darkness dua.rtf

Upload: agrak

Post on 06-Jul-2018

246 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    1/40

    MUSUH-MUSUH ISLAM

     Dan sungguh telah diperolok-olokkan beberapa rasul sebelum kamu, makaturunlah kepada orang-orang yang mencemoohkan di antara mereka balasan

    atas olok-olokan mereka. (TQS. al-An’aam [6]: 10)

    Bagian terburuk dari masyarakat Makkah diperlihatkan pada masa-masa ketika

     partai Rasulullah saw berinteraksi dengan masyarakat. Penentangan Islam terhadap cara

    hidup kaum kafir Quraisy telah memunculkan orang-orang tertentu dengan kepribadian

    yang sangat buruk. Banyak di antara tokoh-tokoh masyarakat Makkah yang

    memberikan serangan yang sangat berbahaya atas diri Rasulullah saw dan para sahabat.

    Ucapan-ucapan mereka sangat pedas dan aksi-aksi mereka sangat bengis.

    Beberapa di antara musuh-musuh Islam ini dikecam secara terbuka maupun

    tersamar oleh al-Qur!an. Untuk dapat memahami karakter dakwah dan kesabaran

    Rasulullah saw maka akan sangat membantu bila kita "uga memahami gerakan

     perlawanan terhadap dakwah Rasulullah saw. Pembahasan atas oknum-oknum

     penentang dakwah tersebut sama sekali bukan dimaksudkan untuk menghormati usaha

    mereka atau memberi mereka penghargaan. #ebaliknya pembahasan karakter mereka

    akan memudahkan kita dalam memahami "alan pikiran masyarakat Makkah dan

    membantu kita memahami ayat-ayat al-Qur!an tertentu.

    Pada tahun-tahun men"elang bi’tsah kedudukan dan pengaruh suku Quraisy di

    mata kabilah-kabilah lain di $a%irah &rab mulai goyah. Per"an"ian  Hilful-Fudhul 

     berbagai perang besar dan kesepakatan damai membuat kredibilitas suku Quraisy mulai

     "atuh. #e"ak saat itulah suku Quraisy mulai mengalami keretakan. Ikatan yang ada di

    antara kabilah-kabilah mereka tidak lebih hanya merupakan ikatan yang longgar. Para

    tokoh Quraisy merupakan figur-figur penting yang sangat berpengaruh dalam

     pengelolaan kota Makkah. Mereka itulah tokoh-tokoh yang merasa mendapat kerugian

     paling besar bila Islam merebut hati budak-budak dan kalangan miskin masyarakat

    Makkah. #ekalipun mereka pada umumnya mempunyai kekayaan yang berlimpah dan

     berasal dari keturunan orang-orang yang memiliki kekuasaan namun 'secara

    indi(idual' hanya ada seorang yang paling berpengaruh yakni )alid bin Mughirah.

    *rang ini merupakan karakter yang sangat penting bagi kaum Muslim mengingat

     bahwa al-Qur!an menyebut tentangnya sebanyak dua kali+

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    2/40

     Biarkanlah Aku bertindak terhadap orang yang Aku telah menciptakannya

     sendirian. Dan Aku jadikan baginya harta benda yang banyak, dan anak-anak 

     yang selalu bersama dia, dan u lapangkan baginya dengan selapang-

    lapangnya, kemudian dia ingin sekali supaya Aku menambahnya. !ekali-kali

    tidak, karena sesungguhnya dia menentang ayat-ayat ami. Aku akan

    membebaninya mendaki pendakian yang memayahkan. !esungguhnya dia telah

    memikirkan dan menetapkan, maka celakalah dia" Bagaimana dia menetapkan#

    kemudian celakalah dia" Bagaimanakah dia menetapkan# kemudian dia

    memikirkan, sesudah itu dia bermasam muka dan merengut, kemudian dia

    berpaling dan menyombongkan diri, lalu dia berkata, $%ni tidak lain hanyalah

     sihir yang dipelajari, ini tidak lain hanyalah perkataan manusia.’   (TQS. al-

    Mudattsir [!]: 11-"#)

     Dan janganlah kamu ikuti setiap orang yang banyak bersumpah lagi hina, yang banyak mencela, yang kian ke mari menghambur fitnah, yang banyak 

    menghalangi perbuatan baik, yang melampaui batas lagi banyak dosa, yang 

    kaku kasar, selain dari itu, yang terkenal kejahatannya, karena dia mempunyai

    harta dan anak. Apabila dibacakan kepadanya ayat-ayat ami, ia berkata,

    $dongeng-dongengan orang-orang dahulu kala’. elak akan ami beri tanda

    dia di belalai. (TQS. al-Qalam [6$]: 10-16)

    &yat-ayat tersebut akan men"adi "elas "ika kita mengetahui siapa yang dimaksud

    dan apa yang dilakukan orang tersebut sehingga &llah #wt memberikan kecaman yang

     begitu keras kepadanya. ,ialah )alid bin Mughirah yang merekayasa segala bentuk 

    fitnah menentang Rasulullah saw.

    #etelah gagal mengintimidasi kaum Muslim kaum Quraisy menyadari perlunya

     perubahan taktik. etika hendak melakukan propaganda menentang Rasulullah saw

    mereka terbelah men"adi dua pada saat menentukan pola serangan yang hendak 

    dilakukan. #etalah gagal dengan aksi-aksi terornya kaum musyrik Quraisy merasa

    kehilangan akal untuk membuat serangan yang efektif terhadap Rasulullah saw.

    Pada saat yang sama mereka menyadari bahwa musim ha"i semakin dekat danMakkah akan segera diban"iri para pe%iarah dari segala pen"uru $a%irah &rab. emudian

    mereka mengadakan pertemuan yang dipimpin oleh )alid bin Mughirah. #ebagian di

    antara mereka mengusulkan agar Muhammad dinyatakan sebagai tukang ramal kahin/.

    &l-)alid menolak usulan ini dengan mengatakan bahwa Muhammad tidak 

    mengeluarkan kata-kata sebagaimana seorang tukang ramal. &da pula yang

    mengusulkan supaya Muhammad dinyatakan sebagai penyair0 namun mereka semua

    mengetahui bagaimana bentuk-bentuk dan irama syair sehingga usulan ini pun mereka

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    3/40

    tolak. #ebagian ada yang menyarankan agar Muhammad dinyatakan sebagai orang gila.

    )alid pun menolak saran ini karena perilaku dan perkataan Muhammad sama sekali

    tidak seperti orang gila. &da pula sebagian kalangan yang mengusulkan agar 

    Muhammad dinyatakan sebagai tukang sihir0 namun al-)alid pun menolak usulan ini

    karena Muhammad tidak pernah melakukan hal-hal yang biasa dilakukan seorang

    tukang sihir. #etelah perdebatan pan"ang kaum kafir Quraisy akhirnya sepakat untuk 

    menyatakan Muhammad sebagai tukang sihir yang memiliki kata-kata a"aib  sihr al-

    bayan/. #etelah itu mereka mendatangi kelompok-kelompok pe%iarah yang berasal dari

    luar Makkah untuk memperingatkan suku-suku &rab agar "angan mendengarkan

    ucapan-ucapan Muhammad dan menggambarkan beliau saw sebagai seorang tukang

    sihir. Mereka mengatakan bahwa ucapan-ucapan Muhammad dapat memisahkan

    seseorang dari saudara-saudaranya bapaknya atau dari istrinya atau dari keluarganya.

    ,emikianlah ide tersebut direkayasa oleh )alid bin Mughirah.

    )alid sama sekali tidak bodoh dalam hal ilmu sastra. Ia paham betul bahwa

    ungkapan-ungkapan Rasulullah saw dan al-Qur!an membutuhkan suatu pemikiran yang

    mendalam hingga tidak dapat ditolak atau disembunyikan. #ekali waktu ia bahkan

     pernah menyatakan betapa ia merasa terhina karena &llah #wt menurunkan al-Qur!an

    kepada Rasulullah saw bukan kepada dirinya. 1al ini menun"ukkan se"auh mana

     pemahamannya tentang realitas al-Qur!an tetapi ia terlalu sombong untuk mengakui

    kebenaran itu. Ia berkata 2 Apakah Allah menurunkan al-&ur’an kepada 'uhammad 

    dan mengabaikan aku (pemimpin suku &uraisy( atau Abu 'as’ud $Amr bin $)mair ( 

     pemimpin *haif( agar menjadi pemimpin bangsa *haif dan 'akkah#  Menanggapi

    ungkapan ini &llah #wt menurunkan ayat yang lain+

     Dan tatkala kebenaran itu datang kepada mereka, mereka berkata+ $%ni adalah sihir dan sesungguhnya kami adalah orang-orang yang mengingkarinya’.Dan

    mereka berkata+ $'engapa al-&uran ini tidak diturunkan kepada seorang 

    besar dari salah satu dua negeri ini 'akkah dan *haif# Apakah mereka yang 

    membagi-bagi rahmat *uhanmu# ami telah menentukan antara mereka

     penghidupan mereka dalam kehidupan dunia, dan kami telah meninggikan

     sebahagian mereka atas sebagian yang lain beberapa derajat, agar sebagian

    mereka dapat mempergunakan sebagian yang lain. Dan rahmat *uhanmu lebih

    baik dari apa harta yang mereka kumpulkan. (TQS. a%-&u'ru [!*]: *0-*")

    #erangan yang datang dari kaum kafir Quraisy tidak hanya berupa ucapan-

    ucapan belaka. Pada dasarnya mereka memiliki tiga macam strategi. etiga strategi

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    4/40

    tersebut adalah melancarkan fitnah melancarkan berbagai macam teror dan intimidasi

    dan terakhir melancarkan boikot. etiga bentuk serangan ke"am kaum kafir Quraisy ini

    diriwayatkan dengan baik dalam sirah 3abi. ,engan mempela"ari se"umlah karakter 

    musuh Islam kita akan lebih mudah untuk melihat keculasan dan tipu daya kaum kafir 

    Quraisy. ita "uga akan lebih mudah memahami se"auh mana pengorbanan yang

    diberikan oleh para sahabat. Mempela"ari musuh-musuh Islam "uga akan memudahkan

    kita memahami bagaimana ketiga strategi yaitu fitnah serangan fisik dan pemboikotan

    itu dipraktekkan oleh kalangan musyrik Quraisy.

