geografi dialek bahasa madura di kecamatan … · 2.1 pengertian geografi dialek ... 2.4 diafonem...

14
i GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN RUBARU KABUPATEN SUMENEP SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Menyelesaikan Program Sarjana Oleh: Lukmanul Hakim NIM. 08340042 JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA, SASTRA INDONESIA DAN DAERAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012

Upload: vanminh

Post on 21-Mar-2019

303 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

i

GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA

DI KECAMATAN RUBARU KABUPATEN SUMENEP

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Menyelesaikan Program Sarjana

Oleh:

Lukmanul Hakim

NIM. 08340042

JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA, SASTRA INDONESIA DAN DAERAH

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2012

Page 2: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

ii

LEMBAR PERSETUJUAN

Skripsi yang berjudul “Geografi Dialek Bahasa Madura di Kecamatan

Rubaru Kabupaten Sumenep” ini telah disetujui oleh dosen pembimbing skripsi

pada tanggal 22 Oktober 2012.

Page 3: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

iii

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan di Depan Penguji Skripsi

Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Persaratan

Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

Tanggal 22 Oktober 2012

Mengesahkan,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Page 4: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

iv

LEMBAR PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Lukmanul Hakim

Nim : 08340042

Jurusan : Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Dengan ini menyatakan bahwa skripsi yang berjudul “Geografi Dialek Bahasa

Madura di Kecamatan Rubaru Kabupaten Sumenep” bukan merupakan hasil karya

tulis orang lain, dalam penelitian ini ada kemiripan dengan penellitian yang

pernah dilakukan oleh Fitrina Rahma Dewi, akan tetapi karya tulis ini bukan

merupakan PLAGIAT, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah dan

disebutkan dalam sumber kutipan dan daftar pustaka.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya dan apabila ternyata karya tulis ini merupakan PLAGIAT,

saya bersedia mendapat sanksi akademik.

Malang, 22 Oktober 2012

Yang menyatakan,

Lukmanul Hakim

Page 5: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

“Barang siapa menuntut ilmu, maka Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.

Dan tidaklah berkumpul suatu kaum disalah satu dari rumah-rumah Allah kecuali mereka

membaca kitabullah dan saling mengajarkannya diantara mereka, akan turun kepada meraka

ketenangan, diliputi dengan rahmat, dikelilingi oleh para malaikat, dan Allah akan

menyebut-nyebut mereka kepada siapa saja yang ada disisi-Nya. Barang siapa memperlambat

dalam amalannya, niscaya tidak akan bisa dipercepat oleh nasabnya”.

(H.R Bukhari Muslim)

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya tulis ini untuk:

Ayahanda (Imam Ghazali) dan Ibunda

(Rumanah) tercinta yang selalu memberi

dukungan serta cinta dan kasih sayang

yang tak terbatas.

Keluarga besarku dan saudara-saudaraku

yang selalu memberi semangat agar aku

bisa menyelesaian studi dan mengejar

cita-citaku.

Seseorang yang aku cintai, yang selalu

sabar menghadapiku dan memahamiku,

serta memberiku kekuatan untuk selalu

pantang menyerah dalam menghadapi

dan menjalani hidup.

Page 6: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

vi

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Puji syukur kehadirat Allah SWT. yang telam melimpahkan rahmat dan

hidayah-Nya, sehingga penulisan skripsi yang berjudul “Geografi Dialek Bahasa

Madura di Kecamatan Rubaru Kabupaten Sumenep” dapat diselesaikan dengan

baik.

Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah

membantu, memberikan pengarahan, dan bimbingan, sehingga skripsi ini dapat

diselesaikan dengan baik. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis

menyampaikan terima kasih banyak:

1. Bapak Rektor Universitas Muhammadiyah Malang;

2. Bapak Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas

Muhammadiyah Malang;

3. Ibu Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah

Malang;

4. Bapak Drs. Sudjalil, M.Si, M.Pd, selaku Pembimbing I yang telah banyak

memberikan masukan dan motivasi selama ini;

5. Bapak Drs. H. Fauzan, M.Pd, selaku Pembimbing II yang telah

memberikan dorongan dan motivasi dalam penulisan skripsi ini;

6. Semua Dosen Jurusan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang telah memberikan sumbangan berupa

saran serta materi selama perkuliahan;

7. Ayah (Moh. Imam Ghazali) dan Ibu (Rumanah) tercinta yang telah

memberi semangat untuk pantang menyerah, memberikan perhatian dan

kasih sayang yang begitu tulus dalam menjaga, merawat, membesarkanku,

memberikan dorongan, motivasi, dan materi dalam menyelesaikan studi

ini;

8. Kakak (Iklil Ar-Rasyid) dan Adikku (Rofiqi dan Unzilah) yang telah

banyak mengalah demi kelanjutan pendidikanku;

Page 7: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

vii

9. Een Wahyu Wardani yang selalu sabar menghadapiku dan mendengar

keluh kesahku, memberikanku dorongan semangat untuk melakukan

semua ini tanpa ragu-ragu, sehingga hidupku lebih berarti;

10. Sahabat-sahabatku yang selalu mendukung dan memberi motivasi untuk

menyelesaikan studi ini. Dan banyak lagi teman-teman dan pihak-pihak

lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu;

Penulis menyadari sepenuhnya, bahwa skripsi ini masih jauh dari

sempurna. oleh karena, saran dan kritik yang bersifat membangun sangat

dibutuhkan demi penulisan selanjutnya.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Malang, 22 Oktober 2012

Penulis

Lukmanul Hakim

Page 8: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL……………………………………………………… i

HALAMAN PERSETUJUAN…………………………………………… ii

HALAMAN PENGESAHAN……………………………………………. iii

HALAMAN PERNYATAAN……………………………………………. iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN……………………………………….. v

KATA PENGANTAR……………………………………………………. vi

DAFTAR ISI……………………………………………………………… viii

ABSTRAK ………………………………………………………………... xi

BAB I PENNDAHULUAN

1.1 Latar Belakang……………………………............................... 1

1.2 Masalah Penelitian…………………………………………….. 5

1.2.1 Ruang Lingkup Masalah…………………………………….. 5

1.2.2 Batasan Masalah……………………………………………... 6

1.3 Rumusan Masalah……………………………………………… 6

1.4 Tujuan Penelitian………………………………………………. 7

1.4.1 Tujuan Umum………………………………………………... 7

1.4.2 Tujuan Khusus……………………………………………….. 7

1.5 Manfaat Penelitian……………………………………………... 8

1.5.1 Secara Teoritis……………………………………………….. 8

1.5.2 Secara Praktis………………………………………………… 8

1.6 Definisi Operasional…………………………………………… 9

BAB II LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Geografi Dialek……………………………………. 11

2.2 Variasi Bahasa…………………………………………………. 12

Page 9: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

ix

2.3 Idiolek dan Dialek……………………………………………… 13

2.4 Diafonem dan Diasistem………………………………………. 15

2.5 Stratigrafi dan Seriasi………………………………………….. 16

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Metode Penelitian……………………………………………… 20

