presentasi superqurban rumah zakat-iip arifin

Post on 12-Apr-2017

1.680 Views

Category:

Business

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

No Proposal: PM.S62.2015

“Tidak ada suatu amal anak Adam pada hari raya qurban yang lebih dicintai Allah selain menyembelih qurban.” HR. At Tirmidzi

1

Fenomena Pelaksanaan Qurban

Ricuh Pembagian Daging Kurban di Istiqlal, 1 Tewas. Tahun 2013.

Ibu dan Anak Terinjak-injak Saat Pembagian Daging di Polrestabes Surabaya. Tahun 2014.

2

3

Kenapa Harus Superqurban?

Kemana Superqurban

didistribusikan?

Indonesia

Kemana Superqurban didistribusikan?

Aksi Peduli Bencana

Nepal 2015

Aksi di Somalia 2012

5

Aksi Peduli Rohingya

6

Sinergi dengan PemerintahKontribusi ekspedisi penyaluran Superqurban di Pulau Terluar Indonesia 2

tahun berturut-turut.

RZ menyalurkan sebanyak 50.000 paket kornet Superqurban pada

ekspedisi Bhakesra Pada tahun 2013

RZ menyalurkan sebanyak 60.000 paket kornet Superqurban pada

ekspedisi Bhakesra Pada tahun 2014

7

Apa Kesan Mereka?

“Alhamdulillah.. Terimakasih banyak atas pemberian kornet RZ ini, semoga menjadi amal kebaikan semuanya.” Bu Atin, 54 th, Sangkrah Rt 06/Rw 10

“Semoga kebaikan RZ yang telah banyak membantu kami di Sangkrah ini, dilipatgandakan pahalanya. Terimakasih hadiah kornetnya.” Bu Sarmi, 52 th, Sangkrah Rt 01/Rw 10

8

Bagaimana Proses Superqurban?

9

Saatnya Bersinergi

10

Harga Partisipasi

11

Mitra dapat menjalin partnership cobranding dengan pencantuman logo corporate/community pada label kaleng Superqurban. Yang dapat menjadi program CSR (Corporate Social Responsibility) dari mitra. Dengan ketentuan 40 ekor kambing atau 5 ekor sapi.

Desain kaleng Superqurban dengan identitas mitra (Co Branding)

Partnership Co Branding

12

13

Kemudahan Donasi SuperqurbanVia Transfer Rekening

Konsultan Rumah Zakat:IIP ARIFIN

SMS/WA : 085294386867iip.arifin@rumahzakat.org

top related