    &bdullah bin Umar ra mengatakan 2Pada saat 3abi saw bersu"ud beberapa

    orang Quraisy tidak "auh darinya. 2U4bah bin &bi Mua!il datang dengan membawa isi

     perut kambing dan kemudian menyiramkannya ke atas punggung Rasulullah saw.

    Putrinya 5atimah tergopoh-gopoh datang ke mas"id kemudian segera mengambil dan

    membuang kotoran tersebut dari punggung dan kepala ayahnya sambil mengutuk 

    orang-orang musyrik tersebut dan memohon agar &llah #wt menghukum mereka.

    emudian Rasulullah saw bangun dari su"udnya dan berdoa+

    /a Allah, kepada 0ngkaulah aku menyerahkan para pemuka &uraisy, Abu 1ahal 

    bin Hisyam, )tbah bin 2abi’ah, !yaibah bin 2abi’ah, )mayyah bin halaf, dan

    )bay bin halaf . (H+. ,u'ari)

    Berkaitan dengan Ubay bin halaf orang terakhir yang disebut dalam doa

    Rasulullah saw &llah #wt menurunkan beberapa ayat dalam #urat 6asin. Menurut

    riwayat Ibnu Isha4 Ubay menyodorkan kepada 3abi saw sepotong tulang yang telah

    lapuk menghancurkannya hingga berkeping-keping kemudian berkata $Hai

     'uhammad, apakah engkau mengatakan bah3a Allah dapat membangkitkan tulang 

     yang telah lapuk ini#  emudian ia menghancurkan kepingan tulang tersebut danmeniupkan remukan tulang dan debu yang ada di tangannya ke wa"ah Rasulullah saw.

    Maka Rasulullah saw men"awab+

    /a, aku memang mengatakan bah3a Allah akan membangkitkanmu setelah

    engkau menjadi seperti itu debu. emudian Allah akan memasukkanmu ke

    dalam neraka.

    emudian ayat-ayat dalam #urat 6asin berikut ini diturunkan+

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    5/40

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    6/40

    tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah, dan kamu tidak 

     pernah menjadi penyembah *uhan yang aku sembah. )ntukmu agamamu, dan

    untukkulah, agamaku’ . (TQS. al-/airun [10]: 1-6)

    #ekalipun kaum kafir Quraisy mengambil tindakan yang keras dalam bentuk 

     berbagai intimidasi boikot dan fitnah 'karena rasa putus asa dan frustrasi mereka

    menghadapi dakwah Rasulullah saw' namun mereka tetap menawarkan kompromi

    kepada Rasulullah saw. 7etapi upaya merayu Rasulullah saw untuk menghentikan

    dakwah tidak memperoleh hasil sebagaimana taktik-taktik mereka lainnya.

    Umayyah bin halaf yang "uga hadir dalam peristiwa di atas adalah saudara

    Ubay bin halaf. ,ia sangat kaya dan mempunyai kedudukan yang tinggi. 7etapi

    usianya yang telah lan"ut tidak membuat dirinya bersikap bi"aksana atau mengurangikebenciannya kepada Islam. #ebelumnya ia adalah pemilik Bilal bin Rabah ra.

    Masuknya Bilal ke dalam Islam membuatnya merasa malu di hadapan bangsa Quraisy.

    *rang-orang Quraisy tidak dapat memahami bagaimana orang penting dan pemuka

    musyrik seperti Umayyah bisa membiarkan salah satu budaknya masuk Islam. *rang-

    orang Quraisy menganggap Umayyah adalah orang yang lemah karena tidak mampu

    mengubah keyakinan Bilal ra. &pa pun caranya Umayyah harus dapat memurtadkan

    Bilal ra untuk menyelamatkan mukanya. Maka hukuman yang dia berikan kepada Bilal

    ra pun sangat mengerikan. 3amun &llah menganugerahkan kesabaran dan kekuatan

    kepada Bilal ra serta memberikan baginya "alan untuk keluar dari penganiayaan. ita

     "uga mengenal Umayyah bin halaf dari firman &llah #wt yang membicarakan orang

    ini di dalam #urat al-1uma%ah. 1al ini disebabkan karena ia selalu menghu"at

    Rasulullah saw dimana pun keduanya ber"umpa+

     ecelakaanlah bagi setiap pengumpat lagi pencela, yang mengumpulkan harta

    dan menghitung-hitung, dia mengira bah3a hartanya itu dapat mengekalkannya. !ekali-kali tidak" !esungguhnya dia benar-benar akan

    dilemparkan ke dalam Huthamah. Dan tahukah kamu apa Huthamah itu#

    /aitu api Allah yang dinyalakan, yang membakar sampai ke hati.

    !esungguhnya api itu ditutup rapat atas mereka, diikat pada tiang-tiang yang 

     panjang . (TQS. al-Huma%a [10!]: 1-)

    #audara kandung ayah Rasulullah saw &bdullah tidak banyak "umlahnya

    semasa bi’tsah. #alah satu paman Rasulullah saw adalah &bdul 2U%%ah yang

    merupakan anak satu-satunya salah seorang istri &bdul Muthalib. ,ia lebih dikenal

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    7/40

    dengan nama &bu 8ahab. ,ia tidak banyak bergaul dengan keturunan &bdul Muthalib

    lainnya mungkin karena dia adalah anak tunggal dari ibunya. Rasulullah saw tidak 

     pernah dekat dengannya sebagaimana kedekatan beliau dengan al-&bbas dan 1am%ah.

    ,ia mempunyai harta kekayaan yang berlimpah sangat berbeda dengan &bu 7halib. Ia

     "uga menikahi anak salah satu keluarga terkemuka di kalangan bangsawan. Ummu

    $amil istrinya adalah saudara perempuan &bu #ufyan. edua orang ini &bu 8ahab dan

    Ummu $amil disebut secara eksplisit dalam al-Qur!an. #ungguh ironis betapa &bu

    8ahab adalah salah seorang saudara dekat Rasulullah saw yang masih hidup pada masa

    itu. 1ubungan darah di mata suku Quraisy merupakan sesuatu yang sangat penting

    tetapi karena kehormatan dan kesatuan keluarga dipandang lebih penting maka konsep

    tauhid merupakan sesuatu yang tidak bisa mereka dukung. eimanan hanya kepada satu

    7uhan sungguh bertentangan dengan dogma dan keyakinan yang selama ini mereka

    tun"ukkan. #esungguhnya ada banyak keluarga dekat Rasulullah saw dan para sahabat

    yang menolak Islam dengan sepenuh hati. Ikatan kekeluargaan bukanlah sesuatu yang

    dapat diandalkan kaum Muslim untuk menga"ak seseorang masuk Islam. &llah #wt

     berfirman+

    !esungguhnya kamu tidak akan dapat memberi petunjuk kepada orang yang kamu kasihi, tetapi Allah memberi petunjuk kepada orang yang dikehendaki-

     6ya, dan Allah lebih mengetahui orang-orang yang mau menerima petunjuk .

    (TQS. al-Qasas ["$]: #6)

    etika &llah #wt mengutuk &bu 8ahab dan Ummu $amil 'dalam #urat al-8ahab

    9:::;' Ummu $amil men"adi murka. ,iriwayatkan bahwa ia pergi mencari Rasulullah

    saw dengan membawa batu penggilingan. ,i dekat a!bah ia menemukan &bu Bakar ra

    yang sebetulnya sedang duduk bersama Rasulullah saw. Ia bertanya kepada &bu Bakar

    $Dimana sahabatmu itu# &bu Bakar ra merasa terke"ut karena sebenarnya beliau saw

    tepat berada di depan mata perempuan itu. Ummu $amil kembali mengatakan $Aku

    dengar ia menghinakanku. Demi tuhan, bila aku temukan ia, akan aku hajar mulutnyadengan batu penggilingan ini’ . emudian ia berkata $Aku juga seorang penyair’  dan ia

     pun membacakan syair $ami menentang manusia yang terlaknat, menistakan perintah

     yang ia tetapkan, dan membenci agamanya’ . #etelah perempuan itu pergi &bu Bakar 

     bertanya kepada Rasulullah saw $Apa sebenarnya yang terjadi# Maka Rasulullah saw

    men"elaskan bahwa+

     Allah menghalangi pandangannya terhadap aku.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    8/40

    Istilah 2yang terlaknat mudlammam/! yang digunakan dalam syairnya itu

    merupakan sebutan hinaan dari orang-orang Quraisy bagi Rasulullah saw. Makna istilah

    tersebut adalah kebalikan dari arti kata Muhammad yang terpu"i/. Rasulullah saw

     pernah bersabda kepada para sahabat+

     Bukankah sesuatu yang ajaib bagaimana Allah menghindarkan aku dari luka

    akibat perlakuan kaum &uraisy# 'ereka menghinaku dengan menyebutku

    mudlammam , sedangkan aku adalah 'uhammad .

     3iat Ummu $amil untuk membalas perlakuan Rasulullah saw atas dirinya dan

    suaminya tidak cukup hanya dengan kata-kata. Ia benar-benar berusaha membuktikan

    ancamannya. Ia terobsesi untuk menyerang Rasulullah saw. Ia pernah melempari rumah

    Rasulullah saw dengan benda-benda na"is. Beliau saw membiarkan sa"a lalu

    membersihkan kotoran tersebut. ,ia tidak pernah berhenti menge"ar Rasulullah saw

    dengan maksud untuk melukainya. Ia "uga pernah membawa semak-semak berduri dan

    menaruhnya di tempat-tempat yang ia tahu Rasulullah saw sering ber"alan tanpa alas

    kaki. Inilah yang kemudian dikutip dalam #urat al-8ahab dimana ia disebut sebagai

    2pembawa kayu bakar!.

