determinasi obesitas

68
DETERMINASI OBESITAS Ikeu Ekayanti Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Sem ganjil Unair 2013-2014

Upload: tryna

Post on 23-Feb-2016

81 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

DETERMINASI OBESITAS. Ikeu Ekayanti Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Sem ganjil Unair 2013-2014. Pendahuluan. 1. Prentice, Andrew M. 2005. ” The emerging epidemic of obesity in developing countries”. Journal of Epidemiology - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

OVERWEIGHT + OBESITAS

DETERMINASI OBESITASIkeu EkayantiProgram Studi S2 Ilmu Kesehatan MasyarakatSem ganjil Unair 2013-2014Pendahuluan 1. Prentice, Andrew M. 2005. The emerging epidemic of obesity in developing countries. Journal of Epidemiology2. Bagehi, Debasis dan Harry G Preuss. 2007. Obesity: Epidemiology, Pathophysiology, and Prevention. USA: CRC PressEpidemiologiPrevalensi dunia

WHOPenelitian terakhir WHO pada thn 2005 : - 1.6 milyar org dewasa (age 15+) adalah : overweight. - sedikitnya 400 jt org dewasa adalah : obesitas.

Thn 2015 WHO memperkirakan : - 2.3 M orang dws : Overweight - 700 Jt org dws : ObesitasObesitas di INDONESIABerdasarkan Riset Kesehaan Dasar, 2007Prevalensi Balita sebesar 4,3%Anak usia sekolah Laki-laki = 9,3% Perempuan = 6,4 %

Riskedas-Depkes. 2007. Riset Kesehatan Dasar 2007. Depkes RIObesitas di INDONESIAObesity pada Usia > 15yearsRata-rata Nasional : 19,3 %Male = 13,9%Female = 23,8%Jawa Barat : 22,1%. Menggunakan cut-off IMT > 27Obesitas Sentral Pada Penduduk Umur 15Rata rata nasional : 18,8%.Provinsi Jawa Barat : 23,3%Riskedas-Depkes. 2007. Riset Kesehatan Dasar 2007. Depkes RI

TIMEBOMBKomposisi tubuhTubuh manusia (Berat Badan)TulangOtotOrganCairan tubuhJaringan adiposa/lemakJumlah setiap komponen tubuh berubah secara normal:Masa pertumbuhanStatus reproduksiVariasi tingkat aktivitasEfek proses penuaan

Komponen Berat Bedan:Fat Mass :BrainSkeletonJaringan adiposaFat Free Mass (FFM):AirProteinmineral

FFM sering kali disamakan dengan Lean Body Mass (LBM) yang sebetulnya tidak samaLBM adalah bagian dari tubuh yang bebas lemakSleletal musclesAirTulangDan sebagian kecil lemak essential pada organ dalamNerve tissueFFM pada laki-laki > FFM pada wanitaDapat meningkat krn olah ragaDan menurun seiring dengan pertambahan usiaLemak tubuhLemak tubuh:Essential fat: Lemak yang dibutuhkan tubuh untuk menjaga fungsi fisiologi secara normalDisimpan sumsum tulang belakang; hati; paru; jantung; pankreas; ginjal; otot dan jaringan lemak pada susunan syarap pusatPada laki laki : 3 % dari lemak tubuhPada wanita: 12 % dari lemak tubuh (payudara, pelvic regian dan thigh

Storage fatCadangan energi utama dalam tubuh adalah cadangan lemak sebagai trigliseridaCadangan lemak terakumulasi :Di bawah kulitSekitar organ dalam yang melindunginya dari traumaJumlah cadangan lemak dalam adipocyte berfluktuasi tergantung:Kebutuhan u pertumbuhan dan reproduksiAging : lingkungan , keadaan fisiologi, aktivitas fisik dan konsumsi makananKomposisi lemak pada tubuhLaki-laki (%)Perempuan (%)Total fatStorage fatEssential fat8 - 245 - 21321 359 2312Muscle44.838Bone14.912Remainder 16.3 32.315 - 29SEL LEMAKThe body has two types of fat: white adipose tissue andbrown adipose tissue.

White adipose tissue stores fat for other cells to use for energy;Brown adipose tissue releases stored energy as heatSel Lemak Sebelum menilai penyebab obesitas dan strategi untuk menanganinya perlu diketahui mengenai perkembangan sel lemak

Whitney, Ellie and Sharon Rady Rofles. 2008. Understanding Nutrition, Eleventh Edition. USA: Thomson WadsworthSel LemakWhitney, Ellie and Sharon Rady Rofles. 2008. Understanding Nutrition, Eleventh Edition. USA: Thomson WadsworthSel LemakWhitney, Ellie and Sharon Rady Rofles. 2008. Understanding Nutrition, Eleventh Edition. USA: Thomson WadsworthDEFINISI (WHO)Obesitas didefinisikan sebagai bentuk abnormalitas atau akumulasi lemak yang berlebihan yang dapat mempengaruhi kesehatan. Definisi diatas berdasarkan pengukuran BMI (Body Mass Index) : BB(kg) TB(m)PengertianKanazawa, Kanazawaa, Nobuo Yoshiikeb, Toshimasa Osakac, Yoshio Numbad, Paul Zimmete, Shuji Inouef. 2005. Criteria and Classification of Obesity in Japan and Asia-Oceania. World Rev Nutr Diet.Rimbawan dan Albiner Siagian. 2004. Indeks Glikemik Pangan. Jakarta: Penebar SwadayaPengukuran Persentase Lemak TubuhSkinfoldUnderwater weighing, or hydrodensitometryBioelectrical impedance analysisAir-displacement plethysmographyDual-energy X-ray absorptiometryPengertian IMTKanazawa, Kanazawaa, Nobuo Yoshiikeb, Toshimasa Osakac, Yoshio Numbad, Paul Zimmete, Shuji Inouef. 2005. Criteria and Classification of Obesity in Japan and Asia-Oceania. Simopoulos AP (ed): Nutrition and Fitness: Obesity, the Metabolic Syndrome, Cardiovascular Disease, and Cancer. World Rev Nutr Diet.

Clasification of Overweight & Obesity by BMI, Waist Circumference & Associated Disease Risk (NIH, 1998)BMI (kg/m2)Obesity classRisk* relative to normal weight & waist circumferenceMen 102 cm > 102 cmWomen 88 cm > 88 cmUnderweight 18.5 - -Normal**18.5-24.9 - - Overweight25.0-29.9Increased HighObesity30.0-34.9IHigh Very high35.0-39.9IIVery high Very highExtreme obesity 40IIIExtremely high Extremely high* NIDDM Hypertension and CVD** Increased waist circumference can also be a marker for increased risk even in normal26BODY MASS INDEXRisk of Co-morbiditiesBMIcategory< 18.5UnderweightAverage18.5 24.9NormalIncreased25.0 29.9Overweight

Moderate30.0 34.9Obese I

Severe35.0 39.9Obese II

Very severe 40Obese III

KRITERIA OBESITAS Anak 6 14 TahunStatus gizi penduduk umur 6-14 tahun dapat dinilai berdasarkan IMT yang dibedakan menurut umur dan jenis kelamin. Sebagai rujukan untuk menentukan kurus, apabila nilai IMT kurang dari 2 standar deviasi (SD) dari nilai rerata, dan berat badan (BB) lebih jika nilai IMT lebih dari 2 SD nilai rerata standar WHO 2007

Depkes RI. 2007. Riset Kesehatan Dasar RISKESDAS 2007. Litbang Depkes RI. Klasifikasi/tipe obesitasDistribusi lemak dalam tubuhUkuran sel lemakusiaDistribusi lemak dalam tubuhTipe android (tipe buah apel): Penumpukan lemak terjadi di bagian tubuh sebelah atas:Sekitar dadaPundakLeherMuka Terjadi pada laki-laki dan wanita yg sudah menopauseLemak yang menumpuk : lemak jenuh yang mengandung sel lemak dgn ukuran besarBerisiko terhadap penyakit yg berhubungan dengan metabolisme lemak dan glukosa:Diabetes MellitusJantung koronerStrokePerdarahan otakHipertensiRisiko kanker payudara > 6x dari yang BB nya normalTipe Ginoid (tipe buah Pear):Penumpukan lemak terjadi pada tubuh bagian bawahDisekitar perutPinggulPahaPantatUmumnya terjadi pada wanitaJenis lemak: lemak tidak jenuh, ukuran sel lemak kecil dan lembek Risiko terjangkit penyakit < tipe androidLebih sukar untuk menurunkan BBCara untuk menentukan tipe kegemukan berdasarkan distribusi lemakHitung rasio:Pinggang : panggulNilai rasio0.9 < : tipe Android< 0.9 : tipe Ginoid

Ukuran sel lemakTipe HiperplastikJumlah sel lemak > jumlah normal; dengan ukuran sel normalTerjadi sejak usia dini/ masa anak-anakPenurunan BB lebih sulit dilakukan; kalaupun terjadi penurunan BB mudah kembali ke BB semulaTipe HipertropiJumlah sel normal dengan ukuran sel yang jauh lebih besarTerjadi pada masa dewasaRelatif mudah untuk menurunkan BBBiasanya berisiko terhadap penyakitDiabetes Mellitushipertensi

Tipe Hiperplastik HipertropiJumlah mupun ukuran sel lemah > normalDimulai sejak kecil dan terus sampai dewasaSangat sukar untuk menurunkan BBBerisiko terkena komplikasi penyakitusiaKegemukan pada saat bayi (Infancy-onset Obesity)Kegemukan pada saat anak-anak (Chilhood-onset Obesity)Kegemukan pada saat dewasa (Adult-onset Obesity)Berbagai tipe ukuran tubuh pria

Berbagai tipe ukuran tubuh wanita

Obesity

Obesity can be classified into two groups on the basis of body fat distribution and the waist-to-hip circumference ratio.

