tauhid konsep ketuhanan islam

12

Upload: aristotle-alexander

Post on 30-Dec-2015

356 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

TAUHID Konsep Ketuhanan Islam. Esensi iman kepada Allah adalah tauhid yaitu mengesakan-Nya, baik dalam dzat, asma wa shiffat maupun dalam perbuatan-Nya. (Yunahar Ilyas, 2002, hal.18) - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam
Page 2: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

Esensi iman kepada Allah adalah tauhid yaitu Esensi iman kepada Allah adalah tauhid yaitu- mengesakan Nya, baik dalam dzat, asma wa- mengesakan Nya, baik dalam dzat, asma wa

- shiffat maupun dalam perbuatan Nya. (Yunahar - shiffat maupun dalam perbuatan Nya. (Yunahar Ilyas, 2 0 0 2 , hal.1 8 ) Ilyas, 2 0 0 2 , hal.1 8 )

- (Yangmemilikisifatsi f at yang) demi ki an i t u i al ah Al l ah Tuhan - (Yangmemilikisifatsi f at yang) demi ki an i t u i al ah Al l ah Tuhan kamu; kamu; tidak ada Tuhan selain Dia tidak ada Tuhan selain Dia ; Penciptasegalasesuatu, maka sembahl ah ; Penciptasegalasesuatu, maka sembahl ah

Dia; dan Dia adalah Pemelihara segala sesuatu. Dia; dan Dia adalah Pemelihara segala sesuatu. Diatidakdapat Diatidakdapat dicapai oleh penglihatan mata, sedang Dia dapat dicapai oleh penglihatan mata, sedang Dia dapat

melihatsegalayang kel i hat an; dan Di al ah Yang Maha Hal us melihatsegalayang kel i hat an; dan Di al ah Yang Maha Hal us lagiMaha Menget ahui . lagiMaha Menget ahui . (QS al-An’am 102-103) (QS al-An’am 102-103)

Page 3: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

MaknaMakna ال إله إال الله ال إله إال الله

kata yang berfungsi menafikan segala kata yang berfungsi menafikan segala : : الالjenisjenis

Subjek (jenis) yang dinafikan oleh kata Subjek (jenis) yang dinafikan oleh kata : : إلهإلهlaalaa

berfungsi pengecualian (membatasi)berfungsi pengecualian (membatasi) : : إالإال

اللهالله : : Subjek (jenis) pengganti kata Subjek (jenis) pengganti kata ilahilah

Tiada tuhan yang benar-benar berhak disebut Tiada tuhan yang benar-benar berhak disebut Tuhan selain Allah SWTTuhan selain Allah SWT

Page 4: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

“La ilaha illallah”1. Meniadakan segala bentuk penuhanan

selain dari pada Allah: Hawa nafsu (QS 25: 43) Patung dan berhala (QS 26: 69-76) Jin dan malaikat (QS 34: 40-41/ 72:

6) Nabi-nabi (QS 3: 79-80) Hukum manusia (QS 2: 256/ 16: 36/

79: 15-18/ 89: 10-12) Orang alim (QS 9: 31)

Menetapkan (itsbat) bahwa tuhan yang

berhak disembah hanyalah Allah semata (QS 21: 25)

Page 5: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

Makna “La ilaha illallah”Makna “La ilaha illallah” Tidak ada Tidak ada penciptapencipta selain Allah (QS 6: 102 / 40: selain Allah (QS 6: 102 / 40:

62)62) Tidak ada Tidak ada pemberi rezekipemberi rezeki selain Allah (QS 11: 6 / selain Allah (QS 11: 6 /

35: 3)35: 3) Tidak ada Tidak ada pemilikpemilik selain Allah (QS 2: 284) selain Allah (QS 2: 284) Tidak ada Tidak ada pengatur pengatur alam semesta selain Allah alam semesta selain Allah

(QS 32: 5) (QS 32: 5) Tidak ada yang Tidak ada yang memberi manfa'at dan madharatmemberi manfa'at dan madharat

kecuali Allah (QS 6: 17 /5: 76 /10: 107)kecuali Allah (QS 6: 17 /5: 76 /10: 107) Tidak ada yang menjadi Tidak ada yang menjadi pelindungpelindung selain Allah selain Allah

(QS 5: 55/ 2: 257)(QS 5: 55/ 2: 257) Tidak ada yang berhak Tidak ada yang berhak menentukan hukummenentukan hukum selain selain

