imunohistokimia

Post on 09-Jul-2016

214 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Imunohistokimia

Langkah-langkah dalam melakukan imunohistokimia dibagi menjadi 2, yaitu preparasi sampel

dan labeling. Preparasi sampel adalah persiapan untuk membentuk preparat jaringan dari

jaringan yang masih segar. Preparasi sampel terdiri dari pengambilan jaringan yang masih segar,

fiksasi jaringan biasanya menggunakan formaldehid, embedding jaringan dengan parafin atau

dibekukan pada nitrogen cair, pemotongan jaringan dengan menggunakan mikrotom,

deparafinisasi dan antigen retrieval untuk membebaskan epitop jaringan, dan bloking dari protein

tidak spesifik lain. Sampel labeling adalah pemberian bahan-bahan untuk dapat mewarnai

prepara t. Sampel labeling terdiri dari imunodeteksi menggunakan antibodi primer dan sekunder,

pemberian substrat, dan counterstaining untuk mewarnai jaringan lain di sekitarnya. Ikatan

antibodi-antigen divisualisasikan menggunakan senyawa label/marker.

top related