pemanfaatanbatuan gunung api - wordpress.com · dari batuan vulkanik yang mengandung feldspar dan...

Post on 30-May-2020

9 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Pemanfaatan BatuanGunung Api

Akhmad Zamroni

1

2

Andesit dan Basalt

3

Basalt is a dark-colored, fine-grained, igneous rock composed mainly of plagioclase and pyroxene minerals. It most commonly forms as an extrusive rock, such as a lava flow, but can also form in small intrusive bodies, such as an igneous dike or a thin sill.

4

Keterdapatan

• DI Aceh

• Sumatera Utara

• Sumatera Barat

• Jambi

• Bengkulu

• Lampung

• Jawa Barat

• Jawa Tengah

5

Pemanfaatan

• Bahan bangunan

• Ornamen dinding

• Arca/patung

6

7

Bagaimana teknik penambangan dan pengolahannya?

8

Pasir gunung api

Merupakan bahan lepas berukuran pasir yang dihasilkan pada saat gunung api meletus. Komposisinya tidak jauh berbeda dengan komposisi batuan/ magma asal. Pada saat gunung api meletus materialnya mulai dari bongkah hingga pasir.

9

10

Keterdapatan

• Jawa Barat

• Jawa Tengah

• Jawa Timur

11

Teknik Penambangan

Tergantung jenis endapannya

a. Endapan gunung api kuarter

12

b. Bentukan formasi

Pekerjaan awal dengan land clearing. Umumnya sudah agak keras dan tercampur dengan lempung.

c. Endapan pasir pantai

13

Pemanfaatan

• Bahan bangunan, harus bersih dan bebas dari pengotor

14

Breksi pumice

Merupakan batuan piroklastik berbutir kasar. Fragmen breksinya merupakan pumice dengan bentuk dan ukuran yang bervariasi.

Tempat yang sudah diketahui potensinya adalah Formasi Semilir DIY.

15

Teknik Penambangan

Endapan breksi pumice tersingkap di permukaan. Teknik penambangannya menggunakan teknik tambang terbuka menggunakan alat-alat sederhana.

Pemanfaatan

- Bahan bangunan interior- Lebih ringan dari bata merah sesuai untuk bangunan bertingkat-Menyerap pamas dengan porositas tinggi sehingga menyejukkan ruangan padasiang hari-Daya hantar panas rendah sehingga menghangatkan ruangan pada malam hari-Mempunyai pori-pori yang banyak, sangat cocok untuk peredam suara

16

Pengolahan

Dapat memanfaatkan batuapung sebagai bata beton ringan dengan memanfaatkan fragmennya. Batuapung dari tempat penambangan dipisahkan dari pengotornya, kemudian dicuci dengan air.

Batuapung tersebut diayak, fraksi lebih dari 20mm dilakukan penghancuran, fraksi 5 – 20 mm dimasukkan mesin pengaduk. Kedalam mesin pengaduk ditambahkan air dan semen, dicetak dan dikeringkan.

17

Pumice Blok Dinding

18

Tras

Tras batuan lunak atau lapisantanah yang berasal dari abu gunungapi. Tras biasa berwarna putihkumal sampai cokelat muda.

Adalah batuan gunung api yang telahmengalami perubahan komposisi kimiayang disebabkan oleh pelapukan danpengaruh kondisi air bawah tanah.

19

TrasGenesa

Sebutan lainnya pozolan. Terbentukdari batuan vulkanik yangmengandung feldspar dan silika,antara lain breksi andesit, granit,dan rhyolit yang mengalamipelapukan lanjut.

Akibat proses pelapukan feldspar akan berubahmenjadi mineral lempung/ kaolin dan senyawasilika amorf.

20

Keterdapatan

• DI Aceh

• Sumatera Utara

• Sumatera Barat

• Jambi

• Bengkulu

• Lampung

• Jawa Barat

• Jawa Tengah

Keterdapatan tras mengikuti jalur rangkaian gunung api Tersierdan Kuarter

22

Penambangan Tras

Penambangan terbuka dengan peralatan sederhana

Pengolahan dan pemanfaatan

Bahan baku dari tambang

Grinding PengayakanSiap dicampur dengan kapur tohor

23

Pemanfaatan Tras

Tras mempunyai sifat mengikat dan mengeras apabiladalam butiran halus dan kemudian dicampur dengankapur padam dan air secukupnya akan mempunyai sifathidraulis

1. Untuk plesteran, lantai, digunakan perbandingan tras:kapur padam5:1, dan air secukupnya.

2. Batako, tras dapat dicetak untuk batako. Setelah dicetak, diteduhkan,tiap hari disiram air selama 1 minggu, didiamkan selama 3 minggubatako menjadi keras siap pakai.

3. Semen rakyat, komposisi kimia tras ditambah kapur tohor menyerupaikomposisi kimia dari semen portland, namun proses pengerasannyacukup lama.

24

Kalsedon

• Variasi mineral silica yang terbentuk oleh pengendapanbertahap sehingga memberikan kenampakan berlapisdari larutan silica koloid tidak jenuh di dalam celahbatuan perangkap

• Berlubang lembut sehingga memungkinkan diberimacam-macam warna.

• Warna utama : hijau (krisopras), merah (karnelian), coklat (sordion), perlapisan konsentris (agat), perlapisan sejajar (oniks)

25

krisopras karnelian

26

Terbentuk dari hasil kristalisasi magma yang bersifat asam pada temperatur yang relatif rendah hingga menengah 200°C – 600°C. Biasanya dijumpai pada zona rekahan, vein atau urat batuan yang telah mengalami proses silisifikasi

Genesa

27

keterdapatan

• Jawa Barat

• Jawa Tengah

• Jawa Timur

• Nusa Tenggara Barat

28

Penambangan Kalsedon

Dilakukan dengan sistem penambangan rakyat, denganperalatan sederhana. Pada umumnya dilakukan sebagaipekerjaan sambilan.

Pengolahan dan pemanfaatanKalsedon yang berasal dari penambangan, dipotong dengan gergajibatu, sesuai dengan ukuran dan bentuk yang diinginkan. Tahapberikutnya dipoles. Kalsedon dimanfaatkan sebagai batumuliaataupun untuk hiasan ornamen.

29

top related