    &bu $ahal dikenal "uga dengan nama 2&mr atau &bu al-1akim suatu saat

    melihat Rasulullah saw sedang menger"akan shalat kemudian mendatangi dan berkata

    kepada beliau saw $Bukankah aku sudah melarang engkau mengerjakan shalat#

    Rasulullah saw men"awab bahwa ,%at yang tak lagi disembah oleh &bu $ahal adalah

    ,%at yang dapat mengambil nyawanya. emudian &bu $ahal mengatakan bahwa ia

    adalah orang terkuat di Makkah dan mempunyai suku yang paling besar. Ia bertanya

    kepada Rasulullah saw $'engapa engkau mengancamku# &tas peristiwa inilah &llah

    #wt menurunkan ayat-3ya+

     etahuilah" !esungguhnya manusia benar-benar melampaui batas, karena dia

    melihat dirinya serba cukup. !esungguhnya hanya kepada *uhanmulah kembali.

     Bagaimana pendapatmu tentang orang yang melarang seorang hamba ketika

    mengerjakan shalat. Bagaimana pendapatmu jika orang itu 'uhammad

    berada di atas kebenaran, atau dia menyuruh bertak3a kepada Allah#

     Bagaimana pendapatmu jika orang yang melarang itu mendustakan dan

    berpaling# *idaklah dia mengetahui bah3a sesungguhnya Allah melihat segala

     perbuatannya# etahuilah, sungguh jika dia tidak berhenti niscaya ami tarik 

    ubun-ubunnya, ubun-ubun orang yang mendustakan lagi durhaka. 'aka biarlah

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    9/40

    dia memanggil golongannya, kelak ami akan memanggil malaikat 7abaniyah.

    !ekali-kali jangan, janganlah kamu patuh kepadanyaAbu 1ahal4 dan sujudlah

    dan dekatkanlah kepada Allah. (TQS. al-Ala [6]: 6-1)

    Ibnu &bbas menyatakan berkaitan dengan ayat 2maka biarlah dia memanggil 

     golongannya!/ bahwa "ika &bu $ahal memanggil mereka maka para malaikat akan

    menghukumnya di sini dan di 1ari emudian.

    #ekali waktu &bu $ahal "uga pernah mengolok-olok 3abi saw $'uhammad 

    mengatakan bah3a balatentara Allah yang menjaga dan menghukum manusia di

    neraka hanya ada sembilan belas &!. al-'udattsir+ 89 (  pen , sementara kalian

    adalah bangsa yang besar. Apakah seratus orang di antara kalian tidak dapat 

    mengalahkan salah satu dari mereka# &tas ucapan tersebut &llah #wt berfirman+

     Dan tiada ami jadikan penjaga neraka itu melainkan dari malaikat+ dan

    tidaklah ami menjadikan bilangan mereka itu :; melainkan untuk jadi

    cobaan bagi orang-orang kafir . (TQS. al-Mudattsir [!]: *1)

    Begitu Rasulullah saw mulai membacakan al-Qur!an dengan suara keras  jahr /

    dalam shalatnya mereka pun kabur menghindar.

    Propaganda yang direncanakan )alid bin Mughirah pun mengalami kegagalan.

    ekuatan yang dihasilkan dari dakwah Rasulullah saw mengalahkan segala bentuk fitnah kebohongan dan propaganda0 cahaya kebenaran Islam menyingkirkan segala

    upaya yang hendak memadamkannya. arena kagagalan ini maka kaum kafir Quraisy

    mulai menggunakan metode yang ketiga yaitu boikot. Mereka sepakat untuk 

    mengisolasi sepenuhnya Rasulullah saw beserta keluarganya. Mereka menyusun sebuah

    naskah yang berisi larangan untuk berhubungan dengan Bani 1asyim dan Bani &bdul

    Muthalib larangan untuk menikah dengan mereka atau mengadakan transaksi "ual beli

    dengan mereka. 3askah tersebut digantung di dalam a!bah untuk mengingatkan kaum

    Quraisy terhadap kesepakatan itu. Mereka mengantisipasi "angan sampai sanksi tersebut

     "ustru membuat orang cenderung kepada Muhammad0 sanksi tersebut "uga akan lebih

    efisien daripada propaganda atau penyiksaan.

    Pemboikotan dilakukan suku Quraisy dengan mengisolasi kaum Muslim di

    sebuah lembah. Pada suatu saat seorang sahabat datang kepada Rasulullah saw

    mengeluhkan rasa lapar sembari menun"ukkan sebongkah batu yang diikat di perutnya

    untuk menekan rasa lapar itu. Rasulullah saw pun menun"ukkan perut beliau0 ternyata

    ada dua bongkah batu yang diikatkan di sana.

    Pemboikotan tersebut berlangsung dua hingga tiga tahun sedangkan semua

    orang Quraisy mengharap agar Bani 1asyim dan Bani &bdul Muthalib akan

    meninggalkan Rasulullah saw. 7etapi pemboikotan ini "ustru memperkokoh semangat

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    10/40

    Rasulullah saw dan membuat para sahabat bertekad bulat dan semakin ulet dalam

    mengemban dakwah.

    Berita tentang pemboikotan itu sampai ke telinga suku-suku &rab di luar 

    Makkah dan harumnya dakwah pun tercium sampai ke sana. Islam men"adi bahan

     pembicaraan seluruh suku bangsa yang tinggal di $a%irah &rab. Meski demikian

     pemboikotan dan kelaparan terus ter"adi tanpa mengenal belas kasihan0 naskah

     pemboikotan yang disusun pemuka Quraisy pun tetap diberlakukan. eluarga

    Rasulullah saw beserta para sahabat terus mengalami kelaparan kehilangan harta

    kekayaan dan hidup dari belas kasihan orang lain. 1isyam bin 2&mr adalah salah

    seorang yang pernah memberi bantuan dengan mengirimkan se"umlah unta bermuatan

     bahan makanan di malam hari. etika unta-unta itu sampai di mulut lembah unta

    tersebut dilepaskan seraya dipukul hingga lari ke lembah tempat kaum Muslim berada.

    aum Muslim mengambil bahan makanan tersebut menyembelih untanya dan

    memakannya.

    esengsaraan yang dialami oleh kaum Muslim akibat perlakuan kaum musyrik 

    Quraisy membuat se"umlah penduduk Makkah merasakan ketidakadilan yang menimpa

    kerabat ipar maupun saudara sepupunya. #etelah pemboikotan berlangsung selama tiga

    tahun lima pemuda Quraisy berkumpul untuk membicarakan naskah pemboikotan

    tersebut. #ebagaimana umumnya suku Quraisy pada waktu itu mereka mengungkapkan

    ketidaksukaannya terhadap naskah tersebut. Pada akhirnya mereka bersepakat untuk 

    menyelesaikan masalah pemboikotan itu dengan menghapuskannya.

    1ari berikutnya mereka pergi ke a!bah kemudian salah seorang di antara

    mereka yakni

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    11/40

    lamanya jika naskah pemboikotan itu tidak dirobek-robek dan pemboikotan yang kejam

    itu tidak dihapuskan’ .

    &bu $ahal yang berada tidak "auh dari tempat itu menimpali $7uhair, engkau

    dusta. Demi

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    12/40

    THALA,U2 2USH+AH

    #ebuah periode kritis yang seringkali terabaikan dalam per"alanan hidup

    Rasulullah Muhammad saw adalah usaha beliau mencari pertolongan thalab an-

    nushrah/. 6ang dimaksud dengan nushrah pertolongan/ adalah berupa dukungan fisik 

    untuk menegakkan Islam di suatu negeri. ,ukungan fisik untuk melindungi dakwah

    serta untuk mengambil alih kekuasaan dan pemerintahan. *halabun nushrah  bukan

    semata-mata dimaksudkan demi kekuasaan dan pemerintahan itu sendiri tetapi demi

    Islam0 untuk menegakkan dan memperkokoh pengaruh Islam.

    itab-kitab sirah menun"ukkan bahwa Rasulullah saw melakukan akti(itas

    thalabun nushrah ini selama hampir lima tahun sebelum akhirnya beliau saw mampumenegakkan 3egara Islam di Madinah. ontak-kontak yang beliau saw lakukan dengan

     berbagai suku serta sulitnya per"uangan untuk melakukan akti(itas tersebut

    menun"ukkan bahwa inilah satu-satunya "alan untuk menegakkan kekuasaan Islam dan

    tahap-tahap krusial sebelum 3egara Islam berhasil direalisir.

    /3nta' d4n5an Su'u Qurais

    Rasulullah saw telah melakukan berbagai kontak untuk mencari dukungan dari

    #uku Quraisy. ,akwah beliau bermula di Makkah dan tu"uan utamanya adalah untuk 

    menegakkan kekuasaan Islam di kota Makkah. 7u"uan dakwah ini disadari sepenuhnya

    oleh pemuka-pemuka Quraisy. Pada hari-hari terakhir sebelum meninggalnya &bu

    7halib para pemuka Quraisy mendatangi beliau dengan sebuah usulan penyelesaian

    konflik sebagai akibat tekanan dakwah yang dilakukan kaum Muslimin. #ebuah

     perutusan yang terdiri dari >? orang pemuka Quraisy termasuk &bu $ahal bin 1isyam

    &bu #ufyan dan Utbah bin Rabi!ah datang dengan penuh harapan untuk mencapai

    sebuah kompromi.

    &bu 7halib memanggil Rasulullah saw dan berkata $%nilah orang-orang yang 

     paling mulia di antara kaummu. 'ereka mengusulkan suatu pertemuan untuk 

    mendapatkan penyelesaian yang saling menguntungkan dan penuh kedamaian’ . ,engan

    tegas Rasulullah saw men"awab+

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    13/40

     %nilah satu kata yang membuat kalian berkuasa atas orang-orang Arab dan

    $ajam non-Arab.

    &bu $ahal merasa tertarik dan men"awab $Apakah satu kata itu# Aku bersumpah demi

    bapakmu bah3a kami akan memberi engkau bukan hanya satu kata seperti itu, tetapi

     sepuluh kata’ . Rasulullah saw men"awab+

    )capkanlah, il>ha illa Allah.

    Maka orang-orang Quraisy itu mencemooh dan kemudian pergi meninggalkan

    Rasulullah saw.