The apple shape: (android, abdominal or central Obesity)people with high waist-to-hip ratios are "apples", their body fat is distributed mainly on the upper trunk, the chest and abdomen giving the typical apple shapeindividuals are mostly maleA waist-to-hip ratio >1.0 for men and >0.8 for women indicates an increased risk of cardio-vascular disease and diabetes mellitusThe pear shape: (also called gynaeoid or peripheral obesity)Obesitas Sentral

Obesitas dan konsekuensinya terhadap kesehatan.Bagehi, Debasis dan Harry G Preuss. 2007. Obesity: Epidemiology, Pathophysiology, and Prevention. USA: CRC PressObesitas dan Diabetes Mellitus Tipe 2

obesitysteatosissteatohepatitis cirrhosis

Kematian

fibrosis50%15%~30%30%~40%

Modifikasi dari Patrick L. Altern Med Rev, 2002, 7:276-29150%33%

Perlemakan Hati terkait dengan obesitasKelaianan Metabolik DM tipe 2CVD, kanker 45DETERMINASI/PENYEBAB

IntakeBurning

Faktor pemicu ObesitasDuane C. Eichler. 2003. Obesity Epidemic . College of Medicine Univ. of South Florida Untuk mengendalikan keseimbangan energi harus diintegrasikan berbagai faktor :Faktor genetik, yang mengontrol nafsu makan dan penggunaan energi (energy expenditure) yang melibatkan reseptor dan agen protein penanda (signaling protein agent) yang ditemukan akhir-akhir ini. Faktor lingkungan, yang memacu peningkatan obesitas termasuk ketersedian makanan padat energi (energy-dense foods)seperti fast food. Faktor perilaku, berhubungan dengen olahraga dan perilakuu makan yang memacu kepada obesitas.

Duane C. Eichler. 2003. Obesity Epidemic . College of Medicine Univ. of South Florida

Determinasi ObesitasPenyebab (1)Life style, physical inactivityDiet: excess energy intakeAge SexRace

Penyebab (2)Medical causes(Fisiologis dan metabolik)HypothyroidismCushings syndromePolycystic ovarian syndromehypothalamic insufficiency

Penyebab (3)Medications: Cortisol and other glucocorticoids Sulfonylureas AntidepressantsAntipsychotics. E.g. MAOIs, Risperidone. Oral contraceptives Insulin.

Penyebab (4)Genetic factor:

Prader-Willi syndromeLaurence-Moon-Biedl (Bardet-Biedl) syndrome Down syndrome Turner syndromeLeptin deficiency or resistance to leptin action

Penyebab (5)Psychatric causes:Major depressionBinge eating disorders

Treatment:Pola HidupDietPharmacological treatment ExerciseIntra-gastric balloonSurgical treatment

Management obesityMedical management:Lifestyle modificationIncreace exercisePchycological supportDrugSurgeryNutritional managementFood choice changesNutrion educationMaintain micronutrient intakeTIPS MANAGEMENT BERATMeningkatkan kesadaran:Buat catatan apa yang anda makanBuat catatan berat badan andaTuliskan ketika anda makan dan kenapaExerciseCatat kemajuan yang anda dapat: apakah anda menikmati apa yang sedang anda lakukan?Gabungkan exercise kedalam gaya hidup anda-masukkan kedalam area seluruh kehidupan andaAttitudes:Pikirkan tentang tujuan anda mengurangi berat badan- buat yang masuk akalIngat setiap kemajuan adalah keuntungan dan tidak mencapai pada tujuan anda bukan berarti anda telah gagalPikirkan tentang keinginan anda terhadap makanan-atur dan atasi makanan idaman anda

Sementara anda makanPastikan diri anda untuk makan secara perlahanBerikan perhatikan pada proses anda memakan makananBerikan perhatian penuh Makan pada tempat dan waktu yang samaMakan satu porsi dan servis diri anda sendiri sebelum anda mulai makanBelanja makananBuat catatan apa yang akan anda beli dan anda tahu apa yang akan anda beliBatasi items yang akan anda beliJangan belanja ketika anda sedang lapar

Bekerjasama dengan orang lainLibatkan teman dan keluarga dalam menetapkan tujuan anda dan membuat gayahidup anda yang baru, termasuk cara makan dan olah raga teratur

Komunikasikan kepada mereka apa yang dapat mereka bantu dalam meraih tujuan anda

Lingkungan tempat makanMembuat makanan sehat lebih mudah daripada membuat makanan yang tidak sehatAnda harus berusaha melakukan pantangan yang anda lakukan secara rutin ketika sedang makan diluarPikirkan tentang apa yang dilarang dan dibolehkan pada makanan rutin anda ketika akan makan keluar bersama orang lain. Pengetahuan tentang makananCari informasi mengenai jenis nutrisiMengetahui tentang makanan dengan kandungan yang baik dari vitamin, mineral,protein, karbohidrat dan lemak sehatMakan dengan seimbangSiapkan makanan yang sehat dan punya citarasa baik.Terima kasihSukses Selalu Untuk Kita SemuaAmiien