801.pdf

3
Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan, Institut Pertanian Bogor PKPBM :: Pembangunan Kawasan Pedesaan Berbasis Masyarakat DONGGALA GAMBARAN UMUM Kondisi Geografi dan Topografi Wilayah Donggala merupakan salah satu Kabupaten di Provinsi Sulawesi Tengah yang beribukota di Bonawa. Luas wilayah daerah ini adalah 10.471,71 Km 2 . Secara geografis terletak di 0 o 30' LU dan 2 o 20' LS, serta antara 119 o 45'-121 o 45' BT. Daerah ini berbatasan dengan Kabupaten Tolitoli di utara, Provinsi Sulawesi Selatan di selatan, Selat Maksar di barat, Kabupaten Marigi Moutong di timur. Kondisi Administratif Sebelum ditaklukkan oleh Pemerintah Belanda pada tahun 1904 wilayah Kabupaten Donggala adalah wilayah pemerintah raja-raja yang berdiri sendiri-se ndiri. Dalam perkemba ngan selanjutnya daerah ini yan g meru paka n bagi an dari wilayah Sulawesi T engah dija dik an afde ling Donggala. Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 33 tahun 1952, terhitung mulai tanggal 12 Agustus 1952, daerah Sulawesi Tengah terbagi menjadi dua kabupaten yaitu : 1. Kabu pate n Dong gala , wila yah nya melipu ti bek as onde r afde ling Palu, Donggala, Pari gi dan Toli-toli, dan 2. Kabupaten Po so, wilayahny a meliputi bekas onder afde ling Poso, Bungk u/Mori dan Luwuk. Tanggal 12 Agustus ditetapkan sebagai tahun lahirnya Kabupaten Donggala yang diperingati setiap tahun, dengan PP No. 33 tahun 1952, juga disertai dengan pembentukan lembaga pemerintahan daerah serta badan-badan perlengkapan lainnya. Selanjutnya berdasarkan UU no. 29 tahun 1953 tentang pembentukan daerah tingkat. II di Sulawesi Tengah, sekaligus merupakan pemekaran pertama dimana da erah Ka bupaten Donggala dibagi menjadi dua ka bup aten daerah tin gka t II. Se jak berdi rin ya Kabupaten Donggala, setidaknya sampai dengan tahun 1999, Kabupaten Donggala menjadikan Kota Palu sebaga i ibuk ota kab upat en yan g nota ben e juga adalah ibu kota Prov insi Sulawes i T eng ah. Be rdasa rka n Peratura n Pemeri nt ah Nomor 71 tahun 1999, ibu kota Kab upa ten Don gga la resmi dipindahkan dari Kota Palu dikembalikan ke Kota Donggala sendiri yang berjarak sekitar 34 km dari Kota Palu. Pada tahun 2002 kembali terjadi pemekaran di Kabupaten Donggala, sesuai UU Nomor 10 Tahun 2002 te nta ng pembentu ka n Kab upaten Par igi Mouto ng, den ga n memboy ong 6 dari 18 kec amata n di Kabupaten Donggala saat itu. Dalam perkembangan selanjutnya terjadi pula pemekaran kecamatan di Kab upa te n Dongga la, da ri 12 kecamata n se pe nin ggal Kabupa te n Pa rig i Moutong, men jad i 21 kecamatan sampai saat ini. Kondisi Demografi Jumlah penduduk di Kabupaten Donggala berdasarkan hasil registrasi pada tahun 2008 berjumlah 471.492 jiwa, dimana dari jumlah tersebut terdapat penduduk perempuan sebanyak 234.036 jiwa atau

Upload: arum

Post on 06-Jan-2016

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 801.pdf

7/17/2019 801.pdf

http://slidepdf.com/reader/full/801pdf-568c9fe433ef7 1/3

Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan, Institut Pertanian Bogor 

PKPBM :: Pembangunan Kawasan Pedesaan Berbasis Masyarakat

DONGGALA

GAMBARAN UMUM

Kondisi Geografi dan o!ografi

Wilayah Donggala merupakan salah satu Kabupaten di Provinsi Sulawesi Tengah yang beribukota di

Bonawa. Luas wilayah daerah ini adalah 1.!"1#"1 Km$. Se%ara geogra&is terletak di o'( L) dan

$o$( LS# serta antara 11*o!+(,1$1o!+( BT. Daerah ini berbatasan dengan Kabupaten Tolitoli di utara#Provinsi Sulawesi Selatan di selatan# Selat -aksar di barat# Kabupaten -arigi -outong di timur.

Kondisi Administratif 

Sebelum ditaklukkan oleh Pemerintah Belanda pada tahun 1*! wilayah Kabupaten Donggala adalahwilayah pemerintah raa,raa yang berdiri sendiri,sendiri. Dalam perkembangan selanutnya daerah iniyang merupakan bagian dari wilayah Sulawesi Tengah diadikan a&deling Donggala. BerdasarkanPeraturan Pemerintah /o. '' tahun 1*+$# terhitung mulai tanggal 1$ 0gustus 1*+$# daerah SulawesiTengah terbagi menadi dua kabupaten yaitu

1. Kabupaten Donggala# wilayahnya meliputi bekas onder a&deling Palu# Donggala# Parigi danToli,toli# dan

$. Kabupaten Poso# wilayahnya meliputi bekas onder a&deling Poso# Bungku2-ori dan Luwuk.

Tanggal 1$ 0gustus ditetapkan sebagai tahun lahirnya Kabupaten Donggala yang diperingati setiaptahun# dengan PP /o. '' tahun 1*+$# uga disertai dengan pembentukan lembaga pemerintahan daerahserta badan,badan perlengkapan lainnya. Selanutnya berdasarkan )) no. $* tahun 1*+' tentangpembentukan daerah tingkat. 33 di Sulawesi Tengah# sekaligus merupakan pemekaran pertama dimanadaerah Kabupaten Donggala dibagi menadi dua kabupaten daerah tingkat 33. Seak berdirinyaKabupaten Donggala# setidaknya sampai dengan tahun 1***# Kabupaten Donggala menadikan KotaPalu sebagai ibukota kabupaten yang nota bene uga adalah ibukota Provinsi Sulawesi Tengah.Berdasarkan Peraturan Pemerintah /omor "1 tahun 1***# ibukota Kabupaten Donggala resmidipindahkan dari Kota Palu dikembalikan ke Kota Donggala sendiri yang berarak sekitar '! km dariKota Palu.

Pada tahun $$ kembali teradi pemekaran di Kabupaten Donggala# sesuai )) /omor 1 Tahun $$

tentang pembentukan Kabupaten Parigi -outong# dengan memboyong 4 dari 15 ke%amatan diKabupaten Donggala saat itu. Dalam perkembangan selanutnya teradi pula pemekaran ke%amatan diKabupaten Donggala# dari 1$ ke%amatan sepeninggal Kabupaten Parigi -outong# menadi $1ke%amatan sampai saat ini.

Kondisi Demografi

6umlah penduduk di Kabupaten Donggala berdasarkan hasil registrasi pada tahun $5 berumlah!"1.!*$ iwa# dimana dari umlah tersebut terdapat penduduk perempuan sebanyak $'!.'4 iwa atau

Page 2: 801.pdf

7/17/2019 801.pdf

http://slidepdf.com/reader/full/801pdf-568c9fe433ef7 2/3

Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan, Institut Pertanian Bogor 

!*#4! persen dan penduduk laki,laki sebanyak $'".!+4 iwa atau +#'4 persen. Dari kondisi tersebutter%ermin bahwa umlah penduduk laki,laki relati& lebih dominan ika dibandingkan dengan umlahpenduduk perempuan.

Kabupaten Donggala mengalami pertumbuhan penduduk yang %ukup signi&ikan dari sebanyak !+*.1*+

 iwa pada tahun $4 menadi sebanyak !"1.!*$ iwa pada tahun $5. Sementara kepadatanpenduduk di wilayah ini %ukup stabil seak tahun $4 yakni sebesar !! iwa2Km$# sementara padatahun $5 mengalami peningkatan menadi !+ iwa2Km$. 3ni menunukkan bahwa KabupatenDonggala adalah wilayah kabupaten yang relati& %ukup stabil dalam hal kependudukan. Sepertiditunukkan pada Tabel $.1.

Tabel $.1. 6umlah Penduduk Berdasarkan 6enis Kelamin di Kabupaten Donggala# Provinsi SulawesiTengah

a"un #$$% #$$&

6umlah Pria 7iwa8 $'".!+4 $'".**

6umlah Wanita 7iwa8 $'!.'4 $$1.$+

Total 7iwa8 !"1.!*$ !+*.1*+

Kepadatan Penduduk 7iwa2Km$8 !+ !!

 

Kondisi Perekonomian

Daerah Kabupaten Donggala mempunyai potensi yang besar untuk dikembangkan antara lain di sektorpertanian dengan komoditi yang dihasilkan berupa kakao# kelapa dalam# kopi 9obusta# %engkeh# lada# ambu mete# dan %engkeh. )ntuk kegiatan pertanian di daerah ini# hasil pertanian yang utama adalahbahan tanaman pangan berupa padi# tanaman holtikultura# dan palawia. Tanaman bahan pangan

tentunya dengan padi sebagai primadona# disamping agung# ka%ang,ka%angan dan umbi,umbianmenadi uung tombak kegiatan ekonomi se%ara keseluruhan. Dulu Donggala dikenal sebagai kotapelabuhan dan perdagangan. Lalu lintas barang dan asa hanya bisa berlangsung melalui PelabuhanDonggala di Ke%amatan Banawa. Dari waktu ke waktu kegiatan ekonomi terutama perdagangan danpemerintahan dalam kenyataannya lebih tersedot di Kota Palu# bekas ibukota kabupaten yang kinimasih berstatus ibu kota Provinsi. Walaupun masih ber&ungsi sebagai pelabuhan barang# PelabuhanDonggala kalah ramai dibanding Pelabuhan Pantolan di Palu. Di sektor pertambangan# KabupatenDonggala ini mempunyai potensi bahan tambang berupa emas# sirtu# kerikil alam# batu pe%ah# pasiralam# batu pondasi# dengan sirtu sendiri boleh dibilang terdapat hampir di semua ke%amatan terutamadi wilayah Pantai Barat.

Potensi sumberdaya alam terbesar di Kabupaten Donggala adalah pertama# industri. Kedua#

pengembangan pariwisata: dan yang ketiga adalah agrobisnis. )ntuk kegiatan ekspor# nilai total ekspornon migas daerah ini sebesar 1".$"4.#!* ribu )S;# dengan konstribusi terbesar datang dari komoditiBii Kakao 714.$4".'$#** ribu )S;8# Bahan Bangunan dari Kayu 7544.5*1#"$ ribu )S;8# dan daripotensi <bony Sawn Timber 71+."1$#'4 ribu )S;8. Se%ara lengkap pro&il komoditi unggulan diKabupaten Donggala ditunukkan pada table $.$.

Tabel $.$. Pro&il Komoditi )nggulan di Kabupaten Donggala

No' Komoditi(um)a" Produksi *ton+

,umber Data#$$& #$$- #$$% #$$.

Page 3: 801.pdf

7/17/2019 801.pdf

http://slidepdf.com/reader/full/801pdf-568c9fe433ef7 3/3

Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan, Institut Pertanian Bogor 

Perkebunan

1. Kakao !!.1*" , ''.*4$ 1!.!1! Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

$. Kelapa '4.1* , '.'*$ !".!5$ Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

'. =engkeh "1 , *" 5' Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

!. 6ambu -ete 1'' , , , Statistik Perkebunan 3ndonesia $4,$5

+. 6ambu -ete , 1'1 , 14$ Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

4. Kelapa Sawit , , $!.54 , Statistik Perkebunan 3ndonesia $5,$1

". Kopi 1.*5' , $$.$44 '$" Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

5. Pala , 1 , , Statistik Perkebunan $" , $*

*. Lada ++ , , , Statistik Perkebunan 3ndonesia $4,$5

Pertanian

1. 6agung , +$.$!' , , Statistik Perkebunan $" , $*

11. )bi Kayu , '!.455 , , Statistik Perkebunan 3ndonesia $",$*

 

Kondisi La"an

Se%ara umum dari Tabel $.' dapat ditunukkan bahwa ketersediaan lahan di Kabupaten Donggala sudahdiman&aatkan untuk berbagai kegiatan usaha di sektor pertanian dan perkebunan.

Tabel $.'. Ketersediaan Lahan di Kabupaten Donggala di Sektor Pertanian dan Perkebunan untukBerbagai Komoditi

No' Komoditi Luas La"an */a+ ,tatus ,umber data

Perkebunan

1. =engkeh !1* Perkebunan 9akyat Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

$. 6ambu -ete 1!+* Perkebunan 9akyat Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

'. Kakao $"'" Perkebunan 9akyat Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

!. Kelapa $"*1$ Perkebunan 9akyat Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

+. Kelapa Sawit 45'" , Statistik Perkebunan 3ndonesia $5,$1

4. Kopi 4!4 Perkebunan 9akyat Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

". Lada 1'" Perkebunan 9akyat Statistik Perkebunan 3ndonesia $*,$11

5. Pala $' , Statistik Perkebunan 3ndonesia $",$*

Pertanian

*. 6agung 1!11$ , Statistik Perkebunan 3ndonesia $",$*1. )bi Kayu $+* , Statistik Perkebunan 3ndonesia $",$*