3.2 Objek dan Subjek……………………………………………… 21

3.3 Teknik Pengumpulan Data……………………………………. 23

3.3.1 Prosedur Pengumpulan Data………………………………... 25

3.3.2 Instrumen Pengumpulan Data………………………………. 26

3.4 Teknik Penganalisisan Data…………………………………… 27

BAB IV PEMBAHASAN

4.1 Peta Geografi Dialek Kosa Kata dalam Bahasa Madura

yang Berhubungan dengan Kata Kekerabatan

di Kecamatan Rubaru………………………………………….. 29

4.2 Peta Geografi Dialek Kosa Kata dalam Bahasa Madura

yang Berhubungan dengan Mata Pencaharian

di Kecamatan Rubaru………………………………………… 44

4.3 Peta Geografi dialek Kosa Kata dalam Bahasa Madura

yang Berhubungan dengan Geografis

di Kecamatan Rubaru…………………………………………. 54

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan……………………………………………………. 65

5.1 Saran…………………………………………………………... 65

Page 10: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

x

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………… 67

LAMPIRAN

Lampiran 1 Data Informan

Lampiran 2 Tabel Analisis Taksonomi

Lampiran 3 Daftar Kosa Kata

Lampiran 4 Peta Dialek Kecamatan Rubaru

Page 11: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

xi

ABSTRAK

LUKMANUL HAKIM 2012. Geografi Dialek Bahasa Madura di Kecamatan

Rubaru Kabupaten Sumenep. Skripsi. Program Studi Pendidikan bahasa Sastra

Indonesia dan Daerah FKIP Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing:

(1) Drs. Sudjalil, M.Si, M.Pd, (2) Drs. H. Fauzan, M.Pd

Kata kunci: kosa kata, fonologi, morfologi, dan geografi dialek yang berada di

Kecamatan Rubaru Kabupaten Sumenep.

Kecamatan Rubaru merupakan salah daerah yang berada di pulau Madura,

walaupun dalam satu daerah dialek yang digunakan desa satu dengan desa yang

lainnya sangat berbeda, sehingga membuat peneliti tertarik untuk melakukan

penelitian ini. Perbedaan dialek tersebut dapat dilihat dari kosa kata, fonologi, dan

morfologinya hal ini mempunyai kekhasan sehingga sangat menarik untuk

dilakukan penelitian.

Permasalahan ini saya bahas berdasarkan teori dialek dan geografi dialek.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode dekriptif. Data

dalam penelitian ini adalah kosa kata bahasa Madura yang dituturkan oleh

masyarakat di daerah kecamatan Rubaru. Data tersebut saya peroleh dengan

teknik observasi dan wawancara, dengan teknik tersebut maka akan diperoleh data

yang akurat tentang perbedaan dialek dibeberapa desa di Kecamatan rubaru.

Dari analisis yang telah saya lakukan, dapat diketahui bahwa terdapat

perbedaan atau persamaan antara dialek dari desa yang satu dengan desa yang

lainnya. Perbedaan atau persamaan tersebut terlihat pada kosa kata, fonologi, dan

morfologinya. Dalam bidang kosa kata, perbedaan tersebut dapat diartikan

kekhasan dialek yang berada di Kecamatan Rubaru, sedangkan dalam bidang

fonologi terdapat pula kekhasan yang terkadang penambahan konsonan dan

perubahan vokal. Di bidang morfologi terdapat juga perbedaan dialek dari desa

yang satu dengan yang lainnya. Hal ini dibuktikan oleh adanya unsur-unsur

bahasa Madura yang penyebarannya cukup luas.

Page 12: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

xii

ABSTRACT

Hakim Lukmanul 2012. Madura English Dialect Geography in District Rubaru

Sumenep. Thesis. Literary Language Education Study Program Indonesia and

Universitas Muhammadiyah Malang Regional Guidance and Counseling.

Supervisor: (1) Drs. Sudjalil, M.Si, M. Pd, (2) Drs. H. Fauzan, M.Pd.

Keywords: vocabulary, phonology, morphology, and geographical dialects are

located in the District Rubaru Sumenep.

District of Rubaru is one area that is located on the island of Madura,

although in one area of the village dialect used by other villages are very different,

so make researchers interested in conducting this research. Dialect differences can

be seen from the vocabulary, phonology, morphology, and this is the unique so it

is interesting to do the research.

I discuss these problems based on the theory of dialects and dialect

geography. This study used a qualitative approach and descriptive methods. The

data in this study is the Madurese language vocabulary spoken by communities in

the district Rubaru. The data I obtained by observation and interview techniques,

with these techniques it will obtain accurate data on differences in dialect in

several villages in the district Rubaru.