Allah (QS 6: 57 /6: 114 /12: 40)Allah (QS 6: 57 /6: 114 /12: 40) Tidak ada yang berhak Tidak ada yang berhak memerintah dan melarangmemerintah dan melarang

selain Allah (QS 7: 54)selain Allah (QS 7: 54) Tidak ada yang berhak Tidak ada yang berhak menentukan undang-menentukan undang-

undangundang selain Allah (QS 42: 21) selain Allah (QS 42: 21) Tidak ada yang Tidak ada yang ditaati ditaati selain Allah (QS 3: 32, 132)selain Allah (QS 3: 32, 132) Tidak ada yang berhak Tidak ada yang berhak disembahdisembah selain Allah (QS selain Allah (QS

20: 14)20: 14)

Page 6: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

Urgensi Aqidah TauhidUrgensi Aqidah Tauhid 1.1. Merupakan fondasi utama dalam bangunan Islam, Merupakan fondasi utama dalam bangunan Islam,

dari aqidah inilah terpancar seluruh aktifitas dari aqidah inilah terpancar seluruh aktifitas manusia, baik berupa ucapan maupun perbuatan manusia, baik berupa ucapan maupun perbuatan (QS Ibrahim 24-27)(QS Ibrahim 24-27)

2.2. Menentukan kualitas amal perbuatan manusia, sah Menentukan kualitas amal perbuatan manusia, sah atau batal, diterima atau ditolak, dibalas atau atau batal, diterima atau ditolak, dibalas atau terbuang sia-sia.terbuang sia-sia.

"Barangsiapa mengharap perjumpaan dengan "Barangsiapa mengharap perjumpaan dengan Tuhannya maka hendaklah ia mengerjakan amal Tuhannya maka hendaklah ia mengerjakan amal yang shalih dan janganlah ia mempersekutukan yang shalih dan janganlah ia mempersekutukan seorang pun dalam beribadat kepada Tuhannya."seorang pun dalam beribadat kepada Tuhannya." (Al-Kahfi: 110) (Al-Kahfi: 110)

"Dan sesungguhnya telah diwahyukan kepadamu "Dan sesungguhnya telah diwahyukan kepadamu dan kepada (nabi-nabi) yang sebelummu: "Jika kamu dan kepada (nabi-nabi) yang sebelummu: "Jika kamu mempersekutukan (Tuhan), niscaya akan hapuslah mempersekutukan (Tuhan), niscaya akan hapuslah amalmu dan tentulah kamu termasuk orang-orang amalmu dan tentulah kamu termasuk orang-orang yang merugi."yang merugi." (Az-Zumar: 65) (Az-Zumar: 65)

"Maka sembahlah Allah dengan memurnikan "Maka sembahlah Allah dengan memurnikan keta'atan kepada-Nya. Ingatlah, hanya kepunyaan keta'atan kepada-Nya. Ingatlah, hanya kepunyaan Allahlah agama yang bersih (dari syirik)."Allahlah agama yang bersih (dari syirik)." (Az-Zumar: (Az-Zumar: 2-3) 2-3)

Page 7: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

3.3. Membebaskan diri dari ubudiyah / penghambaan Membebaskan diri dari ubudiyah / penghambaan kepada selain Allah, baik bentuknya kekuasaan, kepada selain Allah, baik bentuknya kekuasaan, harta, pimpinan maupun lainnya. harta, pimpinan maupun lainnya.

4.4. Membentuk pribadi yang seimbang.Membentuk pribadi yang seimbang.5.5. Asas persaudaraan / ukhuwah dan persamaan.Asas persaudaraan / ukhuwah dan persamaan.

Karena itulah perhatian para rasul kepada umatnya Karena itulah perhatian para rasul kepada umatnya adalah menyembah Allah semata dan meninggalkan adalah menyembah Allah semata dan meninggalkan segala yang dituhankan selain Dia. segala yang dituhankan selain Dia.