    Utbah bin Rabi!ah salah satu tokoh kunci #uku Quraisy ayah dari 1indun danmertua &bu #ufyan/ kembali kepada kaumnya tanpa memahami arti penting dakwah

    Rasulullah saw. epada kaumnya ia berkata $Aku pernah mendengar ucapan-ucapan

     yang sangat berharga ? 5ahai kaumku, ikutilah kata-kataku. *inggalkan orang ini

    'uhammad sa3. Bila orang-orang Arab selain &uraisy membunuhnya, maka kalian

    akan mendapat kemudahan. *etapi jika ia berhasil dan mengalahkan suku-suku yang 

    lain, kerajaannya akan menjadi milik kalian dan kekuasaannya akan menjadi milik 

    kalian4 dan kalian akan menjadi kaum yang paling beruntung’ .

    7u"uan dakwah Rasulullah saw telah "elas bagi siapa sa"a0 dakwah menu"u

    kalimat tauhid  il>ha illa Allah salah satunya diarahkan untuk meraih kekuasaan dan

     pemerintahan semata-mata demi dinul Islam. Inilah prinsip yang akan melandasi

    kekuasaan kaum Quraisy atas orang-orang &rab dan non-&rab. 1al ini dipahami

    sepenuhnya oleh musuh-musuh Rasulullah saw pada waktu itu dalam hal ini para

     pemuka #uku Quraisy.

    /3nta' d4n5an ,ani Tsai 

    #ekalipun dakwah Partai Muhammad saw telah ber"alan selama bertahun-tahun

    tetapi suasana politik di kota Makkah masih diwarnai dengan kuatnya permusuhan dari

     pemuka-pemuka Quraisy. #ebagaimana diungkap di atas para pemuka Quraisy masih

     bersikap keras kepala dan menolak seruan Rasulullah saw. 3ampaknya dakwah

    Rasulullah saw dan para sahabat telah menabrak dinding batu yang kokoh. #ituasi ini

    semakin memburuk ketika memasuki suatu masa yang dikenal dengan masa duka cita

    yakni pada tahun kesepuluh ke-3abian. Paman beliau &bu 7halib meninggal dunia

    setelah tiga hari sebelumnya hadi"ah ra 'istri beliau saw' meninggal dunia. ,engan

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    14/40

    meninggalnya &bu 7halib hilang pula perlindungan yang dimiliki Rasulullah saw

    dalam situasi politik yang sangat keras.

     3abi saw melan"utkan akti(itasnya dan memperluas dakwah hingga ke luar kota

    Makkah dan di luar kekuasaan suku Quraisy. Muhammad saw mengadakan per"alanan

     pan"ang menu"u kota 7haif @A mil di sebelah timur Makkah untuk bertemu dengan

    Bani 7sa4if. Rasulullah saw mendatangi sekelompok orang yang dianggap mulia serta

     para pemuka kabilah tersebut. Rasulullah saw menyerukan Islam kepada kabilah

    tersebut dan meminta mereka untuk melindunginya dari orang-orang Quraisy. 7etapi

    tanggapan dari kabilah tersebut sangat mengecewakan. #alah seorang pemimpin mereka

     berkata $1ika memang benar Allah mengutusmu, aku akan merobek selubung a’bah’ .

    &da pula yang berkata $*idak bisakah Allah mengutus orang lain selain engkau# dan

    ada pula yang mengatakan $Demi Allah, aku tidak akan berbicara sepatah kata pun

    kepada engkau. alau engkau memang seorang utusan Allah, engkau terlalu penting 

    untuk berbicara dengan kami. *etapi bila engkau berdusta tentang Allah, kami tidak 

    dibenarkan berbicara denganmu’ . Mereka bahkan menyuruh sekelompok berandalan

    untuk menge"ar Rasulullah saw. *rang-orang berkumpul sambil mencaci maki 3abi

    dengan kata-kata yang ke"i melempari beliau saw dengan batu-batu hingga membuat

    kedua kaki beliau saw berdarah-darah sampai tidak dapat memakai sandal.

     3abi saw tidak merasa putus asa dengan penolakan penduduk 7haif ini. Beliau

    saw kembali ke Makkah dengan perlindungan Muth!im bin &diy. Bahkan ketika

     bertemu dengan &bu $ahal beliau bersabda+

    5ahai Abu 1ahal, takdir yang buruk akan segera datang kepadamu, sehingga

    engkau tidak akan bisa terta3a, kecuali hanya menangis saja. Dan bagi kalian,

     pemuka &uarisy, demi Allah, tidak lama lagi akan datang kepada kalian

    keadaan yang tidak kalian kehendaki.

    ,emikianlah "elas bahwa beliau saw bersikeras untuk menegakkan kekuasaan Islam

    dengan atau tanpa persetu"uan kaum Quraisy.

    #epupu Rasulullah saw &li bin &bi 7halib ra meriwayatkan $etika Allah

    memerintahkan 2asulullah untuk mendatangi suku-suku Arab, beliau pergi ke 'ina

    bersamaku dan Abu Bakar ra, lalu mendatangi sekumpulan suku-suku Arab’ .

    *halabun nushrah kepada se"umlah suku &rab ini merupakan akti(itas yang

     berlandaskan wahyu sebagaimana pernyataan &li ra di atas. Rasulullah saw

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    15/40

    menawarkan dirinya kepada suku-suku yang ber%iarah ke kota Makkah pada musim

    ha"i. Beliau bahkan menawarkan dirinya kepada para pemuka suku dengan pernyataan+

     Apakah ada seseorang yang dapat memba3aku kepada kaumnya, karena kaum

    &uraisy telah menghalang-halangiku menyampaikan seruan dari *uhanku# 

    &mr bin 7hufail ad-,ausi adalah salah satu orang itu yang membawa 3abi saw ke

    hadapan kabilahnya kabilah ad-,ausi.

    /3nta' d4n5an ,ani Sai7an 7in Tsa’la7a

    Rasulullah saw dia"ak mendatangi Bani #yaiban bin 7sa!labah. &bu Bakar ra

    yang menemani beliau pada pertemuan itu sangat memahami garis keturunan suku

    tersebut. Beliaulah yang merekomendasikan suku tersebut kepada Rasulullah saw. Pada

     pertemuan itu &bu Bakar ra berkata $'udah-mudahan orang tuaku berkurban

    untukmu, karena tidak ada suku yang lebih mulia dari suku ini’ . ,ialog yang

     berlangsung antara &bu Bakar dan salah satu pemuka mereka Mafru4 berlangsung

    sangat menarik. &bu Bakar ra bertanya kepada Mafru4 $Berapa jumlah anggota suku

    kalian# Mafru4 men"awab $ami berjumlah seribu orang, dan seribu orang bukanlah

     jumlah yang sedikit’ . &bu Bakar ra bertanya lebih "auh $Bagaimana tentang kekuatan

    mana yang kalian miliki# Mafru4 men"awab $ami selalu berjuang demi kaum yang 

    harus diperjuangkan’ . &bu Bakar ra ingin tahu lebih "auh $Bagaimana hasil 

     peperangan antara kalian dan musuh-musuh kalian#  Mafru4 men"awab $ami

    berperang dengan semangat berkobar-kobar, perang selalu berlangsung dengan

    dahsyat ? !ungguhpun kami lebih suka memberikan kuda kepada anak-anak kami, dan

    memanfaatkan senjata-senjata itu untuk memerah ternak-ternak kami. 6amun sejauh

    ini Allah selalu memberi kami kemenangan’ .

    Mendengar percakapan itu serta melihat keadaan suku tersebut yang dapat

    diharapkan men"adi pendukung dakwahnya Rasulullah saw segera menga"ak mereka

    untuk masuk Islam+

     Aku menyeru kepada kalian untuk bersaksi bah3a tiada *uhan kecuali Allah,

    dan aku adalah utusan Allah, dan hendaknya kalian menampung dan

    melindungiku hingga aku menyelesaikan tugas yang ditetapkan Allah kepadaku.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    16/40

    Mafru4 bertanya $Apa yang engkau ajarkan, 3ahai !audaraku#  Maka

    Rasulullah membacakan beberapa ayat dari #urat al-&n!aam. Mafru4 merasa penasaran

    $@oba engkau katakan lagi ajaranmu, 3ahai !audaraku dari &uraisy" Demi Allah,

     sungguh kalimat ini bukan berasal dari penduduk bumi. Bila kalimat ini memang 

    berasal dari penduduk bumi, tentu kami mengenalinya’ .

    Maka Rasulullah kembali membacakan al-Qur!an+

    !esungguhnya Allah menyuruh berlaku adil dan berbuat kebajikan, memberi

    kepada kaum kerabat, dan Allah melarang dari perbuatan keji, kemungkaran

    dan permusuhan. Dia memberi pengajaran kepadamu agar kamu dapat 

    mengambil pelajaran. (TQS. an-2al [16]: 0)

    ,iskusi itu semakin berkembang dengan ikut sertanya 1ani bin Qabisah yang

    men"adi pemuka agama dan Mutsana bin 1aritsah komandan perang suku tersebut.

    7etapi hasil diskusi lebih lan"ut ternyata menun"ukkan bahwa mereka tidak dapat

    di"adikan pendukung dan pelindung dakwah sekalipun mereka memiliki berbagai sifat

    yang utama. Mutsana men"elaskan kepada Rasulullah saw $ami memiliki perjanjian

    dengan 2aja isra dari ersia mengenai 3ilayah tempat tinggal kami ini yaitu

    3ilayah yang terletak di lembah antara /amamah dan !a3amah. 'enurut perjanjian

    tersebut, kami tidak diperbolehkan mengadakan gerakan atau memberikan suaka

    kepada orang yang memelopori gerakan baru. Bisa jadi tugas anda tidak dikehendaki

    oleh 2aja isra ? Bila engkau memerlukan bantuan dan perlindungan kami di tanah

     Arab, tentu kami siap membantumu’ .

    Rasulullah saw menolak tawaran tersebut karena beliau saw mencari dukungan

    tanpa syarat. Beliau saw berkata+

     upikir kalian tidak memberikan persyaratan terhadap permintaan kami ?

     Hanya penolong agama Allah yang melindunginya dari segala sisi.

    ,engan berpegangan pada tangan &bu Bakar ra Rasulullah saw bangkit berdiri

    dan kemudian meninggalkan ma"elis tersebut.

