24 februari 2015-anak

32
LAPORAN JAGA Riana Suwarni & Rudy Kaprisyah Selasa, 24 Februari 2015

Upload: diskaastarini

Post on 03-Oct-2015

229 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Anak

TRANSCRIPT

  • LAPORAN JAGARiana Suwarni & Rudy KaprisyahSelasa, 24 Februari 2015

  • CASE 1Nama : An. Melsa FitrianingsihUsia/JK: 5 tahun 6 bulan, perempuanKeluhan: Sesak napas 2 hari smrsPemfis: nadi 105 kali/menit, napas 49 kali/menit, T 37C, sekret bening di hidung (+), faring hiperemis (-), tonsil T1/T1, pembesaran KGB servikal dextra, retraksi subkosta, wh (+/+), rh (-/-), bunyi napas paru kanan atas melemah, saturasi O2 93%Diagnosis: Asma bronkial, serangan sedang, persistenInfeksi bakterial e.c suspek pneumonia Dd: tb paru relaps

  • TerapiNonmedikamentosaDiet biasaKebutuhan Energi: 1350 kkalProtein: 18 gramCairan: 1250 cc (Oral 750 cc) MedikamentosaInfus D5 1/4 NS% 7 tpm makroInj. Ampisilin 375 mg iv/ 6 jamSalbutamol nebulizer respul + NaCl 3 cc 3 kali sehariMetilprednisolon 2 x 4 mgAmbroksol sirup 3 x 1 1/2 cth

  • Hasil Laboratorium (24/2/2015)RBC = 5,17 x 1012 /LHct= 37,8 % Platelet=322.000 g/l Hb=13,8 g/dlWBC=16.000 g/dl (H)LYM=4.000 g/dl GRAN= 10.900 g/dl (H)MID=1.100 g/dl LYM%=25% GRA%= 68,1%MID%=6,9%

  • CASE 2Nama: An. AyubUsia/JK: 1 tahun 5 bulan/ laki-lakiKeluhan: Demam tinggi 2 jam smrs disertai batuk dan pilekPemfis: nadi 105x/m, nafas 28x/m, T 36,6 C, faring hiperemis (+), tonsil T1/T1, sekret putih bening di hidung (+), limfadenopati (-)Diagnosis: Rinofaringitis akut e.c infeksi viral, dd infeksi bakterial

  • TerapiNonmedikamentosaDiet biasaEnergi 907 kkalProtein 19,8 gCairan 900 ccMedikamentosaParacetamol sirup 3 x 1 cth POAmbroksol sirup 3 x 1 cth

  • CASE 3Nama: An. Wan IsmailUsia/JK: 2 tahun 9 bulanKeluhan: Demam hari ke-2 disertai sesak napasPemfis: nadi 130 x/menit, napas 47 x/menit, suhu 39,1 C, BND bronkovesikular, wh (+/+), rh (+/+), retraksi subkosta, sianosis (-), napas cuping hidung (-), faring dan tonsil sulit dinilai, pembesaran KGB (-), saturasi O2 99% dengan O2 kanul nasal 1 L/menitDiagnosis : Bronkopneumonia

  • TerapiNonmedikamentosaTirah baringDiet lunakEnergi 1734 kkalProtein 20,91 gCairan 1350 ccMedikamentosaO2 kanul nasal 1 Liter/menitIVFD D5 1/4 NS 13 tpm makroInj. Ampisilin 425 mg/6 jamParacetamol sirup 3 x 1 cth POAmbroksol sirup 3 x 1 cth PO

  • INTEREST CASE

  • IdentitasNama: An ElmiUsia: 12 tahun 8 bulanJenis Kelamin: perempuanSuku Bangsa: MelayuAlamat: Dusun Nyempen RT 002/001, Kelurahan siaga, Kecamatan MonteradoAgama: KatolikTanggal MRS: 19 Februari 2014, pukul:

  • Keluhan UtamaDemam hari ke -5

  • Riwayat penyakit SekarangPasien mengeluh demam sejak hari kamis malam (19 Feb 15). Demam dirasakan terus menerus. Berkurang jika minum obat. Tidak ada hari bebas demam. Sejak 5 hari, pasien mengeluh mual, dan muntah. Frekuensi muntah 3 kali/hari. Muntah terutama jika pasien makan. Isi muntahan adalah makanan yang dimakan. Muntah hitam seperti kopi (-), darah (-)

  • Sejak 3 hari yg lalu, pasien mengeluh nyeri pada perut bagian kanan tengah. Nyeri terasa ditusuk-tusuk. Hilang timbul. Tidak menjalar. Nyeri muncul terutama jika muntah, berkurang setelah muntah. Sejak, demam, BAB (-). Pasien baru BAB kemarin dan hari ini. Frekuensi 1 kali/hari. Konsistensi cair, warna hitam dan berbau amis, volume BAB 1 sendok. Riwayat penyakit Sekarang

  • BAK (+), frekuensi 3 kali/hari, warna kuning pekat, nyeri saat BAK (-), darah (-), anyang-anyang (-), nyeri pinggang (-)Riwayat batuk (-), pilek (-), nyeri menelan (-), nyeri dan keluar sekret dari telinga (-), ruam (+), nyeri otot dan sendi (-), nyeri retroorbita (-), sesak (-), kejang (-).Riwayat penyakit Sekarang

  • Riwayat penyakit DahuluRiwayat kejang saat kecil (-), riwayat demam lama (-). Riwayat demam tifoid (-), demam demam dengue (-).