"Dan sesungguhnya Kami telah mengutus rasul pada "Dan sesungguhnya Kami telah mengutus rasul pada tiap-tiap umat (untuk menyerukan): 'Sembahlah tiap-tiap umat (untuk menyerukan): 'Sembahlah Allah (saja), dan jauhilah Thaghut itu', ."Allah (saja), dan jauhilah Thaghut itu', ." (An-Nahl: (An-Nahl: 36) 36)

Dan setiap rasul selalu mengucapkan pada awal Dan setiap rasul selalu mengucapkan pada awal dakwahnya: "Wahai kaumku sembahlah Allah, sekali-dakwahnya: "Wahai kaumku sembahlah Allah, sekali-kali tak ada tuhan bagimu selain-Nya." (Al-A'raf: 59, kali tak ada tuhan bagimu selain-Nya." (Al-A'raf: 59, 65, 73, 85) Pernyataan tersebut diucapkan oleh Nabi 65, 73, 85) Pernyataan tersebut diucapkan oleh Nabi Nuh, Hud, Shalih, Syu'aib dan seluruh rasul.Nuh, Hud, Shalih, Syu'aib dan seluruh rasul.

Selama 13 tahun di Makkah -sesudah bi'tsah- Selama 13 tahun di Makkah -sesudah bi'tsah- Rasululah saw mengajak manusia kepada tauhid dan Rasululah saw mengajak manusia kepada tauhid dan pelurusan aqidah, karena hal itu merupakan pelurusan aqidah, karena hal itu merupakan landasan bangunan Islam.landasan bangunan Islam.

Page 8: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

Realisasi RealisasiTauhidTauhid

Mengikhlaskan ibadah hanya untuk AllahMengikhlaskan ibadah hanya untuk Allah Tuhan yang diagungkan (Al-An’am 164) (Ali Imran Tuhan yang diagungkan (Al-An’am 164) (Ali Imran

64)64) Pelindung yang dicintai (Al-Baqarah 165-167) (Al-Pelindung yang dicintai (Al-Baqarah 165-167) (Al-

An’am 14)An’am 14) Pembuat aturan yang ditaati (Al-An’am 114) (An-Pembuat aturan yang ditaati (Al-An’am 114) (An-

Nisa 60-61)Nisa 60-61)

Berlepas diri dari thaghut Berlepas diri dari thaghut (semua yang (semua yang

disembah selain dari pada Allah)disembah selain dari pada Allah) (Al-Baqarah 256) (Al-Baqarah 256) Menjauhi syirik dan berhati-hati agar Menjauhi syirik dan berhati-hati agar

tidak terjerumustidak terjerumus

Page 9: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

SYIRIKSYIRIKPENYEBABPENYEBAB

1. Pengagungan yang berlebihan (kultus)• Nabi (QS 9: 30)• Malaikat (QS 6: 100)• Jin (QS 37: 158-159)• Pendeta (QS 9: 31)• Benda-benda di langit (QS 41: 37)• Ulama (QS 71: 21-23)

2. Bersandar pada sesuatu yang bisa diindera (QS 2: 55/ 7: 138/ 20: 87-88)

3. Mengikuti hawa nafsu (QS 31: 21/ 19: 59/ 28: 50/ 25: 43/ 3: 14)

4. Sombong (QS 43: 51/ 40: 56/ 79: 17-20/ 2: 258)

5. Penindasan kepada manusia dengan berhukum pada selain yang diturunkan Allah (QS 7: 59-60/ 7: 65-66/ 7: 73-76/ 14: 28-30/ 34: 31-33)

Page 10: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

BENTUK-BENTUK SYIRIKBENTUK-BENTUK SYIRIK

1. Mendekatkan diri pada selain Allah (QS 39: 3)

2. Memohon pertolongan (QS 10: 18/ 39: 43-44)

3. Cinta dan loyali. Mukmin: kepada Allah, Rasul dan

orang-orang mukmin (5: 55-57)ii. Yang tidak diperbolehkan:

• Yahudi dan Nasrani (QS 5: 51)• Orang kafir lainnya (QS 9: 23)• Orang-orang yang menentang Islam

(QS 58: 22)• Orang-orang yang mengejek Islam

(QS 5: 57)4. Syirik dalam ketaatan (QS 7: 3/ 9: 31/ 16:

35/ 42: 21/ 4: 65)5. Syirik riya' (QS 18: 110)

Page 11: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam

Pengaruh Syirik dalam kehidupan muslim

Memadamkan cahaya fitrah Mematikan tuntutan jiwa yang

suci (QS 22: 31) Menghilangkan 'izzah dan

menjerumuskan diri pada perbudakan (QS 63: 8)

Menggugurkan amal shalih (QS 39: 65)

Kekal dalam neraka (QS 4: 116-121)

Page 12: TAUHID Konsep Ketuhanan Islam