    Penolakan Rasulullah saw atas tawaran bantuan dari Bani #yaiban bin 7sa!labah

    ini menun"ukkan bahwa Rasulullah saw tidak sekedar mencari perlindungan dari

    serangan orang-orang Quraisy mengingat bahwa Bani #yaiban bin 7sa!labah bersedia

    melindungi Rasulullah saw dari orang-orang Quraisy. 3amun Rasulullah saw tengah

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    17/40

    mencari orang-orang yang mampu melindungi dakwah dari segala sisinya. isah ini

     "uga menun"ukkan bagaimana Rasulullah saw memiliki (isi dan tu"uan global untuk 

    mengungguli agama dan ideologi lainnya termasuk salah satu kekuatan adidaya

    internasional waktu itu era"aan Persia.

    /3nta' d4n5an ,ani Amir 7in Sa’sa’a

    Bani &mir bin #ha!sha!ah adalah salah satu suku yang didatangi Rasulullah saw

    untuk menerima Islam dan melindungi dakwah Islam. #alah seorang di antara mereka

    Bayharah bin 5ira% berkata $Demi Allah" !eandainya aku melindungi pemuda &uraisy

    ini, niscaya aku pasti dapat menelan menghabisi seluruh orang Arab’ . #elan"utnya dia

     berkata $Bagaimana pendapatmu jika kami membai’at dirimu dalam urusanmu ini,

    kemudian Allah menolongmu sehingga engkau berkuasa atas para musuh-musuhmu. Apakah kekuasaan itu diperuntukkan bagi kami sepeninggalmu#’   Rasulullah saw

    men"awab+

     erkara kekuasaan itu berada di tangan Allah. Dia akan memberikannya

    kepada orang yang dikehendaki.

    Mendengar "awaban Rasulullah saw Bayharah pun berkata lagi $Haruskah

    kami mempertaruhkan leher-leher kami kepada orang-orang Arab hanya untuk 

    menolongmu, sementara jika Allah memenangkanmu dan kemudian engkau

    meninggal kekuasaan itu diperuntukkan bagi selain kami# leh karena itu, kami tidak 

    membutuhkan urusan agama mu ini’ . ,engan demikian Bani &mir bin #ha!sha!ah

    menolak untuk mendukung dan melindungi Rasulullah saw.

    Ucapan Bayharah menun"ukkan kepada kita bahwa kedatangan Rasulullah saw

     bukan sekedar untuk menyeru suku tersebut untuk masuk Islam tetapi untuk menga"ak 

    mereka melindungi beliau saw dan agama Islam. Peristiwa ini menun"ukkan bahwa

    Bani &mir bin #ha!sa!ah menganggap seruan Rasulullah saw sebagai sebuah tantangan

    terhadap segala bentuk pandangan hidup yang ada di $a%irah &rab akan tetapi mereka

    menginginkan kekuasaan politik setelah 3abi wafat.

    /3nta' d4n5an ,ani ,a'ar 7in 8ail

    Rasulullah saw terus melakukan kontak dengan suku-suku di luar Quraisy

    termasuk dengan Bani Bakar bin )ail. Rasulullah saw bertanya kepada mereka

    $Berapa jumlah kalian# Bagaimana dengan kekuatan mana’ kalian#  Mereka

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    18/40

    men"awab bahwa mereka tidak mempunyai kekuatan dan tidak mampu memberikan

     perlindungan karena mereka tinggal di dekat wilayah kekuasaan Persia sehingga tidak 

    diperbolehkan mengadakan per"an"ian dengan pihak-pihak yang berpotensi

    menggerogoti kekuasaan negara adidaya tersebut.

    /3nta' d4n5an ,ani Hania

    a!ab bin Malik meriwayatkan bahwa Rasulullah saw mendatangi Bani 1anifah

    untuk menyerukan Islam dan mencari perlindungan. 3amun beliau ra meriwayatkan

     bahwa kabilah tersebut memberikan respon yang paling buruk dibandingkan respon

    kabilah-kabilah lainnya.

    /3nta' d4n5an ,ani /inda

    Ibnu #yihab al-

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    19/40

    5a%arah Bani #ulaim Bani &bd ibnu 1awa%in Bani Chassan Bani Murrah Bani &bs

    Bani 1arits dan Bani Udrah.

    Meskipun demikian ternyata kemenangan datang dari wilayah dan kelompok 

    suku yang lain.

    Tu9uan Tala7un 2usra

    #ebagaimana tercermin dalam semua riwayat di atas tu"uan thalabun nushrah

     bukan semata-mata mencari perlindungan bagi Rasulullah saw. &ndaikata tu"uannya

    hanya untuk mencari perlindungan tentu se"ak awal beliau saw sudah berhi"rah bersama

     para sahabat ke 1absyah dimana Ra"a 3a"asy bersedia memberi suaka. 3amun ternyata

     beliau saw tetap melan"utkan dakwah di Makkah setelah mengalami pengalaman pahit

    di 7haif dengan perlindungan dari Muth!im bin &diy yang bersedia memberikan

     perlindungan kepada Rasulullah saw.

    Rasulullah saw "uga dapat menerima tawaran Mutsana bin 1aritsah 'Panglima

    Bani #yaiban bin 7sa!labah' yang secara terbuka men"an"ikan dukungan dan

     perlindungan dari orang-orang &rab yang ketika itu merupakan satu-satunya musuh

     bagi Rasulullah saw.

    #elain mencari dukungan untuk melindungi Rasulullah saw thalabun nushrah "uga bertu"uan untuk mengambil alih kekuasaan dan kekuatan. 7u"uan ini merupakan

    sesuatu yang harus diwu"udkan karena hanya dengan kekuasaan sa"a Islam dapat

    ditegakkan di tengah-tengah umat manusia. 7anpa kekuasaan Islam tidak akan dapat

    ditegakkan di dunia dan sama sekali tidak akan pernah dapat ditegakkan. eadaan ini

     benar-benar dipahami oleh suku-suku yang didatangi Rasulullah saw. Bayharah dari

    Bani &mir bin #ha!sha!ah misalnya sangat paham dengan kenyataan ini. Itulah alasan

    mengapa ia mengatakan bahwa bersama orang itu Muhammad saw/ ia akan dapat

    membinasakan 'maksudnya adalah menguasai' seluruh &rab. Itulah sebabnya 2Utbah

     bin Rabi!ah memberikan nasihat kepada kaumnya agar "angan sekali-kali menentang

     3abi saw namun sebaliknya berusaha mendapatkan manfaat dari kekuasaan beliau saw

     bila tiba waktunya Rasulullah saw berhasil memperoleh kemenangan. #ekalipun orang-orang Quraisy merasa tertarik dengan "an"i-"an"i penguasaan atas orang-orang &rab dan

    non-&rab namun mereka tidak dapat memberikan dukungan dan perlindungan karena

    hal itu terkait dengan prasyaratnya yakni mengucapkan dua kalimat syahadat.

    aum Muslim yang terpela"ar harus memandang bahwa tahap thalabun nushrah

    sebagaimana yang diriwayatkan dalam sirah di atas merupakan metode untuk 

    mengambil alih kekuasaan atau satu-satunya metode untuk menegakkan sebuah negara

    di masa sekarang ini. Rasulullah saw memerlukan waktu lima tahun untuk melakukan

    akti(itas thalabun nushrah  seperti itu0 sampai-sampai Rasulullah saw bersedia

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    20/40

    menghinakan dirinya sebagaimana yang menimpanya di 7haif ketika beliau saw rela

    menerima berbagai cemoohan e"ekan hingga lemparan batu. Peristiwa ini "elas

    menun"ukkan bahwa akti(itas thalabun nushrah merupakan sebuah kewa"iban  fardlu/.

    8ebih tegas lagi dinyatakan dalam hadits Imam &li ra bahwa kontak-kontak dan

     pendekatan kepada suku-suku lain didasarkan pada amar  atau perintah &llah #wt.

    &khirnya nushrah itu datang dari Bani &us dan Bani ha%ra" yang memberikan

    kota mereka Madinah kepada kaum Muslim sebagai tempat eksisnya ,aulah Islam

    yang pertama sekaligus sebagai fa"ar baru peradaban umat manusia.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    21/40

    HI+AH ;ALAM

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    22/40

    Pada tahun berikutnya perutusan lain yang terdiri dari enam orang dari Bani

    &us dan tiga orang dari Bani ha%ra" menemui Rasulullah saw. ,ari hasil pembicaraan

    tersebut akhirnya perutusan &us dan ha%ra" bersedia menerima Islam. Pada waktu itu

    mereka meminta Rasulullah saw untuk kembali ke 6atsrib bersama mereka. Beberapa

    kali mereka berkata $aum kami saling bermusuhan satu dengan yang lain. Biarlah

    kami menyeru mereka kepada %slam. 1ika mereka mengimani engkau, niscaya engkau

    menjadi orang yang paling kuat dan paling perkasa’ .

    Pada tahun berikutnya sembilan orang dari ha%ra" dan tiga orang dari &us

    datang menemui Rasulullah saw serta membai!at beliau saw. ,alam bai!at ini mereka

     ber"an"i untuk tidak menyekutukan &llah dengan sesuatu apa pun tidak mencuri tidak 

     ber%ina tidak membunuh anak-anak mereka tidak berdusta dan taat kepada Rasulullah

    saw. #etelah kepulangan mereka ke 6atsrib Rasulullah saw mengutus Mush!ab bin

    Umair ra untuk membina dan mempersiapkan penduduk 6atsrib dengan pemikiran dan

    konsep-konsep Islam.

    Pada musim ha"i tahun berikutnya @E orang laki-laki dan > orang wanita dari

    6atsrib datang ke Makkah untuk mengadakan pertemuan yang sangat terkenal. Mereka

    menemui Rasulullah saw secara diam-diam pada waktu tengah malam di bukit &4abah

     pada saat hari tasyrik. 1anya Rasulullah Muhammad saw dan paman beliau al-&bbas

    yang menemui mereka di tempat tersebut. Mereka semua dengan sangat hati-hati

     berusaha men"aga agar pertemuan itu dapat berlangsung secara rahasia. *rang-orang

    yang hadir diminta untuk tidak mengingatkan yang lain apabila lupa dan bila ada yang

    tertidur mereka diwanti-wanti untuk tidak membangunkannya. &l-&bbas membuka

     pertemuan dengan berkata kepada orang-orang 6atsrib $5ahai orang ha=raj, ? jika

    kalian melihat diri kalian mampu menjamin dengan apa yang kalian katakan

    kepadanya, dan mampu melindungi dirinya dari orang-orang yang menentangnya,maka kalian dan apa yang akan kalian ba3a menjadi tanggung ja3ab kalian terhadap

     semua itu. 1ika kalian melihat diri kalian akan menyerahkan dan menelantarkannya

     setelah dia keluar dari kota ini menuju kalian, maka mulai sekarang lebih baik

    tinggalkan saja dia’ .

