alat cat

5
TAHAP-TAHAP PROSES PENGECATAN MOBIL PART 2 Posted on April 1, 2013 by erraticeuphoria No Comments ↓ 2. PERSIAPAN ALAT-ALAT SEBELUM PENGECATAN Di samping alat-alat semprot / spray gun dipakai pua peralatan untuk menunjang keberhasilan suatu pengecatan Alat semprot yang dipakai di bengkel-bengkel: - Alat semprot tabung bawah (Suction Feed) - Alat semprot tabung atas (Gravity Feed) Bedanya alat semprot tabung atas nozzle leih kecil dari tabung bawah. Ukuran nozzle umumnya: 1.2-1.5mm (Suction Feed) dan 1.0-1.5mm (Gravity Feed) Jarak semprot 15-20cm dari obyek yang akan di cat. PERALATAN / SARANA DALAM PENGECATAN Pilih yang se-efisien mungkin (khususnya untuk pengecatan di karoseri dengan cat 2k (2 komponen) * SPRAY GUN FLUID NOZZLE a. Pressure : 2 – 5 Bar b. Suction : 1.5 – 1.8mm c. Gravity : 1.40mm (untuk Touch Up) d. Panjang selang : +/- 10 meter

Upload: aris-purwanto

Post on 17-Nov-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

j

TRANSCRIPT

TAHAP-TAHAP PROSES PENGECATAN MOBIL PART 2Posted on April 1, 2013 by erraticeuphoria No Comments 2. PERSIAPAN ALAT-ALAT SEBELUM PENGECATAN Di samping alat-alat semprot / spray gun dipakai pua peralatan untuk menunjang keberhasilan suatu pengecatan Alat semprot yang dipakai di bengkel-bengkel:- Alat semprot tabung bawah (Suction Feed)- Alat semprot tabung atas (Gravity Feed)Bedanya alat semprot tabung atas nozzle leih kecil dari tabung bawah.Ukuran nozzle umumnya: 1.2-1.5mm (Suction Feed) dan 1.0-1.5mm (Gravity Feed)Jarak semprot 15-20cm dari obyek yang akan di cat.PERALATAN / SARANA DALAM PENGECATANPilih yang se-efisien mungkin (khususnya untuk pengecatan di karoseri dengan cat 2k (2 komponen)* SPRAY GUN FLUID NOZZLEa. Pressure : 2 5 Barb. Suction : 1.5 1.8mmc. Gravity : 1.40mm (untuk Touch Up)d. Panjang selang : +/- 10 metere. Diameter selang : 5/16 inch

* TAG RAGDipakai sesudah Wipe-up Solvent. Gunanya untuk menangkap benang-benang / sisa serabut dari kain lap dan juga kotoran yang halus.Cara pakai: Digosokkan merata secara beraturan dan jangan terlalu ditekan* KOMPRESSORKompressor haruslah dipilih untuk menghasilkan jumlah angin serta tekanan yang ditentukan sesuai dengan spray gun yang digunakan. Tekanan angin yang biasa digunakan adalah 2 5 Bar.

* AIR FILTER DAN AIR REGULATORAlat untuk menyaring udara dan untuk mengatur tekanan angin yang diperlukan untuk penyemprotan

* AIR DRIER (Bila diperlukan)Alat untuk mengeringkan udara* SPRAY BOOTHRuang untuk penyemprotan* SETTING ROOMUntukFlash-Offsebelum di oven* OVEN (PEMANAS)* STOP WATCH DAN VISCOCITY CUPUntuk mengukur kekentalan cat sebelum dipakai / disemprotkan. Umumnya tidak lazim digunakan di bengkel karena le ih berdasarkan pengalaman dan feeling saja untuk mengukur kekentalan cat. Akibatnya kadang hasil spray bisa mempunyai efek kulit jeruk (karena terlalu kental dan jarak jemprot terlalu dekat) dan kadang kala juga terjadi catnya meleleh (karena terlalu encer). Pengukuran kekentalan cat yang tepat merupakan keberhasilan dalam pengecatan

*SARINGAN (NYLON NET)Untuk Solid: 300 MeshUntuk Metallic: 100-200 Mesh (Tergantung dari jennis allumunium flake nya)

* RULER STICKStick besi banyak digunakan terutama untuk cat 2 komponen. Pada penggaris terbaca perbandingan campuran misalnya 4 : 1 atau 3 : 0.5 : 1 tergantung dari tipe catnya* BLOCK PENGAMPLAS* MASKER DAN TUTUP KEPALA* LAMPU SOROT