulatif

A 4 4/25x100% = 16%

B 7

C 9

D 3

E 2

Total 25

Ka

teg

ori

Jumlah per kategori

TABEL DAN GRAFIK DALAM STATISTIK

Histogram dan grafik garis

Fr

ek

ue

ns

i

Fr

ek

ue

ns

ir

ela

tif

KARAKTERISASI DATA

• Tabel frekuensi dan grafik (histogram) menunjukkan bagaimana data yang kita miliki tersebar dalam berbagai kategori

• Secara formal: tabel frekuensi dan histogram menunjukkan distribusidata

• Karakterisasi data :o Mean (rata-rata)o Median (nilai tengah)o Modus (nilai yang paling sering muncul)

Mean (rata-rata) : sebuahnilai yang menjadi titiksetimbang distribusi datayang misalnya, dinyatakandalam histogram

TERIMA KASIH

top related