halaman muka pengembangan pemasaran bokar

4

Upload: aprizal-alamsyah

Post on 11-Jul-2015

569 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Halaman Muka Pengembangan Pemasaran Bokar
Page 2: Halaman Muka Pengembangan Pemasaran Bokar

Penanggung Jawab :

Kepala Balai Penelitian Sembawa

Anang Gunawan

Kepala Dinas Perkebunan Sumatera Selatan

Fakhrurrozi

Penyusun :

Cicilia Nancy

Lina Fatayati Syarifa

Dwi Shinta Agustina

Aprizal Alamsyah

Iman Satra Nugraha

Editor :

Prof. Dr. Ir. Andy Mulyana, M.Sc

Desain Sampul :

Aprizal Alamsyah

Iman Satra Nugraha

Diterbitkan Oleh :

Balai Penelitian Sembawa

Jln. Raya Palembang – Betung Km. 29

Kotak Pos 1127 Palembang 30001

Telepon (0711) 7439439

Faximilie (0711) 7439282

E-mail : [email protected]

Website : www.balitsembawa.com

dan

Dinas Perkebunan Provinsi Sumatera Selatan

Jln. Jenderal Sudirman Km. 3,5 No. 563 Palembang

Telepon (0711) 351451 – 357569

Faximilie (0711) 377250

E-mail : [email protected]

Website : www.disbunsumsel.com

Page 3: Halaman Muka Pengembangan Pemasaran Bokar

KATA PENGANTAR

Karet alam merupakan salah satu komoditas ekspor unggulan Sumatera Selatan. Karet

alam memberikan kontribusi sangat besar terhadap penerimaan non migas, di samping peran

strategis lain yaitu sebagai sumber pendapatan masyarakat, menyerap banyak tenaga kerja dan

perannya terhadap kelestarian lingkungan. Sejak meningkatnya harga karet beberapa tahun

terakhir, peran karet alam sebagai penggerak perekonomian masyarakat di daerah semakin

dirasakan. Minat masyarakat menanam karet sangat tinggi, hal ini tercermin dari demikian

luasnya penanaman karet yang dilakukan masyarakat.

Saat ini luas areal karet di Sumsel telah mencapai 1 juta ha, dengan total produksi sekitar

850 ribu ton, dan diharapkan pada tahun 2013 produksi karet Sumsel mencapai 1 juta ton karet

kering. Terdapat hampir 500 ribu KK atau 46% penduduk Sumsel yang menggantungkan

hidupnya dari komoditas karet.

Sekalipun telah berhasil menjadi produsen karet terbesar, Sumsel masih menghadapi

permasalahan, antara lain mutu bahan olah karet yang masih perlu ditingkatkan dan pemasaran

bahan olah karet yang belum efisien. Oleh karena itu dalam buku ini disajikan beberapa pola

pemasaran bokar yang terjadi di lapangan dan pengaruhnya terhadap kondisi bokar yang

dihasilkan petani. Dalam buku ini juga ditampilkan profil dari KUD, Gapoktan dan kelompok

tani yang telah memasarkan bokarnya melalui pola lelang dan kemitraan.

Tim penyusun mengucapkan terima kasih kepada Kepala Dinas Perkebunan Provinsi

Sumatera Selatan yang telah memberikan kepercayaan untuk penyusunan buku mengenai

Pengembangan Pemasaran Bahan Olah Karet di Provinsi Suimatera Selatan. Mudah-mudahan

buku ini bermanfaat bagi semua pihak yang terlibat dalam pengembangan karet di Sumatera

Selatan.

Palembang, Desember 2012

Tim Penyusun

Page 4: Halaman Muka Pengembangan Pemasaran Bokar

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

DAFTAR TABEL

DAFTAR GAMBAR

1. PENDAHULUAN

1.1. Prospek Karet Alam Dunia

1.2. Kondisi Karet Nasional

1.2.1. Luas Areal

1.2.2. Produksi Karet

1.3.3. Negara Tujuan Ekspor

1.3. Kondisi Karet di Sumatera Selatan

1.3.1. Luas Areal

1.3.2. Produksi Karet

1.3.3. Kondisi Bahan Olah Karet

2. SISTEM PEMASARAN BAHAN OLAH KARET

2.1. SISTEM PEMASARAN BOKAR

2.1.1. Sistem Pemasaran Tradisional

2.1.2. Sistem Pemasaran Terorganisasi

2.2. BAGIAN HARGA YANG DITERIMA PETANI

2.3. PERMASALAHAN PEMASARAN BOKAR

3. ALTERNATIF PENGEMBANGAN PEMASARAN BOKAR

3.1. Pemasaran Bokar dengan Pola Kemitraan

3.2. Pemasaran Bokar dengan Pola Lelang

4. PENUTUP