From the analysis I have done, it is known that there are differences or

similarities between the dialects from one village to another village. Differences

or similarities can be seen in the vocabulary, phonology and morphology. In the

area of vocabulary, the differences can be interpreted dialect distinctiveness in

District Rubaru, whereas in the area of phonological distinctiveness that

sometimes there is also the addition of consonant and vowel changes. In the area

there are also differences in the morphology of dialects from one village to

another. This is evidenced by the Madurese language elements that spread wide

enough.

Page 13: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

xiii

DAFTAR PUSTAKA

Agung, Wahyu. 2011. Mata Pencaharian. http://resources.unpad.ac.id/unpadcont

ent/uploads/publikasi_dosen/ngahuma.pdf (diakses 13 Oktober 2012).

Alisyahbana, Sutan Takdir. 1980. Tata Bahasa Baru Bahasa Indonesia. Jakarta:

Dian Rakyat.

Alwasilah, A. Chaedar. 1983. Linguistik Suatu Pengantar. Bandung: Angkasa.

Aslinda & Leny Syafyahya. 2007. Pengantar Sosiolinguistik. Bandung: Refika

Aditama.

Azhararief’s. 2008. Variasi Bahasa dalam Sosiolinguistik.

http://azhararief.wordpress.com/2008/08/27/variasi-bahasa-dalam-

sosiolinguistik/ (diakses 12 oktober 2012).

Ensor, Bradley E. (2011). Kinship theory in archaeology: from critiques to the

study of transformations. Gale Art, Engineering & Social Lite Packag,

American Antiquity. 76.2.

Fauzah07’s. 2009. Sistem Mata Pecaharian.

http://fuzah07.wordpress.com/2009/04/04/sistem-mata-pencaharian/

(diakses 17 Oktober 2012)

Jones, Doug. (2010). Human kinship, from conceptual structure to grammar. Gale

Art, Engineering & Social Lite Package, Behavioral and Brain Sciences.

33.5.

Kemp, Charles dan Terry Regier.(2012). Kinship categories across languages

reflect general communicative principles. Gale Art, Engineering &

Social Lite Package, Science. 336.6084.

Keraf, Gorys. 1984. Linguistik Bandingan Historis. Jakarta: Gramedia.

Lumangino, Suhardi. 2011. Geografi Sosial dan Hubungannya. http://coretan-

anak-pulau.blogspot.com/2011/11/geografi-sosial-dan-hubungannya-

dengan.html (diakses 17 Oktober 2012).

Mahsun. 1995. Dialektologi Diakronis. Yogyakarta: Gajah Mada University

Press.

Moleong, Lexy. 2002. Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja.

____________. 2005. Metodologi penelitian kualtatif; edisi revisi. Bandung:

Remaja. Rosdakarya.

Page 14: GEOGRAFI DIALEK BAHASA MADURA DI KECAMATAN … · 2.1 Pengertian Geografi Dialek ... 2.4 Diafonem dan Diasistem…………………………………… ... Dialektologi Diakronis

xiv

Oka dan Suparno. 1994. Linguistik Umum. Jakarta: Departemen Pendidikan.

Pateda, Mansoer. 1988. Linguistik (Sebuah Pengantar). Bandung: Angkasa.

Sholeh, Muh. 2012. Konsep Dasar Geografi Sosial.

http://muhsholeh.blogspot.com/2012/04/konsep-dasar-geografi-

sosial.html (diakses 17 Oktober 2012).

Sudaryono dkk. 1990. Geografi Dialek Bahasa Jawa Kabupaten Demak. Jakarta:

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Sugiyono,. 2009. Memahami penelitian kualitatif. Bandung: alfabeta.

Zulaeha, Ida. 2010. Dialektologi; dialek geografi & dialek social. Yogyakarta:

Graha Ilmu.

Yudibrata, Karna. 1990. Geografi Dialek Bahasa Sunda di Kabupaten Karawang.

Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

___________http://id.wikipedia.org/wiki/Stratigrafi (diakses 12 Oktober 2012).