  • Riwayat Penyakit KeluargaTidak ada aggota keluarga yang memiliki keluhan yang sama dengan pasien.

  • Riwayat Kehamilan:Ibu rutin memeriksakan kehamilan tiap bulan ke bidan. Riwayat sakit selama hamil (-), konsumsi obat-obatan saat hamil (-)Riwayat Kelahiran:Pasien merupakan anak ke-4 dari 5 bersaudaraLahir cukup bulan, spontan, di tolong bidan, lahir langsung menangis, BB 2800 gram

  • IdentitasRiwayat Tumbuh Kembang:Bisa mengangkat kepala usia 3 bulan, duduk 7 bulan, berjalan usia 1 tahun. Riwayat Imunisasi:Imunisasi dasar lengkapRiwayat Pemberian Makan:Pasien mendapat ASI Ekslusif sejak lahir hingga 6 bulan. Sejak usia 6 bulan, makan bubur saring, usia 9 bulan, makan bubur nasi, dan usia 1 tahun makan nasi keluarga.

  • Pemeriksaan FisikKeadaan umum : tampak lemahKesadaran: compos mentisTanda vitalTekanan Darah: 100/80 mmHgFrekuensi nadi : 95 x/menit, regulerFrekuensi napas : 23 x/menitSuhu : 36,8oC per aksila

  • Status GeneralisAntropometri Berat Badan : 28 kgPanjang Badan : 135 cmBB/U : < percentil 5 (severly underweight)PB/U : < percentil 5 (severely stunted)BB/PB: 93% (normal)

  • Status GeneralisKulit : sianosis (-), ikterik (-), petekie (+), turgor baikKepala : mesocephaliMata : mata cekung (-), sklera ikterik (-), konjungtiva anemis (-), edem palpebra (-/-)Mulut: sianosis (-), mukosa bibir tidak kering, stomatitis (-), perdarahan gusi (-)

  • Telinga : sekret(-/-), darah (-/-)Hidung : Napas cuping hidung (-), deviasi septum (-), sekret (-), darah (-)Tenggorokan: faring hiperemis (-), tonsil T1/T1Leher: pembesaran kelenjar getah bening (-), massa (-)ParuInspeksi : simetris statis dan dinamis, retraksi subkosta(+)Palpasi: NT (-), fremitus taktil kiri = kananPerkusi: sonorAuskultasi: bunyi napas dasar vesikuler (+/+), rhonki (-/-), wheezing (-/-)

  • JantungInspeksi: ictus cordis tidak terlihatPerkusi: Batas jantung dalam batas normalPalpasi: ictus cordis teraba di linea midklavikularis sinistra SIC 5Auskultasi: Bunyi jantung S1 tunggal, S2 split tidak konstan, murmur (-) sistolik, gallop (-)

  • AbdomenInspeksi: warna kulit sama dengan jaringan sekitar, distensi (-)Auskultasi: Bising usus (+) normalPerkusi: shifting dullness (+)Palpasi: supel (+), nyeri tekan di kuadran kanan atas, hepar teraba 1 jari di bawah arcus costae kanan, lien tak teraba, turgor cepat kembali

  • Ekstremitas: Akral hangat, capillary refill time
  • Usulan Pemeriksaan PenunjangDarah rutinWidalFoto thorax

  • Hasil Laboratorium (24/2/2015, pukul 14.15)Hct= 52, 7% (H) peningkatan HCT 17,1 %Platelet = 26.000 g/l (L)Hb=18,5 g/dlWBC=7.020 g/dl Widal = O 1/100, H 1/100

  • Hasil Laboratorium (24/2/2015, pukul 22.55)RBC = 4,65 x 1012 /LHct= 33,3 %Platelet=17.000 g/lHb=12,7 g/dl WBC=7.500 g/dl LYM=3.000 g/dl GRAN= 3.200 g/dlMID=1.300 g/dl LYM%=40,6% GRA%= 43,0%MID%=16,4%

  • DiagnosisFebris H-6 e.c Demam Berdarah Dengue Fase Kritis tanpa SyokPerdarahan saluran cerna

  • Terapi NonmedikamentosaPuasaKebutuhan nutrisi harian: Kalori : 1.316 kkalProtein: 2,8 grCairan: 3 ml/kg/jam (84 ml/jam)Edukasi pada orang tua

  • PenatalaksanaanFarmakologiIVFD Asering 42 tpmInj. Ondansentron 2 x 4 mg ivInj. Ranitidin 2 x 2,8 mg ivParacetamol syr 3 x 2 cth POSukralfat 4 x 1 cth

  • TERIMA KASIH