tutorial membuat email yahoo

8
1 TU 1. Pada address bar webrowse tunggu hingga tampilan situs Materi KKPI SMK UTORIAL MEMBUAT EMAIL YAHOO er Mozilla Firefox ketik yahoo.co.id kemudian te s yahoo keluar, seperti pada gambar. K Cendekia Wanasari ekan enter, dan

Upload: stidalbirunicirebon

Post on 18-Aug-2015

162 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tutorial membuat email yahoo

1

TUTORIAL MEMBUAT EMAIL YAHOO

1. Pada address bar webrowser Mozilla Firefox ketik

tunggu hingga tampilan situs yahoo keluar, seperti pada gambar.

Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

TUTORIAL MEMBUAT EMAIL YAHOO

Pada address bar webrowser Mozilla Firefox ketik yahoo.co.id kemudian tekan enter, dan

tunggu hingga tampilan situs yahoo keluar, seperti pada gambar.

Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

kemudian tekan enter, dan

Page 2: Tutorial membuat email yahoo

2

2. Click Buat Account

Materi KKPI SMK Cendekia WanasariMateri KKPI SMK Cendekia Wanasari

Page 3: Tutorial membuat email yahoo

3 Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

3. Tunggu hingga tampilan formulir pendaftaran yahoo keluar, seperti pada gambar.

Page 4: Tutorial membuat email yahoo

4 Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

4. Isi nama, jenis kelamin, tanggal lahir, dan tempat tinggal sesuai keinginan anda, seperti

pada gambar.

5. Pada kolom ID Yahoo! Dan Email ketik alamat email yang anda inginkan, kemudian click

tombol periksa seperti pada gambar.

Apabila alamat email yang anda ketik muncul dengan tulisan tebal warna hitam, maka

alat email tersebut beluam ada yang memiliki dan dapat anda gunakan. Seperti pada

gambar

Page 5: Tutorial membuat email yahoo

5 Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

6. Pada kolom Kata Sandi, masukkan sandi sesuai yang anda inginkan. Kombinasikan huruf

dengan angka agar status sandi anda kuat, seperti pada gambar.

7. Selanjutnya pilih Pertanyaan Keamanan 1 dan Pertanyaan Keamanan 2 dengan meng-click

tombol yang berada disamping sebelah kanan, kemudian isi jawaban masinag-masing pada

kolom tersebut. Seperti pada gambar.

Page 6: Tutorial membuat email yahoo

6 Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

8. Pada kolom Ketik kode yang ditampilkan, isi dengan tulisan seperti yang anda lihat

dibawahnya. Seperti pada gambar.

9. Tahap terakhir, click tombol Buat Account Saya dan tunggu hingga tampilan konfirmasi

pendaftaran Yahoo! Keluar. Seperti pada gambar.

Page 7: Tutorial membuat email yahoo

7 Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

10. Setelah tampilan konfirmasi pendaftaran Yahoo! keluar, click tombol lanjutkan untuk

melihat akun email anda.

11.

Page 8: Tutorial membuat email yahoo

8 Materi KKPI SMK Cendekia Wanasari

Penting!!!

SETELAH TAMPILAN Konfirmasi Pendaftaran Yahoo! KELUAR.

CATAT ALAMAT EMAIL DAN PASSWARD/ KATA SANDI AKUN EMAIL ANDA

JANGAN SAMPAI LUPA, KARENA ALAMAT EMAIL DAN KATA SANDI TERSEBUT DIGUNAKAN

UNTUK LOGIN (MASUK) KEMBALI KE AKUN EMAIL ANDA.

SELAMAT MENCOBA…

Created by, [email protected]

Blog, www.clickbaim.blogspot.com