    ,alam pertemuan tersebut Rasulullah saw berkata+

     Dan supaya kalian semuanya menolongku, menjagaku bila aku datang,

     sebagaimana kalian menjaga perempuan-perempuan kalian dan anak-anak 

    kalian.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    23/40

    Mendengar pernyataan ini al-Barra! memegang tangan Rasulullah saw dan

     berkata $Demi Allah, sungguh kami hendak menjaga engkau sebagaimana kami

    menjaga perempuan-perempuan kami, anak-anak kami, dan diri kami. ami bersumpah

    di hadapan engkau sekarang. Demi Allah, kami adalah keturunan dari orang-orang  yang ahli berperang. ami me3arisi para pahla3an dan kami berasal keturunan

    dari para pahla3an’ . Perutusan itu bertanya lebih lan"ut $1ika Allah memenangkanmu,

    apakah engkau akan kembali kepada kaummu dan meninggalkan kami#  arena

    merasa yakin dengan komitmen orang-orang 6atsrib itu Rasulullah saw bersumpah+

     Aku akan memerangi orang-orang yang memerangi kalian dan aku berdamai

    dengan orang-orang yang berdamai dengan kalian. Aku adalah bagian dari

    kalian dan kalian adalah bagian dariku.

    emudian diriwayatkan bahwa Rasulullah saw meminta mereka memilih dan

    menetapkan :> orang di antara mereka sebagai wakil.

    ,engan pelaksanaan bai!at ini sesungguhnya tercapai sudah maksud dan tu"uan

    dari sebuah pengambilalihan kekuasaan. Pemegang kekuasaan riil masyarakat Madinah

    telah bersumpah untuk memerangi semua manusia di dunia untuk mempertahankan

    agama ini dan menegakkan agama tersebut di negeri mereka. Mereka tetap

    merahasiakan hal ini kepada kelompok lain masyarakat Madinah yang diperkirakan

    dapat menggangu dan menghalangi per"an"ian tersebut. *rang-orang Quraisy tidak 

    mengetahui adanya pertemuan tersebut begitu pula &bdullah bin Ubay bin #alul yang

     pada waktu itu tengah menunggu penobatannya sebagai ra"a 6atsrib. ini "ustru

    Rasulullah saw yang secara de facto men"adi kepala negara. Untuk mengingat-ingat

     peristiwa hi"rahnya Rasulullah saw ke 6atsrib nama kota itu pun diganti men"adi

    Madinah atau ota 3abi.

    U@aa

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    24/40

    diungkapkan melalui aksi-aksi yang membabi-buta. Pemuka-pemuka Quraisy

     berkumpul di ,arun 3adwah dan menyepakati suatu rencana untuk membunuh

    Rasulullah saw. #uatu pembunuhan yang bermotif politis0 sebuah rencana ke"i yang

    dialamatkan kepada seseorang yang membawa seruan-seruan politis yang akan

    mengubah konstelasi politik internasional.

    arena merasa khawatir dengan sikap Bani 1asyim terhadap pembunuhan 3abi

    saw mereka membuat sebuah rencana untuk melibatkan seorang pemuda dari masing-

    masing kabilah yang akan menyerang 3abi saw secara bersama-sama pada saat beliau

    saw tidur. 3amun rencana mereka itu gagal karena Rasulullah saw memperoleh

    informasi melalui wahyu tentang niat "ahat mereka sehingga beliau mempunyai

    kesempatan untuk menghindar dengan menyuruh &li ra tidur di tempat tidur beliau saw.

    Para eksekutor tengah bersiap-siap untuk menyerbu kediaman Rasulullah saw ketika

    datang informasi bahwa Muhammad saw telah pergi. Berita tentang lolosnya Rasulullah

    saw tersebar dengan cepat di tengah-tengah masyarakat Makkah sehingga menyebabkan

    kegemparan.

    Rasulullah saw diperintahkan &llah #wt untuk melaksanakan hi"rah. Beliau saw

    menempuh per"alanan bersama sahabat beliau &bu Bakar ra. hawatir ditangkap

    orang-orang Quraisy mereka berdua mengambil rute memutar melalui #elatan kota

    Makkah dan kemudian mengelilingi daerah pinggiran kota untuk menu"u ke Utara.

    *rang-orang Quraisy merasa dongkol ketika mereka mengetahui bahwa

    Muhammad telah pergi meninggalkan kota Makkah. Mereka menggelandang &li ra ke

    a!bah dan kemudian memukulinya beramai-ramai secara brutal lalu menahannya

    untuk mengorek lebih lan"ut keterangan tentang keberadaan Rasulullah saw. emudian

    mereka mendatangi rumah &sma! binti &bu Bakar ra. ,i rumah tersebut &bu $ahal

    menampar wa"ah &sma! karena rasa frustrasi yang dialaminya.Quraisy menyediakan hadiah bagi siapa sa"a yang bisa menangkap Rasulullah

    saw dan &bu Bakar ra yakni masing-masing seratus ekor unta baik dalam keadaan

    hidup ataupun mati. #ura4ah salah seorang pemburu hadiah menerima tantangan ini. Ia

    meriwayatkan bahwa ketika menge"ar 3abi saw dan &bu Bakar ra ia dan kudanya

    tinggal ber"arak beberapa langkah dari Rasulullah saw. 3amun setiap kali akan berhasil

    menyusul kaki kudanya selalu terperosok ke dalam pasir. Menyadari bahwa hal ini

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    25/40

    merupakan peringatan dari &llah #wt maka #ura4ah memanggil-manggil Rasulullah

    saw untuk memohon ampun.

    ,emikianlah telah "elas bahwa hi"rah bukan sekedar upaya melarikan diri

    eksodus/ dari penganiayaan atau penyiksaan. Rasulullah saw telah mengalami berbagai

    serangan dari orang-orang Quraisy se"ak masa-masa awal dakwah Islam. etika

    membuka pertemuan di &4abah al-&bbas mengatakan bahwa beliau saw hidup aman di

    Makkah. *leh karena itu hi"rah bukan sekedar melarikan diri dari penganiayaan. 1i"rah

    harus dipandang sebagai perpindahan seorang kepala negara yang tengah menunggu

    untuk berkuasa ke suatu negeri dimana ia akan berkuasa. *rang-orang Quraisy

    memahami bahaya ini dan mengupayakan segala cara untuk menghentikan perpindahan

    tersebut.

    M4masu'i Madina

    Riwayat-riwayat yang terhimpun dalam sirah menceritakan bahwa begitu

    Rasulullah saw dan &bu Bakar ra mendekati kota Madinah ada dua ratus orang ksatria

     berpakaian kulit macan tutul dan membawa persen"ataan lengkap berdiri menyambut

    kedatangan kepala negara de facto. Perkara ini dapat diketahui siapa pun.

    &nas bin Malik meriwayatkan $Aku melintasi sekelompok anak muda yang 

    berteriak-teriak, $'uhammad telah datang ? 'uhammad telah datang’. 'aka aku

    maju ke depan, tapi tetap saja tidak melihat sesuatu pun. 6amun, tidak lama kemudian

     2asulullah sa3 benar-benar muncul bersama Abu Bakar. 'ereka dalam keadaan

    compang-camping pakaiannya. emudian mereka mengutus seorang Badui untuk 

    meminta i=in masuk kota. Di dalam kota terdapat sekitar lima ratus orang Anshar, yang 

    mengelu-elukan kedatangan 2asulullah sa3 sembari berkata, $!ilakan masuk4 anda

    akan aman dan akan kami taati.’ 

    aum 6ahudi Madinah yang selama ini mempunyai suara yang menentukan

     "alannya pemerintahan kota 6atsrib menyadari sepenuhnya bahwa perkara ini telah

    direncanakan sebelumnya. Rasulullah saw telah mengambil alih kekuasaan tanpa

    membiarkan pihak-pihak musuh bersiap-siap untuk menentangnya. Para pemegang

    kekuasaan riil dari kalangan suku &us dan ha%ra" telah bersumpah untuk mendukung

     pengambilalihan kekuasaan ini dengan kekuatan fisik. ,iriwayatkan oleh Ibnu 1isyam

     bahwa &bdullah bin Ubay mendatangi orang-orang Islam dari kalangan Quraisy dengan

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    26/40

    mengatakan bahwa kaumnya tidak akan pernah membuat keputusan tanpa

     bermusyawarah dengan mereka sebelumnya. &mbisi &bdullah bin Ubay telah hancur 

    dan kini dia dikesampingkan.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    27/40

    M=2=A//A2 ISLAM S=,AAI I;=?L?I

    #alah satu kesalahpahaman yang biasa ter"adi di kalangan kaum Muslim

    mengenai agamanya adalah bagaimana hidup dengan Islam sebagai suatu pandangan

    hidup. Umat seringkali keliru memahami hal ini dengan sekadar melaksanakan ibadah-

    ibadah yang bersifat indi(idual sekalipun masyarakat dan negara tempat mereka tinggal

    tidak diatur dengan aturan-aturan Islam. 1idup dengan Islam sebagai pandangan hidup

    membutuhkan penge"awantahan yang lebih dari itu. Penerapan aturan-aturan syari!at di

    setiap aspek kehidupan merupakan suatu kewa"iban baik dalam aspek perdagangan

     politik pernikahan atau pun pendidikan. Maka keberadaan negara yang akan

    mengimplementasikan hukum-hukum syari!at tersebut merupakan suatu perkara yangsangat prinsip.

    M4m@4r'3'3 /4'uasaan

    Rasulullah saw telah men"adi kepala negara de facto  se"ak peristiwa bai!at

    &4abah yang kedua. #e"ak hari-hari permulaan kedatangannya di kota Madinah beliau

    saw menganggap perlunya penyusunan naskah per"an"ian yang men"adi acuan bagi

     pengaturan kehidupan bermasyarakat. e-@ pasal yang terkandung di dalam piagam

    tersebut secara efektif merupakan suatu format konstitusi yang mengatur urusan

    masyarakat Madinah. onstitusi itu "uga mengatur urusan kaum Muha"irin dan urusan

    kaum &nshar serta berisi suatu kesepakatan dengan kaum 6ahudi mengenai agama dan

    harta benda milik mereka. ewa"iban masing-masing kelompok "uga tercantum dalam

     piagam ini.

    Rasulullah saw mengawali piagam tersebut dengan pernyataan sebagai berikut+

    !urat perjanjian ini dari 'uhammad, 6abi sa3, yang mengatur hubungan

    antara orang-orang yang beriman dan orang-orang %slam dari kalangan

    &uraisy 'akkah dengan orang-orang /atsrib, dan orang-orang yang mengikuti

    mereka, bergabung dengan mereka, serta berjuang bersama mereka. 'ereka

    adalah umat yang satu, bukan umat atau orang yang lain.

     

    emudian beliau saw men"elaskan dalam piagam tersebut bagaimana hubungan

    antara sesama kaum mukmin. Beliau "uga men"elaskan mengenai kaum 6ahudi serta

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    28/40

     bagaimana bentuk hubungan antara kaum mukmin dengan mereka. ,alam piagam itu

    Rasulullah saw bersabda+

    !eorang mukmin tidak boleh membunuh seorang mukmin yang lain demi

     seorang kafir. !eorang mukmin tidak boleh menolong seorang kafir untuk 

    mengalahkan orang mukmin yang lain. 1aminan Allah atas mereka itu hanya

     satu. Dia melindungi orang-orang yang lemah atas orang-orang yang kuat.

    rang-orang mukmin itu sebagiannya menjadi penolong sebagian yang lain.

    !iapa pun dari golongan kaum /ahudi yang telah mengikuti kami, baginya

    berhak mendapatkan pertolongan dan persamaan. %a tidak boleh dianiaya dan

    tidak boleh menganiaya. erjanjian damai orang-orang mukmin itu satu, tidak 

    boleh seorang mukmin membuat perjanjian damai sendiri dengan meninggalkan

     seorang mukmin lainnya dalam berperang di jalan Allah, karena mereka itu adadi atas hak yang sama dan keadilan yang sama pula.

    aum 6ahudi yang dimaksud dalam piagam tersebut adalah orang-orang 6ahudi yang

    mau men"adi warganegara ,aulah Islamiyah0 bukan dialamatkan kepada orang-orang

    6ahudi yang tinggal di luar kota Madinah. ,engan demikian orang-orang 6ahudi yang

    men"adi warganegara ,aulah Islamiyah akan mendapatkan hak yang sama dan

    memperoleh perlakuan yang sama karena mereka dipandang sebagai seorang ahlu

    d=immah.

    #uku-suku 6ahudi yang dimaksud dalam piagam ini terdiri dari kaum 6ahudi

    Bani &uf dan kaum 6ahudi Bani 3a""ar. edudukan mereka di hadapan ,aulah

    Islamiyah telah ditetapkan dalam piagam tersebut. ,i sana telah ditentukan dengan "elas

     bahwa hubungan mereka dengan kaum Muslim akan diatur berdasarkan hukum-hukum

    Islam. Ini berarti bahwa mereka tunduk pada pemerintahan Islam dan wa"ib men"aga

    kepentingan ,aulah Islamiyah.

    Beberapa hal penting yang diatur dalam piagam tersebut adalah+

    1. awan-kawan dekat sekutu/ orang-orang 6ahudi mempunyai kewa"iban

    sebagaimana orang-orang 6ahudi itu sendiri. 7idak seorang pun di antara mereka

     boleh keluar kecuali dengan sei%in Muhammad saw.

    2. ota 6atsrib men"adi tempat yang terhormat bagi orang-orang yang terikat

     per"an"ian tersebut.

    3. $ika ter"adi perselisihan yang dikhawatirkan dapat menimbulkan kebinasaan maka

    tempat kembalinya adalah &llah #wt dan Rasulullah Muhammad saw.

    4. *rang-orang Quraisy di Makkah/ dan para penolong mereka tidak boleh

    mendapatkan perlindungan.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    29/40

    1al-hal yang disebutkan di atas didukung oleh firman &llah #wt dalam al-Qur!an yaitu+

     'ereka itu adalah orang-orang yang suka mendengar berita bohong, banyak 

    memakan yang haram. 1ika mereka orang-orang /ahudi datang kepadamuuntuk minta keputusan, maka putuskanlah perkara itu diantara mereka, atau

    berpalinglah dari mereka4 jika kamu berpaling dari mereka maka mereka tidak 

    akan memberi mudharat kepadamu sedikitpun. Dan jika kamu memutuskan

     perkara mereka, maka putuskanlah perkara itu diantara mereka dengan adil,

     sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang adil . (TQS. al-Maida [#]:

    !")

    Piagam Rasulullah saw "uga menetapkan kedudukan suku-suku 6ahudi yang

    tinggal di sekitar kota Madinah. Piagam tersebut menetapkan ketentuan bahwa mereka

    tidak boleh keluar dari kota Madinah tanpa sei%in Rasulullah saw atau dengan kata lain

    tanpa sei%in ,aulah Islamiyah. Mereka tidak diperbolehkan melanggar kehormatan kota

    Madinah baik dengan cara memerangi atau membantu memerangi penduduknya.

    Mereka "uga tidak boleh membantu orang-orang Quraisy Makkah atau pihak-pihak yang

    menolong Quraisy0 dan mereka terikat pada per"an"ian untuk mengembalikan segala

     perselisihan yang timbul di antara mereka kepada Rasulullah saw.

    aum 6ahudi sepakat dengan tuntutan-tuntutan yang disebutkan dalam piagam0

    semua suku yang disebut dalam piagam tersebut bersedia menandatangani

     pemberlakuan piagam tersebut. Mereka adalah Bani &uf Bani 3a""ar Bani 1arits Bani

    #a!idah Bani $usyam Bani &us dan Bani 7sa!labah. Bani Qurai%hah Bani 3adhir dan

    Bani Qainu4a! yang sebelumnya tidak mau menandatangani piagam itu namun pada

    waktu-waktu berikutnya mereka semua secara sukarela bersedia tunduk pada syarat-

    syarat yang ditetapkan dalam piagam tersebut.

    ,engan menyusun piagam tersebut Rasulullah saw secara tegas telah

    menentukan bentuk hubungan antar kelompok masyarakat yang ada dalam ,aulah

    Islamiyah. 1ubungan antara ,aulah dengan suku-suku 6ahudi yang tinggal di

    sekitarnya "uga telah ditetapkan secara tegas dengan landasan yang "elas dan spesifik.

    ,alam kedua perkara ini yaitu hubungan antara sesama warganegara maupun hubungan

    dengan suku-suku di luar Madinah Islam men"adi hakim dan pemutus.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    30/40

    M4nusun

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    31/40

    mempersaudarakan pamannya 1am%ah bin &bdul Muththalib ra dengan

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    32/40

    Madinah dan kemudian masuk Islam. Rasulullah saw mengurus kebutuhan mereka dan

    menempatkannya di salah satu bagian mas"id. *rang-orang tersebut kemudian dikenal

    sebagai  Ahl as-!uffah yang hidup dari bantuan kaum Muslim yang kaya yang

    mendapatkan kemurahan berlimpah dari &llah #wt. #elain itu mereka "uga mendapatkan

     bagian dari shada4ah yang dikumpulkan oleh 3abi saw.

    ,engan cara itulah Rasulullah saw mengatur dan memantapkan kehidupan kaum

    Muslim serta menetapkan hukum yang mengatur hubungan antar mereka di atas

    landasan yang kuat. ,engan demikian Rasulullah saw telah berhasil menegakkan

    masyarakat Madinah di atas fondasi yang berdiri kokoh di atas puing-puing sistem

    kemasyarakatan kufur dan mampu bertahan dari makar dan persekongkolan orang-

    orang munafik dan 6ahudi.

    M4nusun Stru'tur

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    33/40

    2. Pembantu halifah yaitu Mu!awin

    Rasulullah saw memilih &bu Bakar ra dan Umar bin haththab ra sebagai

     pembantunya. Imam 7irmid%i meriwayatkan bahwa Rasulullah bersabda+

     Dua orang 3a=irku dari penduduk bumi adalah Abu Bakar dan )mar .

    &rti dari 2dua orang 3a=irku! adalah dua orang pembantuku karena kata 3a=ir 

    dalam bahasa &rab berarti orang yang membantu. #edangkan istilah 2menteri! yang

    seringkali dipakai orang sebagai pengganti kata 3a=ir  merupakan istilah Barat yang

    mempunyai pengertian yang berbeda yakni seorang yang memimpin dan mengatur 

    sebuah departemen. Pengertian ini amat berbeda dengan pengertian dalam sistem

     pemerintahan Islam. $elas bahwa kedua orang yang dipilih Rasulullah saw men"adi

    3a=ir nya bukan merupakan orang-orang yang memiliki keahlian khusus dalam

    memimpin departemen tertentu sebagaimana seorang menteri dalam sistem

     pemerintahan demokrasi. 3amun kedua orang tersebut merupakan pembantu yang

    memiliki kekuasaan sebesar tugas yang diamanatkan oleh halifah atau imam

    kepadanya. *leh karena itu mereka tidak khusus menangani departemen tertentu.

    3. Panglima Perang dan &ngkatan Bersen"ata &mir al-$ihad dan al-$aisy/

    &ngkatan bersen"ata yang berada di bawah komando Panglima Perang secara

    efektif berada di bawah kendali Rasulullah saw. Pada masa-masa selan"utnya

    Rasulullah saw mengangkat se"umlah panglima yang memimpin pasukan. #uatu

    ketika Rasulullah saw pernah mengangkat &bdullah bin $ahsy ra sebagai pemimpin

    kelompok yang bertugas mengintai pasukan Quraisy. Pada kesempatan lain

    Rasulullah saw mengangkat &bu #alma bin &bdil &sad ra sebagai panglima sebuah

    resimen pasukan berkekuatan :?A orang0 dan beliau saw menyerahkan pan"i-pan"i

    negara Islam kepadanya. Resimen ini terdiri dari se"umlah pahlawan Islam yang

    terkenal seperti &bu Ubaidah bin al-$arrah ra #a!ad bin &bi )a44ash ra dan Usaid

     bin 1udhair ra.

    4.Cubernur )ali/#etelah wilayah kekuasaan Islam semakin luas Rasulullah saw sebagai negarawan

    dan pemimpin ,aulah Islamiyah menun"uk se"umlah wali gubernur/ bagi setiap

    wilayah pro(insi/ dan 2amil kepala daerah setingkat bupati/ bagi setiap kota yang

     bertugas membantu Rasulullah saw dalam menyelesaikan berbagai permasalahan

    dan men"alankan roda pemerintahan agar dapat berlangsung dengan sebaik-baiknya

    sesuai dengan wahyu yang diterima beliau saw. #ebagai contoh Rasulullah saw

    mengangkat 2Utab bin Usaid ra sebagai wali kota Makkah tidak lama setelah

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    34/40

    Makkah berhasil dibebaskan0 demikian pula setelah Badhan bin #asan memeluk 

    Islam beliau saw mengangkatnya sebagai wali di 6aman. Rasulullah saw "uga

    menun"uk Mu!ad% bin $abal al-ha%ra"i sebagai wali bagi wilayah al-$anad dan

    halid bin #a!id bin al-&sh ra diangkat sebagai 2amil kota #an!a. Begitu pula beliau

    saw menun"uk

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    35/40

     sekuat tenaga’ . Rasulullah saw pun menyetu"ui metode penentuan keputusan

    tersebut.

    Rasulullah saw tidak hanya mengangkat 4adli atau hakim sa"a tetapi "uga

    membentuk mahkamah ma=halim untuk menampung segala pengaduan masyarakat

    mengenai tuduhan/ tindak ke%haliman yang dilakukan oleh aparat pemerintahseperti yang dilakukan para 4adli atau wali. Beliau saw mengangkat Rasyid bin

    &bdullah ra sebagai amir ketua/ para 4adli dan mahkamah ma=halim dengan

    wewenang untuk mengawasi kasus-kasus yang dia"ukan ke depan mahkamah

    ma=halim tersebut.

    6. &parat &dministrasi al-1iha= al-%dariy/

    Rasulullah saw mengatur segala aspek urusan umat. Beliau saw mengangkat

    se"umlah aparat yang mirip dengan pimpinan departemen. Beliau saw mengangkat

    &li bin &bi 7halib ra sebagai sekretaris yang bertugas menulis berbagai per"an"ian

    al-1arits bin &uf ra yang bertugas untuk membawa cap stempel berbentuk cincin/

    resmi kenegaraan Mu!ai4ib bin &bi 5atimah ra sebagai pencatat hasil rampasan

     perang  ghanimah/ 1ud%aifah bin al-6aman ra bertugas mencatat hasil panen yang

    dihasilkan seluruh wilayah 1i"a%

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    36/40

    5arisi &mmar bin 6asir 1ud%aifah bin al-6aman &bu ,%ar al-Chifari al-Mi4dad

    dan Bilal bin Rabah. Mereka seperti ma"elis syura yang men"adi tempat Rasulullah

    saw meminta pertimbangan dan pendapat secara teratur.

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    37/40

    mereka berkewa"iban untuk mengangkat satu orang halifah yang akan menggantikan

    kedudukan beliau sebagai kepala negara bukan sebagai Rasul atau 3abi karena beliau

    saw adalah penutup para 3abi.

    M4n4ra@'an Sariat di t4n5a-t4n5a Masara'at

    &dalah hukum dan sistem Islam yang mewarnai kehidupan di Madinah. &llah

    #wt menyatakan dalam &l Qur!an+

    !hibghah Allah. Dan siapakah yang lebih baik shibghahnya dari pada Allah#

     Dan hanya kepada-6ya-lah kami menyembah. (TQS. al-,aara ["]: 1*$)

    )ahyu yang diturunkan &llah #wt kepada Rasulullah Muhammad saw

    seluruhnya disampaikan kepada penduduk Madinah. )ahyu &llah #wt tersebut men"adi

    landasan untuk menilai segala perbuatan yang dilakukan di tengah-tengah masyarakat.

    &yat-ayat al-Qur!an yang berkenaan dengan hukum pidana dan aturan sosial turun pada

    masa itu untuk melengkapi ayat-ayat tentang ibadah. ewa"iban %akat dan shaum

    ditetapkan pada tahun ke-> 1i"riyah ad%an "uga mulai diperintahkan dan dibawakan

    oleh Bilal ra lima kali dalam sehari. hamar dan daging babi diharamkan serta ayat-ayat tentang hudud  diturunkan. ,emikian pula ayat-ayat tentang urusan muamalah "uga

    diturunkan0 riba pun kemudian diharamkan.

    7atkala se"umlah ayat diturunkan maka Rasulullah saw akan men"elaskan

    kepada umat dan mewa"ibkan kaum Muslim untuk menaatinya. Beliau saw

    menyelesaikan permasalahan yang mereka hadapi dan menghukumi perselisihan yang

    ter"adi di antara mereka dengan tindakan-tindakannya sabda-sabdanya maupun dengan

    sikap diam yang diperlihatkan oleh beliau. ata-kata perbuatan dan sikap diam yang

    ditun"ukkan Rasulullah saw merupakan sumber-sumber hukum syariat seperti yang

    dinyatakan dalam ayat al-Qur!an+

     Dan tiadalah yang diucapkannya itu menurut kemauan ha3a nafsunya.

    )capannya itu tiada lain hanyalah 3ahyu yang di3ahyukan. (TQS. an-2a9m

    [#*]: *-!)

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    38/40

    Hu'um

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    39/40

    #ebagai implementasi ayat di atas maka Rasulullah saw 'sebagai kepala

    negara' memerintahkan se"umlah aparat untuk mengumpulkan %akat dan

    mendistribusikannya kepada delapan golongan manusia sebagaimana yang disebutkan

    ayat itu.

    #yari!at "uga menetapkan suatu standar moneter tertentu bagi masyarakat.

    #yari!at men"adikan emas dan perak sebagai basis nilai tukar uang. Rasulullah saw "uga

    menetapkan aturan untuk membedakan antara kepemilikan indi(idu dengan

    kepemilikan umum. Rasulullah saw bersabda+

     'anusia itu berserikat dalam tiga hal, yaitu air, padang gembalaan, dan api.

    Beliau saw "uga menentukan akti(itas-akti(itas yang dihalalkan untuk 

    mendapatkan harta serta memberikan aturan yang berkaitan dengan hak-hak peker"a

    serta ijaratul ajir  hubungan ker"a/.

    Aturan /4masara'atan

    &llah #wt mengharamkan khamar dan "udi bersamaan dengan turunnya ayat

     berikut+

     Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya khamar, berjudi, berhala,

    mengundi nasib dengan panah, adalah termasuk perbuatan syaitan. 'aka

     jauhilah perbuatan-perbuatan itu agar kamu mendapat keberuntungan. (TQS.

    al-Maida [#]: 0)

    Mendengar ayat ini maka kaum Muslim serentak meninggalkan kebiasaan minum

    khamar yang telah mendarah-daging di tengah-tengah masyarakat baik dalam

    kehidupan pribadi maupun kehidupan sosial. ,iriwayatkan bahwa kaum &nshar 

    membuang persediaan khamar yang mereka miliki ke "alan-"alan seraya berkata $/a

    *uhan, kami telah menghentikannya minum khamar"

    #ebagian besar aturan-aturan syari!at tentang kehidupan diturunkan di Madinah.

    &yat-ayat tersebut berkaitan dengan muamalat hubungan antar manusia/ dan ibadat

    hubungan manusia dengan &llah #wt/. 6ang telah di"elaskan sebelum ini hanyalah

  • 8/18/2019 darkness dua.rtf

    40/40

    sebagian kecil di antaranya. #atu hal yang perlu dipahami benar adalah bahwa hukum-

    hukum &llah ini diturunkan untuk diimplementasikan ke tengah-tengah masyarakat

    muslim maupun non-muslim. ,engan kata lain hukum-hukum syari!at ini men"adi

    hukum positif yang berlaku di seluruh negeri. Rasulullah saw selalu berusaha agar 

    seluruh rakyat paham dengan aturan-aturan tersebut. #ebagai kepala negara Rasulullah

    saw memberlakukan hukum syari!at di tengah-tengah masyarakat dan men"adikannya

    sebagai standar perbuatan sehari-hari bagi seluruh anggota masyarakat. #istem

     pemerintahan yang beliau saw tetapkan merupakan perkara penting untuk mengatur 

     pemberlakuan hukum-hukum syari!at tersebut.

    &dalah kaum Muslim yang mempraktekkan Islam di tengah masyarakat yang

    men"adikan Islam men"adi pandangan hidup. $ika kita membandingkan keadaan saat itu

    dengan situasi kaum Muslim saat ini maka sulit bagi kita untuk mengatakan bahwa kita

    hidup dalam masyarakat yang berpandangan hidup Islam atau masyarakat Islam.

    arena hukum yang berlaku di negeri-negeri kaum Muslim saat ini adalah hukum-

    hukum yang bukan berasal dari ketentuan #yFri!0 sementara sistem pemerintahan yang

    mereka anut diperoleh dari sistem pemerintahan demokrasi dari Barat. Men"adi suatu

     perkara yang la%im ketika kaum Muslim melaksanakan se"umlah aturan Islam di

    tengah-tengah masyarakat yang berpedoman pada hukum-hukum kufur dan sistem

     pemerintahan yang tidak Islami.

    *leh sebab itu tegaknya sebuah ,aulah Islamiyah yang akan menerapkan

    hukum-hukum syari!at secara menyeluruh k>ffah/ merupakan suatu perkara mendasar 

    yang wa"ib direalisir agar kaum Muslim dapat hidup dalam masyarakat Islam. #irah

    Rasulullah saw menun"ukkan bahwa masyarakat Islam 'yaitu masyarakat yang

     berpedoman pada ideologi Islam' tidak akan dapat diwu"udkan kecuali dengan

    tegaknya ,aulah Islamiyah.