langkah langkah sharing data dengan homegroup...langkah – langkah sharing data dengan homegroup 1....

Post on 09-Dec-2020

12 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Langkah – langkah sharing data dengan

Homegroup

1. Dalam praktik ini saya menggunakan PC 2 dengan nama PC STUNDENT-15, buka program

Control Panel lalu masuk ke Network and Internet

2. Buka Network and Sharing Center

3. Buka Change advanced and sharing settings

4. Akan muncul tampilan, lalu keseluruan di “ Turn on ” jika sudan semua dipastikan turn on

kemudian “ Save Change “.

5. Masuk ke Homegroup

6. Pilih What is new location?, yaitu untuk mencari lokasi sharing data.

7. Pilih Home Network karena semua PC yang saya gunakan ada di satu rumah (home).

8. Disini yang muncul yaitu dengan nama PC STUDENT_19 atau PC 3 lalu pilih “ join now “ untuk

sharing data.

9. Pada document dapat di klik jika PC 2 mengizinkan PC 3 untuk share dokumen dari PC 2, lalu next.

10. Pada tampilan dibawah ini yaitu memaksukkan password sesuai dari PC 3 yaitu “ student_19 “,

lalu next.

11. Tunggu hingga proses selesai lalu finish.

12. Buka Windows lihat dibawah network apakah STUDENT_19 sudah terdeteksi atau belum.

13. Buka pada STUDENT_19 dan didalamnya terdapat data yang sudah bisa di share pada PC 2.

14. Ini adalah tampilan dari PC 3 yaitu STUDENT_19, dan sudah bisa sharing data dengan PC 2 yaitu

STUDENT-15, perhatikan di bawah home group PC 2 sudah terdeteksi.

15. Tampilan berikut adalah dokumen apa saja yang dapat di share PC 3.

Tambahan :

Jika akan melakukan sharing data dengan PC 1 yaitu STUDENT-14 tidak harus ke homegroup

lagi karena sudah terdeteksi pada PC 2 yaitu STUDENT-15 jadi bisa langsung sharing data

satu sama lain.

BIODATA PENULIS

Nama : Ayuk Nonitasari

Facebook : Aurora Noun Noun

E-mai l : nonytasyary.tkj@gmail.com

Jurusan : TKJ

Sekolah : SMK N 1 SUMBER

top related