cara membuat boneka danbo lengkap

9
Cara Membuat Boneka Danbo Lengkap Nama Danbo memang terdengan asing. Danbo berasal dari kata ''Danboard'' artinya papan karton atau kardus. Boneka kardus ini adalah kreasi komikus Jepang, Azuma Kiyohiko. Danbo kini semakin terkenal di Asia termasuk Indonesia. Toko Online Danbo Indonesia : www.gallerydanbonew.com Siapkan Bahan dan Alat yang diperlukan -Kertas concorde / glossy -Penggaris -Gunting -Silet karter -Lem Kertas/Uhu Download Pola danbo : Silahkan save lalu print di kertas concorde / glossy

Upload: ucchakla

Post on 23-Nov-2015

86 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

hahaha

TRANSCRIPT

Cara Membuat Boneka Danbo LengkapNama Danbo memang terdengan asing. Danbo berasal dari kata ''Danboard'' artinya papan karton atau kardus. Boneka kardus ini adalah kreasi komikus Jepang, Azuma Kiyohiko. Danbo kini semakin terkenal di Asia termasuk Indonesia.

Toko Online Danbo Indonesia :www.gallerydanbonew.com

Siapkan Bahan dan Alat yang diperlukan-Kertas concorde / glossy-Penggaris-Gunting-Silet karter-Lem Kertas/Uhu

Download Pola danbo :Silahkan save lalu print di kertas concorde / glossy

Langkah-Langkah Membuat Boneka Danbo

No 1 Dibentuk Menjadi kepalaDanbo

No 16 Dibentuk Menjadi TanganDanbo

No 8 Dibentuk Menjadi BadanDanbo

No 3 Dibentuk sesuai pola , Kemudian di rekatkan pada tangandanbo/ pada no 16

No 6 Dibentuk sesuai dengan poladanmembuat bagian seperti tabung, sebagai engsel penggerak pada tanganDanbodan No. 07 untuk penutupnya. Setelah itu, untuk tempat engselnya di gunakan pola No. 09

Gabungkan Tangan denga tempat Engsel yang telah anda buat .

Setelah itu Gabungkan Tangan dengan badandanbo( no 8 )

Bentuklah tabung dari No. 15, sebagai penutup tabung gunakan lingkaran pada No. 14. Kemundian gabungkan tabung-tabung tersebut dengan pola No. 13. Ini adalah sebagai engsel pada kepala.

Gabungkan pola No 12 dengan engsel kepala.

Rekatkan engsel kepala tersebut pada bagian badanDanbo.

Rekatkan bagian kepala ke engsel kepala tersebut.

No 2 Dibentuk menjadi kaki kakidanbo

Buatlah engsel pada kaki dengan membentuk tabung pada pola No. 17, dengan lingkaran penutup No. 5. Gabungkan kedua kaki dengan engsel tersebut.

Rekatkan kaki yang sudah jadi di bagian dalam badanDanbotersebut.

Untuk tutorial pembuatannya bisa lihat di video dibawah ini ya.

Website :www.gallerydanbonew.com

Facebook :Gallery Boneka Danbo

Twitter :@gallerydanbo

Selamat mencoba dan semoga sukses..

Diposkan olehBoneka Danbodi15.32Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Berbagi ke TwitterBerbagi ke FacebookBagikan ke PinterestLabel:DanboLokasi:Bekasi, Bekasi City, West Java, Republic of IndonesiaReaksi: